cover
Contact Name
Tegar Roli
Contact Email
journalelhamra@gmail.com
Phone
+6285647771424
Journal Mail Official
journalelhamra@gmail.com
Editorial Address
Jl. Kenanga VII, Tegalmulya, Ledug, Kec. Kembaran Purwokerto 53182, Jawa Tengah, Indonesia
Location
Kab. purbalingga,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Published by CV Amerta Media
ISSN : 25283650     EISSN : 27216047     DOI : https://doi.org/10.62630/elhamra
Core Subject : Education, Social,
Jurnal El-Hamra: Kependidikan dan Kemasyarakatan berfokus pada penerbitan artikel ilmiah yang berkualitas tinggi dan orisinal dalam bidang pendidikan dan kemasyarakatan meliputi: Kurikulum dan penilaian, Teknologi pendidikan, Kepemimpinan pendidikan, Kebijakan pendidikan, Pendidikan inklusif, Pendidikan anak usia dini, Pendidikan dasar dan menengah, Pendidikan tinggi, Pendidikan profesi, Sosiologi, Perencanaan dan Pembangunan Masyarakat, Gender dan Pembangunan, Hak Asasi Manusia, Keberlanjutan dan Lingkungan, Budaya dan Masyarakat.
Articles 228 Documents
KERJA KERAS DALAM ISLAM Mabrur, Haqi
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 6 No. 1 (2021): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Islam as a religion and ideology encourages its people to work hard, but not forgetting to worship. Islam as a religion that is syamil and kamil also provides guidelines on hard work that makes work not only a search for sustenance but more from a transcendental dimension and at the same time a human identity itself. Hard work is interpreted as a human attitude or view of the work done, which is dilated by the values he believes in. work is all dynamic activities and has the goal of fulfilling certain needs (physical and spiritual), and in achieving that goal he tries with all sincerity to achieve optimal performance as proof of his dedication to Allah SWT. As a Muslim, he should obey his religion which has provided limits according to the principles of Islamic work, namely work must be upheld on the basis of piety, work determines human value, work is determined by quality not quantity, work must be done with knowledge, and work produces knowledge. .Key Word: concept, hard work, Islam
PENGEMBANGAN PROGRAM PENDIDIKAN KETERAMPILAN DI PONDOK PESANTREN Kharis
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 6 No. 1 (2021): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Islamic boarding schools as one of the non-formal educational institutions has a very important role in improving the quality of human resources in Indonesia. One of the efforts to improve the quality of students / santri is by providing skills education programs. So that santri are expected to solve their life problems in the future. The results showed the development of skills education programs in Islamic boarding schools can be implemented in by: (1) developed by Islamic boarding school academic programe, (2) developed by Islamic boarding school extracurricular activities, (3) developed by a community, (4) developed by habituation, and (5) developed by seminars and training. The skills program that can be developed in Islamic boarding schools are: (1) personal skills, (2) academic skills, (3) social skills, and (4) vocational skills. With these efforts, the boarding school is expected to develop and prepare the skills of santri to continue their life after leaving the boarding school.Key Words: development, skills education, Islamic boarding school
PEMBERDAYAAN EKONOMI UMAT MELALUI LEMBAGA FILANTROPI ISLAM DI PURWOKERTO Roli A, Tegar; Anis, Aswhar
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 6 No. 1 (2021): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to study the pattern of community empowerment carried out by Islamic philanthropic institutions in Purwokerto and to determine the relationship of community empowerment programs that have been implemented by Islamic philanthropic institutions in Purwokerto. This research is a field research (field research) collecting data directly from the field and using a qualitative descriptive approach. While the method of data collection is done by observation, interviews, and documentation. The results showed that the economic empowerment of the people through philanthropic institutions in Purwokerto was carried out in various ways. Empowerment is carried out in two forms, namely empowerment of donors (muzaki) by providing optimal services. The program implementation can run smoothly even though there are human resource constraints in some of the program implementation processes carried out by Islamic philanthropic institutions in this case BAZNASDA and LAZISMU Banyumas.Key Words: Community Economic Empowerment, Islamic Philanthropy Institute, BAZNASDA and LAZISMU Banyumas
DIALEKTIKA PENAFSIRAN AYAT PLURALISME AGAMA NURCHOLISH MADJID DAN MUHAMMAD MUTAWALLI AL-SYA’RAWI Sukron, Mokhamad
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hidup di era sekarang seakan tidak ada lagi batasan baik bersifat geografis maupun territorial sehingga memunculkan masyarakat yang plural dan heterogen. Dalam masyarakat yang plural dan heterogen inilah muncul pelbagai problem masyarakat terutama tentang pemahaman teks keagamaan yang menjadi pemicu tidak harmonisnya tatanan sosial. Artikel ini bertujuan menguak pemikiran dua tokoh Islam kontemporer dalam pemahaman teks agama Islam (penafisran al-Qur’an) yang berkaitan dengan pluralism untuk mencari pemahaman teks yang komprehensif dalam mewujudkan masyarakat yang pluralistik dan harmonis.Kata Kunci: pluralisme, tafsir, al-Qur’an, masyarakat plural
PENGGUNAAN BAHAN AJAR DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK SUBTEMA KETERATURAN YANG MENAKJUBKAN KELAS VI Mukti Sari, Karunia; Maspupah, Ulpah
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Teaching materials are an important part that can affect the process of running a learning. A teacher requires materials or materials that are systematically arranged based on the competencies that students must master so that learning becomes directed at the learning objectivites to be achieved. At this time the curriculum being implemented is Curriculum 13 with a thematic learning approach. Thematic learning is learning that integrates several subjects into one discussion theme. With this integration, it causes difficulties for students in gaining understanding because the material is incomplete so that use of supporting teaching materials is needed to support the learning process. The implementation of this study aims to determine the types of teaching materials used and the use of these types of teaching materials in the thematic learning of the sub-theme of Amazing Order in Class VI. The type od research used in this research is field research which is descriptive qualitative. From the research that has beeb done, the results of the research show that the use of teaching materials in the thematic learning of the sub-theme of Amazing Order in Class VI use thematic books, worksheets, pictures, models, videos, audio, and interactive teaching materials in the form of power point slides. And in its use adjusted to the materials. Thematic books are the main teaching materials, worksheets are for evaluation, while pictures, models, videos, audio and power point slides are used in certain materials only.Keywords: teaching materials, thematic learning
PENGELOLAAN AKTIVITAS MEDIA SOSIAL PONDOK PESANTREN Herdiana, Aan
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menelaah pengelolaan media sosial Pondok Pesantren Miftahul Huda Rawalo Banyumas sebagai media dakwah kepada khalayak di era virtual. Dalam rangka penguatan dakwah virtual, Pondok Pesantren Miftahul Huda Rawalo Banyumas memanfaatkan media sosial sebagai sarana dakwahnya. Dalam mengkaji pengelolaan aktivitas media sosial, penulis menggunakan pendekatan kualitatif dan metode studi kasus dengan konsep teori yang digunakan adalah new media theory yang berhubungan dengan media sosial. Hasil dari penelitian ini menunjukka bahwa pengelolaan aktivitas media sosial pondok pesantren Miftahul HudaRawalo Banyumas bertujuan sebagai sebagai media komunikasi dan informasi dan dawuh guru (nasehat, petuah Kiai). Sementara itu, dalam pengelolaan media sosial pondok pesantren melalui beberapa tahapan yaitu: tahapan perencanaan, tahapan pelaksanaan dan komunikasi, dan tahapan evaluasi.Kata kunci: pengelolaan, media sosial, pondok pesantren
STRATEGI, PERAN DAN FUNGSI KEHUMASAN DI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM Aziz, Viktori; Rohmat
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

