Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Beban Kerja dan Work Life Balance pada Kinerja Karyawan Generasi Millenial Syaqiq, Muhammad; Nuromavita, Inka; Hakim, Mujibul
JURNAL PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol 12 No 2 (2024)
Publisher : STKIP PGRI SITUBONDO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47668/pkwu.v12i2.1422

Abstract

This research aims to determine the effect of burnout and work life balance on the performance of millennial employees in Batang Regency. The respondents in this study were 87 millennial employees who were met randomly by researchers. The research approach uses quantitative descriptive analysis. The collected questionnaire data was processed using SPSS 22 software. The results of this research show that burnout has a positive and significant effect on performance. If employees do not experience burnout then their performance will be good. Work life balance has a significant positive effect on the performance of millennial employees in Batang Regency. Employees who can avoid burnout tend to be more productive and efficient in their work. Likewise, a good work life balance allows employees to work with more focus and motivation. Therefore, companies need to pay attention to these two aspects to maximize employee performance, especially the millennial generation, which increasingly dominates the workforce today.
PERAN GURU KELAS PADA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING DALAM PEMBENTUKAN NILAI MORAL PESERTA DIDIK DI SD NEGERI LARANGAN BANYUMAS Utami, Dwi Setia; Mareza, Lia; Hakim, Mujibul
PENDIDIKAN SAINS DAN TEKNOLOGI Vol 11 No 4 (2024)
Publisher : STKIP PGRI Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47668/edusaintek.v11i4.958

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Larangan Banyumas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran guru kelas pada pelaksanaan layanan bimbingan konseling dalam pembentukan nilai moral peserta didik serta mendeskripsikan faktor pendukung dan penghambat dalam pembentukan nilai moral peserta didik di SD Negeri Larangan Banyumas. Di SD Negeri Larangan Banyumas Moral peserta didik sudah baik, namun masih ada beberapa peserta didik yang moralnya kurang baik. Hal ini dilihat dari penggunaan bahasa yang kurang sopan dan tidak baik. Untuk mengatasi peserta didik dengan moral yang kurang baik, maka guru memberikan layanan bimbingan konseling. Peran guru, 1. Guru sebagai pengajar, di SD Negeri Larangan selalu memberikan ilmu baru untuk dapat dipelajari dan diterapkan oleh peserta didik salah satunya dengan memberikan ilmu agama untuk meyakini adanya Tuhan dan selalu beribadah kepadaNya. 2. Guru sebagai pembimbing, di SD Negeri Larangan pada saat mengajar selalu memberikan bimbingan kepada peserta didik baik pada saat pembelajaran maupun di luar jam pembelajaran. 3. Guru sebagai penasehat, guru menasehati peserta didik untuk selalu disiplin dalam mengerjakan tugas-tugas yang diberikan dan bertanggung jawab atas apa yang telah dilakukan. 4. Guru sebagai motivator, guru selalu memberikan motivasi, guru dapat menganalisis motif-motif yang melatarbelakangi peserta didik agar bergairah dan aktif belajar. Faktor pendukung dari penelitian ini yaitu kepala sekolah dan orang tua peserta didik yang ikut berpartisipasi sehingga bimbingan konseling berjalan lancar. Faktor penghambat yang dihadapi guru kelas dalam pelaksanaan bimbingan konseling yaitu karakter peserta didik yang berbeda-beda, waktu pelaksanaan bimbingan, dan tingkat pemahaman peserta didik dalam menyerap. Penelitian yang telah dilakukan peneliti menggunakan penelitian kualitatif. Pengujian keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Teknik penentuan sampel menggunakan purposive sampling serta teknik pengumpulan informasi pada penelitian ini yaitu dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi.
Penerapan Usaha Sandblasting Untuk Meningkatkan Daya Saing Bengkel Motor Di Desa Bugangan Harmoko; Hakim, Mujibul; Faza, M. Dzikrullah
JURNAL EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS, DAN SOSIAL (EMBISS) Vol. 3 No. 3 (2023): Mei 2023
Publisher : CV ODIS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

