cover
Contact Name
Pringati Singarimbun
Contact Email
031262646@ecampus.ut.ac.id
Phone
+6289617699764
Journal Mail Official
ldpbjournal@gmail.com
Editorial Address
Cluster Gajah Mada Kapling 2 Gunung Pangilun Padang Sumatera Barat, Indonesia
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan
ISSN : -     EISSN : 29886813     DOI : https://doi.org/10.61292/cognoscere
"Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan"! Kami adalah jurnal akademik yang fokus pada kajian interdisplin dalam bidang komunikasi, media, dan pendidikan. Jurnal ini bertujuan untuk menjadi wadah bagi para akademisi, peneliti, praktisi, dan mahasiswa untuk berbagi pengetahuan, gagasan, dan temuan terkini dalam bidang ini.
Articles 51 Documents
Analisis Kesulitan Mempelajari Materi Limit Fungsi Siswa Kelas Xi Ipa Sman 1 Tambangan 2022/2023 Rizal, Fauzi
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 1 No. 1 (2023)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.147

Abstract

This research aims to analyze the difficulties faced by students of class XI IPA SMAN 1 Tambangan in learning the material of function limits. The research method used is descriptive qualitative with data collection techniques through observation, interviews, and document analysis. The results show that students experience various difficulties in understanding the material of function limits, including shallow conceptual understanding, lack of problem-solving skills, and confusion in applying limit concepts in different contexts. Factors causing students' learning difficulties include lack of understanding of previous concepts, ineffective learning approaches, and inadequate resources and teaching materials. Based on these findings, it is recommended that mathematics teachers use more interactive and in-depth learning approaches, provide varied and relevant teaching materials, and provide intensive guidance to students in understanding the concept of function limits. Curriculum development and teacher competency improvement are also needed to enhance the effectiveness of teaching this material in the future. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesulitan yang dihadapi siswa kelas XI IPA SMAN 1 Tambangan dalam mempelajari materi limit fungsi. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan analisis dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa mengalami berbagai kesulitan dalam memahami materi limit fungsi, termasuk pemahaman konsep yang kurang mendalam, kurangnya keterampilan pemecahan masalah, dan kebingungan dalam menerapkan konsep limit dalam konteks yang berbeda. Faktor-faktor yang menyebabkan kesulitan belajar siswa meliputi kurangnya pemahaman konsep sebelumnya, pendekatan pembelajaran yang kurang efektif, serta kurangnya sumber daya dan bahan ajar yang memadai. Berdasarkan temuan ini, disarankan agar guru matematika menggunakan pendekatan pembelajaran yang lebih interaktif dan mendalam, menyediakan bahan ajar yang variatif dan relevan, serta memberikan bimbingan yang intensif kepada siswa dalam memahami konsep limit fungsi. Pengembangan kurikulum dan peningkatan kompetensi guru juga diperlukan untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran materi tersebut di masa depan. Kata kunci: kesulitan belajar, limit fungsi, metode pembelajaran, siswa SMA.
Implementasi Metode Cart Sort Turnament dalam Memotivasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Al-Quran Hadits di MAN 2 Padangsidimpuan Dongoran, Siti Rahma Dongoran; Zulhimma, Zulhimma; Yuda, Roqy Darma; Yolanda, Gabena
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.161