One of the important aspects of educational institutions is managing public relations (PR), because educational institutions are in the midst of society and are always in touch in establishing pedagogical and sociological cooperation so that it benefits both parties. Likewise with Islamic Educational Institutions (pesantren) which inevitably have to start shifting from their previous understanding by paying attention to the public relations strategy with all its requirements. One of the strategies to introduce the institution is to create and introduce a central icon (the figure of the kyai) which must be packaged in such a way that in addition to the kyai having qualified religious abilities, the kyai figure is also required to have high integrity. In addition to the competence and integrity of the kyai, Islamic educational institutions must also begin to develop a more professional institutional management system. Keywords: strategy, role, function of public relations, Islamic educational institutions
PENGARUH MOTIVASI, LINGKUNGAN KERJA, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI PUSKESMAS PAGUYANGAN PADA ERA PANDEMI COVID-19 Ayu, Rimawati; Mukhroji
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal el-hamra: Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi, lingkungan kerja, pelatihan dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai Puskesmas Paguyangan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Pengumpulan data penelitian dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 91 responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Sampel Jenuh. Analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda dengan bantuan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel motivasi diperoleh t hitung 3,053 > t tabel 1,662, variabel lingkungan kerja diperoleh t hitung 2,211 > t tabel 1,662 dan variabel disiplin kerja diperoleh t hitung 5,626 > t tabel 1,662, sehingga dapat disimpulkan bahwa motivasi, lingkungan kerja dan disiplin kerja berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai Puskesmas Paguyangan. Sedangkan variabel pelatihan diperoleh t hitung 0,194 < t tabel 1,662, maka dapat disimpulkan bahwa pelatihan tidak berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai Puskesmas Paguyangan. Kata kunci: Motivasi, lingkungan kerja, pelatihan, disiplin kerja, kinerja pegawai
PENGARUH KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN PERTANAHAN NASIONAL (BPN) KABUPATEN BOYOLALI DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI Diah Wardani, Gustian; Susanto, Adi; Maulida Berniz, Yulis
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal el-hamra: Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to analyze the influence of communication and work environment on employee performance with job satisfaction as a mediating variable. This research was carried out on employees of the National Land Agency (BPN) of Boyolali Regency. This study usedprimary data obtained by distributing questions to respondents and through literature studies. The sample in this study were 87 respondents with sampling technique, namely simple random sampling. Data analysis used is multiple regression analysis with the help of SPSS v.16. The results of this study indicate that communication has a positive effect on employee performance, the work environment has a positive effect on employee performance, communication has a positive effect on job satisfaction, the work environment has a positive effect on job satisfaction, job satisfaction has a positive effect on employee performance. While the results of the mediation test indicate that job satisfaction mediates the influence of communication and the work environment on employee performance. Keywords: communication, work environment, employee performance, job satisfaction
TEKNIK DAN KUALITAS TERJEMAHAN DALAM ARTIKEL BERJUDUL “BATIK, THE TRADITIONAL FABRIC OF INDONESIA” MENGGUNAKAN PENERJEMAHAN ONLINE Irvanto Fatariska, Oddy
Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 8 No. 1 (2023): Jurnal el-hamra: Kependidikan dan Kemasyarakatan
Publisher : CV. Amerta Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62630/elhamra.v8i1.108

