Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Hubungan Budaya Sekolah Dengan Motivasi Kerja Guru di SMA Negeri Kecamatan Koto Tangah Fitri, Rahma; Anisah
Journal of Practice Learning and Educational Development Vol. 3 No. 4 (2023): Journal of Practice Learning and Educational Development (JPLED)
Publisher : Global Action and Education for Society

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58737/jpled.v3i4.244

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan budaya organisasi dengan motivasi kerja guru SMAN Kecamatan Koto Tangah. Sampel penelitian ini sebanyak 60 orang guru SMAN Kecamatan Koto Tangah, pengembilan sampel ini menggunakan teknik sampel acak berlapis yaitu penentuan sampel dibagi dengan beberapa kelompok. Pengumpulan data menggunakan angket. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket model skala Likert dengan lima pilihan jawaban. Data akan di analisis dengan menggunakan skor rata-rata. Hasil dari penelitian ini adalah adanya hubungan antara budaya sekolah dengan motivasi kerja guru diSMAN Kecamatan Koto Tangah.
PERDAGANGAN TERUMBU KARANG DI KELURAHAN SUMUR MELELE, KECAMATAN TELUK SAGARA, KOTA BENGKULU: TINJAUAN TERHADAP KEBERLANJUTAN EKOSISTEM DAN IMPLEMENTASI REGULASI Syafitri, Lusi Yana; Semesta, Raflie Anugrah; Dianti, Agnes Marse; Syalsabilla, Dynna Fitri; Fitri, Rahma
Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan Vol. 6 No. 2 (2024): Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.3783/causa.v6i2.5667

Abstract

Indonesia merupakan negara yang memiliki kekayaan alam di sektor laut yang melimpah. Salah satu contohnya adalah terumbu karang. Namun, aktivitas masyarakat yang mengambil terumbu karang dari dasar perairan berdampak masif terhadap berkurangnya jumlah tutupan terumbu karang di Kota Bengkulu. Maka dari itu adanya peraturan mengenai perlindungan terumbu karang dalam Undang-Undang Undang No. 27 Tahun 2007 Tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir Dan Pulau-Pulau Kecil demi menjaga kelestariannya. Dalam penelitian ini menggunakan desain riset kualitatif dan pengumpulan data dilakukan melalui dua pendekatan utama yaitu wawancara dan kajian komprehensif. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa kondisi terumbu karang sangat sensitif terhadap perubahan kondisi lingkungan yang dapat menyebabkan berkurangnya jumlah tutupan terumbu karang maka diaturlah dalam Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. 4 Tahun 2001 Tentang Kriteria Baku Kerusakan Terumbu Karang “Kriteria Baku Kerusakan Terumbu Karang adalah batas perubahan sifat fisik dan atau hayati terumbu karang yang dapat ditenggang.” Yang artinya adanya batasan dalam pengambilan terumbu karang agar perubahan fisik dari segi jumlah dan bentuk terumbu karang tidak berdampak signifikan dan membahayakan terhadap lingkungan. Perdagangan terumbu karang di Bengkulu merupakan isu kompleks yang melibatkan aspek ekonomi, ekologi, dan sosial. Perdagangan terumbu karang tersebut berlangsung tanpa adanya izin dari Dinas Kelautan Provinsi Bengkulu. Kondisi ekosistem terumbu karang di Kota Bengkulu menghadapi tantangan besar, terutama akibat perdagangan terumbu karang di Kelurahan Sumur Melele, Kecamatan Teluk Sagara.Kata Kunci : Hukum, Perlindungan, Regulasi, Terumbu Karang. Indonesia is a country with abundant natural wealth in the marine sector, one example of which is coral reefs. However, human activities that involve taking coral reefs from the seabed have had a massive impact on the decreasing coral reef coverage in Bengkulu City. Therefore, regulations concerning the protection of coral reefs are established in Law No. 27 of 2007 on Coastal Zone and Small Islands Management to preserve them. This research uses a qualitative design, with data collection conducted through two main approaches: interviews and comprehensive studies. The research results indicate that coral reefs are highly sensitive to environmental changes, which can lead to a decrease in coral reef coverage. Consequently, this is regulated in the Decree of the Minister of Environment No. 4 of 2001 concerning Standard Criteria for Coral Reef Damage: "Standard Criteria for Coral Reef Damage refers to the threshold of changes in the physical and/or biological properties of coral reefs that can be tolerated." This means there are limits on coral reef extraction to ensure that physical changes in terms of the quantity and form of coral reefs do not significantly impact and endanger the environment. The coral reef trade in Bengkulu is a complex issue involving economic, ecological, and social aspects. This trade occurs without permission from the Provincial Marine Affairs Office of Bengkulu. The coral reef ecosystem in Bengkulu City faces significant challenges, particularly due to the coral reef trade in Sumur Melele Village, Teluk Sagara DistrictKeywords : Law, Law Protection, Regulation, Coral Reef
Perilaku mencontek siswa dan peran guru bimbingan dan konseling dalam penanganannya Fitri, Rahma; Ahmad, Riska
Counseling and Humanities Review Vol 3, No 2 (2023): Counseling and Humanities Review
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/000671chr2023

