Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

Pengaruh Struktur Modal dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Kinerja Keuangan dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi Winanty, Venny Amanda; Safrida, Eli; Sibarani, Jojor Lisbet
Owner : Riset dan Jurnal Akuntansi Vol. 9 No. 4 (2025): Artikel Riset Oktober 2025
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/owner.v9i4.2812

Abstract

This study aims to determine the effect of capital structure and sales growth on financial performance, with company size as a moderating variable, in consumer goods manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX). This research is supported by Signaling Theory, which explains that financial information conveyed by management through financial reports provides signals to investors regarding the company's condition. The data used are secondary data, consisting of financial reports from consumer goods companies for the 2020–2024 period. The sample was determined using a purposive sampling method, resulting in 220 observations from 44 companies over a five-year period. Data analysis was conducted using descriptive statistics, while hypothesis testing used moderated regression analysis (Moderated Regression Analysis) with the help of SPSS version 27. The results indicate that capital structure has a negative and significant effect on financial performance, such that an increase in capital structure tends to decrease financial performance. Conversely, sales growth has no significant effect on financial performance. Furthermore, company size does not moderate the effect of capital structure or sales growth on financial performance, so company size does not change the strength of the influence of these two independent variables.
Pengaruh Leverage dan Arus Kas Operasi terhadap Financial Distress dengan Moderasi Profitabilitas Azzahra, Fatimah; Safrida, Eli; Situngkir, Anggiat; Napitupulu, Ilham Hidayah; Syuhada, Putri
Owner : Riset dan Jurnal Akuntansi Vol. 9 No. 4 (2025): Artikel Riset Oktober 2025
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/owner.v9i4.2814

Abstract

The Indonesian textile industry faces intense competition and pressure from imported products, increasing the risk of financial distress. Financial distress, defined as the inability to meet financial obligations, threatens business continuity and is a major concern for investors and creditors. Prior studies on leverage, operating cash flow, and profitability show inconsistent results, leaving a gap in understanding, particularly regarding the moderating role of profitability. This study examines the effects of leverage and operating cash flow on financial distress and tests the moderating role of profitability in textile companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) for the 2019–2023 period. Leverage is measured by the Debt to Equity Ratio (DER), operating cash flow by the Operating Cash Flow Ratio (OCF), and profitability by Return on Assets (ROA). Financial distress is identified using the Springate model, with scores below 0.862 indicating distress. Logistic regression with panel data was applied to 10 purposively selected companies, yielding 50 firm-year observations. The findings reveal that leverage significantly affects financial distress, while operating cash flow and profitability show no significant influence. Moreover, profitability does not moderate the effects of leverage or operating cash flow on distress. Theoretically, this study contributes to the Pecking Order Theory by highlighting the limited role of profitability as an internal financing source. Practically, it provides insights for managers, investors, and creditors to strengthen financial sustainability through better capital structure management and profitability improvement.
PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERTAMBANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA Silaban, Dewi Hariani; Siregar, Dina Arfianti; Safrida, Eli; Napitupulu, Ilham Hidayah
Jurnal Riset Terapan Akuntansi Vol. 9 No. 2 (2025): Jurnal Riset Terapan Akuntansi
Publisher : Jurnal Riset Terapan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.17430422

Abstract

This study was conducted to examine the effect of good corporate governance and corporate social responsibility on the financial performance of companies. The dependent variable in this research is financial performance, which is measured using Return on Assets (ROA). The independent variables include independent commissioners, the board of directors, the audit committee, managerial ownership, institutional ownership, and corporate social responsibility. This research uses secondary data obtained from annual reports and sustainability reports of mining sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the 2021–2024 period. The sample consists of 18 companies, resulting in a total of 72 observations selected using the purposive sampling method. Data analysis was carried out using multiple linear regression with the assistance of SPSS version 26. The results show that institutional ownership has a significant effect on financial performance, as higher institutional ownership provides stronger control over management and encourages more rational and efficient decision-making. Meanwhile, independent commissioners, the board of directors, the audit committee, managerial ownership, and corporate social responsibility do not have a significant effect on financial performance. Keywords: Kinerja Keuangan, Good Corporate Governance and Corporate Social Responsibilitity
Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Sektor Energi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Salsabillah, Ananda; Gultom, Selfi Afriani; Napitupulu, Ilham Hidayah; Safrida, Eli; Nofianna, Siti Asnida
Jurnal Ilmiah METANSI ”Manajemen dan Akuntansi” Vol 8 No 2 (2025): Jurnal Ilmiah Metansi (Manajemen dan Akuntansi)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Lamappapoleonro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57093/metansi.v8i2.410

