cover
Contact Name
Manpan Drajat
Contact Email
Manpan Drajat
Phone
-
Journal Mail Official
alafkarjurnal@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
al-Afkar, Journal For Islamic Studies
ISSN : 26144883     EISSN : 26144905     DOI : -
Core Subject : Social,
al-Afkar, Journal for Islamic Studies is published by Association of Secondment Lecturers (Asosiasi Dosen DPK) UIN Sunan Gunung Djati Bandung Indonesia. Focus of al-Afkar, Journal for Islamic Studies is on publishing original empirical research articles and theoretical reviews of Islamic Studies, it covers various issues on the Islamic studies within such number of fields as Islamic Education, Islamic thought, Islamic law, political Islam, and Islamic economics from social and cultural perspectives and content analysis from al-Qur’an and Hadist. In other than forementioned field in Islamic Studies, al-Afkar, Journal for Islamic Studies also accepts articles which cover the topic on the cross section between Islam Studies and other scientific field, such as sociology, law, economics, and others.
Arjuna Subject : -
Articles 1,567 Documents
The Leadership Role of the Principal in Managing Facilities and Infrastructure at Mutiara Hidayah PAUD Anwar Abu Bakar; Ujang Cepi Barlian; Fenti Sanda; Yuliana Ambarwati
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 3 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i3.646

Abstract

The aims of this study were (1) to determine the extent of the principal's leadership role in the management of facilities and infrastructure in Mutiara Hidayah PAUD. Planning the leadership role of the school principal in managing facilities and infrastructure, to find out the supervision of the leadership role of the school principal in managing facilities and infrastructure. (2) the approach used in this research is a qualitative approach, which is a research procedure that produces descriptive data in the form of speech or writing and behavior that can be observed from the subject itself (Furhan: 1992, 21). (3) conclusions and research results from research at Mutiara Hidayah PAUD found that the role of the principal in managing infrastructure is very important in supporting the success of teaching activities. The school principal prioritizes the educational needs of students, the comfort of students and the needs of their teachers through facilities and infrastructure. The fulfillment of these needs and behaviors will lead to high trust from parents and society. By positioning the principal as a multifunctional person, he will know and feel all the ups and downs of his subordinates. He always has discussions about all the problems and planning of education in his school.
Application of Situational Leadership Style to Improve Teacher Performance at An-Nur Ibun Vocational School Iman; Ujang Cepi Barlian; Hilya Anisa Sholihat Islamy; N Ela Nurlaela
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 3 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i3.647

Abstract

Many factors influence the success of a school in achieving its educational goals, one of which is the leadership of the school principal. leadership is the process of influencing group activities within an organization to achieve goals. The method used in this study is a qualitative approach that is used to find out the reality of the events studied so as to make it easier to obtain objective data. Qualitative research is research that does not use calculations or is termed scientific research that emphasizes the natural characteristics of data sources. This research is descriptive in nature, only limited to an attempt to reveal a problem, situation or event as it relates to the problem of situational leadership style research in improving teacher performance at An-Nur Ibun Vocational High School. This study compares the data from the field with the library data in the form of theories and concepts that are relevant as assessment standards. The data that has been obtained through the results of observations, interviews, documentation studies. The findings obtained from the results of research at SMK An-Nur Ibun are as follows: 1) Application of the Instructive Leadership Style to Improve Teacher Performance, 2) Application of Consultation Leadership Style to Improve Teacher Performance, 3) Application of Participatory Leadership Style to Improve Teacher Performance, 4) Application of the Delegation Leadership Style to Improve Teacher Performance. Based on the results of research on situational leadership style to improve teacher performance at An-Nur Ibun Vocational High School, it can be concluded that the principal's situational leadership style is a picture of a flexible leader by providing a situation-based mechanism, in the sense that the principal has intelligence in reading situations and conditions. so that the principal understands when to tell, when to support, when to participate and when to delegate as well as leaders can act in a directive and supportive manner so as to improve teacher performance in an education. There are four situational leadership styles that affect the improvement of educator performance, namely the telling style, selling style, participating style and delegating style.
Peran Guru Kelas Dan Guru Pendamping Khusus Dalam Meningkatkan Layanan Pendidikan Inklusi Di TK Ibnu Sina Ujang Cepi Barlian; Riska Putri Wulandari; Muliati Said; Nuri Lathifa Brilianti
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 2 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i2.648

