cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota pontianak,
Kalimantan barat
INDONESIA
Jurnal Pendidikan Bahasa
Published by IKIP PGRI Pontianak
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal ini memuat artikel tentang hasil penelitian dan kajian mengenai Pendidikan Bahasa atau serumpunnya yang terbit setiap Juni dan Desember
Arjuna Subject : -
Articles 514 Documents
Dreaming High Through Education: Theme Analysis of Educational Values Identified in ‘Laskar Pelangi’ Santosa Santosa; Radik Darmawan; Zaenal Abidin
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 12 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v12i2.6772

Abstract

The present study aimed at identifying the college students’ perceptions toward the main characters depicted in Andrea Hiratas’ novel entitled ‘Laskar Pelangi’. Qualitative method was used to describe the students’ verbal perceptions toward the above-mentioned novel. Eight respondents were assigned to read the novel for two weeks, and further interviewed in semi-structured manner. The findings indicated that there were some important values, which could probably contribute to the main characters’ success, such as being grateful, religious, and motivated. Furthermore, it was also found that the success experienced by the main characters were not only an inner-driven matter. In fact, the other externally driven factors might have significantly contributed to their success, such as parents and teachers’ contributions, which should have been described more in the novel. Given with the current gloomy economic situation, the students’ attempts to accomplish their goals are perceived more difficult to be materialized as numerous intertwined factors might hamper the students’ expensive dream.
Exploring Perceptions of Machine Translation as a Tool for EFL Learning Nindya Juwita Utimadini
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 12 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aspires to make a significant contribution to the world of foreign language learning by exploring the role of MT within the learning process. The Translator Machine is famous among the language learner. Even though many negative attitudes are drawn in accepting the existence of the translator machine, the benefits do prove to exist. The current study will elaborate the actual use based on students’ perception of the tool. As surveyed, the current use of Machine Translation for Academic Purposes and Leisure Purposes differs in terms of frequency and purposes. The study reveals the fact that in the classroom students feels to benefit from MT for understanding text given by the lecturer, achieving better scores in English classroom, and learning specific language skills such as vocabulary skill and grammar skill. As contrast, the language learning carried out in leisure settings is for understanding favorite movies, songs, novels, and communicating in their social media.  
Analisis Perbandingan Prestasi Belajar Bahasa Inggris Antara Siswa Pria dan Wanita di Kelas 9 SMP Prima Senja Sis Ha Abadi; Venny Karolina; Haratua Tiur Maria
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v13i1.7178

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan prestasi belajar Bahasa Inggris antara siswa pria dan wanita di kelas 9 SMP. Metode yang digunakan adalah uji Mann-Whitney U Test terhadap data nilai ulangan harian siswa. Temuan penelitian menunjukkan adanya perbedaan signifikan dalam prestasi belajar antara kedua kelompok, dengan nilai Mann-Whitney U Statistik sebesar 146.5 (p < 0.05). Siswa wanita memiliki rata-rata nilai yang lebih tinggi (56.25) dibandingkan siswa pria (49.33), meskipun kedua kelompok masih di bawah KKM yang ditetapkan. Simpulan utama dari penelitian ini adalah adanya perbedaan signifikan dalam prestasi belajar Bahasa Inggris antara siswa pria dan wanita di kelas 9 SMP.
Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Pontianak dalam Pembelajaran Teks Deskripsi Mery Sofyana; Martono Martono; Nanang Heryana
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v13i1.7223

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan membaca pemahaman siswa kelas VII pada struktur teks deskripsi. Metode deskriptif dengan bentuk kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ini siswa kelas VII SMP Negeri 1 Pontianak sebagai subjek penelitian dan lembar kerja siswa sebagai objeknya. Menggunakan teknik langsung, yaitu teknik tes soal, kuesioner/angket, wawancara, catat, dan dokumentasi. Kemampuan membaca pemahaman siswa kelas VII terhadap struktur identifikasi diperoleh 1 siswa dengan persentase 2%, 8 siswa dengan persentase 16%, 21 siswa dengan persentase 42%, 16 siswa dengan persentase 32%, dan 4 siswa dengan persentase 8%. Terhadap struktur deskripsi bagian diperoleh 1 siswa dengan persentase 2%, 5 siswa dengan persentase 10%, 20 siswa dengan persentase 40%, 24 siswa dengan persentase 48%. Struktur simpulan diperoleh 1 siswa dengan persentase 2%, 17 siswa dengan persentase 34%, 16 siswa dengan persentase 32%, 16 siswa dengan persentase 32%. Hipotesis penelitian ini adalah chi hitung lebih besar dari chi tabel yaitu 34,7 > 16,9. Artinya hipotesis nol (Ho) penelitian tersebut ditolak, yang mengatakan bahwa kemampuan membaca pemahaman siswa kelas VII SMP Negeri 1 Pontianak dalam pembelajaran teks deskripsi itu rendah dan hipotesis alternatif (Ha) diterima, yang mengatakan bahwa kemampuan membaca pemahaman siswa kelas VII SMP Negeri Pontianak tinggi .  
Integrasi dan Interferensi Istilah Asing Terkait Pandemi Virus Korona dalam Teks Berita Harian Pontianak Post Marsita Riandini; Ahadi Sulissusiawan; Patriantoro Patriantoro
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v13i1.7245

