cover
Contact Name
Hielvita Ludiya
Contact Email
dirkantaraindonesia@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
dirkantara.indonesia@fourzero.id
Editorial Address
Gedung Bursa Efek Indonesia Tower II Lantai 17 Jl.Jend. Sudirman Kav.52-53 Kel.Senayan Kec.Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12190
Location
Kota adm. jakarta selatan,
Dki jakarta
INDONESIA
Dirkantara Indonesia
ISSN : -     EISSN : 29631505     DOI : https://doi.org/10.55837/di
Core Subject : Economy,
irkantara Indonesia is is published by PT. Cendekia Sapta Indonesia. Its a biannual refereed journal concerned with the practice and processes of community engagement. It provides a forum for academics, practitioners and community representatives to explore issues and reflect on practices relating to the full range of engaged activity. This journal is a peer-reviewed online journal dedicated to the publication of high-quality research focused on research, implementation. PUBLICATION FREQUENCY ENGAGEMENT published twice in a year, March-August and September-February
Articles 68 Documents
PEMBUATAN 54 PLANG NAMA JALAN UNTUK DESA SENDAYAN DARI KUKERTA UNRI 2022: Making 54 Street Name Signs for UNRI Student Service to The Comunity R.M Riadi; Aziz Abdul; Althaf Iskandar; Angely Sundari Putri; Cindy Destia Lista Putri; Desvia Elisa; Muhammad Kevin Zanatha; Rafindo Tambunan; Sarah Syafira Alyssa; Wanda Marhamah Daulay; Widya Putri1
Dirkantara Indonesia Vol. 1 No. 2: September-Februari 2023
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v1i2.39

Abstract

Real Work Lecture is a community service program carried out in universities as a form of implementation of the Tri Dharma of Higher Education. The Real Work Lecture activity carried out by the service team for Sendayan Village is the creation of a street name sign. This flagship program is intended to help the people of Sendayan Village. This service activity begins with a request for permission and a presentation to the village head, hamlet head and all Sendayan Village staff. This activity aims to help the entire community of Sendayan Village. For an area, a street name signpost is definitely needed because it can make it easier for someone to find the location of an area and also as the identity of a residential area.
Pengembangan Sumber Daya Manusia Melalui Pelatihan Dasar Robotika Menggunakan Mikrokontroller Anuar Rasyid; firdaus muhammad; Bambang Tri Mukti; Muhammad Rayhan Hasra; Riska Rahmawati; Lisa Melinda; Ditya Jessica; Azizatul Fitri; Soffi Wulandari; Nasa Monica
Dirkantara Indonesia Vol. 1 No. 2: September-Februari 2023
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v1i2.43

Abstract

Kuliah Kerja Nyata merupakan program pengabdian masyarakat yang dilaksanakan di perguruan tinggi sebagai bentuk implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kegiatan Kuliah Kerja Nyata yang dilakukan oleh tim pengabdian untuk Desa Muara Basung ini yaitu Pelatihan Dasar Robotika Menggunakan Mikrokontroler Arduino.Program unggulan ini ditujukan kepada siswa SMK yang konsentrasi jurusannya berhubungan dengan pemanfaatan mikrokontroler atau lain semacamnya. Kegiatan pengabdian ini diawali dengan pengenalan modul yang akan di praktekkan dilanjutkan dengan menerangkan cara menghubungkan modul ke mikrokontroler serta pemahaman pemahaman bahasa assembly. Kegiatan ini bertujuan agar meningkatkan minat siswa dan juga membuka wawasan terhadap perkembangan teknologi yang semakin maju serta diharapkan agar bisa diterapkan di lingkungan Desa Muara Basung.
Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan bagi Guru SMK Akuntansi di Jakarta Barat: Pendekatan e-learning Sekar Mayangsari; Raditya Mahendrajaya; Ahmad Solahuddin Brillianto
Dirkantara Indonesia Vol. 1 No. 2: September-Februari 2023
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v1i2.47