Abstract

The purpose of this study is to see how the Cart Sort Tournament method helps students learn about the Qur'an and Hadith. This method involves the use of cards with randomized material information, which students then arrange according to the topic. This research is qualitative in nature and uses observation, documentation, and interviews as data collection methods. The results show that the Cart Sort Tournament method increases students' learning motivation. The success of this method is influenced by adequate infrastructure and facilities, teacher support, and students' desire to learn. The success of this method is influenced by adequate infrastructure and facilities, teacher support, and students' desire to learn. The research resulted in recommendations to develop innovative and creative Qur'an and Hadith learning methods that suit the needs of the younger generation. The results of this study indicate that Qur'an and Hadith education is developing well as students gain a better understanding of the material taught. Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana metode Cart Sort Tournament membantu siswa belajar tentang Al-Qur'an dan Hadits di MAN 2 Padangsidimpuan. Metode ini melibatkan penggunaan kartu dengan informasi materi secara acak, yang kemudian disusun oleh siswa sesuai dengan topik bahasan. Penelitian ini bersifat kualitatif dan menggunakan observasi, dokumentasi, dan wawancara sebagai metode pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode Cart Sort Tournament meningkatkan motivasi belajar siswa.Keberhasilan metode ini dipengaruhi oleh infrastruktur dan fasilitas yang memadai, dukungan guru, dan keinginan siswa untuk belajar. Penelitian ini menghasilkan rekomendasi untuk mengembangkan metode pembelajaran Al-Qur'an dan Hadits yang inovatif dan kreatif yang sesuai dengan kebutuhan generasi muda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pendidikan Al-Qur'an dan Hadits berkembang dengan baik karena siswa memperoleh pemahaman yang lebih baik tentang materi yang diajarkan.  Kata kunci: Al-Qur'an Hadits, Cart Sort Tournament, motivasi belajar, pendidikan Islam.
Pengaruh Strategi Pembelajaran dan Motivasi Belajar Terhadap Kinerja Siswa Pendidikan Agama Islam SMP Negeri Sibabangun Napitupulu, Pija; Zulhimma, Zulhimma; Waldohuakbar, Subuh; Harahap, Barani
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.162

Abstract

Pendidikan adalah suatu usaha atau kegiatan yang dijalankan dengan sengaja, teratur dan berencana dengan maksud mengubah atau mengembangkan perilaku yang diinginkan. Sekolah sebagai lembaga formal merupakan sarana dalam rangka pencapaian tujuan pendidikan tersebut. Hasil dari proses belajar tersebut tercermin dalam prestasi belajarnya. Namun dalam upaya meraih prestasi belajar yang memuaskan dibutuhkan proses belajar.Untuk mewujudkan proses dan hasil belajar siswa yang berkualitas sesuai dengan harapan masyarakat serta tuntutan kurikulum, maka peranan guru sangat penting. Dalam kegiatan belajar-mengajar tugas guru adalah sebagai penentu, pelaksana, dan sebagai penilai keberhasilan belajar siswa. Dalam proses pembelajaran ditemukan proses belajar yang dilakukan oleh siswa merupakan kunci keberhasilan belajar siswa. Hasil belajar sebagai satu produk dari proses belajar mengajar bukanlah hasil dari satu proses tunggal, tetapi merupakan bagian dari interaksi sejumlah faktor-faktor keberhasilan belajar yang dapat bersumber dari dalam diri siswa (faktor internal) ataupun dari luar diri siswa (faktor eksternal). Selain guru, faktor mendukung keberhasilan belajar siswa termasuk juga motivasi belajar. Motivasi belajar sesunghnya menjadi faktor penting dalam aktivitas dan keberhasilan belajar siswa. Jadi dalam pembelajaran peran motivasi adalah efektif pada siswa belajar. Dengan motivasi siswa akan berusaha melakukan tugas apapun dan mencapai tujuan. Peningkatan motivasi berarti kecepatan kerja dalam melakukan segalanya untuk mencapai tujuan.
Penerapan Strategi Pembelajaran Berbasis Masalah (PBL) Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Di VIII MTS Nahdratul Ulama (NU) Batangtoru Waldohuakbar, Subuh; Zulhimma, Zulhimma; Napitupulu, Pija; Harahap, Barani
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.163

