Ardyawin, Iwin
D3 Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Mataram

Published : 13 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Use of Social Media for Scholarly Communication Nurul Fikriati Ayu Hapsari; Iwin Ardyawin; Rohana; Dodi Firdausi Nuzula; Hasnah Hashim
Record and Library Journal Vol. 9 No. 1 (2023): June
Publisher : D3 Perpustakaan Fakultas Vokasi Universitas Airlangga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20473/rlj.V9-I1.2023.141-150

Abstract

Background of the study: Social media is widely used in the current educational context and significantly affects scholarly communication. This informal scientific communication activity is an activity that is not "covered" in the world of educational curricula and is more directed at increasing the scientific group by making scientific discussions. Until now, scientific discussion activities in tertiary institutions are still carried out massively by students, including students on the island of Lombok. Purpose: The purpose of this study was to measure the level of WhatsApp users for scientific communication and the effect of user motives on the level WhatsApp used for scientific communication. Method: Using a quantitative approach with a survey method, it was conducted for seventy-five (75) library students who were actively using WhatsApp for scientific communication. Findings: The majority of respondents indicated that WhatsApp has a high usage rate for scientific communication purposes. The results showed that information motives and social interaction motives have a significant effect on the level of WhatsApp used for scholarly communication, while personal identity motives have no effect. Conclusion: The conclusion is that students have not maximized the use of social media for scientific communication. Students do activities to searching and searching information but do not carry out activities to build interactions such as holding discussions or collaborating to produce scientific work with other academics.
Penguatan Nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Melalui Penerapan Baitul Arqam Bagi Pemuda Muhammadiyah Saddam Saddam; Iskandar Iskandar; Yudhi Lestanata; Sudarta Sudarta; Rahmad Hidayat; M. Taufik Rachman; Ilham Zitri; Iwin Ardyawin; Rifaid Rifaid; M. Ulfatul Akbar Jafar; Dedi Iswanto; Abdul Sakban; Isnaini Isnaini; Nanang Rahman; Irma Setiawan; Ilham Ilham; Inka Nusamuda Pratama; Hidayatullah Hidayatullah; Adiman Fariadin
Abdimas Mandalika Vol 1, No 1 (2021): Agustus
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/am.v1i1.8033

Abstract

Abstract: Muhammadiyah Youth of Mataram City is committed to printing a cadre of qualified youth, which will contribute positively to the development of the advanced and independent Mataram City Region. As a youth organization, the muhammadiyah youth of Mataram City consistently control social da'wah movements based on culture, middle political movements, and humanitarian movements that touch all levels of society. The purpose of this activity is to increase the value of Al-Islam and Kemuhammadiyahan through the application of Baitul Arqam for Muhammadiyah Youth of Mataram City. Baitul Arqam Pemuda Muhammadiyah Kota Mataram activities were held from October 3-4, 2020 at the Same Hotel Mataram and Batu Layar Hotel. Participants of this activity are 33 members of Muhammadiyah Youth of Mataram City Period 2018-2022. The success of al-Islam and Kemuhammadiyahan value improvement activities through the application of Baitul Arqam for Muhammadiyah youth is seen from the spirit of participants following the activities to the end, the activeness of participants in discussions during the delivery of materials, and many participants said they began to understand further the material that had been delivered in Baitul Arqam.Abstrak: Pemuda Muhammadiyah Kota Mataram berkomitmen untuk mencetak kader pemuda yang berkualitas, yang akan berkontribusi positif terhadap pembangunan Daerah Kota Mataram yang maju dan mandiri. Sebagai Organisasi kepemudaan, pemuda Muhammadiyah Kota Mataram konsisten mengawal gerakan dakwah sosial yang berbasis pada kultural, gerakan politik tengahan, dan gerakan kemanusiaan yang menyentuh seluruh level masyarakat. Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan melalui penerapan Baitul Arqam bagi Pemuda Muhammadiyah Kota Mataram. Kegiatan Baitul Arqam Pemuda Muhammadiyah Kota Mataram dilaksanakan dari tanggal 3-4 Oktober 2020 di Same Hotel Mataram dan Hotel Batu Layar. Peserta kegiatan ini adalah 33 anggota Pemuda Muhammadiyah Kota Mataram Periode 2018-2022. Kegiatan telah melalui 3 tahapan, yaitu tahapan persiapan, pelaksanaan, dan monitoring dan evaluasi. Keberhasilan kegiatan peningkatan nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan melalui penerapan baitul arqam bagi pemuda Muhammadiyah terlihat dari semangat peserta mengikuti kegiatan hingga akhir, keaktifan peserta dalam diskusi saat penyampaian materi, dan banyak peserta mengatakan mulai memahami lebih jauh materi yang sudah disampaikan dalam Baitul Arqam.
PENINGKATAN SISTEM PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA di PERPUSTAKAAN SMAN 1 MATARAM Iwin Ardyawin; Muhammad Soadikin; Ahmad Faiz
JOURNAL OF PROGRESSIVE INNOVATION LIBRARY SERVICE Vol.2, No.2 (2022): Oktober
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MATARAM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpils.v2i2.17108

Abstract

Perkembangan teknologi yang semakin berkembang diharapkan mampu memberikan dan membuat para pustakawan harus berpikir secara kreatif serta inovatif dalam pelayanan informasi dan menambah berbagai jenis koleksi bahan Pustaka. Perpustakaan SMAN 1 Mataram yang merupakan salah satu perpustakaan sekolah yang berada di Kota Mataram. Perpustakaan SMAN 1 Mataram berdiri selaras dengan pembangunan sekolah. Tujuan berdirinya perpustakaan sekolah adalah untuk menimbulkan, menanamkan, serta membina minat anak membaca sehingga membaca merupakan suatu kebiasaan bagi siswa agar membaca menjadikan kegemarannya. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan sejak tanggal 1 hingga 20 Februari 2023 di Perpustakaan SMAN 1 Mataram yang berlokasi di Jl. Pendidikan No 21 Mataram. Kegiatan ini melibatkan dosen, pustakawan, pengelola perpustakaan dan mahasiswa. adapun kegiatan dilakukan adalah dideposit pengolahan bahan pustaka yaitu labeling, pemasangan barkot, dan shelving bahan pustaka dan layanan sirkulasi yaitu layanan keanggotaan, layanan bebas pinjam, layanan pengunjung.