Abstract

Financial Reporting based on IT with Digital-based learning management workshop is the existence of new knowledge that can be applied by teachers during the learning process with their students, especially making questions or quizzes using Google Classroom and Google Forms. The subjects of this workshop are the teachers of the Senior High School – Majoring Accounting (SMK). A digital-based learning workshop for 5 days, namely accounting cycle and financial reporting preparation using ACCURATE including Certification Online learning workshops that have been organized by the Master of Accounting provide new understanding and skills to SMK-Accounting teachers in using ACCURATE as an one accounting software for prepare financial report. The drawback of this activity is the limited facilities and infrastructure available owned by teachers to support digital- based learning, as there are still few teachers who have laptops or computers to support learning and internet signal instability. Contribution of this activity is to support schools to encourage the ability of educators to carry out certification as a skill proved as financial report preparer.
Budidaya Kangkung dan Ikan Lele Dengan Sistem Aquaponik di Kelurahan Tobekgodang Iskandar Putra; Abrar Bayu Samudra; Artharisa Julia Hamdany; Dwi Pungga Rahmayani; Muhammad Alvi Syahrin; Nurul Fadilah; Raka Aditya Pratama; Silqi Khanifah; Tassya Monica; Tiyah Fadhilah
Dirkantara Indonesia Vol. 1 No. 2: September-Februari 2023
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v1i2.50

Abstract

These kale and catfish plants can be developed into aquaponic cultivation. Aquaponics is the concept of developing a bio-integrated farming system, which is a series of technologies that combines aquaculture techniques and hydroponic farming techniques. Where fish farming waste is in the form of metabolic waste and leftover feed used as nutrients for plants. Thus, research can be carried out that aims to find out how to cultivate water spinach and catfish using an aquaponics system to take advantage of minimally sized vacant land. The methods applied in aquaponic cultivation are the manufacture of aquaponic growing media, aquaponics maintenance and care, and the process of harvesting kale. The resulting kale plants have different growths, ranging from plant height, number, width, and leaf color. One of the differences that occur in the growth of kale is caused by the nutrients obtained from catfish that do not meet the needs of kale. The height of the kale also affects the color of the leaves, which causes some of the kale leaves to turn yellow.
FINANCIAL BUDGET TRAINING FOR JONTOR BANG RUDI CHICKEN SMEs, CIKOKO SUB-DISTRICT, PANCORAN JAKARTA SELATAN Henny Setyo Lestari; Dida Nurhaida; Feranika Husodo; Helda Cintia; Nanda Ayu Lestari
Dirkantara Indonesia Vol. 1 No. 2: September-Februari 2023
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v1i2.61

Abstract

Pemerintah Indonesia harus mampu memanfaatkan peluang bisnis yang ada agar dapat memenangkan persaingan tersebut. Salah satunya adalah pengembangan bisnis UKM, sebab bisnis UKM ini memiliki peran yang sangat penting dalam pertumbuhan ekonomi, mengurangi angka pengangguran dan kemiskinan, juga berperan dalam penerimaan devisa bagi Negara Indonesia. Pelaku bisnis UKM, umumnya belum memahami bagaimana mengelola bisnisnya, terutama mengelola modal dengan baik sehingga sering terjadi pemborosan dan ketidakefisienan dalam berusaha yang berdampak pada kegiatan bisnis menjadi menurun, merugi, bahkan mengalami kebangkrutan. Pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dimulai dengan melakukan survei permasalahan dan dilanjutkan dengan rapat koordinasi dengan pihak Kelurahan, Rukun Warga dan Rukun Tetangga. Kegiatan diakhir dengan evaluasi efektifitas kegiatan dengan melakukan pemantuan terhadap usaha yang sudah dilaksanakan. Metode pelaksanaan PkM ini adalah melakukan penyuluhan serta pelatihan membuat anggaran dan laporan keuangan. Penyuluhan ini dilengkapi ilustrasi terkait anggaran keuangan.
Pengelolaan Keuangan Yang Efektif Bagi Wirausaha Di Kelurahan Krendang Jakarta Barat Matusin, Anita Roosmalina; Martadisastra, Dedie S; Magetsari, Ovy Noviati Nuraini; Hariyanti, Dini
Dirkantara Indonesia Vol. 2 No. 2: September-Februari 2024
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v2i2.25