One of the livelihood businesses of the Bugangan villagers is a motorcycle repair shop. This business usually only provides light service services, oil changes, and replacement parts spare. The location of the motorbike repair shop in Bugangan village is not strategic because it is on a village road and not too busy with vehicles passing by. There are additional innovations in the motorbike repair shop in Bugangan village so that they can compete and increase income, such as sandblasting services. Sandblasting is cleaning metal surfaces due to dirt (paint, corrosion) with abrasive materials using a compressor. If you use sandblasting, of course, it will be faster and cleaner on the surface of the workpiece. This service aims to form partners into unique and attractive workshops, ready-to-face competition, and increase partner income. In contrast, implementing the service starts with making sandblasting tools, socializing using sandblasting tools, and K3 and creating online and offline marketing. The results of the service implementation are sandblasting tools, manual tool books, and digital marketing. Limitations in this service include partner mastery of tool technology still needs improvement. The contribution of the sandblasting device to the workshop provides an alternative for cleaning dirt on metal and narrowing gaps in the metal.
Pemberdayaan Pengelolaan Sumberdaya Bumdes Berkah Jaya Desa Karangasem Melalui Implementasi Digital Marketing Hakim, Mujibul; Milzam, Muhammad; Suseno, Akrim Teguh; Anjarini, Ary Dwi; Afif, Randi
Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 7, No 1 (2024): Februari 2024
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/jabdimas.v7i1.19927

Abstract

Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Berkah Jaya di Desa Karangasem, Kabupaten Pekalongan, menghadapi berbagai kendala misalnya dalam legalitas BUMDes yang belum ada, kemampuan manajerial rendah, pengelolaan keuangan yang lemah, kurangnya implementasi digital marketing, dan kekurangan aplikasi pendukung. Maka dari itu, pengabdian ini bertujuan untuk memberdayakan BUMDes Berkah Jaya melalui berbagai langkah-langkah yang diambil. Langkah-langkah yang diambil mencakup pengurusan dokumen legalitas, peningkatan keterampilan manajerial, peningkatan pengelolaan keuangan, penerapan aplikasi Point of Sale (POS), dan penerapan teknik pemasaran digital. Tujuan utama adalah meningkatkan produktivitas BUMDes dan pendapatan desa. Hasil yang diharapkan dari pengabdian ini adalah peningkatan pendapatan dan produktivitas BUMDes Berkah Jaya menjadi lebih lagi, dan juga publikasi ilmiah serta dokumentasi visual. Setelah mengikuti pelatihan yang relevan, peserta menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam pemahaman mereka tentang berbagai aspek yang terkait dengan BUMDes Berkah Jaya, termasuk manajemen BUMDes, pengelolaan keuangan, pemasaran digital, dan aplikasi POS, yang berpotensi memberikan dampak positif pada perkembangan BUMDes dan pendapatan desa.
Pengaruh Perlindungan Konsumen, Kepatuhan Pajak, dan Deteksi Fraud terhadap Kinerja UMKM Batik Kota Pekalongan Hakim, Mujibul; Miyasari, Fangela; Dwirainaningsih, Yustiana; Syaqiq, Muhammad
JURNAL PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol 12 No 3 (2024)
Publisher : STKIP PGRI SITUBONDO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47668/pkwu.v12i3.1494

