cover
Contact Name
Abdul Azis
Contact Email
journaljaf@gmail.com
Phone
+6289507516999
Journal Mail Official
journaljaf@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Jurnal Konsisten
ISSN : -     EISSN : 30642493     DOI : -
JURNAL KONSISTEN adalah jurnal ilmiah yang meliputi kajian di bidang Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Pemasaran (*Digital Marketing), Manajemen Keuangan dan Akuntansi yang diterbitkan oleh Yayasan Sahabat Cendekia Jaya, Tangerang Selatan Banten. JURNAL KONSISTEN secara teratur diterbitkan 4 (empat) kali dalam 1 (satu) tahun, yaitu pada bulan Maret, Juni, September dan Desember.
Articles 143 Documents
PENGARUH ARUS KAS OPERASI,ARUS KAS INVESTASI,ARUS KAS PENDANAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PT GUDANG GARAM TBK. PERIODE 2012-2021 Indri Kharisma; Albertus Lasmaroha
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 1 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.1 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Purpose This research aims to determine: The effect of operating cash flow, investment cash flow and funding cash flow on share Returns at PT Gudang Garam Tbk for the 2012-2021 period, both partially and simultaneously Methods This research method uses quantitative. The analytical methods used are descriptive statistical analysis, classical assumption tests (normality test, multicollinearity test, heteroscedasticity test and autocorrelation test), linear regression analysis (simple and multiple linear regression analysis), hypothesis testing (t test and f test), and the coefficient of determination test (R2). Findings he research results show that partially Operating cash flow (X1) influences stock returns (Y). Partially, investment cash flow (X2) has no significant effect on stock returns (Y). Partially, funding cash flow (X3) influences stock returns (Y). Simultaneously there is no significant influence between Operating Cash Flow (X1), Investment Cash Flow (X2), and Funding Cash Flow (X3) on Stock Returns (Y) Implication The high or low chances of a stock return can be determined by the cash flow report. The cash flow report determines the amount of share value received by investors from operating, investment and financing activities
PENGARUH PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANANTERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PADA ECLAIRESHOP DI CIPONDOH TANGERANG Aisyah Nur Cahya; Abdul Khoir
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 1 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.1 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine the influence of promotions and service quality on buying interest in Eclaire Shop Cipondoh. The population in this study was 29,600 people. The sample selection in this research was 100 people using the Slovin technique. The analytical method used in this research is descriptive statistical analysis, quantitative analysis. The results of this research show that the promotional variable has a significant effect on purchasing interest at Eclaire Shop Cipondoh with a regression value of 0.731. The T-count < T-table value is 2.798 > 1.66088. The service quality variable has a significant effect on purchasing interest at Eclaire Shop Cipondoh with a regression value of 0.699. The T-count > T-table value is 7.046 > 1.66088. Promotion variables and service quality simultaneously and significantly influence purchasing interest at Eclaire Shop Cipondoh. So the value of F-count > F-table is 2.798 > 1.66088. The sig value of the F test is 0.000 < 0.05
Pengaruh motivasi dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan wong solo grup cabang bogor Wahyu Zihaddudin; Ahmad Syukri S.Sos., M.SI
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 1 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.1 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh motivasi dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan Wong Solo Grup Cabang Bogor. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik sampling yang digunakan adalah sampel jenuh sebanyak 75 responden. Metode analisis yang digunakan meliputi: analisis deskriptif kuantitatif menggunakan uji instrumen (uji validitas dan reliabilitas), uji asumsi klasik (uji normalitas, multikolinearitas dan heterokedastisitas), uji koefisien korelasi, uji regresi sederhana dan uji regresi berganda (uji t, uji f dan koefisien determinasi). Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi secara parsial memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan Wong Solo Grup Cabang Bogor dengan nilai thitung sebesar 3,584 > ttabel 1,666 dan nilai probabilitas t (sig) 0,001 < 0,05 dengan kontribusi determinasi sebesar 70,2%. Budaya organisasi secara parsial memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan Wong Solo Grup Cabang Bogor dengan nilai thitung sebesar 6,372 > ttabel 1,666 dan nilai probabilitas t (sig) 0,000 < 0,05 dengan kontribusi determinasi sebesar 77,5%. Secara simultan motivasi dan budaya organisasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan Wong Solo Grup Cabang Bogor yang ditunjukan dengan perolehan nilai Fhitung 152,744 > Ftabel 3,12 dan nilai probabilitas t (sig) 0,000 < 0,05 dengan kontribusi determinasi sebesar 80,4%. 