Abstract

Pandemi Covid 19 telah memasuki tahun kedua melanda dunia termasuk Indonesia. Kondisi ini memberikan dampak yang sangat signifikan bagi dunia usaha di Indonesia. Seluruh bisnis baik yang berskala besar maupun berskala kecil, termasuk pelaku usaha UMKM terkena dampaknya. Dampak yang paling besar dirasakan adalah turunnya omset penjualan sehingga pendapatan dari hasil penjualan menjadi berkurang. Salah satu penyebab turunnya pendapatan adalah karena dikeluarkannya kebijakan pemerintah seperti PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) untuk menanggulangi penyebaran Covid 19 di masyarakat, sehingga menyebabkan ruang gerak masyarakat dan dunia usaha semakin terbatas.Menurut Ketua Fokus UMKM Jakarta Roy Suryo, terdapat 5 masalah yang dihadapi oleh para pelaku usaha UMKM pada masa pandemi Covid 19, yaitu; masalah keuangan, SDM dan manajemen, motivasi dan teknologi, pasar dan bahan baku, dan institusi. Pelaku usaha UMKM di Kelurahan Krendang sama dengan pelaku usaha lainnya pada kondisi pandemi Covid 19 juga mengalami penurunan omset penjualan sehingga pendapatan juga mengalami penurunan yang akan mengganggu kegiatan produksi selanjutnya karena mengalami kekurangan modal usaha. Ketidaklancaran keberlangsungan produksi ini, disebabkan karena para pelaku usaha tidak mengelola modak kerjanya dengan baik, dengan cara menentukan besarnya kebutuhan modal kerja yang cukup sesuai dengan kebutuhan untuk membiayai kegiatan produksi. Oleh sebab itu untuk meningkatkan pengetahuan para pelaku usaha diperlukan pelatihan tentang bagaimana mengelola modal kerja bagi pelaku usaha UMKM di Kelurahan Krendang Jakarta Barat agar kegiatan produksi tidak terganggu yang disebabkan dengan masalah modal kerja serta dapat memperoleh keuntungan yang diharapkan
Pendampingan Pengembangan Wirausaha dalam Pemanfaatan Digital Marketing: Pelatihan Pembuatan Flyer produk dengan Menggunakan Canva Adawiyah, Wiwik Raobiatul; Tajib, Erny; Haq, Aqamal
Dirkantara Indonesia Vol. 2 No. 1: Maret-Agustus 2023
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v2i1.64

Abstract

Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) are the backbone of the Indonesian economy. The Government has a National Economic Recovery program to help MSME with financial service institutions, the community, non-governmental organizations, and educational institutions. The role of educational institutions is very important to provide assistance and training so that MSMEs can survive and develop. Educational Institute of Human Resources Bina Amanah Entrepreneurship responded to this situation by collaborating with the Faculty of Economics and Business Trisakti University to organize Digital Marketing training for MSMEs. They gave training how to use the Canva application to create digital marketing promotional materials such as posters, flyers, or brochures for MSMEs of stalls, tailors, culinary sellers, and others. Entrepreneurs are retirees, young people who have dropped out of college or out of work, and housewives. The training is carried out in the classroom with several instructors. Participants were very enthusiastic and actively asked questions and shared experiences. The Community Service Activities of FEB Trisakti University are in accordance with the material that has been programmed, namely: 'Training on Making Product Flyers Using Canva' and was carried out well on March 4, 2023. The training is expected to increase enthusiasm for building a business and utilizing digital marketing by using the Canva application, add experience, and strengthen friendship between members of Bina Amanah. In the long term, it is hoped that MSME people can increase cooperation, excel in overcoming competition and be able to build strong collaborations to improve their business performance.
Manajemen Rantai Pasok Ramah Lingkungan Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Penjualan Pada UMKM Catur Rahayu Martiningtiyas; Darasih, Ratna; Kusumasari, R.A Hera Purnami; Shabrina, Odelia Putri; Kurniawan, Alessandro
Dirkantara Indonesia Vol. 2 No. 1: Maret-Agustus 2023
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v2i1.65

