cover
Contact Name
Fuad Zaini
Contact Email
fuadzaini06@gmail.com
Phone
+6282360501584
Journal Mail Official
fuadzaini06@gmail.com
Editorial Address
Jl. Williem Iskandar No. K-2/22, Pos: 20222, Medan
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
INVENTION: Journal Research and Education Studies
ISSN : -     EISSN : 27742660     DOI : -
Core Subject : Education,
Journal Invention invites lecturers, scholars, researchers, and students to contribute the results of their studies and research in fields related to Education, which include textual and field studies with various perspectives, Educational Management, Educational Policy, Educational Technology, Educational Psychology, Curriculum Development and Learning strategies and contemporary research results in the field of education.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 356 Documents
Program Madrasah Diniyah Dalam Meningkatkan Pemahaman Keagamaan Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung Awaliah, Lutfiatul; Hikam, Nurul; Rofiq, Ainur; Hakim, Tri Fahad Lukman
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 No 1 Maret 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i1.1792

Abstract

Penelitian ini berlatarbelakang karena adanya berbagai input mahasiswa perguruan tinggi islam yang berbeda-beda maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya program madrasah diniyah di Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung untuk meningkatkan pemahaman keagamaan mahasiswa yang nantinya diharapakan menjadi mahasiswa yang berintelektual luas, berakhlakul karimah, dan berjiwa sosial yang tinggi. Penelitian ini dilaksanakan di kampus Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung, yang menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus,kehadiran peneliti sangatlah berpengaruh dalam penelitian karena peneliti melaksanakan pengumpulan data melalui Observasi, Wawancara dan Dokumentasi dengan penguatan keabsahan data dengan menggunakan Triangulasi, yang digunakan peneliti yaitu Triangulasi teknik dan Triangulasi Sumber yang dilakukakan selama proses penelitian. Hasil penelitian yang diperoleh peneliti di Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung diantaranya adanya Program Kelas BTQ( Baca Tulis Al-Qur’an) yang menggunakan metode An-nahdliyah, kelas Tilawah dengan menggunakan beberapa lagu yang sudah ditentukan oleh pengelola, kelas Tahfidz menggunakan metode sorogan dan setoran hafalan, sedangkan pada program Kelas Kitab Turots yang terdiri dari tiga tingkatan yaitu Ula, Wustho dan Ulya yang menggunakan metode bandongan, lalaran, setoran hafalan dan menggunakan penulisan arab pegon bahasa jawa. Dalam program Madrasah diniyah yang sudah terlaksana di kampus Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung selalu mengadakan Evalusi pada setiap pembelajaran yang nantinya juga akan berpengaruh pada program yang sudah terlakasana menjadi lebih baik, yaitu diantaranya menggunakan dua bentuk evaluasi yaitu evaluasi formatif yang dilaksanakan setiap pertemuan dan evaluasi sumatif yang dilaksankan di setiap akhir semester.
Penerapan Media Pembelajaran Berbasis Geozebra Untuk Meningkatkan Komunikasi Matematika Siswa Saragih, Rosvilani; Surya, Edi; Fauzi, Kms. Muhammad Amin
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 2 July 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i2.1984

Abstract

The purpose of this study was to determine: 1) increasing students' mathematical communication skills through the development of developed mathematics learning media. The subjects in this research were 30 class VI students at SDN 105343 Ramunia I/II and the object of this research was to see improvements in the learning process carried out. 2) the effectiveness of media in developing mathematics learning on students' mathematical communication skills. The learning media developed (The media has met the level of validity with a reliability coefficient of 0.790. Based on data obtained from testing the learning media, it is known that: 1) the media developed has been able to meet the effectiveness of the learning process, where: The percentage of student learning completion that reaches the level of ability 86.67% of students' mathematical communication is classical from 30 students, and students' responses to the media and learning process are positive; 2) there was an increase in students' mathematical communication skills using learning media on the subject of blocks, achieving an increase as seen from the percentage of achievement of students' mathematical communication skills in trial I, which was 70.00%, increasing to 86.67% in trial II. With a gain of 0.57 in the medium category.
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Kooperatif Learning Tipe Example Non Example Pada Tema Berbagai Pekerjaan IV Keliat, Erika Andriani Br; Yarshal, Dinda
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 2 July 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i2.2005