Abstract

Dinamika pendidikan saat ini semakin berkembang, dalam hal ini kebijakan sistem pendidikan inklusi yang mengatur agar anak berkebutuhan khusus mendapatkan layanan di sekolah reguler. Penerapan pendidikan inklusi ini harus mengupayakan sikap tidak diskriminatif, pengakuan dari semua pihak warga sekolah, pemberian fasilitas juga lingkungan yang aman bagi setiap anak. Dalam hal ini guru kelas yang mengelola pembelajaran di kelas melibatkan anak berkebutuhan khusus dalam proses pembelajaran. Keberadaan guru pendamping khusus di TK Ibnu Sina bertujuan agar terjalin kolaborasi satu sama lain dengan guru kelas dalam menangani anak berkebutuhan khusus. Untuk itu tanggungjawab kelas sepenuhnya ada di guru kelas termasuk anak berkebutuhan khusus ini, bukan diserahkan sepenuhnya kepada guru pendamping khusus. Subjek penelitian ini adalah koordinator dari Ibnu Sina Stimulation Center (ISSC). Pendekatan penelitian yang digunakan yaitu kualitatif dengan metode penelitian studi kasus. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Metode penelitian ini yaitu menggunakan studi kasus. Berdasarkan penelitian peran guru kelas dan guru pendamping khusus dalam berjalan dengan baik sesuai dengan tugas pokok masing-masing. Selain itu kolaborasi guru kelas dan guru pendamping khusus menjadikan layanan pendidikan inklusi di TK Ibnu Sina dapat menimbulkan sinergi Sedangkan kendala yang dialami adalah penerimaan anak berkebutuhan khusus yang semakin meningkat jumlahnya, terkadang melebihi kuota penerimaan. Hal ini berpengaruh terhadap kesiapan sekolah dalam mempersiapkan guru pendamping khusus dalam proses pembelajaran.
Pendidikan Dan Pelatihan Kepemimpinan Tingkat IV Sebagai Pengembangan Kompetensi Bagi Aparatur Di Pemerintah Kota Bandung Saepul Kurniawan; Ujang Cepi Barlian; Dina Septima; Wulansari
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 2 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i2.649

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan Pendidikan Dan Pelatihan Kepemimpinan (Diklatpim) Tingkat IV dengan menggunakan model evaluasi CIPP yang dikembangkan oleh Stufflebeam. Model evaluasi CIPP diharapkan dapat menghasilkan evaluasi yang kompleks dari program Diklatpim tingkat IV tahun 2022 di Pemerintah Kota Bandung. Didasari dengan penggunaan model evaluasi tersebut, maka metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus dipilih oleh peneliti. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan studi dokumentasi terkait dengan penyelenggaraan Diklatpim tingkat IV tahun 2022. Adapun informan pada penelitian ini berjumlah 10 orang yang berasal dari Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Bandung, Balai Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BPSDMD) Provinsi Jawa barat dan peserta Diklatpim tingkat IV tahun 2022 di pemerintah Kota Bandung. Apabila dilihat dari aspek process dan product yang dilaksanakan, hasil penelitian menunjukan bahwa program Diklatpim tingkat IV Tahun 2022 di Kota Bandung telah sesuai dengan peraturan yang berlaku dan dianggap berhasil. Namun berdasarkan aspek context dan input, terdapat beberapa hal yang tidak sesuai dengan maksud dan tujuan dari program Diklatpim tingkat IV di pemerintah Kota Bandung.
Model Flipped Classroom Dalam Menumbuhkan Kemandirian Belajar Siswa SD Ibnu Sina Rina Restiana; Ujang Cepi Barlian; Siti Nurjanah; Wili Suminar
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 2 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i2.650