Abstract

This research aims to analyze the effect of profitability, leverage and company size on firm value in energy sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The Dependent Variable used in this study is Company Value, while the Independent Variables used are Profitability, Leverage, and Company Size. The type of data used is primary data. The sampling technique in this study was purposive sampling method. The sample in this study amounted to 20 companies and 100 observation data. The data collection technique used in this research is using documentation techniques. Data is collected based on annual reports and audited financial reports of energy sector companies for the period 2018 – 2022 which can be accessed through the official website of the Indonesia Stock Exchange. The data was processed and analyzed using multiple linear regression analysis techniques with SPSS software version 25. The t statistical test results show that the profitability ratio has an effect on firm value, with a significance level of 0.000. Leverage ratio has no effect on firm value, with a significance level of 0.05. The firm size ratio has no effect on firm value, with a significance level of 0.05.
Pengaruh Rasio Profitabilitas, Likuiditas, dan Solvabilitas terhadap Return Saham Pada Perusahaan Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Rahman, M Arif; Safrida, Eli
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 3 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mempelajari bagaimana rasio keuangan—yang mencakup likuiditas, solvabilitas, profitabilitas, dan likuiditas—berpengaruh terhadap return saham perusahaan dalam berbagai industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2017 hingga 2022. Fokus utama penelitian ini adalah fenomena ketidakpastian dalam pembagian dividen beberapa perusahaan. Profitabilitas, likuiditas, dan solvabilitas adalah variabel independen dari penelitian ini, dan return saham adalah variabel dependen. Berdasarkan teknik purposive sampling, penelitian ini menggunakan data sekunder dari laporan keuangan. 9 perusahaan dipilih sebagai sampel dari 54 perusahaan total. Analisis data dilakukan menggunakan metode regresi linear berganda menggunakan program SPSS versi 25. Rasio likuiditas dan profitabilitas tidak mempengaruhi return saham, menurut hasil penelitian. Temuan ini menunjukkan bahwa tingkat solvabilitas perusahaan menjadi indikator penting dalam menarik minat investor, tetapi untuk memberikan dampak yang lebih besar terhadap return saham, strategi mungkin perlu diubah. Penelitian ini membantu memahami pengaruh rasio keuangan terhadap return saham, khususnya dalam industri aneka industri. Diharapkan hasil penelitian ini dapat membantu investor dalam membuat keputusan investasi dan perusahaan dalam meningkatkan kinerja keuangan mereka.
PENERAPAN TEKHNOLOGI TEPAT GUNA PADA USAHA ANEKA KERIPIK Sebayang, Rihat; Eli Safrida; Marlya Fatira AK; Surbakti, Benar; Asmalidar
Jurnal Ilmiah Madiya (Masyarakat Mandiri Berkarya) Vol. 1 No. 1 (2020): Edisi Mei 2020
Publisher : Politeknik Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (229.425 KB) | DOI: 10.51510/madiya.v1i1.321

Abstract

Makanan ringan sebagai produk olahan pangan khas masyarakat yang berbahan dasar kentang, umbi, serealia, tepung atau (dari unbu dan kacang) dan pisang senantiasa digemari masyarakat. Dalam proses produksinya untuk menjadikan aneka keripik, terdapat permasalahan antara lain pada kadar minyak yang terdapat pada keripik, dan kemasan yang digunakan untuk tempat keripik. Kadar minyak yang tinggi pada keripik menjadikan keripik mudah amem, berminyak tidak crunchy dan kurang tahan lama. Tulisan ini memaparkan upaya untuk mengatasai masalah dalam proses produksi aneka keripik dengan memanfaatkan tekhnologi tepat guna berupa mesin mengiris dan pengering keripik. Melalui solusi pemberian tekhnologi tepat guna berupa mesin spiner sebagai alat pentirisan produk hasil gorengan. Diharapkan melalui kegiatan pengabdian terjadi peningkatan kualitas dan kuantitas hasil produksi olahan pangan aneka keripik dari usaha bapak Mawardi. Metode yang digunakan dalam program pengabdian kepada masyarakat ini berupa pengumpulan data dan informasi tentang calon mitra melalui survey dan wawancara kepada bapak Mawardi sebagai pemilik dan pengurus usaha maju bersama yang memproduksi produk aneka keripik. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah kualitas dan kuantitas anek keripik menjadi lebih baik, mitra memahami dan dapat mempraktekkan operasional mesin serta perawatan mesin dan menerapkan tekhnologi penerisan dan pengeringan keripik sebelum keripik di kemas dalam kemasan standar sehingga keripik lebih crunchy, kering, dan tahan lama.
UPAYA MAKSIMALISASI POTENSI DESA MELALUI PEMBENTUKAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI DESA DOLOK SAGALA safrida, Eli; Ismi Affandi; Marlya Fatira AK; Nisfan Bahri; Riswanto
Jurnal Ilmiah Madiya (Masyarakat Mandiri Berkarya) Vol. 1 No. 1 (2020): Edisi Mei 2020
Publisher : Politeknik Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (101.9 KB) | DOI: 10.51510/madiya.v1i1.322