Abstract

Penelitian Tindakan kelas secara umum adalah penelitian penerapan Model Problem Based Learning (PBL) dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa Akidah Akhlak di kelas VIII MTs Nahdatul Ulama (NU) Batangtoru. Secara khusus bertujuan untuk (1) mendeskripsikan bagaimana proses perencanaan Model Problem Based Learning (PBL) dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa; (2) mendeskripsikan bagaimana implementasi Model Problem Based Learning (PBL) dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa (3) mendeskripsikan bagaimana evaluasi terhadap implementasi Model Problem Based Learning (PBL) dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa dan (4) mengetahui seberapa besar peningkatan aktivitas belajar siswa Akidah Akhlak di kelas VIII MTs Nahdatul Ulama (NU) Batangtoru dengan menerapkan strategi pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Penelitian dilaksanakan dalam tiga kegiatan, di mana masing-masing siklus terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. diawali dengan kegiatan pra-silklus, kegiatan siklus I dan kegiatan siklus II. Data hasil belajar siswa digali dari hasil evaluasi akhir pembelajaran. Data hasil kinerja siswa digali melalui pengamatan saat kegiatan pembelajaran. Hasil penelitian (1) pada kegiatan pra-siklus, 13 orang siswa dari 22 orang siswa yang belum memenuhi semua kegiatan aktivitas siswa; (2) siklus I terdapat 15 orang siswa yang memenuhi semua kegiatan aktivitas siswa; dan (3) pada siklus II ada 19 siswa yang memenuhi semua kegiatan aktivitas siswa. Berkaca dari siklus II. Penilaian siswa dalam aspek kinerja tiap kegiatan terus meningkat. Kesimpulan, penerapan strategi pembelajaran berbasis masalah (PBL) mampu meningkatkan aktivitas belajar siswa mata pelajaran Akidah Akhlak di kelas VIII MTs Nahdatul Ulama (NU) Batangtoru.(PBL)
Evaluasi dalam Proses Pembelajaran di SMA Negeri 1 Panyabungan Selatan Dakran, Dakran; Zulhimma, Zulhimma; Harahap, Wahyu Ari Anto; Royhanuddin, Fauzan
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.166

Abstract

Proses evaluasi dalam pembelajaran merupakan tahapan kritis untuk menilai efektivitas metode pengajaran dan pencapaian tujuan pembelajaran. Evaluasi ini melibatkan tenaga pendidik SMA Negeri 1 Panyabungan Selatan dalam proses pengumpulan data, analisis hasil, dan pemberian umpan balik untuk meningkatkan kualitas pembelajaran. Faktor-faktor seperti relevansi materi, metode pengajaran, dan interaksi antara guru dan siswa merupakan fokus utama dalam evaluasi ini. Dengan evaluasi yang tepat, dapat dilakukan perbaikan yang signifikan dalam proses pembelajaran untuk mencapai hasil yang lebih baik.
Penerapan Penilaian Beracuan Patokan dan Norma pada Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam di Madrasah Aliyah Swasta Darul Hadits Huta Baringin Nurhayani, Nurhayani; Zulhimmah, Zulhimmah; Efendi, Manahan Efendi; Harahap, Hasnah Azhari
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.168

Abstract

The research method chosen was qualitative, with a descriptive analysis method, because the researcher wanted to analyze based on the teacher's verbal statements from each type of daily test, Mid-Semester Examination (UTS), and Final Semester Examination (UAS). This research aims to describe the results of teacher assessments which are then analyzed and compared with the theory of learning outcomes assessment related to the Benchmark Reference Assessment Approach (PAP) and Norm Reference Assessment (PAN). In the Benchmark Assessment Approach (PAP), teachers are responsible for helping students towards achieving predetermined standards. Students are considered to have graduated if they achieve or exceed the predetermined success criteria. This approach helps teachers design improvement programs and provide consistent feedback to students. On the other hand, the Norm Referenced Assessment Approach (PAN) measures a student's abilities relative to his or her group. PAN considers the normal distribution of students' abilities and places students in certain categories such as "top", "middle", or "bottom". The use of PAN in assessing learning outcomes allows adjustments to pure National Examination scores to improve them. The differences between PAP and PAN include the assessment focus, measurement approach, and assessment objectives. Although both can be used in educational contexts, their application differs depending on the assessment needs. In assessing the results of learning the History of Islamic Culture in Madrasas, the use of PAP and PAN must be adjusted to the characteristics of the students and the learning objectives to be achieved.Top of Form
Penerapan Asesmen Formatif dan Sumatif dalam Kurikulum Merdeka di Madrasah Aliyah Swasta Darul Hadits Huta Baringin Efendi, Manahan; Zulhimmah, Zulhimmah; Nurhayani; Harahap, Hasnah Azhari
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.169

