cover
Contact Name
Drajat Stiawan
Contact Email
drajatstiawan@uingusdur.ac.id
Phone
+6281385249519
Journal Mail Official
velocity@uingusdur.ac.id
Editorial Address
Jl. Pahlawan No. 52 Kajen Kabupaten Pekalongan Pekalongan. Indonesia
Location
Kota pekalongan,
Jawa tengah
INDONESIA
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking
ISSN : 2797247X     EISSN : 27971546     DOI : https://doi.org/10.28918/velocity
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking is a journal that provides authoritative scientific information sources for researchers and academics in academia, research institutions, government agencies, and industry. ISSN Print is 2797-247X and Online is 2797-1546. We publish original research papers, review articles and case studies focused on Islamic Finance and Banking as well as related topics. All papers were peer reviewed by at least two reviewers. This journal is maintained and published by Department of Islamic Banking, Faculty of Islamic Economics and Business, UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan.
Articles 105 Documents
The The Impact of the Technology Acceptance Model on Interest in Using QRIS for FEBI Students at IAIN Ponorogo Jihan Arlista Putri; Rokamah, Ridho
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 1 (2024): Mei 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i1.7335

Abstract

Interest in using payment systems, especially QRIS, has grown rapidly among students. New technology such as QRIS is a symbol of society's adaptation to technological advances in meeting increasingly complex and dynamic payment needs. The problem studied in this study is to find out the Technology Acceptance Model (TAM) affects the interest in using QRIS in FEBI IAIN Ponorogo students . This research method uses a descriptive quantitative approach with multiple linear regression analysis. The results showed that perceived usefulness, perceived ease of use, user attitudes and actual technology users had positive and significant results on interest in using QRIS. Meanwhile, risk perception has negative and significant results on interest in using QRIS
Meningkatkan Kepuasan Nasabah dengan Kualitas Pelayanan, Citra Perusahaan dan Kepercayaan pada Bank Jateng Syariah Cabang Pekalongan Tamamudin; Prastyani, Desy
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 1 (2024): Mei 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i1.7555

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kepuasan nasabah dalam menabung. beberapa variabel digunakan diantaranya Kualitas pelayanan sebagai landasan utama untuk mengetahui tingkat kepuasan konsumen, citra perusahaan merupakan salah satu aset terpenting yang selayaknya harus terus menerus dibangun dan dipelihara, yang mempengaruhi kepuasan dalam bertransaksi adalah citra perusahaan itu sendiri dan kepercayaan. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian field research dengan metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah di Bank Jateng Syariah Pekalongan. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah metode kuesioner dengan sampel sebanyak 100 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling dengan rumus Slovin. Beberapa pengujian dilakukan dalam penelitian ini diantaranya uji validitas, uji      reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, dan uji hipotesis dengan bantuan SPSS 20.Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kualitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap kepuasan nasabah. Variabel citra perusahaan berpengaruh terhadap kepuasan nasabah. Variabel kepercayaan berpengaruh terhadap kepuasan nasabah.  
Service Quality dan Digital Banking meningkatkan Loyalitas Nasabah Bank Syariah Indonesia? Kepuasan sebagai Variabel Intervening: Nasabah BSI Civitas Akademika FEBI UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan Lutfi , Hany
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 1 (2024): Mei 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i1.7571

