cover
Contact Name
Abdul Kadir Jaelani
Contact Email
alanzaelani50@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
alanzaelani50@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota surakarta,
Jawa tengah
INDONESIA
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat
ISSN : 25982273     EISSN : 25982281     DOI : -
Core Subject : Education, Social,
Adi Widya: Jurnal Pengabdian Masyarakat adalah jurnal yang berisikan kumpulan hasil pengabdian dosen Universitas di Surakarta dan sekitarnya yang disusun dalam bentuk artikel pengabdian. Jurnal Pengabdian Adi Widya diterbitkan oleh Universitas Slamet Riyadi Surakarta dengan penebitan 2 kali 1 tahun.
Arjuna Subject : -
Articles 539 Documents
PELATIHAN KOMUNIKASI EFEKTIF BAGI RELAWAN ANTI NARKOBA DI KOTA SURAKARTA Herning Suryo Sardjono; Haryo Kusumo Aji
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2021): ADIWIDYA
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v5i1.4648

Abstract

Abstract Solo is a traffic lane for drug trafficking because of its position in the middle. Apart from being a route for drug trafficking, Solo is the city with the highest drug abuse in Central Java compared to other cities. The problem of drugs must be continuously communicated to all components of society, especially among the younger generation. For this reason, the Slamet Riyadi University Community Service Team conducts effective communication training for anti-drug volunteers as team partners so that they have the capacity to inform the younger generation about the dangers of drugs. The purpose of this service is to improve the competence (knowledge, attitudes and behavior) and integrity of Anti-Narcotics Volunteers and to increase the communication capacity of Anti-Narcotics Volunteers so that they can work well and professionally, and show maximum performance. The activities carried out are effective communication training for anti-drug volunteers. The output of this service is the journal Senadimas UNISRI. Keywords: Drugs, Effective Communication, Anti-Drug Volunteers, BNN Abstrak Solo menjadi jalur lalu lintas peredaran narkoba karena posisinya yang berada di tengah. Selain sebagai jalur peredaran narkoba, Solo adalah kota dengan penyalahgunaan narkoba tertinggi di Jawa Tengah dibanding kota -kota lainnya. Permasalahan narkoba harus terus dikomunikasikan kepada seluruh komponen masyarakat terutama para kalangan generasi muda. Untuk itu Tim Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Slamet Riyadi melakukan pelatihan komunikasi efektif kepada para relawan anti narkoba sebagai mitra tim agar memiliki kapasitas untuk menginformasikan kepada generasi muda tentang bahaya narkoba. Tujuan dari pengabdian ini adalah meningkatkan kompetensi (pengetahuan, sikap dan perilaku) dan integritas Relawan Anti Narkotika serta untuk meningkatkan kapasitas komunikasi Relawan Anti Narkotika agar dapat bekerja dengan baik dan profesional, serta menunjukkan kinerja maksimal. Kegiatan yang dilakukan adalah pelatihan komunikasi efektif bagi relawan anti narkoba. Luaran dari pengabdian ini adalah jurnal Senadimas UNISRI. Kata kunci: BNN, Komunikasi Efektif, Narkoba, Relawan Anti Narkoba
Penguatan UKM Produk Eksport Berbasis Bahan Baku Lokal Melalui Strategi Peningkatan Kualitas Produk dan Pengelolaan Manajemen Aris Eddy Sarwono
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2021): ADIWIDYA
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v5i1.5427

Abstract

This activity is carried out at SMEs made from sheepskin which produce calligraphy ornaments with a market share of 95% in the Middle East. The location of the activity was carried out in Sukoharjo Regency, Central Java. The purpose of this activity is to improve the quality of the products produced and improve the quality of their management. The results of the activities carried out to improve quality are by improving the storage method, the process of managing raw leather and the drying process, while for the management process, the resulting activities are improving managerial and simple bookkeeping for UKM Partners.
PENGUATAN PERAN GENERASI MUDA INDONESIA DALAM SEKTOR PERTANIAN KAKAO UNTUK MEWUJUDKAN SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS Untari Narulita Madyar Dewi; Ganjar Widhiyoga; Hasna Wijayati
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.5625