Abstract

Kurikulum merdeka adalah perkembangan kurikulum 2013 yang bertujuan untuk menyempurnakan hasil pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa. Dalam rancangan ini, pembelajaran disusun berdasarkan hasil evaluasi di awal, tengah, dan akhir pembelajaran. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menggambarkan asesmen sesuai dengan kurikulum merdeka yang diterapkan di Madrasah Aliyah Swasta Darul Hadits Huta Baringin. Setelah melakukan wawancara dan evaluasi dengan beberapa narasumber yaitu wali kelas dan beberapa siswa kelas X sampai XII, hasilnya 41-65% penilain yang didapatkan siswa, jadi dapat disimpulkan setiap siswa belum mencapai ketuntasan penilain yaang diperlukan dalam pembelajaran, sedangkan untuk assesmen sumatif dengan pendekatan deksripsi memiliki 4 kriteria yang harus dipenuhi siswa namun dalam hal ini hanya 2 kriteria yang dapat dipenuhi oleh siswa dan diharapkan untuk setiap tenaga pendiddik untuk lebih giat menerapkaan assemen sumatif dan formatif dalam proses belajar.
Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Membaca Pada Siswa Kelas 5A SDN 060874 Medan Perjuangan Nasution, Anggita Siva Liana; Harmila, Dina; Siregar, Dina Maimunah HS; Lainatussifa, Lainatussifa
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.171

Abstract

The purpose of this study was to determine the factors that cause reading difficulties in high school students. The type of research is descriptive qualitative research. The data collection technique is by using interview techniques. The subjects used in this study were teachers in class V. Based on the results of the study, it can be concluded that the factors that influence students' reading difficulties are influenced by the students themselves (internal) and there are also influences that come from outside the students (external). The internal factors are the student's lack of interest in reading, the student is difficult to teach and often does not go to school. External factors are the lack of support or the role of parents and the influence of online learning during the Covid-19 pandemic which requires students to study at home with minimal direct interaction with teachers, which results in a lack of stimulation and assistance in the reading learning process.
Pengaruh Program Fullday School terhadap Pendidikan Karakter siswa di MAN 2 Padangsidimpuan Khairani, Togu; Zulhimma , Zulhimma
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.173

Abstract

: This study aims to investigate the influence of the Fullday School Program on students' character education at MAN 2 Padangsidimpuan. The research method used is qualitative with a case study approach. The research subjects consist of students at MAN 2 Padangsidimpuan who participate in the Fullday School Program. Research instruments used include interviews, observations, and document analysis. Data collection procedures were carried out by directly observing the behavior and character of students during the program period. Data were analyzed using thematic analysis techniques to identify patterns and main findings regarding the influence of the Fullday School Program on students' character education. The main findings indicate a significant improvement in characteristics such as discipline, responsibility, cooperation, and integrity among students after participating in the Fullday School Program. The implications of these findings underscore the importance of considering the Fullday School Program as an effective strategy in developing character education in secondary schools.
Analisis Implementasi Strategi Contextual Teaching and Learning pada Pembelajaran Fiqih di Kelas XI IPS 1 Madrasah Aliyah Swasta Darul Hadits Huta Baringin Harahap, Hasnah Azhari; Zulhimmah , Zulhimmah; Efendi , Manahan; Nurhayani , Nurhayani
Cognoscere: Jurnal Komunikasi dan Media Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : CV. Lenggogeni Data Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61292/cognoscere.174

Abstract

The essence of education as stated in the preamble to the 1945 Constitution is to make the life of the nation intelligent. This means creating citizens who have creative and innovative abilities in applying knowledge to overcome various challenges in social, national and state life. The aim of this research is to find out how innovations are carried out by teachers at the Darul Hadits Huta Baringin Private Madrasah Aliyah, especially in fiqh subjects with riba' teaching material. The method used in this research is a qualitative method, namely field research, which was directly carried out at MAS Darul Hadits Hutabaringin by collecting data through interviews with several sources, including teachers of class XI IPS 1 students who were the target of implementing this strategy. The implementation of the strategy at MAS Darul Hadits Hutabaringin is the Contextual Teaching and Learning (CTL) strategy, by referring to the concepts, researchers see that the implementation of CTL has been successfully carried out at MAS Darul Hadits Huta Baringin with good results. So, to further improve the quality of education there, learning strategies and evaluation must continue to be carried out.