Abstract

Tujuan umum penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penerapan model flipped classroom dalam menumbuhkan kemandirian siswa SD Ibnu Sina Kabupaten Bandung. Model flipped classroom dapat memberikan pengaruh yang baik bagi siswa. Model ini membuat siswa belajar lebih mandiri. Selain itu, siswa memiliki kebebasan untuk mengulang pembelajaran lagi. Model flipped classroom juga merupakan strategi pembelajaran yang berpusat pada peserta didik yang dapat membangun kemandirian belajar. Metode ini bersifat deskriptif, keadaan atau kejadian yang berkaitan dengan permasalahan penelitian dalam inovasi pembelajaran terbatas pada upaya mengungkap suatu permasalahan, permasalahan penelitian dalam inovasi pembelajaran pada masa pasca pandemi dengan menggunakan model flipped classroom di SD Islam Ibnu Sina Kabupaten Bandung. Ide pengembangan model pembelajaran flipped classroom adalah untuk meningkatkan kemandirian siswa di SD Ibnu Sina Kabupaten Bandung untuk membangun motivasi belajar pasca pandemi dengan menerapkan model pembelajaran flipped classroom. Kegiatan ini sudah berlangsung sejak tahun 2020 sejak pandemi.
Implementasi Manajemen Pendidikan Karakter Dalam Pembinaan Ahlak Peserta Didik Di SDN Cicariu Tasikmalaya Agus Denih; Ujang Cepi Barlian; Bambang Epriansyah; Evi Hanafiah
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 2 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i2.651

Abstract

Tujuan umum dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui manajemen pendidikan karakter dalam pembinaan ahlak peserta didik pada SDN Cicariu Kota Tasikmalaya. Pendekatan yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif naturalistik dengan menggunakan metode deskriptif dengan maksud untuk mendeskripsikan atau menggambarkan berbagai temuan penelitian sesuai fokus penelitiannya, melalui pengamatan (observasi) berbagai kegiatan yang relevan, mewawancara nara sumber dan studi dokumentasi yang ada hubungannya dengan tujuan penelitian. Peneliti akan terjun langsung berbaur dengan aktivitas narasumber untuk mendapatkan data penelitian dari sumber data langsung, sehingga peneliti mendapatkan informasi yang diperlukan untuk dideskripsikan dalam sebuah laporan penelitian. Pendidikan karakter dalam pembinaan ahlak peserta didik, dikelola oleh guru dalam kegiatan tatap muka di dalam kelas yang alokasi waktunya sangat terbatas. Pembinaan karakter positif siswa mengandalkan mekanisme dan langkah-langkah pembelajaran bersifat normatif yang ada di Silabus, dan RPP yang disusun guru. Kompetensi yang dikembangkan terintegrasi pada pembinaan sikap, pengetahuan, dan keterampilan. Karakter positif yang muncul dan berdampak pada siswa umumnya dialami melalui proses pembelajaran tidak langsung. Pembinaan karakter dan akhlak mulia lebih banyak diberikan dalam kegiatan pembiasaan dan keteladanan di luar kelas dalam kegiatan keagamaan dan ekstrakulikuler.
Peranan Motivasi Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Di SD Negeri Ciapus 2 Kabupaten Bandung Meta Rostiani; Ujang Cepi Barlian; Pian Supriatna Sulaeman
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 2 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i2.652

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru, kepemimpinan kepala sekolah dan motivasi kerja dengan kinerja guru. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan peran motivasi dan kinerja guru pada SD Negeri Ciapus 2 Kab.Bandung, untuk mengetahui dampak kinerja guru di SD Negeri Ciapus 2 Kab.Bandung, dan untuk mengetahui faktor apa yang mendukung dan menghambat dalam meningkatkan kinerja guru pada SD Negeri Ciapus 2 Kab.Bandung. Untuk memperoleh jawaban dari permasalahan tersebut, penulis menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan metode pendekatan pedagogis, sosiologis, fsikologis, dan yuridis. Informan/obyek penelitiannya adalah, kepala sekolah dan guru, pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Implikasi dari penelitian ini adalah;perlu adanya usaha-usaha yang mendorong guru kearah sikap inisiatif, kreatif dan inovatif, hal ini diharapkan kebijakan dan komitmen kepala sekolah untuk memberikkan kesempatan sebesar-besarnya kepada setiap guru untuk menyampaikan gagasannya yang berkaitan dengan tugasnya, dan memberikan peluang kepada guru untuk lebih meningkatkan profesinya, dan memaksimalkan fungsionalisasi kepala sekolah dalam meningkatkan motivasi kinerja guru dengan selalu memberikan; motivasi, insentif, harapan dan penghargaan atas segala upaya yang guru kerjakan. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi positif dalam mengembangkan penelitian selanjutnya dan dapat menambah khasanah kekayaan intelektual. Di samping itu penelitian ini dalam pengembangannya dapat menemukan ide atau gagasan baru yang konstruktif dalam membangun dan meningkatkan motifasi kinerja kearah yang baik. Ide atau gagasan itu tentunya dibarengi dengan aksi dilapangan agar apa yang menjadi tujuan penelitian ini terealisasi sebagaimana mestinya.
Manajemen Organisasi Pendidikan Di Era Globalisasi Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Di MIS Thariqul Jannah Pangalengan Cecep Badrudduja; Ujang Cepi Barlian; Andri Feriyansyah
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 2 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i2.653