Abstract

Indonesia menjadi negara terbesar keenam di dunia sebagai produsen kakao dunia, setelah Côte d'Ivoire, Ghana, Ecuador, Cameroon, dan Nigeria. Sektor pertanian kakao Indonesia menjadi salah satu komoditi ekspor unggulan. Besarnya jumlah produksi kakao di Indonesia, tidak berbanding lurus dengan peran dan kontribusi generasi muda Indonesia untuk menekuni sektor pertanian kakao ini. Data memperlihatkan petani kakao dengan lahan kecil masih didominasi oleh petani yang berusia di atas 40 tahun. Metode pelaksanaan pengabdian berupa pemberian edukasi dan sosialisasi kepada generasi Y dan generasi Z tentang pentingnya kontribusi dan keterlibatan generasi muda Indonesia dalam sektor pertanian kakao. Hasil pengabdian ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran dan minat generasi muda Indonesia dalam menjaga keberlangsungan sektor pertanian kakao dan dapat mewujudkan tercapainya salah satu tujuan dari Sustainable Development Goals.
Sosialisasi Link and Match Teknologi Informasi antara Dunia Akademik dan Kebutuhan Industri: Kiat-Kiat Menjadi Android Developer Khairun Nisa Meiah Ngafidin; Muhammad Eka Purbaya; Artika Arista
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.5818

Abstract

Dunia akademik dan dunia industri harus memiliki keterhubungan dan keselarasan agar lulusan dari perguruan tinggi dapat langsung terserap di dunia industri. Semakin berkembangnya dunia modern dan teknologi beriringan juga dengan semakin meningkatnya kebutuhan akan berbagai macam produk-produk teknologi seperti perangkat lunak Android. Agar dapat memenuhi kebutuhan produk teknologi tersebut, maka diperlukan banyak pengembang aplikasi. Sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat luas dan mahasiswa mengenai kiat-kiat apa yang harus diketahui untuk menjadi pengembang aplikasi Android. Hasil ataupun manfaat dari pelatihan ini adalah peserta mampu memahami dan mengerti apa sajayang harus dilakukan dan dipahami untuk dapat terjun ke dunia industri. Selain itu, dapatmemberikan pemahaman lebih lanjut mengenai dua pandangan yaitu di dunia akademikdan dunia industri.
“Menstimulasi Kemampuan Berpikir Konsep Matematika Pada Anak Usia 4-6 Tahun” (Di sampaikan pada Guru Di PGRA Kecamatan Gatak ) Yetty Isna Wahyuseptiana; Feri Faila Sufa; Paulus Widjanarko
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.5820