Abstract

Tujuan umum untuk mengatasi permasalahan Desa Dolok Sagala adalah dengan membentuk Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Dolok Sagala. Sebelum membentuk BUMDES, Desa Dolok Sagala harus memiliki payung hukum dalam pembentukkan BUMDES. Tujuan khususnya adalah membantu desa dalam penyusunan proposal pembentukkan BUMDES, menyusun neraca saldo awal, dan memberikan asset berupa laptop sebagai operasional dalam penyusunan proposal pembentukkan BUMDES. Metode yang digunakan dalam program pengabdian kepada masyarakat ini berupa pengumpulan data dan informasi tentang calon mitra melalui survey dan wawancara kepada Kepala Desa, perangkat desa dan masyarakat Desa Dolok Sagala. Selanjutnya informasi dianalisis secara deskriptif, diimplementasikan dan dievaluasi keseluruhan program yang dilaksanakan. Dimulai dari tahap persiapan, yaitu dengan melakukan kunjungan ke lokasi dan wawancara langsung dengan mitra. Tahap Pelaksanaan yaitu memberikan pelatihan dan membantu dalam penyusunan payung hukum sebagai dasar dalam pembentukkan BUMDES, serta pemberian perangkat komputer yang dilengkapi dengan perangkat lunak yang mampu menunjang mitra untuk membuat dalam penyusunan proposal pembentukkan BUMDES. Proses Pembentukan BUMDes Dolok Sagala di Kecamatan Dolok Masihul Kabupaten Serdang Bedagai telah berhasil dirintis dengan edukasi dan pemahaman sampai dengan pendampingan kepada pengurus Desa Dolok Sagala. Kontribusi kegiatan pengabdian perintisan Badan Usaha Milik Desa berbasis Lembaga Keuangan Mikro Desa di Desa Dolok Sagala juga telah memberikan pengetahuan kepala pengurus BUMDes kedepannya dalam pendirian, pengelolaan dan evaluasi Badan Usaha Milik Desa. Pelaksanaan kegiatan ini diharapkan akan menjadikan jalinan kerjasama antara praktisi dan akademisi dalam mengembangkan potensi daerah yang ada. Kesadaran dan partisipasi dari semua unsur masyarakat, baik perangkat desa, masyarakat dan pengelola BUMDes untuk terus ber sinergi dalam mengembangkan potensi desa untuk mewujudkan Kemandirian Desa Melalui BUMDes.
PENINGKATAN SUMBER DAYA PENGURUS KOPERASI DALAM PENCATATAN TRANSAKSI DAN LAPORAN KEUANGAN KOPERASI Affandi, Ismi; Eli Safrida; Riswanto; Situngkir, Anggiat; Sibarani, Jojor Lisbet
Jurnal Ilmiah Madiya (Masyarakat Mandiri Berkarya) Vol. 1 No. 1 (2020): Edisi Mei 2020
Publisher : Politeknik Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (341.001 KB) | DOI: 10.51510/madiya.v1i1.345

