Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search
Journal : Volatilitas : Jurnal Manajemen Dan Bisnis

Pengaruh Celebrity Endorsement Dan Electronic Word of Mouth Terhadap Purchase Intention Dengan Brand Image Sebagai Variabel Intervening: (Studi pada Produk Skintific) Aulia Rachmi Amanda; Endah Pri Ariningsih; Mahendra Galih Prasaja
Volatilitas Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 5 No. 5 (2023)
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perkembangan industri kecantikan di Indonesia dari tahun ke tahun semakin meningkat dan diprediksi akan terus mengalami peningkatan. Pesatnya perkembangan yang dialami karena kesadaran dan permintaan masyarakat terkait hal-hal kecantikan semakin tinggi. Penelitian ini menggunakan objek Skintific yang terbukti secara ilmiah dapat membantu mengatasi masalah kulit tanpa menggunakan zat kandungan berbahaya bagi kulit. Produsen skincare harus memiliki tujuan dan strategi yang tepat dengan memperhatikan hal-hal yang dapat meningkatkan mutu produk dan mampu mengkomunikasikan produknya secara tepat kepada konsumen. Hal ini dilakukan untuk menciptakan produk yang semakin berinovasi dan berkualitas sehingga konsumen diharapkan memiliki purchase intention. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh celebrity endorsement dan electronic word of mouth terhadap purchase intention dengan brand image sebagai variabel intervening. Populasi pada penelitian ini adalah responden yang mengikuti akun sosial media Skintific. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 150 responden, dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan jawaban dinilai menggunakan skala likert. Analisis data yang digunakan adalah SmartPLS dengan metode analisis SEM (Structural Equation Modeling). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa celebrity endorsement dan electronic word of mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap purchase intention, celebrity endorsement dan electronic word of mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand image, brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadap purchase intention, celebrity endorsement dan electronic word of mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap purchase intention produk Skintific yang dimediasi oleh brand image, dalam hal ini berupa mediasi komplementer
PENGARUH VISUAL MERCHANDISING TERHADAP IMPULSE BUYING MELALUI POSITIVE EMOTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Konsumen Miniso Store Lippo Plaza Yogyakarta) Handini, Firdha Noviadisti; Ariningsih, Endah Pri; Prasaja, Mahendra Galih
Volatilitas Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 7 No. 2 (2025): VOLATILITAS - Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37729/volatilitas.v7i2.6217

Abstract

Perkembangan bisnis pada era globalisasi berlangsung sangat pesat. Masuknya pengaruh globalturut mempengaruhi perkembangan bisnis di Indonesia salah satunya bisnis ritel. Peningkatan tersebutyang kemudian diimbangi dengan perkembangan dalam bidang teknologi, informasi, dan komunikasiyang ikut mempengaruhi pertumbuhan bisnis ritel modern saat ini dengan ditandai semakinmeningkatnya bisnis ritel tradisional yang mulai bergeser untuk membenahi diri menjadi ritel modern.Hal ini juga menyebabkan perubahan pada perilaku konsumen dalam berbelanja yang dapat menjadipengaruh pada kebutuhan konsumen yang semakin bertambah kompleks dalam memenuhi gaya hidupmasyarakat yang terus meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk menguji 1) pengaruh VisualMerchandising terhadap Impulse Buying, 2) pengaruh Visual Merchandising terhadap Positive Emotion,3) pengaruh Positive Emotion terhadap Impulse Buying, 4) peran mediasi Positive Emotion pada VisualMerchandising terhadap Impulse Buying.Populasi dalam penelitian ini adalah semua konsumen yang pernah berkunjung di Miniso StoreLippo Plaza Yogyakarta. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik judgement sampling denganmemilih sampel sebanyak 120 responden konsumen. Pengumpulan data pada penelitian inimenggunakan kuesioner, pengukuran menggunakan skala Likert. Kuesioner telah diuji coba dan telahmemenuhi syarat validitas dan reliabilitas. Untuk membuktikan hipotesis penelitian digunakanhierarchical regression analysis.Berdasarkan hasil analisis data disimpulkan bahwa: 1) Visual Merchandising berpengaruhpositif dan signifikan terhadap Impulse Buying; 2) Visual Merchandising berpengaruh positif dansigniifikan terhadap Positive Emotion; 3) Positive Emotion berpengaruh positif dan signifikan terhadapImpulse Buying; 4) Visual Merchandising berpengaruh positif dan signifikan terhadap Impulse Buyingpada Miniso Store Lippo Plaza Yogyakarta yang dimediasi oleh Positive Emotion, dalam hal ini berupamediasi sebagian (partially mediated).Kata kunci : Visual Merchandising, Positive Emotion, Impulse Buying
PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING DAN DESTINATION IMAGE TERHADAP VISIT DECISION DENGAN VISIT INTENTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Pengunjung Sagara View) Farhan, Rizqi Dwinur; Ariningsih, Endah Pri; Prasaja, Mahendra Galih
Volatilitas Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 7 No. 2 (2025): VOLATILITAS - Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37729/volatilitas.v7i2.6232