Abstract

In following the learning process at school, a student does not always get good learning results, sometimes the results obtained are not in accordance with the expected results. In the implementation of the learning process, two student characters will appear, namely positive student characters who are actively involved in learning activities and negative student characters who are passive and commit fraudulent acts in learning activities such as cheating or imitating assignments and peer tests. Cheating is copying answers, trading in exam answers, viewing exams illegally, turning in someone else's work, soliciting other students' answers and changing record grades. This study aims to describe students' cheating behavior and the teacher's role in handling it. The population of this study included 974 students of SMA N 1 Ampek Angkek, the sample size was 252 people, obtained by random sampling technique. This research is a descriptive research with quantitative research methods. Data was collected by administering a questionnaire, and analyzed using percentages. The results of the study revealed: 1) The findings of the study regarding cheating behavior at SMA N 1 Ampek Angkek were generally in the moderate category with a frequency of 184 and a percentage of 73.02%. This means that more than half of the students who are the sample of the study still practice cheating behavior, either independently planned, individually opportunistic, socially active or socially passive. 2) The role of the counseling teacher in handling cheating behavior is provided with guidance and counseling services such as information services, educational services individual counseling, group counseling services, group counseling services and content mastery services.
PENERAPAN HUKUMAN PIDANA MATI PADA TINDAK PIDANA KORUPSI MENURUT SISTEM HUKUM INDONESIA Putra, Handyka Pribowo; Oktavianto, Fabio Aji; Gustandi, Padjri; Pahlevi, Raza Syah; arifin, Ridwan; Fitri, Rahma
Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan Vol. 8 No. 12 (2024): Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.3783/causa.v8i12.8075

Abstract

Korupsi merupakan kejahatan yang luar biasa (extraordinary crime) yang dapat menghancurkan moral bangsa dan membuat kerugian negara yang berimbas pada terhambatnya pembangunan serat yang paling vital adalah menutup koridor keadilan, kemakmuran dan kesejahteraan bangsa Indonesia. Sanksi pidana mati merupakan salah satu opsi pemidanaan dalam sistem hukum di Indonesia. Kontroversi seputar keberadaan hukuman mati di Indonesia memang sudah berlangsung cukup lama.Pidana mati merupakan hukuman atau sanksi yang paling berat diantara hukuman-hukuman pidana lainnya. Dalam prinsip hukum pidana, bahwa hukum pidana itu hendaknya dipandang sebagai “ultimum remidium” atau sebagai suatu upaya yang dipergunakan langkah terakhir untuk memperbaiki kelakuan manusia dan wajarlah apabila orang menghendaki agar hukum pidana itu dalam penerapannya haruslah disertai pembatasan-pembatasan yang seketat mungkinPidana mati didefinisikan sebagai suatu nestapa atau penyiksaan yang memberikan penderitaan kepada manusia dan melanggar norma-norma yang bertentangan dengan kehidupan manusia, dimana antara pidana mati sangat berkaitan dengan pidana dan pemidanaan.Adanya Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi di Indonesia memberikan harapan baru untuk menjaga keadilan dan integritas di negara ini.Penerapan hukuman mati di Indonesia, terutama dalam kasus tindak pidana korupsi, adalah isu yang kompleks dan sering kali memicu perdebatan yang berkepanjangan di masyarakat.
Peran Lembaga Adat dalam Meningkatkan Kehidupan Beragama Melalui Program Coporete Social Responsibility di Gampong Buloh Kabupaten Aceh Barat Fitria, Aja; Fitri, Rahma; Sopar, Sopar
Journal of Multidisciplinary Inquiry in Science, Technology and Educational Research Vol. 2 No. 1 (2025): NOVEMBER 2024 - JANUARI 2025
Publisher : UNIVERSITAS SERAMBI MEKKAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32672/mister.v2i1.2510