Abstract

Bank Syariah Indonesia tak lepas dari nasabah yang menjadi peran penting dalam menjalankan kegiatan operasionalnya. Terdapat beberapa faktor yang menjadi pengukur kepuasan nasabah. Hal ini menjadi penting untuk diketahui agar loyalitas nasabah yang telah ada dapat tetap dipertahankan dan ditingkatkan. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh service quality dan digital banking terhadap loyalitas nasabah pada Bank Syariah Indonesia dengan kepuasan sebagai variabel intervening (Studi kasus: nasabah BSI pada civitas akademika di FEBI UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan). Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan atau field research dengan pendekatan kuantitatif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer, yang diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner. Populasi pada penelitian ini adalah civitas akademika di FEBI UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan, baik dosen, staff, maupun mahasiswa. Sampel pada penelitian ini adalah 96 responden dengan menggunakan rumus lemeshow. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik purposive sampling. Purposive sampling adalah teknik pengambilan sampel dengan responden memiliki karakteristik khusus yaitu civitas akademika di FEBI UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan, menggunakan BSI minimal 6 bulan, dan minimal bertransaksi lebih dari tiga kali. Teknik analisis data menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas), path analysis, uji hipotesis (uji t dan uji r^2). Hasil penelitian ini diperoleh bahwa service quality berpengaruh dan signifikan terhadap kepuasan nasabah dan hasil ini mendukung mediasi parsial kepuasan nasabah antara service quality terhadap loyalitas nasabah. Digital banking tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap kepuasan nasabah dan hasil ini menolak mediasi parsial kepuasan nasabah antara digital banking terhadap loyalitas nasabah. Service quality tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap loyalitas nasabah. Digital banking berpengaruh dan signifikan terhadap loyalitas nasabah. Kepuasan nasabah berpengaruh dan signifikan terhadap loyalitas nasabah. Kepuasan nasabah memediasi pengaruh service quality terhadap loyalitas nasabah, adanya hubungan antara service quality dengan loyalitas nasabah pada BSI yang dimediasi oleh kepuasan nasabah. Service quality dipengaruhi baik secara langsung maupun tidak langsung terhadap loyalitas sebagai akibat dari kepuasan nasabah. Dan yang terakhir kepuasan nasabah tidak memediasi pengaruh digital banking terhadap loyalitas nasabah.
The Influence of Leadership Style, Work Discipline and Compensation on Employee Performance in the Regional Government of Ogan Komering Ilir Regency Dany Supraja; Helmi, Sulaiman; Heriyanto; Darwin
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 1 (2024): Mei 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i1.7607

Abstract

This research aims to examine and analyze the influence of leadership style, work discipline and compensation on employee performance at the Regional Government Personnel, Education and Training Agency of Ogan Komering Ilir Regency. This research uses field research methods to study the background of the current situation and the social interactions within it. The research object was carried out in this environment by taking 45 employees as samples. Data collection was carried out through questionnaires using a Likert scale for quantitative analysis. The analysis techniques used include validity tests, reliability tests, and multiple linear regression analysis. To test the hypothesis, this research uses the F test, Coefficient of Determination test, and T test. The research results show that leadership style and work discipline do not have a significant influence on employee performance, while compensation has a positive and significant influence. This research suggests that future research can expand literature or articles as a reference to facilitate research, as well as adding other variables that have the potential to influence employee performance. It is also hoped that future research will use more holistic methods and integrate quantitative and qualitative approaches to gain a deeper understanding of the complexity of organizational dynamics. Thus, future research is expected to provide more comprehensive and relevant insights for the development of effective human resource management strategies in complex and dynamic work environments.
Peranan Kualitas Layanan pada Aplikasi PLN Mobile dan Harga terhadap Kepuasan Pelanggan di PT. PLN (Persero) UP3 Palembang ULP Rivai Robetam Simanjuntak; Sulaiman Helmi; Trisninawati; Muji Gunarto
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i2.8750

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur pengaruh kualitas layanan melalui aplikasi PLN Mobile terhadap kepuasan pelanggan di PT. PLN (Persero) UP3 Palembang ULP Rivai. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan mengumpulkan data melalui kuesioner yang disebarkan kepada pelanggan PLN. Analisis data dilakukan menggunakan metode statistik untuk menentukan hubungan antara kualitas layanan dan kepuasan pelanggan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas layanan yang diberikan melalui aplikasi PLN Mobile memiliki pengaruh positif signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Temuan ini menunjukkan pentingnya peningkatan kualitas layanan melalui teknologi digital untuk meningkatkan kepuasan pelanggan dan memperkuat reputasi perusahaan.
Analisis Pengaruh Prinsip-Prinsip Tasawuf, Literasi Keuangan Syariah, dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Nasabah dalam Memilih Produk Perbankan Syariah Hery Purwanto; Moh Sakir; Samsul Munir; Hendri Hermawan Adinugraha
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i2.8935