Abstract

Penelitian ini berpijak pada fakta kualitas pendidik di Indonesia sangat rendah yang menyebabkan rendahnya pula pencapian peserta didik. Hal ini dirasa menjadi tamparan keras bagi wajah pendidikan indonesia, yang mestinya seorang pendidik itu mampu mengembangkan potensi peserta didiknya malah jauh dari kata layak. Apalagi saat ini kita akan memasuki era globalisasi pendidikan. Dibalik itu, organisai pendidikan memiliki peranan penting dalam peningkatan profesionalitas guru di era globalisasi yang diharapkan dapat meningkatnya kualitas pendidik di indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan organisasi di era globalisasi dalam meningkatkan profesionalitas guru. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Metode dalam memperoleh data pada penelitian ini adalah observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Sumber data penelitian adalah kepala sekolah dan guru di MIS Thariqul Jannah Pangalengan. Data yang diperoleh setelah melakukan penelitian dilapangan diolah dengan menggunakan teknik pengolahan data yakni reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa MIS Thariqul Janah telah melakukan manajemen organisasi dalam upaya peningkatan profesionalitas guru. Namun, masih ada kekurangan dan kendala dalam praktiknya.
Peran Kepala Sekolah Dalam Penguatan Profil Pancasila Di SLB Doa Bunda Sumedang Rizky Maulana Yusali; Ujang Cepi Barlian; Anjaswati Titi Nur Azizah
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 2 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i2.654

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi peran kepala sekolah dalam program penguatan profil pancasila di SLB Doa Bunda bandung. Tujuan umum dari penelitian ini adalah Mengetahui kegiatan pengamatan yang dilakukan kepala sekolah terhadap perkembangan peserta didik terkait program penguatan profil pancasila. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif. Dalam penelitian ini yang menjadi subyek penelitian adalah Kepala Sekolah SLB Doa Bunda Sumedang yang diwakili oleh guru Kurikulum. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, angket, dan dokumentasi. Teknik observasi, wawancara, dan observasi digunakan untuk mengetahui peran kepala sekolah dalam program penguatan profil pancasila di SLB Doa Bunda bandung. Sedangkan teknik dokumentasi digunakan untuk mengetahui proses penerapan penguatan profil Pancasila dan peran kepala sekolah dalam kegiatan tersebut. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa SLB Doa bunda menerapkan prinsip kontekstual dalam projek penguatan profil pelajar Pancasila. Dengan melibatkan peran aktif lingkungan sekitar sekolah sebagai media bagi siswa agar lebih mudah dalam menerapkan hasil projek ke dalam kehidupan nyata. Hal ini dikarenakan dengan siswa berinteraksi secara langsung terhadap masyarakat sekitar sekolah, maka para siswa akan lebih memahami secara langsung penerapan dari projek tersebut. proses pelaksanaan penguatan profil pancasila di SLB Doa Bunda dapat terlaksana dengan baik melalui peran aktif kepala sekolah sebagai pemegang kendali utama dalam proses perencanaan hingga proses akhir yaitu evaluasi.
Personnel Management (Staffing) in Managing the Learning Process at the Bina Cipta Ujungberung Community Learning Activity Center (PKBM) Okke Rosmaladewi; Riani Juniarti; Risa Rosyadah
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 6 No. 3 (2023)
Publisher : Perkumpulan Dosen Fakultas Agama Islam Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/afkarjournal.v6i3.655

Abstract

This research is motivated by the problem of one of the management functions, both in preparing institutional personnel starting from recruiting workers, developing them to the business and strategy being carried out. The purpose of this study was to obtain information about staffing management at PKBM Bina Cipta Ujung Berung starting from planning, implementing, and evaluating voluntarily and involving a lot of closeness between family members with honorariums that are not sufficient in standard but still doable. running in accordance with the duties and functions of each PKBM member, so that each workforce provides maximum efficiency for the organization. This research method is to conduct a survey and collect data relevant to the topics discussed to obtain information related to personnel management at PKBM Bina Cipta Ujungberung. With proper staffing management can determine the success of a PKBM institution.

Page 36 of 157 | Total Record : 1567