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kosakata bahasa Inggris terkait pandemi virus korona dalam teks berita harian Pontianak Post. Menggunakan metode deskriptif. Data yang dianalisis berkaitan dengan interferensi dan integrasi leksikal, interferensi dan integrasi fonologi, dan interferensi dan integrasi morfologi pada teks berita terkait virus korona pada halaman utama dan sambungan koran digital  Pontianak Post, yang terbit  dari Mei, Juni, Juli 2021. Pada penelitiaan ini masih ditemukan penggunaan istilah asing yang belum maupun yang sudah mengalami integrasi. Kata yang paling banyak diadopsi dalam bahasa Indonesia adalah kata-kata yang berasal dari bahasa Inggris, bahasa Latin, bahasa Yunani, bahasa Arab, dan bahasa Belanda. Bahasa Inggris menduduki posisi pertama sebagai bahasa yang memiliki kata serapan paling banyak dalam kosakata bahasa Indonesia. Sedangkan bahasa Belanda menduduki posisi terakhir sebagai bahasa yang memiliki kata serapan paling sedikit sesuai dengan data yang telah digunakan peneliti. Berdasarkan hasil pengumpulan data yang dilakukan selama penelitian, ditemukan 8 integrasi leksikal yang 3 diantaranya mengalami penyesuaian ejaan. Terdapat 10 integrasi fonologi yang mengalami penyesuaian bunyi dari kata asalnya. Kemudian terdapat  4 integrasi morfologi dalam bentuk-bentuk penyesuaian visual, penerjemahan langsung, dan penerjemahan konsep. Selain integrasi, ditemukan 7 interferensi leksikal, 14 interferensi morfologi, dan tidak ditemukan interferensi fonologi.    
The Effectiveness of Whispering Games to Teach Speaking Nurfadhilah Al Muammamah; Mukminatus Zuhriyah
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v13i1.7256

Abstract

Speaking is one of the language skills related to the role of English as a foreign language in Indonesia. But often uninteresting speaking learning media makes students’ speaking ability low. Therefore, this research was aimed at knowing the effectiveness of Whispering Games to teach speaking at class XI IPA 1 one of private Islamic senior high school in Jombang in the academic year 2023/2024. Nineteen students became the sample of this research. The researchers used a pre-experimental design and a one-group pre-test post-test research design, to analyze the effectiveness of Whispering Game on students’ speaking ability. The result showed that Whispering Game is effective to teach speaking. The result showed that the student's average score was increased from 72.38 to 88.57. The result of a paired-sample T-test with a significant (2-tailed) value of 0.000 indicates that the use of Whispering Game was effective in teaching speaking. Hopefully, the results of this research can be shared as information and knowledge and can be used as a reference for further research.
The Role of English in Employment Context: the Case of Indonesian Chinese Company Aam Alamsyah; Santosa Santosa; Radik Darmawan; Mutaat Mutaat; Fitria Ningsih
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v13i1.7270

Abstract

The role of English in Indonesian pedagogical field has been studied extensively. However, the role of English in the employment context is scarcely scrutinized. Given the increasing awareness of being employable, examining the functions of international languages demanded in the employment context is imperative. The study focuses on some crucial aspects of English in the employment context, such as the workers' motivation toward English, the goals in learning English, and the potential hardships or challenges in learning or practicing English in their employment context. In order to capture more varied data, the researchers employed a mixed method along with a G-form questionnaire, interviews, and document analysis. The recruited participants comprised of sixty active employees who are currently working as permanent employees in a Chinese company. The participants were recruited randomly. The result indicated that even though English was the employees' preferred foreign language, they preferred to learn it through informal sources (e.g., YouTube, Google Translate, and Grammarly). It was also found that only few departments used English in the company (e.g., marketing, sales department, export- import department). The primary language used to support the company's production was Chinese/Mandarin. The outcome should encourage further research on the factories or businesses owned by non-English nationals (e.g., Japanese, or Korean) so that the critical role of English in the current employment contexts can be verified.
Pengaruh Kemampuan Kesadaran Fonologi dan Penguasaan Kosakata terhadap Keterampilan Membaca Bersuara Bahasa Inggris Theresia Mundi Astuti; Bayu Andika Prasatyo
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v13i1.7605