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Prinsip-Prinsip Tasawuf, Literasi Keuangan Syariah, dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Nasabah dalam Memilih Produk Perbankan Syariah. Penelitian dilakukan dengan pendekatan kuantitatif menggunakan data primer yang diperoleh melalui kuesioner yang dibagikan kepada 150 responden. Kuesioner mencakup empat variabel utama, yaitu prinsip-prinsip tasawuf, literasi keuangan syariah, kualitas pelayanan, dan keputusan nasabah. Metode analisis data yang digunakan adalah uji statistik regresi linear berganda untuk mengetahui pengaruh masing-masing variabel independen terhadap keputusan nasabah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga variabel independen secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan nasabah dengan tingkat signifikansi 0,000 dan F_hitung 65,512. Prinsip-Prinsip Tasawuf memiliki pengaruh signifikan dengan sebesar 6,233, yang menunjukkan bahwa nilai-nilai spiritualitas berperan dalam keputusan nasabah. Literasi Keuangan Syariah tidak berpengaruh signifikan dengan hasil uji t_hitung sebesar 0,424, hal ini menunjukkan bahwa pemahaman nasabah tentang produk dan layanan syariah belum tentu mempengaruhi keputusan mereka. Kualitas Pelayanan dengan nilai t_hitung sebesar 2,221 lebih besar dari t_tabel, yang menunjukkan bahwa pelayanan yang berkualitas sangat berperan dalam menarik minat nasabah. Temuan ini menegaskan bahwa untuk menarik lebih banyak nasabah, perbankan syariah harus mempertahankan kualitas pelayanan, meningkatkan literasi keuangan syariah di masyarakat, serta memastikan bahwa prinsip-prinsip tasawuf menjadi bagian integral dari operasional perbankan syariah. Implikasi penelitian ini menunjukkan pentingnya integrasi nilai-nilai spiritual, edukasi literasi keuangan, dan pelayanan prima dalam pengembangan industri perbankan syariah.
Manajemen Laba: Ditinjau dari Aspek Profitabilitas, Laverage, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manjerial, dan Dewan Komisaris Atik Riyan, Atik Riyan; Ita Rakhmawati, Ita Rakhmawati
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i2.9015

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis manajemen laba ditinjau dari aspek profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan, kepemilikan manajerial, dan dewan komisaris pada perusahaan manufaktur food & beverage yang terdaftar di BEI Tahun 2020-2023. Sektor  food and beverage merupakan sektor manufaktur andalan  dalam memberikan sokongan yang besar bagi pertumbuhan dan perkembangan ekonomi nasional dan nilai investasi nasional. Metode penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang bersumber dari laporan tahunan. Teknik sampling menggunakan purposive sampling. Berdasarkan kriteria yang telah ditentukan, diperoleh 13 perusahaan dalam kurun waktu pengamatan selama empat tahun menjadi sampel penelitian. Analisis data menggunakan regresi data panel dengan program aplikasi eviews 12. Hasil penelitian mensimpulkan bahwa (1). Profitabilitas memiliki pengaruh positif terhadap manajemen laba. Hal tersebut bermakna semakin tinggi tingkat profitabilitas semakin besar pula potensi praktik manajemen laba. (2). Variabel leverage tidak memiliki pengaruh terhadap manajemen laba. Dengan demikian leverage dianggap bukan sebagai faktor penentu dalam manajemen laba. (3). Variabel ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap manajemen laba. Maknanya, laba dari berbagai ukuran dapat melakukan manajemen laba dengan cara yang sama, tanpa dipengaruhi oleh skala operasional atau total aset yang dimiliki.  (4). Variabel kepemilikan manajerial memiliki pengaruh negatif terhadap manajemen laba. Hal ini berarti semakin besar proporsi kepemilikan manajer, semakin rendah kemungkinan terjadinya manipulasi laba (5). Variabel dewan komisaris tidak memiliki pengaruh terhadap manajemen laba. Hal tersebut bermakna bahwa fungsi pengawasan yang dijalankan oleh dewan komisaris tidak efektif dalam mencegah praktik manajemen laba.
Analisis Minat Berinfak Menggunakan QRIS: Studi Empiris Jamaah Masjid di D.I. Yogyakarta Kulsum, Ummi; Riza, Alex Fahrur
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i2.9106