Abstract

Dengan berlalunya masa pandemi, pelaku bisnis khususnya usaha UMKM menghadapi kondisi yang tidak mudah. Kemampuan dana yang masih terpuruk namun bisnis harus mulai bangkit dan berjalan. Pelaku bisnis sejenis ataupun komplementer memutar otak dan berlomba untuk menata kembali binis yang terdampak pandemi sehingga persaingan semakin ketat. Ditambah dengan konsumen yang menuntut produk yang bersifat better, cheaper dan faster. Kondisi seperti ini menuntut kreativitas dari pelaku bisnis. Berbagai treatment menjadi alternatif solusi, salah satunya penerapan Manajemen Rantai Pasok Ramah Lingkungan yang akan berdampak pada pengurangan biaya produksi sehingga berpengaruh positip terhadap keuntungan perusahaan, selain itu juga menjadi nilai tambah yang dirasakan oleh konsumen. Konsumen yang cerdas dan peduli akan memilih dan bersedia menkonsumsi produk Ramah Lingkungan yang dapat meningkatkan volume penjualan. Keuntungan dan volume penjualan yang meningkat tentunya merupakan kondisi yang ideal sehigga dapat mempertahankan eksistensi usaha secara jangka panjang. Upaya tersebut sejalan dengan Slogan Pemerintah : Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih kuat.
Pelatihan Pemasaran untuk Pengembangan UMKM Pasca Pandemi Covid-19 Catur Rahayu Martiningtiyas; Oktaviana, Ina; Entaresmen, R Ajeng; Baisah, Sofia; Fadhilah, Sarah Alza
Dirkantara Indonesia Vol. 2 No. 2: September-Februari 2024
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v2i2.66

Abstract

Kondisi pandemi Covid-19 yang terjadi secara global sampai saat ini masih berdampak pada berbagai sektor di Indonesia termasuk sektor Usaha Kecil dan Menengah (UMKM). Supaya bisnis para UMKM dapat bertahan dan berkelanjutan maka diperlukan strategi pemasaran. Permasalahan mendasar yang sering dihadapi para UMKM Azalea Grand Depok City adalah lemahnya penetrasi pasar dan kurang luasnya jangkauan wilayah pemasaran. Karena itu untuk memajukan usaha kecil yang memiliki daya saing yang kuat adalah dengan membangun strategi pemasaran yang akan dijalankan, seperti menentukan target pasar, memahami pelanggan, produk dan harga yang baik dan tepat sasaran. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif eksplorasi dengan teknik observasi partisipatif. Hasil penelitian memberikan rekomendasi bagi UMKM Azalea GDC mengembangkan seluruh aspek strategi pemasaran yang tepat sasaran di mulai dari strategi penetapan harga produk, strategi penetapan harga produk yang sudah lama di pasar, saluran distribusi, dan promosi serta menjual produknya melalui e-commerce dan melakukan promosi produk melalui digital marketing sebagai strategi pemasaran bertahan di masa pandemic Covid-19. Selain itu, UMKM Azalea GDC juga perlu mengoptimalkan hubungan pemasaran dengan pelanggan melalui customer relationship marketing agar tercipta pelanggan yang loyal berpotensi untuk melakukan pembelian berulang dan merekomendasikan produk kepada calon konsumen lainnya. Hal ini akan memberikan dampak positif bagi masyarakat dan perekonomian.
Pengenalan Penggunaan Media Sosial Sebagai Sarana Untuk Memasarkan Produk Kepada Mitra UMKM Rayi Retno Dwi Asih; Faisal, Aekram; Hermi
Dirkantara Indonesia Vol. 2 No. 2: September-Februari 2024
Publisher : PT. Cendekia Sapta Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55837/di.v2i2.67

Abstract

The impact of the pandemic has been felt in all aspects of life, especially the economy in Indonesia. There are many business sectors that have been forced out of business because they are unable to deal with the brunt of this deadly virus. As time goes by, conditions that are getting better after the pandemic require entrepreneurs to start opening their businesses again. The existence of positive opportunities makes MSME actors have enormous potential to be successful in the market, if they can adopt the right marketing strategy. The SME group in the Depok area, to be precise, the Azalea Grand Depok City Sector, have started learning to build small businesses in local residential areas. Before this activity was carried out, several participants were recorded as not having Social Media accounts, not even using Social Media for their product marketing activities. After this activity was held, it was discovered that 90% of the Counseling and Training participants had Social Media Accounts, 90% had Instagram/Tiktok accounts, 80% used their accounts to promote their products, and 95% stated that the counseling and training was useful for them.