Abstract

Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif kualitatif dengan objek penelitian berupa artikel kesenian berjudul “Batik, The Traditional Fabric of Indonesia” Penelitian ini membahas tentang teknik dan kualitas terjemahan yang dihasilkan melalui layanan terjemahan online seperti Google Translate dan Sederet. Penelitian ini berfokus pada kualitas terjemahan yang dihasilkan, karena tidak semua layanan terjemah online menghasilkan akurasi, akseptabilitas, dan keterbacaan yang sesuai. Hal tersebut yang mendasari penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kualitas terjemahan yang dihasilkan oleh mesin terjemahan online. Dalam setiap terjemahan, seorang penerjemah harus memiliki prasyarat tertentu untuk menghasilkan bacaan yang akurat, dapat diterima, dan kualitas terjemahan yang tinggi, sehingga pembaca tidak akan salah paham dalam menerima hasil terjemahan. Sementara di sisi lain, layanan terjemahan online tidak selalu benar dalam hal keterbacaan, bahkan terdapat kata-kata yang tidak dapat diterjemahkan, terjemahan online mengandalkan semua proses terjemahan hanya berbasis pada mesin. Namun, di era yang sudah lebih maju dari segi teknologi seperti sekarang ini ,banyak orang yang lebih memilih menggunakan layanan terjemahan online sebagai salah satu alternatif tercepat dalam menyelesaikan masalah penerjemahan. Oleh karena itu, perlu diadakan kajian yang mendalam tentang kualitas terjemahan yang dihasilkan, maka dalam penelitian ini dapat memberikan gambaran bagi pengguna layanan online terhadap kualitas terjemahan yang dihasilkan.

Filter by Year

2017 2025


Filter By Issues
All Issue Vol. 10 No. 1 (2025): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 9 No. 3 (2024): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 9 No. 2 (2024): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 9 No. 1 (2024): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 8 No. 3 (2023): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 8 No. 2 (2023): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 8 No. 1 (2023): Jurnal el-hamra: Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 3 (2022): Jurnal el-hamra: Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal el-hamra: Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 6 No. 1 (2021): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 5 No. 3 (2020): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 5 No. 2 (2020): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 5 No. 1 (2020): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 4 No. 3 (2019): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 4 No. 2 (2019): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 4 No. 1 (2019): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 3 No. 3 (2018): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 3 No. 2 (2018): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 3 No. 1 (2018): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 2 No. 3 (2017): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 2 No. 2 (2017): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Vol. 2 No. 1 (2017): Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan More Issue