Abstract

This study aims to examine QRIS as a payment tool for donations among mosque congregants in the Special Region of Yogyakarta. Utilizing a modified Technology Acceptance Model incorporating the variables of trust and perceived risk, the research population consists of mosque attendees in D.I. Yogyakarta who have previously donated using QRIS. A sample of 139 respondents was collected through both online and offline questionnaire distribution. The analysis technique employed is PLS-SEM. The findings indicate that perceived ease of use and trust positively influence attitudes toward using QRIS. Conversely, perceived usefulness does not significantly affect attitude toward using. Additionally, perceived ease of use positively impacts perceived usefulness, while perceived risk does not influence attitude toward using. However, perceived risk negatively affects trust. Notably, the attitude toward using QRIS positively correlates with intending to use it for donation purposes. The results suggest that attitude toward QRIS is the most significant contributor to the intention to use it. This study is expected to serve as a reference for Islamic banks and mosque management in fostering collaboration to educate congregants about QRIS, facilitating its adoption and enhancing interest in using QRIS as a payment method for donations.
The Role of Sharia Cooperatives in Batik Industry Development: A Case Study in the Batik Industry Sector of Pekalongan Regency Adella, Desy; Istiqomah, Nur; Mufidah, Muthmainnatun; Lutfiyana, Eka; Ahmadi, Muhtar Ali; Parniati
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i2.9122

Abstract

This research aims to analyze the role of sharia cooperatives in the economic development of the batik industry in Pekalongan Regency, an area known as the center of the batik industry in Indonesia. Using a qualitative approach through a case study method, this research focuses on the aspects of sharia-based financing, entrepreneurship training, and market network strengthening. The results show that sharia cooperatives have a significant contribution in improving the productivity, competitiveness and sustainability of batik businesses. Islamic cooperatives provide access to usury-free financing, support sharia-based financial education, and assist businesses in preparing financial reports in accordance with accounting principles. However, Islamic cooperatives face various challenges, including limited human resources, access to capital, and a lack of public understanding of the principles of Islamic economics. This study emphasizes the importance of strategic support from the government and other stakeholders to strengthen the role of Islamic cooperatives in supporting inclusive and sustainable economic growth.
Research Study of Financial Literacy in Southeast Asia, Especially Indonesia and Malaysia: A Bibliometric Analysis Drajat Stiawan; Ahmad Rosyid; Retno Wahyuningsih; Vanessa Imeldalia
Velocity: Journal of Sharia Finance and Banking Vol 4 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/velocity.v4i2.9179

Abstract

This study aims to analyze trends, scientific contributions, and collaborations in financial literacy research in Southeast Asia using bibliometric methods. A total of 635 documents from the Scopus database, published between 2009 and 2024, were analyzed through co-citation, keyword co-occurrence, and bibliographic coupling techniques using VOSviewer. The analysis identified key contributors, leading affiliations, countries, and emerging research themes in the field. Results show a significant increase in publications, particularly after 2021, peaking in 2023. Indonesia and Malaysia emerge as the leading contributors, with Universiti Malaya and Universiti Teknologi MARA being prominent institutions. Malaysian authors, particularly Sabri, MF, dominate the region’s research landscape, while Indonesia leads in overall contributions. Themes such as financial behavior, Islamic financial literacy, fintech, and financial education are prominent, reflecting the growing complexity of financial literacy in the digital age. Notably, international collaborations involving Southeast Asian researchers with counterparts in the United States, the United Kingdom, and Germany underscore the global attention this field is attracting.this study emphasizes the need for enhanced cross-country and multidisciplinary collaboration to address financial literacy disparities in southeast asia. The findings are expected to inform targeted policies, foster innovation, and strengthen regional financial education initiatives, ultimately contributing to economic stability and inclusion in Southeast Asia.

Page 9 of 11 | Total Record : 105