Abstract

Penelitian ini merupakan survei dan bertujuan untuk menemukan dan menganalisis secara empiris pengaruh kemampuan kesadaran fonologi dan penguasaan kosakata secara bersama-sama/parsial terhadap keterampilan membaca bersuara bahasa Inggris. Populasi pada penelitia ini adalah mahasiswa 40 responden. Sampel penelitian diperoleh melalui metode simple random sampling. Rancangan penelitian yang digunakan melalui teknik korelasi dengan tiga variabel yang terdiri dari dua variabel bebas, yaitu kemampuan kesadaran fonologi dan penguasaan kosakata serta satu variabel terikat, yaitu keterampilan membaca bersuara bahasa Inggris. Pengumpulan data dilakukan dengan tes obyektif dan tes lisan untuk semua variabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan kesadaran fonologi dan penguasaan kosakata secara bersama- sama terhadap keterampilan membaca bersuara bahasa Inggris. Dibuktikan dengan F hitung = 36,741 dan Sig.= 0,000 &lt; 0,05; 2) Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan kesadaran fonologi terhadap keterampilan membaca bersuara bahasa Inggris. Dibuktikan dengan t hitung = 3,704 dan Sig.= 0,001 &lt; 0,05; 3) Terdapat pengaruh yang signifikan penguasaan kosakata terhadap keterampilan membaca bersuara bahasa Inggris. Dibuktikan dengan t hitung =5,566 dan Sig.= 0,000 &lt; 0,05. Hal ini berarti bahwa untuk meningkatkan keterampilan membaca bersuara bahasa Inggris, pengajar perlu upaya untuk meningkatkan kemampuan kesadaran fonologi dan penguasaan kosakata.
The Effect of Discovery Learning to Teach Students’ Reading Comprehension Rahayu Meliasari; Adek Sunita; Sahrawi Sahrawi; Maliqul Hafis
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 12 No. 1 (2023): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research evaluates the efficacy of the discovery learning method in enhancing reading comprehension for tenth-grade students at SMK Mandiri Pontianak in the academic year 2023/2024. Employing a pre-experimental design, the sample for this study was chosen from the TKJ A class using cluster random sampling. The data collection process included both pre-tests and post-tests. Findings indicated a significant improvement in students' reading comprehension through the implementation of the discovery learning method, evident in the transition from a pre-test score of 61 (averaged) to a post-test score of 83 (excellent Statistical analysis through the t-test validated a noteworthy distinction (a < 0.05), affirming the dismissal of the null hypothesis (H0). This signifies a statistically significant enhancement in reading comprehension following the implementation of the discovery learning method.
Language Learning Strategies in Academic Writing: A Case Study of Indonesian Good Language Learners Oktavianda, Melti
Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 2 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/bahasa.v13i2.8638

Abstract

The theory of Language Learning Strategy (LLS) has been alluded to in many past works. This study examines the writing strategies employed by five high-achieving Indonesian bilingual university students in their academic essays. Writing at the university level is widely recognized as a challenging and complex process; therefore, this research seeks to identify similar and distinctive strategy use patterns among these bilingual students. Data were collected through semi-structured interviews adapted from Oxford’s (1990) language learning inventory and categorized into three writing stages: pre-writing, writing, and revising. The responses were transcribed and analyzed using directed content analysis to provide an in-depth understanding of the phenomenon. The findings revealed shared strategies in the Cognitive, Memory, Affective, and Compensation categories. However, significant differences were observed in Metacognitive and Social strategies highlighting the influence of individual preferences and cultural factors on academic writing practices.

Filter by Year

2013 2025


Filter By Issues
All Issue Vol. 14 No. 1 (2025): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 2 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 13 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 12 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 12, No 1 (2023): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol. 12 No. 1 (2023): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 11, No 2 (2022): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 11, No 1 (2022): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 10, No 2 (2021): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 10, No 1 (2021): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 9, No 2 (2020): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 9, No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 8, No 2 (2019): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 8, No 1 (2019): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 8, No 1 (2019): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 7, No 2 (2018): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 7, No 2 (2018): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 7, No 1 (2018): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 7, No 1 (2018): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 6, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 6, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 6, No 1 (2017): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 6, No 1 (2017): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 5, No 2 (2016): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 5, No 2 (2016): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 5, No 1 (2016): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 5, No 1 (2016): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 4, No 2 (2015): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 4, No 2 (2015): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 4, No 1 (2015): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 4, No 1 (2015): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 3, No 2 (2014): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 3, No 2 (2014): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 3, No 1 (2014): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 3, No 1 (2014): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 2, No 2 (2013): Jurnal Pendidikan Bahasa Vol 2, No 2 (2013): Jurnal Pendidikan Bahasa More Issue