Abstract

This research aims to examine the influence of consumer protection, tax compliance and fraud detection on the performance of batik Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) in Pekalongan City. MSMEs are the backbone of the Indonesian economy, with batik as a cultural heritage recognized by UNESCO, providing opportunities to improve national economic performance. This research uses a quantitative approach with a sample of 155 respondents from a total population of 1645. Data was collected through a questionnaire that measured the variables of consumer protection, tax compliance and fraud detection, as well as the performance of MSMEs. By using regression analysis via the SPSS application, the results show that the three independent variables have a significant effect on the performance of batik MSMEs. These findings emphasize the importance of consumer protection, compliance in tax payments, and fraud detection to improve the performance of MSMEs. It is recommended that batik MSMEs in Pekalongan improve services to consumers, comply with taxes, and understand the characteristics of fraud to strengthen the performance of batik MSMEs in Pekalongan.
Persiapan Knowladge SDM Terhadap Metaverse Muhammad Syaqiq; Mujibul Hakim; S Thoriqul Huda
Jurnal Ekonomika dan Bisnis Vol. 9 No. 2 (2022): Volume 9 Nomor 2 November 2022
Publisher : Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Selamat Sri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini menguji variabel perencanaan SDM dan pengembangan SDM terhadap variabel metaverse pada Rumah Kreatif BUMN Kota Pekalongan, pelaku usaha, dan generasi milenial. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dan kualitatif, pengolahan data menggunakan aplikasi SPSS, teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner, instrumen penelitian menggunakan skala Likert dan wawancara langsung dengan Trainer Rumah Kreatif BUMN Kota Pekalongan, Pelaku Usaha, dan generasi milenial. Teknik analisis data melalui uji validitas, reliabilitas, dan analisis regresi berganda. Populasi pada penelitian ini berjumlah 450 responden dan sampel yang digunakan sebanyak 130 responden. Penelitian ini menunjukkan adanya hubungan signifikan antara variabel perencanaan SDM dengan variabel metaverse dengan nilai koefisien positif sebesar 0,201 dan hubungan signifikan antara variabel pengembangan SDM dengan variabel metaverse dengan nilai koefisien positif sebesar 0,465. Selain itu terdapat hubungan signifikan antara variabel HRIS dengan variabel kepuasan kerja terhadap variabel kinerja karyawan dengan nilai F-hitung sebesar 22.995 dan nilai signifikansi sebesar 0,000. Dengan demikian, kesimpulan penelitian ini menunjukkan bahwa variabel perencanaan SDM dan pengembangan SDM dapat mendukung pengetahuan metaverse, artinya hipotesis pertama (H1) dan hipotesis kedua (H2) diterima
Analisa Peran HRIS Terhadap Kinerja Karyawan PT. Kabana TextileIndustries Mujibul Hakim; Aria Mulyapradana; Muhammad Syaqiq
Jurnal Ekonomika dan Bisnis Vol. 9 No. 1 (2022): Volume 9 Nomor 1 April 2022
Publisher : Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Selamat Sri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51792/v9r6c531

Abstract

Penelitian ini telah menguji varibael HRIS (sisteminformasi sumber daya manusia) dan terhadapkinerja karyawan pada PT. Kabana TextileIndustries. Metode penelitian menggunakanpendekatan kuantitaif deskriptif, olah datamenggunakan aplikasi SPSS, teknik penarikan datamenggunakan kuesioner dan instrumen penelitiandengan skala likert. Teknik analisis data melalui ujivaliditas, reliabilitas dan analisis regresi bergandadengan responden sebanyak 125 karyawan. Hasil ujivaliditas dan reliabilitas menunjukan bahwapenerapan variable HRIS, kepuasan kerja danvariabel kinerja karyawan valid dan reliabel.Terdapat hubungan yang signifikan antara variabelHRIS terhadap variabel kinerja karyawan dengannilai koefisien positif sebesar 0,515. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa variabel HRIS mampumendukung peningkatan kinerja karyawan pada.Kinerja karyawan dianggap sudah baik denganadanya karyawan yang memiliki tanggungjawabatas pekerjaan yang diberikan oleh pimpinan.
Rancang Bangun Sistem Inventory Pada Izara Batik Menggunakan Metode Prototype Hayati, Nur; Fanani, M.Rudi; Hakim, Mujibul
Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis Vol 7 No 2 (2025): April 2025
Publisher : Prodi Sistem Informasi Universitas Dharma Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jteksis.v7i2.1913