PENGARUH MOTIVASI DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SOLUSI MOBILITAS BANGSA JAKARTA SELATAN irfan ramadhan; Fathan Arif
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 1 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.1 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh parsial dari Motivasi dan Pelatihan Kerja terhadap Kinerja Karyawan di PT Solusi Mobilitas Bangsa, serta untuk mengevaluasi dampak simultan dari kedua faktor tersebut terhadap kinerja karyawan. Metode Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan positivisme. Teknik sampling yang digunakan adalah sampling jenuh dengan melibatkan 86 karyawan PT Solusi Mobilitas Bangsa. Pengumpulan data dilakukan melalui penggunaan kuesioner. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linear untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Hasil Analisis regresi linear menunjukkan bahwa Motivasi dan Pelatihan Kerja secara bersama-sama memberikan kontribusi sebesar 29,6% terhadap Kinerja Karyawan di PT Solusi Mobilitas Bangsa. Uji hipotesis parsial dan simultan menunjukkan bahwa baik Motivasi maupun Pelatihan Kerja secara signifikan berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan. Implikasi Hasil penelitian ini menunjukkan pentingnya perhatian terhadap Motivasi dan Pelatihan Kerja dalam meningkatkan kinerja karyawan di PT Solusi Mobilitas Bangsa. Manajemen perlu memperhatikan faktor-faktor tersebut untuk meningkatkan produktivitas dan efisiensi organisasi.
Pengaruh Motivasi Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Lolc Ventura Indonesia Cabang Ciputat Tangerang Selatan Suyatno -; Agustina Mogi
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 1 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.1 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Motivasi Gaya KepemimpinanTerhadap Kinerja Karyawan secara bersama-sama pada PT Lolc Ventura Indonesia Cabang CiputatTangerang Selatan. Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini bersifat analisakuantitatif dengan populasi sebanyak 57 orang. Teknik analisis data menggunakan uji validitasvariabel X1, x2 dan Y >0,261, uji realibilitas koefisien alpha > 0,60, uji normalitas diperoleh (0,200> 0,05), uji multikolionearitas nilai VIF variabel motivasi 1,003, variabel gaya kepemimpinan 1,003,uji heterokedastisitas sebesar 0,378, uji autokorelasi nilai durbin-wastson 1,557 (1,550-2,460), ujiregresi linier sederhana variabel X1 dan Y = 18,832 + 0,561, uji regresi linier berganda Y= 5.685 +0.544 x1 + 0.345 x2, koefisien korelasi sebesar 0.605 (kuat), koefisien determinasi sebesar 49,1%, ujiF dan uji t. Hasil penelitian ini menunjukkan dua variabel independen yang di uji berpengaruh secarabersama-sama positif dan signifikan terhadap satu variabel dependen melalui uji F, diperoleh nilai Fhitung >F table (26,068 > 3,170). Hal tersebut juga diperkuat dengan nilai ρ value < Sig.0,05 atau (0,000< 0,05). Dengan demikian maka H0 ditolak dan H3 diterima, hal ini menunjukan bahwa terdapatpengaruh positif dan signifikan secara parsial anatara gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawanpata PT. Lolc Ventura Indonesia Cabang Ciputat.
Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT.Meka Adi Pratama Kota Depok. indra maulana; dewi lestari
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 1 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.1 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Komunikasi Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Meka Adi Pratama baik secara parsial maupun secara simultan. metode yang digunakan dalam penelitian ini mengunakan metode kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Populasi dalam penelitian ini 65 Responden Teknik pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh dimana semua populasi dijadikan sampel dalam penelitian ini berjumlah 65 responden. Analisis data menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi, analisis koefisien korelasi, analisis koefisien determinasi, dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini Lingkungan Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan persamaan regresi Y =11.581 + 0.685 X1. Uji hipotesis diperoleh nilai t hitung > t tabel atau (6.273 > 1.669). Dengan demikian Ho1 ditolak dan Ha1 diterima artinya terdapat pengaruh yang signifikan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Komunikasi berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan persamaan regresi Y = 11.077+ 0.685 X2. Uji hipotesis diperoleh nilai t hitung > t tabel atau (8.065 > 1.669). Dengan demikian Ho2 ditolak dan Ha2 diterima artinya terdapat pengaruh yang signifikan Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan. Lingkungan Kerja dan Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan dengan persamaan regresi Y = 8.203 + 0,255 X1 + 0,528 X2. Uji hipotesis diperoleh nilai F hitung > F tabel atau (35,598 > 3,145). Dengan demikian Ho3 ditolak dan Ha3 diterima artinya Artinya terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan Lingkungan Kerja dan Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan.
Pengaruh Current Ratio dan Debt to Equity Ratio terhadap Return on Equity pada Perusahaan Sub Sektor Otomotif yang terdapat di BEI tahun 2017-2021 Uswatun Khasanah; siti nurcahayati
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 1 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.1 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Purpose. This research aims to determine the influence of the Current Ratio and Debt to Equity Ratio on Return on Equity in Manufacturing Companies listed on the BEI in 2017-2021. Methods. This research is a quantitative research type. The sampling technique used was purposive sampling. The sample for this research is automotive sub-sector companies listed on the IDX in 2017-2021. The data analysis technique uses multiple linear regression. Results. This research proves that there is a stimulant influence between the Current Ratio and Debt to Equity Ratio on Return on Equity of 23.6%. Implications. The Current Ratio and Debt to Equity Ratio have a simultaneous effect on Return On Equity, which means that if the Current Ratio and Debt to Equity Ratio increase, this will be followed by an increase in Return On Equity.