Abstract

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan pemahaman dan konsep tentang konsep matematika kepada pendidik anak usia dini untuk menstimulasi  kemampuan matematika sesuai tahapan perkembangannya dan karekteristik usia di lingkungan IGRA kecamatan Gatak. Setiap anak pasti punya potensi yang siap untuk dikembangkan. Semakin dini kita memahami potensi kita, maka akan semakin mudah mengembangkannya. Termasuk potensi kemampuan yang sangat di butuhkan dalam mendukung kegiatan manusia di semua bidang kehidupan. Kemapuan tersebut adalah kemmapuan berpikir matematis yang sangat penting dan saat ini dianggap sebagai kemampuan dasar yang harus dikuasai oleh individu. Memiliki kemampuan berpikir matematika memberikan peluang keberhasilan yang lebih besar dalam tiap fase kehidupan, baik sebagai pembelajar maupun sebagai profesional.Pendapat para ahli dan hasil penelitian menjelaskan bahwa pemberian stimulasi matematika sejak dini sangat penting untuk mendukung kesiapan pada pendidikan matematika selanjutnya. Berdasarkan pengamatan tampak guru menggunakan metode konvensional dalam stimulasi mengenalkan konsep matematika pada anak usia dini dan berdasarkan wawancara dengan guru mendapatkan perbedaan persepsi dalam memandang pembelajaran matematika dan cara menstimulasi perkembangan matematika anak.Berdasarkan analisis awal dapat diidentifikasi Permasalahan sebagai berikut (1) Masih rendahnya kemampuan berpikir anak dalam memahami konsep matematika. (2). Rendahnya pemahaman Pendidik PAUD dalam melakukan stimulasi dan (3) Pembelajaran yang masih konvensional dalam mengenalkan konsep matematika. Oleh karena itu perlunya kegiatan pengabdian masyarakat untuk memberikan solusi pada permasalahan yang terjadi berupa: (1) Pemberian stimulasi perkembangan berpikir konsep matematika sesuai tahapan usia (2) Melakukan Sosialisasi capaian pembelajaran konsep Matematika pada anak usia 4-6 tahun dan (3) Pendampingan  Pemberian stimulasi yang inovatif.Pada kegiatan pengabdian ini digunakan metode diskusi. Namun sebelumnya dilakukan analisis kebutuhan melalui observasi dan wawancara pembelajaran matematika di PAUD dan kemampuan anak dalam mengenal matematika. Kuis diberikan kepada guru untuk megetahui sejauh mana pemahaman pendidik tentang stimulasi matematika anak usia dini. Kemudian kegiatan dilanjutkan dengan pemberian materi mengenai konsep perkembangan kemampuan berpikir matematika. Kegiatan dilanjutkan dengan sharing dan diskusi dan dikhiri dengan kuis untuk mengetahui sejauhmana keterserapan pendidik pada materi yang disampaikan. Tindak lanjutnya akan dilakukan monitoring oleh mahasiswa apakah kegiatan parenting berlangsung optimal dalam mengembangkan kemampuan berpikir matematika pada anak.Berdasarkan hasil pre tes dan post tes diketahui ada peningkatan kemampuan anak dalam berpikir konsep matematika sebesar 20%.. Adapun luaran dalam Pengabdian ini adalah  model stimulasi konsep matematika anak usia dini dan  artikel ilmiah dalam jurnal pengabdian nasional. Kata kunci : stimulasi, kemampuan berpikir matematika, anak usia dini 
Program Kemitraan Masyarakat Posyandu Lansia RW V Kelurahan Bambankerep Kota Semarang Ambar Dwi Erawati; Rinayati; Sri Wahyuning
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.6646

Abstract

One problem that arises from the development of health is one of increasing dependents of the productive age community towards unproductive communities. The elderly group will experience a decrease in the degree of health both naturally or caused due to disease. There is a need for an elderly coaching program that starts from pralansia is very necessary to maintain productivity. In RW V, Kelurahan Bambankerep Posyandu Lansia has not yet been formed, but there are elderly gymnastic activities that are offered once a month. So that offered solutions for the formation of Lansia Posyandu cadres so that Lansia Posyandu can be sustainable. The output of this accompanimen is that the community can check themselves to detect degenerative diseases. After 2 months of mentoring, the Posyandu for the elderly is formed and cadres of the Posyandu for the elderly can detect early degenerative diseases. The elderly found in RW V 56.1% had excessive Mass index which is a risk of hypertension, heart disease, DM, PPOP, stroke. And 52.2% of the elderly have hypertension.
PELATIHAN PENYUNTINGAN TEKS SASTRA TERJEMAHAN ARAB-INDONESIA BAGI SISWA MAN 1 KARANGANYAR JAWA TENGAH Reza Sukma Nugraha; Eva Farhah; Muhammad Yunus Anis; Afnan Arummi; Tri Yanti Nurul Hidayati
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.6655

Abstract

Dalam pembelajaran bahasa Arab, keterampilan bahasa, yaitu menyimak (istima’), membaca (qira`ah), menulis (kitabah), dan berbicara (kalam) berkaitan dengan keterampilan penerjemahan. Penerjemahan sebagai proses pengalihan makna dari bahasa sumber ke bahasa sasaran perlu dimiliki oleh pembelajar bahasa, termasuk siswa-siswa madrasah yang mempelajari Bahasa Arab sebagai mata pelajaran wajib. Namun demikian, dalam proses pembelajaran dan praktiknya, pembelajar kerap menemukan masalah, yaitu kurangnya pemahaman mengenai ragam teks dan keterampilan penyuntingan teks. Hal tersebut yang dialami oleh siswa-siswa MAN 1 Karanganyar sehingga dilakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat, yaitu pelatihan penyuntingan teks sastra terjemahan Arab-Indonesia oleh Tim Research Group Bahasa dan Sastra Arab, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sebelas Maret (UNS). Kegiatan berlangsung secara sinkron melalui media Google Meet dan Google Form dengan metode ceramah, demonstrasi, drilling, dan problem based learning (PBL). Melalui kegiatan pelatihan ini, peserta yang terdiri atas siswa kelas X IPA mempelajari teknik penerjemahan dan praktik menerjemahan teks cerita pendek. Setelah itu, mereka mempelajari penyuntingan teks berdasarkan hasil praktik penerjemahan yang dilakukan. Dengan demikian, para peserta mampu menerjemahkan teks sekaligus menyunting terjemahan tersebut.
Pelatihan mekanika tubuh selama kehamilan sebagai upaya persiapan fisik pada ibu hamil di kelas Antenatal Mariah Ulfah; Ita Apriliyani; Hana Yusri Fatimah
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.6680