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui kooperatif learning tipe example non example pada tema berbagai pekerjaan IV pada SD Negeri 101810 Deli Tua , dengan jumlah siswa 20 yang dimana sebagian 09 dari siswa masih memiliki rendahnya nilai ulangan siswa sedangkan 11 siswa tuntas pada evaluasi pembelajaran tematik yang hasil tersebut masih dibawah rata- rata KKM (Kreteria Ketuntasan Maksimal). hasil penelitian yang telah dilakukan peneliti penerapan kooperatif learning tipe example non example dapat meningkatkan hasil belajar sisiwa pada tema berbagai pekerjaan pada kelas IV SD. Hal ini dapat dilihat pada hasil dari siklus I yang telah dilakukan mengasilkan nilai 70% dan disiklus kedua menjadi 85% dan pada dengan ini dapat disimpulkan bahwa penerapan kooperatif learning tipe example non examplepada tema berbagai pekerjaan pada kelas IV SD mengalami peningkatan hasil belajar siswa. dapat meningkatkan hasil belajar siswa.Maka sangat dianjurkan untuk guru dapat menerapkan model tersebut.
Kewibawaan Guru PAI dalam Mengembangkan Soft Skill Siswa di SMP IT Nurul Ilmi Deli Serdang Lestari, Armita Dwi; Dahlan, Zaini; Srdianti, Siti
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 2 July 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i2.2014

Abstract

This study aims to examine the authority of PAI teachers in developing students' soft skills at SMP IT Nurul Ilmi Deli Serdang. The authority of PAI teachers is a crucial aspect that can influence a student's character building and social skills which include the ability to communicate, teamwork, time management, and critical thinking. Therefore, the authority of PAI teachers is a very important aspect that can affect the formation of students' character and social skills. The research method used is descriptive qualitative research method with data collection techniques through interviews, observation, and documentation. The subjects of this study consisted of PAI teachers, students, principals, and vice principals. The results of the study have shown that PAI teachers at SMP IT Nurul Ilmi Deli Serdang have high authority which can be seen from how they teach, are able to provide role models, and guide and direct students. Authoritative teachers can create a conducive environment, and inspire students to behave positively. The implications of this study indicate that increasing the authority of PAI teachers through training and professional development is very important to support the progress of character education. It can be concluded that the authority of PAI teachers is a key factor in developing students' soft skills, which in turn will contribute to the formation of strong character among students.
Peranan Guru BK Dalam Mengembangkan Minat Dan Bakat Peseta Didik Zulkarnain, Afdilla; Siregar, Mhd. Fuad Zaini
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 2 July 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i2.2016

Abstract

Education is essentially a process from within to develop personality and abilities within and outside oneself. Developing interests and talents is one aspect of it. Interests and talents are key for students this paper is the result af qualitative descriptive research aimed at understanding the interests an talents of students. The research findings indicate thar interests and talents rafer to the understanfing outcames of students. The strategies applied by classroom teachers include incorporating interest and talent material into the learning contents, selecting appropriate methods and media, providing remedial support, fostering communication,setting examples,showing appreciation and knowledge, indentifying and selecting assistance programs. The competency of classroom teachers still needs to be enhanced so that students interests an taletants in learning can improve from the previous state. Menaging students significantly influences a students success in achieving their desires, hops, aspiration, and preparing themselves for life in society. This underscores the importance of student management within the scope of education. With effective management,schools can produce the desired students. Furthermore, student are the primary product of should manage them as effectively as possible to produce exceptional outcomes.
Dampak Lingkungan Pertemanan Toxic Terhadap Kesehatan Mental Remaja Fadhilla, Rahmad; Siregar, Anggita Pratiwi
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 2 July 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i2.2017