PENGARUH LITERASI KEUANGAN SYARIAH (PENGETAHUAN, KEMAMPUAN, SIKAP, DAN KEPERCAYAAN) TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN TRANSAKSI MUDHARABAH Muhammad Irfan Pratama; Harold Kevin Alfredo; Anita
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 2 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.2 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

  Literasi keuangan syariah dianggap mampu memberikan dampak pada keputusan seseorang menggunakan produk perbankan syariah seperti produk mudharabah. Penggunaan produk tersebut diharapkan mampu menjangkau masyarakat secara luas termasuk pada kalangan pendidik di tingkat sekolah atas (SMA).  Tetapi hasil dari  pra riset pada beberapa guru SMA di Provinsi Lampung belum memahami, mendapatkan info detail, maupun membaca tentang berbagai akad pada perbankan syariah yang menunjukkan literasi dalam keuangan syariah masih belum maksimal. Bahkan beberapa guru menyatakan tidak memahami tentang mudharabah dan bagaimana sistemnya. Dengan melakukan gerakan literasi keuangan syariah diharapkan masyarakat dapat memperoleh pemahaman mengenai lembaga keuangan syariah serta produk dan jasa keuangan syariah. Dalam meningkatkan literasi keuangan syariah dapat dilakukan dengan terus mengembangkan edukasi atas literasi keuangan syariah.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini dilakukan pada tenaga pendidik SMA di Provinsi Lampung. Sampel pada penelitian ini adalah 100 responden. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan Teknik purposive sampling. Pengolahan data pada penelitian ini yaitu menggunakan SPSS 2023.Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Literasi Keuangan Syariah Pengetahuan, Kemampuan, Sikap dan Kepercayaan yaitu terdapat berpengaruh positif terhadap pengambilan keputusan transaksi mudharabah pada perbankan syariah di kalangan tenaga pendidik SMA di provinsi Lampung.
PENGARUH PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT ROBERE MANAJEMEN INDONESIA JAKARTA Marcell Pratama`; ARMAN SYAH; AHMAD NAZIR
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 2 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.2 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Purpose Purpose of this study is to analyze the influence of training programs and the level of work discipline on employee performance at PT Robere Management Indonesia. Methods The research methodology uses a quantitative method with the entire population of employees at PT Robere Management Indonesia. The sample consists of 59 respondents selected using saturated sampling techniques. Data analysis was conducted using simple linear regression tests, multiple linear regressions, correlation coefficients, determination coefficients, partial t-tests, and simultaneous F-tests. Findings The research results show that There is a positive and significant influence between Job Training (X1) and Performance (Y) at PT Robere Management Indonesia. There is a positive and significant influence between work discipline (X2) and Performance (Y) at PT Robere Management Indonesia. The research results show that Simultaneously, there is a positive and significant influence between Job Training (X1) and Work Discipline (X2) on Performance (Y) at PT. Robere Management Indonesia. Implications The implications of this study underscore the importance of training programs and increasing the level of work discipline in improving employee performance in the management consulting company.
Pengaruh Lingkungan Kerja Non Fisik dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Ohgishi Indonesia Maria Joeti; Ahmad Nazir
JURNAL KONSISTEN Vol 1 No 2 (2024): JURNAL KONSISTEN VOL. 1 NO.2 2024
Publisher : Yayasan Sahabat Cendekia Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Tujuan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menyelidiki pengaruh lingkungan kerja non fisik dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan PT Ohgishi Indonesia. Metode.  Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif, dimana data yang diperoleh berasal dari kuesioner yang kemudian diolah menggunakan aplikasi SPSS versi 26. Sampel penelitian terdiri dari 79 karyawan PT Ohgishi Indonesia yang dipilih dengan menggunakan teknik pengambilan sampel berdasarkan rumus slovin. Hasil.  Terdapat pengaruh Lingkungan Kerja Non Fisik dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT Ohgishi Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan persamaan Y = 14.086 + 0,104X1 + 0,548X2. Nilai koefisien korelasi (R) atau tingkat hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat diperoleh sebesar 0,655 atau 65,5% yang artinya variabel lingkungan kerja non fisik dan disiplin kerja mempunyai tingkat hubungan korelasi yang kuat terhadap kinerja karyawan. Implikasi.  Uji hipotesis diperoleh nilai Fhitung > Ftabel (28.533 > 3,12). Dengan demikian H0 ditolak H3 diterima, artinya terdapat pengaruh yang positif dan sangat signifikan secara simultan antara lingkungan kerja non fisik dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Ohgishi Indonesia. Kata Kunci. Lingkungan Kerja Non Fisik, Disiplin Kerja, Kinerja Pegawai  

Page 1 of 15 | Total Record : 143