Abstract

Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu indikator ekonomi yang menjadi perhatian bagisuatu negara. Pertumbuhan ekonomi Indonesia terus mengalami perkembangan dan menunjukkanperbaikan dalam peningkatan devisa negara. Industri pariwisata merupakan salah satu industri yangmemberikan kontribusi dalam peningkatan devisa negara. Hal tersebut ditandai dengan semakinberkembangnya sektor industri pariwisata di Indonesia. Pengelola objek wisata harus memiliki tujuan danstrategi promosi yang tepat, terutama pengelola Sagara View. Hal ini dilakukan untuk memperkenalkansuatu destinasi wisata kepada wisatawan yang diharapkan dapat meningkatkan minat berkunjung dankeputusan berkunjung wisatawan.Penelitian ini bertujuan untuk menguji 1) pengaruh social media marketing terhadap visit decision,2) pengaruh destination image terhadap visit decision, 3) pengaruh social media marketing terhadap visitintention, 4) pengaruh destination image terhadap visit intention, 5) pengaruh visit decision terhadap visitintention, 6) peran visit intention dalam memediasi pengaruh social media marketing terhadap visitdecision, 7) peran visit intention dalam memediasi pengaruh destination image terhadap visit decision.Penelitian ini menggunakan metode survei dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian iniadalah semua pengunjung Sagara View. Sampel penelitian ini berjumlah 125 responden yang diambildengan menggunakan non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Instrumenpengumpulan data menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala likert yang masing-masing sudahdiuji coba dan memenuhi syarat validitas dan reabilitas. Analisis data menggunakan metode Partial LeastSquare (PLS).Hasil penelitian menunjukkan bahwa social media marketing dan destination image berpengaruhpositif dan signifikan terhadap visit decision, social media marketing dan destination image berpengaruhpositif dan signifikan terhadap visit intention, visit intention berpengaruh positif dan signifikan terhadapvisit decision, social media marketing dan destination image berpengaruh positif dan signifikan terhadapvisit decision pengunjung Sagara View yang dimediasi oleh visit intention, dalam hal ini berupa mediasikomplementer.Kata Kunci: Social Media Marketing, Destination Image, Visit Intention, Visit Decision.
PENGARUH FOOD QUALITY DAN PERCEIVED VALUE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION DENGAN CUSTOMER SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi pada Konsumen Mixue Ice Cream & Tea di Purworejo) Lestari, Sri; Ariningsih, Endah Pri
Volatilitas Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 7 No. 2 (2025): VOLATILITAS - Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37729/volatilitas.v7i2.6253

Abstract

Bisnis waralaba saat ini telah menjadi fenomena yang mengilhami banyak individu yang inginmemulai kewirausahaan. Salah satu bidang bisnis waralaba yang berkembang pesat adalah industri food &baverage. Pada industri F&B setiap tahunnya selalu ada minuman baru yang menjadi perhatian dankeinginan dari berbagai kalangan masyarakat. Penelitian ini menggunakan objek Mixue Ice Cream & Tea.Adanya persaingan yang ketat serta konsumen yang kritis dalam memilih suatu produk menuntutperusahaan yang bergerak di bidang makanan dan minuman (F&B) untuk memperhatikan kualitas produkmakanan yang dijual, serta pengalaman pelanggan yang pernah menikmati produk mereka agar konsumenbisa datang kembali dan mengajak rekan, relasi dan keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk menguji 1)pengaruh food quality terhadap behavioral intention, 2) pengaruh perceived value terhadap behavioralintention, 3) pengaruh food quality terhadap customer satisfaction, 4) pengaruh perceived value terhadapcustomer satisfaction, 5) pengaruh customer satisfaction terhadap behavioral intention, 6) peran customersatisfaction dalam memediasi pengaruh food quality terhadap behavioral intention, 7) peran customersatisfaction dalam memediasi pengaruh perceived value terhadap behavioral intentionPenelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survei. Populasi pada penelitianini adalah responden yang pernah berkunjung dan membeli produk Mixue Ice Cream & Tea. Sampel yangdigunakan dalam penelitian ini sebanyak 150 responden. Pengambilan sampel menggunakan teknikpurposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala likert. Alatanalisis data yang digunakan adalah SmartPls 3.0 dengan metode analisis SEM (Structural EquationModeling).Hasil penelitian menunjukkan bahwa food quality dan perceived value berpengaruh positif dansignifikan terhadap behavioral intention, food quality dan perceived value berpengaruh positif dansignifikan terhadap customer satisfaction, customer satisfaction berpengaruh positif dan signifikanterhadap behavioral intention, food quality dan perceived value berpengaruh positif dan signifikanterhadap behavioral intention pada Mixue Ice Cream & Tea yang di mediasi oleh customer satisfaction,dalam hal ini berupa mediasi komplementerKata Kunci: Food Quality, Perceived Value, Customer Satisfaction, Behavioral Intention