Abstract

Artikel ini menguraikan tentang kegiatan pengabdian yang dilakukan tim dosen Politeknik Negeri Medan dalam upaya memberikan solusi atas masalah mitra Koperasi Sejahtera Binjai dalam manajemen pengelolaan koperasi melalui pencatatan transaksi dan laporan keuangan koperasi dengan menggunakan system komputerisasi. Permasalahan utama yang dihadapi kopreasi adalah sumber daya manusia pengurus koperasi yang sudah sangat sepuh dan cenderung tidak familiar terhadap teknologi computer, serta pengurus koperasi masih minim pengetahuan dalam manajemen pengelolaan koperasi, maka dalam kegiatan pengabdian ini diberi bantuan dengan edukasi manajemen untuk sumber daya pengurus koperasi. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berupa pengumpulan data dan informasi melalui survey dan wawancara kepada para pengurus koperasi. Selanjutnya informasi dianalisis secara deskriptif, diimplementasikan dan dievaluasi keseluruhan program yang dilaksanakan. Dimulai dari tahap persiapan, yaitu dengan melakukan kunjungan ke lokasi dan wawancara langsung dengan mitra. Tahap Pelaksanaan yaitu memberikan pelatihan dasar-dasar akuntansi dan pembuatan pembuatan laporan keuangan manual dan terkomputerisasi, serta pemberian perangkat komputer yang dilengkapi dengan perangkat lunak yang mampu menunjang mitra untuk membuat pencatatan transaksi koperasi dan laporan keuangan koperasi. Pelaksanaan kegiatan dilakukan dengan memberikan edukasi berupa pelatihan dan pendampingan bagi pengurus koperasi untuk melakukan pencatatan transaksi dan laporan keuangan koperasi. Kepada Pengurus koperasi juga dimintakan untuk melakukan kaderisasi dalam pengurusan administrasi koperasi kepada sumber daya manusia yang berusia lebih mudah dan terampil menggunakan computer khususnya dalam pengoperasionalan manajemen perkantoran level dasar. Hasil kegiatan pengabdian menunjukkan pengurus Koperasi Sejahtera Binjai telah mampu melakukan pencatatan transaksi dan laporan keuangan menggunakan computer, dan system computer untuk koperasi telah terpasang dengan baik pada computer admin. Admin tambahan telah diberikan untuk proses kaderisasi kepengurusan adminitrastif manajemen Koperasi Sejahtera Binjai.
PEMBERDAYAAN PEMUDA MELALUI PELATIHAN BIDANG USAHA BENGKEL SEPEDA MOTOR Sarjianto; Sebayang, Rihat; Eli Safrida; Sumartono; Soni Hestukoro
Jurnal Ilmiah Madiya (Masyarakat Mandiri Berkarya) Vol. 1 No. 1 (2020): Edisi Mei 2020
Publisher : Politeknik Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (129.223 KB) | DOI: 10.51510/madiya.v1i1.346

Abstract

Tujuan umum untuk mengatasi permasalahan mitra Desa Dolok Sagala adalah masalah pemuda putus sekolah dan tidak memiliki pekerjaan tetap, sehingga solusi yang diajukan adalah melakukan pelatihan untuk pemuda setempat dengan membentuk usaha bengkel sepeda motor. Pelatihan yang diberikan adalah pelatihan perawatan ringan sepeda motor, pelatihan perawatan dan perbaikan (service) sepeda motor dan pemberian peralatan standard minimum yang dibutuhkan untuk operasional bengkel. Metode yang digunakan dalam program pengabdian kepada masyarakat ini berupa pengumpulan data dan informasi tentang calon mitra melalui survey dan wawancara kepada kepala Desa Dolok Sagala dan pemuda karang taruna. Selanjutnya informasi dianalisis secara deskriptif, diimplementasikan dan dievaluasi keseluruhan program yang dilaksanakan. Dimulai dari tahap persiapan, yaitu dengan melakukan kunjungan ke lokasi dan wawancara langsung dengan mitra. Tahap Pelaksanaan yaitu pelatihan perawatan ringan sepeda motor, pelatihan perawatan dan perbaikan (service) sepeda motor dan pemberian peralatan bengkel kepada mitra. Pelaksanaan kegiatan ini menunjukkan yaitu mitra mengikuti pelatihan perawatan dan perbaikan (service) sepeda motor dan pemberian peralatan standard minimum yang akan digunakan untuk operasional bengkel.
Pengaruh Leverage dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderasi: Studi pada Perusahaan Sektor Industri di Bursa Efek Indonesia Periode 2020–2023 Br Aritonang, Anjeli Melita; Safrida, Eli; Sibarani, Jojor Lisbet
Owner : Riset dan Jurnal Akuntansi Vol. 9 No. 4 (2025): Artikel Riset Oktober 2025
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/owner.v9i4.2806

Abstract

This study examines the effect of leverage and firm size on firm value and investigates the moderating role of profitability in industrial sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) during the 2020–2023 period. A quantitative approach with a causal associative design was employed, using 72 observations from 18 firms selected through purposive sampling. Data were obtained from annual financial statements and analyzed with Moderated Regression Analysis (MRA) using SPSS 27. The findings reveal that leverage and firm size do not significantly influence firm value, indicating that higher debt ratios or larger firm size alone do not enhance investor perceptions. However, profitability strengthens the relationship between leverage and firm value, while no moderating effect is observed in the link between firm size and firm value. These results contribute to financial literature by reaffirming the importance of profitability as a strategic factor in capital structure decisions. Practically, managers are encouraged to maintain strong profitability to ensure that debt financing strategies are positively perceived by investors and support value creation.