Claim Missing Document
Check
Articles

Smartpot untuk Efisiensi Monitoring Tanaman Hias Berbasis IoT Fathurrahmani Fathurrahmani; Agustian Noor
SISFOTENIKA Vol 9, No 2 (2019): SISFOTENIKA
Publisher : STMIK PONTIANAK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (560.022 KB) | DOI: 10.30700/jst.v9i2.490

Abstract

Tanaman hias dalam pot adalah salah satu kelompok tanaman hias yang cukup populer di Indonesia. Namun memerlukan perlakuan khusus untuk pemeliharaannya. Salah satunya adalah bagaimana membuat lingkungan tanaman hias dalam pot berada dalam kondisi normal. Beberapa indikator yang bisa digunakan untuk mengetahui kondisi normal lingkungan tanaman hias dalam pot adalah suhu dan kelembaban udara, cahaya serta kelembaban tanah. Secara konvensional nilai dari indikator tersebut bisa didapatkan melalui pengambilan sampel tanah dan mengukur suhu dan kelembaban udara disekitar pot menggunakan alat tertentu. Cara tersebut sangat tidak efektif jika dilakukan. Oleh karena itu, diperlukan sebuah sistem yang bisa memberikan informasi lingkungan pot tanaman hias secara real-time. Internet of Things adalah solusi yang ditawarkan untuk melakukan monitoring tanaman hias dalam pot melalui internet menggunakan ponsel pintar secara realtime. Pot tanaman hias disisipkan microcontroller arduino yang sudah terpasang modul wifi dan dihubungkan beberapa sensor seperti sensor kelembaban tanah, suhu dan kelembaban udara serta cahaya. Nilai yang didapatkan dari sensor tersebut dikirim ke penyimpanan awan melalui microcontroller, kemudian ditampilkan secara realtime di aplikasi SmartPot menggunakan ponsel pintar berbasis android.
PELATIHAN OPTIMASI MESIN PENCARI (SEO) PADA KONTEN WEB PKBM TUNAS MELATI PELAIHARI Agustian Noor; Ahmad Rusadi Arrahimi; Billy Sabella; Eka Wahyu Sholeha
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG) Vol 6 No 2 (2021): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/mediteg.v6i2.92

Abstract

This service utilizes the steps of the Search Engine Optimizer (SEO) in maximizing the search for website addresses to accelerate recognition and marketing. The output target is the optimization of the Tunas Bangsa website through SEO which includes the ease of finding website addresses for visitors on search engines. The use of automated search engines can lower promotional costs than using traditional and conventional media such as newspapers, radio broadcasts, television, and so on. Website addresses that are used as promotional tools and digital introductions by the Tunas Melati Community Learning Activity Center must be designed properly and correctly, so that they can be an appropriate and optimal promotional tool. This step is followed by website optimization so that it is detected and indexed at the top on search engines like Google. The method used is in the form of steps and the use of SEO plugins on a wordpress-based website. The result of this activity is an optimal website indexing by search engines.
OHS Information System (Occupational Health and Safety) In PT. United Tractors Tbk, Site-Satui Mobile Web Based Maya Gian Sister; Agustian Noor; Khairul Anwar Hafizd
International Journal of Research in Vocational Studies (IJRVOCAS) Vol. 1 No. 1 (2021): IJRVOCAS - April
Publisher : Yayasan Ghalih Pelopor Pendidikan (Ghalih Foundation)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (531.318 KB) | DOI: 10.53893/ijrvocas.v1i1.4

Abstract

Medical Check-Up (MCU) is a health check Overall, which is carried out to monitor the health of employees at PT United Tractors Tbk, Site Satui, which is expected from this examination to detect a disease or health problem from an early age, PT United Tractors Tbk, Site-Satui is one company that requires a system that can monitor health. and the safety of employees at work. Therefore, an occupational health and safety (OHS) system was built, which is expected to assist in monitoring the results of medical check-ups for an employee (MCU), sending health information, monitoring employee health level charts. This occupational health and safety system were built using the method prototype, made using the programming language Hypertext Preprocessor (PHP) and the MySQL database, designed using Data Flow Diagrams (DFD), Entity Relationship Diagrams (ERD), and Flowcharts.
PERANCANGAN SIMULATOR SISTEM SIRKULASI PENDINGIN Rusuminto Syahyuniar; Muhammad Rezki Fitri Putra; Agustian Noor; Yuli Fitriyani
ELEMEN : JURNAL TEKNIK MESIN Vol 8 No 2 (2021)
Publisher : POLITALA PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/je.v8i2.180