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini sebagai upaya untuk memberikan pengetahuan yang bertujuan agar terjadi peningkatan pengetahuan ibu hamil mengenai persiapan fisik, terutama berkaitan dengan mekanika tubuh. Mekanika tubuh diberikan karena merupakan aspek penting untuk menjaga kestabilan otot rangka yang semakin teregang akibat kehamilan. Untuk megetahui keberhasilan pelaksanaan pengabdian, tim mengukur melalui pretest, demonstrasi dan posttest. Hasil evaluasi menunjukkan pengetahuan ibu hamil meningkat dilihat dari nilai yang didapatkan yaitu dari 69,1% menjadi 80%.
DEMONSTRATION OF FRESH AND HEALTHY DRINKS PRODUCTION MADE FROM MEDICINAL PLANTS OF THE RHIZOME TYPES Supriyadi Supriyadi; Novita Dewi; Neni Maemunah; Errick Endra Cita; Zuhdi Ma’sum
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.6695

Abstract

The implementation of community service aims to increase the knowledge and skills of participants in processing rhizomes into a fresh and healthy drink, rhizome types are believed to have benefits and efficacy to help improve health. Improving the knowledge and skills of participants can be done by providing training through demonstrations and mentoring by giving participants the opportunity to try making fresh and healthy drinks made from rhizomes. The implementation of this community service activity was attended by PKK members in Sidorejo Village, Jabung District, Malang Regency with a total of 31 participants. This activity takes place for 2 days, starting from 04 to 05 September 2021 at the DEWISRI Tourist Location (Desa Wisata Sidorejo Indah). The first day of community service activities; participants were given a pre-test before the presentation of the material, the results of the pre-test showed that most of the participants' knowledge of making fresh and healthy drinks made from rhizomes was still lacking. Then after the pre-test presentation of the material and demonstration from the video. second day activities; participants were given a post-test and participants were given the opportunity to practice making fresh and healthy drinks made from rhizomes, in practice the participants were evaluated by the presenters with a check list sheet. Based on the results of the post-test and practice, it was shown that the knowledge, skills and abilities of the participants had increased. After the community service activities take place, it is hoped that participants can process rhizome ingredients into a fresh and healthy drink to increase family immunity, besides that participants can also produce these drinks and sell them.
PELAKSAAN PEMBERIAN VAKSIN MASSAL DOSIS KEDUA DI KELURAHAN TLOGOMAS KOTA MALANG Ika Cahyaningrum Ika; Supriyadi Supriyadi; Novita Dewi; Arie Jefri Ka’areyeno; Errick Endra Cita
Adi Widya : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2022): ADI WIDYA Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33061/awpm.v6i1.6700

Abstract

The government continues to strive for the availability of vaccines through multilateral and bilateral schemes to meet the current stock and maintain the vaccination rate in accordance with the existing vaccine stock (Widyawati, 2021). Tlagomas Urban Village, Lokwaru District, has a population of 19,826 (Central Bureau of Statistics Malang City, 2020). Of this population, not all of them have been vaccinated. So that the urban village government seeks accelerated vaccination programs, one of which is the implementation of a mass vaccine program. The purpose of this community service activity is to help implement the second dose of mass vaccine in Tlogomas Urban Village, Malang City. The methods used in this program are planning and preparation, implementation, and evaluation. The result of this activity is the availability of infrastructure and vaccine implementing officers as well as the implementation of the second mass vaccine activity in Tlogomas Urban Village, Malang City with a total number of 988 participants. The flow of vaccine activities includes registration, screening history and simple physical examination, administering vaccines and recording.