Abstract

Inventory as a system in a company related to the stock of goods is required to provide all information about the availability of raw materials, semi-finished goods or finished goods. Inventory of goods is an activity that will always change and as the main element that will continue to rotate. If the Inventory is too large, it can cause high cost burdens so that it needs to be minimized while still meeting consumer demand. Therefore, to overcome this problem, a system is needed to be able to manage and monitor the availability of goods in order to meet consumer demand effectively and efficiently. The design of the Inventory system at Izara Batik using the Prototype method aims to manage and monitor the availability of existing goods with actual consumer needs more effectively and efficiently. The Prototype method has the first stage, namely communication, quick plan, modeling quick design, construction of Prototype, deployment delivery and feedback. The system that has been built is then tested using alpha testing, namely blackbox testing. The test results show that all functions operate properly and according to their functions. Therefore, this Inventory system is able to overcome problems at Izara Batik, making the transaction process in the warehouse easier and more efficient and the data on goods owned can be managed better.
Analisis Penerapan Metode Elisitasi untuk Mengukur Pemahaman Grammar Siswa Kelas VIII SMP Terpadu Nurul Islam PEKALONGAN Ghulam, Hafiz; Faza, M.Dzikrullah; Hakim, Mujibul
JURNAL PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol 13 No 1 (2025): in Press
Publisher : STKIP PGRI SITUBONDO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47668/pkwu.v13i1.1864

Abstract

Grammar is the essentialone of components in mastering English, serving as the foundation for understanding structure and proper use of the language. However, at the junior high school level, many students struggle to comprehend and accurately apply grammar. Moreover, commonly used evaluation methods, such as written tests, often measure understanding in a limited way and fail to fully capture students' in-depth comprehension of grammar. As an alternative, the elicitation method can be used to assess students' grammar comprehension more effectively. Elicitation is a data collection technique that involves direct interaction with students to explore their knowledge or understanding without providing direct answers. In the context of grammar learning, elicitation can be used to ask students to provide example sentences or explain grammar rules orally, reflecting the extent of their understanding. The study designed and aims to explore the implementation of the elicitation method in measuring the grammar comprehension of eighth- grade students at SMP Terpadu Nurul Islam Pekalongan. By utilizing this method, it is hoped to obtain a more comprehensive picture of students’ understanding of grammar, which may not be revealed through conventional evaluation methods.
IMPLEMENTASI APLIKASI CROWDFUNDING UNTUK PENINGKATAN PENDAPATAN YAYASAN FILANTROPI KABUPATEN BATANG Suseno, Akrim Teguh; Ngizudin, Risal; Hakim, Mujibul
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 14 No 1 (2024): Juli 2024
Publisher : LPPM UNINUS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30999/jpkm.v14i1.2925

Abstract

Yayasan Bangun Pemuda Indonesia (YBPI) merupakan salah satu lembaga filantropi di Kabupaten Batang. Berbagai kegiatan sosial yang telah dilakukan seperti santunan sembako dan uang pokok bulanan kepada anak yatim binaan, rawat sungai dan penghijauan, tahsinul Quran, teras lenggah pantura, dan lain sebagainya.Pemasalahan utama yayasan tersebut adalah kondisi keuangan yayasan yang tidak stabil, hampir setiap bulan dana yang terkumpul dari donasi masyarakat rata-rata hanya 30% dari total dana yang dibutuhkan, 70% sisanya para pengurus yayasan yang berusaha untuk memenuhi. Selain itu metode donasi dari masyarkat masih konvensional yaitu mendatangi para donatur satu persatu maupun whatsapp para donatur lama secara satu persatu. Hal tersebut sangat berdampak pada kegiatan sosial YBPI kepada masyarakat yang menjadi kurang optimal. Melalui program pengabdian masyarakat (PkM) dari ITSNU Pekalongan memberikan pelatihan dan bimbingan terhadap penggunaan aplikasi crowdfunding Kita Bisa yang dapat membantu YBPI dalam meningkatkan pendapatan dari donasi masyarakat di seluruh indonesia secara online. Metode pelaksanan dibagi menjadi 3 yaitu (1) diskusi FGD terkait kebutuhan alat dan sasaran yang akan dicapai, (2) pelatihan dan implementasi aplikasi crowdfunding Kita Bisa, (3) monitoring dan evaluasi terkait hasil dari implementasi aplikasi tersebut. Hasil dari  PkM ini terdapat beberapa donatur baru yang memberikan donasinya dalam salah satu kegiatan yang dicanangkan oleh YBPI dalam waktu kedepan yang telah diverifikasi oleh aplikasi crowdfunding Kita Bisa.