Abstract

Pertemanan memiliki peran penting dalam perkembangan remaja karena seringkali mereka menghabiskan lebih banyak waktu dengan teman sebaya daripada keluarga. Interaksi yang positif dapat memberikan dukungan sosial dan pengalaman belajar sosial yang berharga. Namun, pertemanan yang toxic dapat menyebabkan dampak serius terhadap kesehatan mental remaja, seperti stres, kecemasan, dan depresi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif untuk memahami fenomena kompleks ini. Data dikumpulkan melalui observasi dan wawancara dengan tiga remaja berusia 13-16 tahun. Hasilnya menunjukkan bahwa lingkungan pertemanan yang toxic menimbulkan stres, kecemasan, depresi, penurunan harga diri, perilaku merugikan diri, dan isolasi sosial. Orang tua, sekolah, dan komunitas memiliki peran krusial dalam mendukung remaja menghadapi tantangan ini. Dukungan holistik dari lingkungan sekitar dapat membantu remaja membangun hubungan yang sehat dan meningkatkan kesejahteraan mereka.
Hubungan Persepsi Guru Tentang Perilaku Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Iklim Komunikasi dengan Kinerja Guru SMP di Kecamatan Tanjung Morawa Kabupaten Deli Serdang Masyitah, Masyitah; Rahman, Arif; Purba, Sukarman; Pangaribuan, Wanapri
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 3 November 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i3.2270

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi hubungan antara persepsi guru mengenai perilaku kepemimpinan transformasional kepala sekolah dan kinerja guru, serta hubungan antara iklim komunikasi dengan kinerja guru. Selain itu, penelitian ini juga meneliti hubungan antara persepsi guru terhadap perilaku kepala sekolah dan iklim komunikasi terhadap kinerja guru. Subjek penelitian terdiri dari guru-guru SMP di Tanjung Morawa, Kabupaten Deli Serdang, dengan total sampel sebanyak 60 orang yang diambil menggunakan metode proportionate stratified random sampling. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif, yang bertujuan untuk mengumpulkan informasi terkait fenomena yang diteliti.Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa: (1) Terdapat hubungan yang signifikan antara persepsi guru tentang perilaku kepemimpinan kepala sekolah dengan kinerja guru, dengan nilai ry1.2 = 0,514 yang lebih besar dari rtabel = 0,254 dan thitung = 4,526 yang lebih besar dari ttabel = 1,67; (2) Terdapat hubungan yang signifikan antara iklim komunikasi dan kinerja guru, dengan nilai ry2.1 = 0,316 lebih tinggi dari rtabel = 0,254 dan thitung = 2,517 lebih besar dari ttabel = 1,67; dan (3) Terdapat hubungan signifikan antara persepsi guru tentang perilaku kepemimpinan kepala sekolah dan iklim komunikasi dengan kinerja guru, dengan nilai Ry(12) = 0,674 lebih besar dari rtabel = 0,254 serta Fhitung = 23,780 yang lebih tinggi dari Ftabel = 3,23. Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa persepsi guru tentang perilaku kepemimpinan kepala sekolah dan iklim komunikasi secara bersama-sama berkontribusi sebesar 45,5% terhadap kinerja guru, sedangkan sisanya ditentukan oleh faktor lain.
Pengaruh Kompetensi Kepala Sekolah, Motivasi Kerja, Kompetensi Guru SMP Terhadap Kinerja Guru SMP pada Kompetensi Lulusan di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal Provinsi Sumatera Utara Wahyudi, M. Dian; Rahman, Arif; Purba, Sukarman; Pangaribuan, Wanapri
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 3 November 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i3.2271

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui, mengkaji, dan menganalisis secara deskriptif dan melakukan Verifikasi mengenai kompetensi kepala sekolah, motivasi guru, kompetensi guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal, serta kinerja guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal Provinsi Sumatera Utara. Metode yang peneliti gunakan dalam penelitian ini adalah verifikatif dan deskriptif, dengan menggunakan analisis jalur (path analysis). Sampel ditentukan dengan menggunakan rumus Slovin, sedangkan teknik cluster proportional stratified random sampling digunakan peneliti untuk mengambil sampel. Data angket, wawancara, dan studi kepustakaan akan digunakan dalam penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan terdapat kelemahan dalam kompetensi manajerial dan supervisi akademik kepala sekolah SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal. Motivasi guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal juga menunjukkan kelemahan pada aspek gaji ataus pekerjaannya dan kualitas suasana kerja. Sementara itu, kompetensi guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal memiliki kelemahan pada aspek kompetensi sosial dan profesional. Kinerja guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal menunjukkan kelemahan terutama pada penilaian hasil pembelajaran, dan aspek pengetahuan siswa juga menunjukkan kelemahan dalam kompetensi lulusan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompetensi kepala sekolah di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal, motivasi guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal, dan kompetensi guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru SMP di Kabupaten Deli Sedang Kecamatan Sunggal, baik secara parsial maupun simultan. Kinerja guru SMP di Kabupaten Deli Serdang Kecamatan Sunggal secara keseluruhan terbukti memiliki pengaruh positif dan signifikan.
Manajemen Peserta Didik dalam Meningkatkan Daya Saing di MAS Kasraatussaadah Tanjung Pura Nizam, Khairul; Zaki, Ahmad; Yusri, Diyan
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 3 November 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i3.2319