Abstract

Peran Lembaga adat dalam meningkatkan kehidupan beragama melalui program Coporete Social Responsibility CSR memiliki signifikasi yang besar dalam menjaga harmoni sosial serta memperkuat identitas budaya di Masyarakat.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kontribusi Lembaga adat sebagai entitas sosial yang memiliki otoritas dan pengaruh kultural dalam pelaksanaan CSR yang mendukung kehidupan beragama melalui peran lebaga adat dalam meningkatkan kehidupan beragama memalui program CSR pada perusahaan tambang batu bara di gampong buloh kabupaten aceh barat .lembaga adat dapat berfungsi sebagai mitra strategis bagi Perusahaan dalam melaksanakan program CSR yang sejalan dengan nila-nilai dan tradisi lokal .lembaga adat dapat berperan dalam merancang program CSR yang sesuai dengan kebutuhan Masyarakat setempat seperti penyedian sarana ibadah ,Pendidikan agama ,ekonomi dan lingkungan.selalin itu keterlibatan Lembaga adat CSR dapat memperkuat legitimasi Perusahaan di mata Masyarakat,meningkatkan kohesi sosial ,serta mendorong pembangunana yang berkelanjutan .temuan penelitian ini menunjukan bahw apartisipasi aktif Lembaga adat dalam program csr memberiak dampak posutif terhadap kualitas kehidupan beragama Masyarakat,sekaligus memperkuat hubungan antara Perusahaan dan komunitas.
Kondisi Ekonomi, Dan Kesehatan Pemulung Di Tempat Pembuangan Akhir Gampong Jawa Fitri, Rahma; Sakdiah, Sakdiah; Zulyadi, Teuku Zulyadi
JAROW: Journal of Ar-Raniry on Social Work Vol. 2 No. 3 (2024): Journal of Ar-Raniry on Social Work
Publisher : Program Studi Kesejahteraan Sosial Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Islam Negeri Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/jarow.v2i3.5810

Abstract

The existence of a final disposal site (TPA) in Gampong Jawa makes it one of the places for people to earn a living. Many people outside Banda Aceh come to Gampong Jawa to settle and work as scavengers so that it is known as a slum. The purpose of this study is to find out the conditions of scavengers with the community in Gampong Jawa and to find out the economic conditions of the scavenger community as seen from the conditions of income, expenditure and health. The method used in this study is a qualitative method with a sampling technique, namely purposive sumption. The data collection techniques used are observation, interviews and documentation. The results obtained in this study are that the economic conditions of the scavenger community are below the average UMR income, which is 50,000 or even less per day. The expenses of each scavenger differ depending on the number of dependents in the family, some are sufficient and some must be sufficient, where there is no savings, so this condition causes them to be vulnerable to their welfare.  
Penguatan Minat Baca Usia Dini: Psikoedukasi Keterampilan Membaca di TK ‘Aisyiyah G, Yogyakarta Fitri, Rahma; Khairunnisa, Nadea Zulfa; Aulia, Reva
TRILOGI: Jurnal Ilmu Teknologi, Kesehatan, dan Humaniora Vol 6, No 3 (2025)
Publisher : Universitas Nurul Jadid

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33650/trilogi.v6i3.12083

Abstract

This study aimed to examine the effectiveness of psychoeducation in enhancing parents’ understanding and skills in supporting early childhood reading development. The phenomenon underlying this research is the tendency of parents to demand that children be able to read prematurely, without considering the developmental stages of literacy. Such pressure often causes psychological stress for children and may hinder their long-term interest in reading. The participants of this study were parents of students at TK 'Aisyiyah G. The research employed a quasi-experimental method, with the intervention consisting of a psychoeducational program delivered in several sessions covering topics such as understanding early childhood, government policies on early childhood education, children’s psychological development, and strategies to foster reading interest and skills in young children. Data analysis revealed a significant increase in parents’ knowledge and attitudes after the psychoeducation, with the mean score rising from 46.53 (pre-test) to 54.31 (post-test), a difference of 7.78 points, and an effect size of r = 0.80. These findings demonstrate that psychoeducation effectively empowers parents to foster early literacy interest in their children. The study recommends integrating psychoeducational programs into community- and faith-based early childhood education curricula.
The Effect of Corporate Governance Implementation and Corporate Social Responsibility Disclosure on Firm Value: An Empirical Study on Manufacturing Sector Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange in 2022–2023 Das, Nidia Anggreni; Wahyuni, Lili; Fitri, Rahma; Humaira, Dian; Medinah, Khairatul; Wenda, Marsha Syaidina; Salora, Wiranda
International Journal of Research in Community Services Vol. 6 No. 4 (2025): International Journal of Research in Community Service (IJRCS)
Publisher : Research Collaboration Community (Rescollacom)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46336/ijrcs.v6i4.1091

Abstract

This study aims to analyze the effect of Corporate Governance implementation and Corporate Social Responsibility (CSR) disclosure on company value in manufacturing sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) during the 2022–2023 period. Corporate Governance is measured using several indicators such as institutional ownership and the proportion of independent commissioners. Meanwhile, CSR disclosure is analyzed based on the GRI (Global Reporting Initiative) disclosure index. Company value is measured using the Tobin's Q ratio. This study uses a quantitative method with a multiple linear regression approach. The sample was selected using a purposive sampling technique, with 33 companies meeting the criteria. Data were obtained through annual reports and sustainability reports published by each company. The results of the study indicate that the implementation of Corporate Governance partially has a significant effect on company value, especially on the variables of institutional ownership and independent commissioners. Meanwhile, CSR disclosure is also proven to have a positive and significant effect on company value. Simultaneously, Corporate Governance and CSR disclosure have a significant effect on increasing company value. This study provides implications that companies need to improve the quality of governance and disclosure of social and environmental information to increase investor confidence and company value in the capital market.