Abstract

Refrigerator adalah alat listrik rumah tangga yang menggunakan refrigerasi (proses pendinginan) untuk membantu mengawetkan makanan. Kulkas bekerja menggunakan pompa kalor perubahan fasa yang beroperasi dalam siklus refrigerasi. Mesin refrigerasi merupakan suatu rangkaian yang mampu bekerja untuk menghasilkan temperatur atau temperatur yang dingin. Proses pembuatan Yang pertama kompresor dihubungkan dengan pipa tembaga (ada valve), kondensor, filter, pipa kapiler, evaporator, dan kembali ke kompresor. Keunggulan alat simulator refrigerasi lemari es adalah saklar, termometer, simbol k3, pelabelan komponen, dan portable. Dalam selang waktu 105 menit menghasilkan pengukuran suhu maksimum adalah 13oC dengan pengukuran suhu rata-rata di ruang simulator refrigerasi lemari es.
Penerapan Digitalisasi pada Koperasi Budi Utomo Desa Batu Ampar Agustian Noor; Muhammad Noor; Kurniasari - -
Joutica Vol 7, No 1 (2022): Maret
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1232.384 KB) | DOI: 10.30736/jti.v7i1.669

Abstract

Budi Utomo's Savings and Loans Cooperative is one of the cooperatives in Indonesia that has not made optimal use of information systems and technology. It can be seen from the absence of an integrated information system with one another, so that there are still several obstacles in processing cooperative data, including inconsistencies and data redundancies, lack of data accuracy, the length of the data search process, and the difficulty of disseminating information about cooperatives to members. To solve this problem, we need a web-based Cooperative information system. This cooperative information system is designed using the PHP programming language and to describe the results of analysis and system design, structured modeling techniques are used in the form of DFD and ERD. The output of this research is a web-based information system prototype design (case study: Budi Utomo Savings and Loan Cooperative). With this cooperative information system, it is hoped that it can provide a forum in the form of a web that can perform data processing properly and is integrated, and can help disseminate information to all interested parties.
APLIKASI PENDETEKSI KUALITAS AIR MENGGUNAKAN TURBIDITY SENSOR DAN ARDUINO BERBASIS WEB MOBILE Agustian Noor
Joutica Vol 5, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.91 KB) | DOI: 10.30736/jti.v5i1.329

Abstract

Air merupakan salah satu unsur penting yang menjadi kebutuhan utama bagi makhluk hidup, terutama air yang hegienis dan memiliki kualitas yang baik. Kabupaten Tanah Laut, sumber air bersih dipasok dari Perusahan Daearah Air Minum (PDAM). Air diambil dari sungai atau menggunakan air permukaan yang tingkat kebersihan airnya tergantung pada keadaan air sungai. Berdasarkan survei yang telah dilakukan, operator PDAM mendeteksi kekeruhan dan keasaman pada instalasi pengolahan air dengan menggunakan PH meter dan turbidity meter, dimana pencatatan nilai perubahan kekeruhan dan tingkat keasaman air dilakukan secara manual, yaitu dengan mengambil dan menguji sampel secara berulang setiap 2 jam sekali. Dalam hal ini, pendeteksian air dapat digantikan dengan menggunakan aplikasi pendeteksi kualitas air menggunakan turbidity sensor dan arduino berbasis web mobile. Aplikasi ini dapat mengambil data PH dan NTU melalui arduino kemudian dikirimkan ke sistem yang dapat diakses melalui komputer maupun smartphone. Apabila PH air terdeteksi normal dan jernih, maka secara otomatis saklar akan mengalirkan air ke bak instalasi pengolahan air (IPA), namun jika PH air terdeteksi tidak normal dan sangat keruh, maka secara otomatis saklar akan mengalirkan air ke bak pembuangan dan saklar PH air normal dan jernih akan tertutup.
Aplikasi Surat Pertanggung Jawaban Kegiatan Dana Bantuan Operasional Kesehatan Pada Puskesmas Bati – Bati Berbasis Web Agustian Noor; Arif Supriyanto
Infotek: Jurnal Informatika dan Teknologi Vol 5, No 1 (2022): Infotek : Jurnal Informatika dan Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (527.867 KB) | DOI: 10.29408/jit.v5i1.4685