Abstract

Untuk meningkatkan kualitas peserta didik maka diperlukan manajemen peserta didik yang baik, dengan penerapan manajemen peserta didik tersebut diharapkan dapat meningkatkan daya saing sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan daya saya saing peserta didik, upaya meningkatkan daya saing dan manajemen peserta didik dalam meningkatkan daya saing di MAS Kasraatussaadah Tanjung Pura. Penelitian Ini Merupakan Penelitian Kualitatif Yang Bersifat Deskriptif Dengan Mengambil Latar Belakang Di MAS Kasraatussaadah Tanjung Pura. Pengumpulan Data Di Lakukan Dengan Mengadakan Pengamatan Secara Langsung Yaitu: Observasi, Wawancara, Dan Dokumentasi. Teknik Analisa Data Yang Diguanakan Yaitu Reduksi Data, Penyajian Data Kemudian Menarik Kesimpulan. Hasil Penelitian Menjelaskan Bahwa daya Saing Peserta Didik Di MAS Kasraatussaadah Tanjung Pura Adanyan Persaingan Dibidang Akademik Dan Dibidang Non Akademik. Persaingan Dibidang Akademik Meliputi Persaingan Mencapai Rangking Kelas, Lomba Cerdas Cermat Antar Kelas, Dan Persaingan Untuk Menjadi Anak Disiplin. Sedangkan Persaingan Dibidang Non Akademik MAS Kasraatussaadah Tanjung Pura Lebih Di Ekstrakulikuler. Upaya Meningkatkan Daya Saing Yang Dilakukan MAS Kasraatussaadah Tanjung Pura Strategi yaitu dengan bekerjasama dengan masyarakat luar (enterprise strategy), mengefektifkan misi utama lembaga dengan menciptakan program-program unggulan dan meningkatkan Sumnber Daya Manusia (corporate strategy), cara madrasah dalam menghadapi persaingan dengan madrasah lain (business strategy), dan menciptakan ciri khas dan nilai jual madrasah (functional strategy). Manajemen peserta didik dalam meningkatkan daya saing di MAS Kasraatussaadah Tanjung Pura dilakukan dimulai dari: penerimaan peserta didik baru, pengelompokkan peserta didik, penempatan peserta didik dan evaluasi peserta didik.
Pengelolaan Lingkungan Sekolah Islami terhadap Pembiasaan Ibadah Siswa di SMP IT Washilatun Nazah Andes Balika, Yesshe
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 5 Issue 3 November 2024
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v5i3.2360

Abstract

Objective: This study aims to analyze the impact of Islamic school environment management on students' prayer habits at SMP IT Washilatun Nazah. Methodology: A qualitative approach was employed, utilizing data collection techniques such as observation, interviews, and documentation. Findings: The study reveals that the management of an Islamic school environment positively influences students' prayer habits. This is evident through the provision of adequate prayer facilities, the implementation of religious policies, and the exemplary behavior demonstrated by teachers and staff. Additionally, the reward and punishment system effectively enhances students’ discipline in performing religious practices. However, the study also identifies several challenges, including the lack of family involvement in reinforcing prayer habits at home and the tendency of some students to engage in religious practices only under school supervision. Conclusion: Effective Islamic school environment management can serve as a powerful tool in fostering students’ prayer habits. Nevertheless, stronger synergy between the school and families is necessary to ensure the continuity of religious practices beyond the school setting.