Abstract

In the national and political unitary body in Tanah Laut district, there is actually a system created to deal with staffing problems in the environment. However, there are still many shortcomings in the system. The first thing is seen in the retirement status of employees, in this information system there is no feature that can know when the employee retires, this is clearly very detrimental to the national and political unitary body of Tanah Laut Regency, because retired employees may still be registered in the system So far, the admin cannot know when the employee will retire, because there is no feature made to find out this information. Based on the description of the explanation, it is necessary to develop a personnel information system that can manage pension data and manage class data on a regular basis. . In developing the application, the author uses the waterfall method using the PHP programming language (Framework CodeiIgniter), HTML, CSS, JavaScript, and is designed using Entity Relationship Diagrams, Data Flow Diagrams and Flowcharts. This application is expected to be able to assist in viewing the data of retired employees. Keywords: Information Systems, Employees, Retirement, and Development.
Purwarupa Sistem Monitoring Kualitas Air pada Kolam Ikan Air Tawar Arif Supriyanto; Fathurrahmani Fathurrahmani; agustian noor; yunita prastyaningsih
Ultimatics : Jurnal Teknik Informatika Vol 11 No 2 (2019): Ultimatics : Jurnal Teknik Informatika
Publisher : Faculty of Engineering and Informatics, Universitas Multimedia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (701.767 KB) | DOI: 10.31937/ti.v11i2.1295

Abstract

In freshwater fish cultivation, the most important thing to guard and pay attention to is the quality of pond water for the survival of these fish. The resilience of the body of the fish is very dependent on the quality of the water, if the water quality is good then the resistance of the body of the fish to the attack of the disease will be better too. This research was conducted to design and build a prototype monitoring system for freshwater fish pond water quality that can provide information about the condition of freshwater fish ponds in real-time. This monitoring system is made using Arduino as a data processor and several sensors such as water pH sensors, water turbidity, and water temperature. Next is a web-based monitoring application. This system can be monitored directly by fish farmers via LCD screens and smartphones. Based on the test results, the temperature sensor has an offset value of 0.34, pH sensor 0.37, turbidity sensor 0.22 and the fish management monitoring system application can function properly.
PREDIKSI SISWA LULUS TIDAK TEPAT WAKTU MENGGUNAKAN BACKPROPAGATION NEURAL NETWORK Agustian Noor Noor
Jurnal Humaniora Teknologi Vol. 3 No. 1 (2017)
Publisher : P3M Politeknik Negeri Tanah Laut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/jht.v3i1.28

Abstract

Banyak terjadi kasus siswa terlambat lulus sampai bertahun-tahun, ini sebuah masalah bagi suatu civitas perguruan tinggi dalam memajukan mutu dari kampus, penelitian ini dilakukan untuk menciptakan suatu sistem prediksi yang akurat yang mana nantinya akan membantu civitas yang mempunyai masalah seperti diatas. Data mining dapat membantu dalam memprediksi suatu sistem, sehingga dapat dilakukan pada penelitian ini agar prediksi lebih tepat dan akurat. Ada berbagai macam teknik dalam data mining, untuk penelitian ini teknik yang dipakai ialah Neural Network Backpropagation, terdapat beberapa tahap dalam peneilitian ini yaitu tahap pengumpulan data, pengolahan data, model atau metode yang diusulkan, eksperimen pada model tersebut, evaluasi dan validasi hasil. Disimpulkan bahwa teknik data mining menggunakan neural network backpropagation dapat menghasilkan suatu prediksi yang tepat dan akurat dari penelitian sebelumnya untuk menentukan siswa lulus tidak tepat waktu pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Kertak Hanyar.Kata Kunci: Prediksi Siswa Lulus Tidak tepat waktu, data mining, neural network backpropagation, MSE.
Perbandingan Algoritma Support Vector Machine Biasa dan Support Vector Machine berbasis Particle Swarm Optimization untuk Prediksi Gempa Bumi Agustian Noor
Jurnal Humaniora Teknologi Vol. 4 No. 1 (2018): Jurnal Humaniora Teknologi
Publisher : P3M Politeknik Negeri Tanah Laut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/jht.v4i1.37

Abstract

Gempa merupakan fenomena alam secara periodik yang terjadi di seluruh belahan bumi akibat adanya gaya pembangkit pasang surut yang utamanya berasal dari matahari dan bulan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa hasil gempa bumi di Sumara Utara. Metode yang diusulkan adalahmembandingkan SVM dan SVM-PSO yang menggunakan data dari instansi terkait khususnya di daerah Sumatra Utara, Masing-masing algoritma akan implementasikan dengan menggunakan RapidMiner 5.1 Pengukuran kinerja dilakukan dengan menghitung rata-rata error yang terjadi melalui besaran Root Mean Square Error (RMSE). Semakin kecil nilai dari masing-masing parameter kinerja ini menyatakan semakin dekat nilai prediksi dengan nilai sebenarnya. Dengan demikian dapat diketahui algoritma yang lebih akurat.