Claim Missing Document
Check
Articles

Found 34 Documents
Search

Edukasi Pemanfaatan Internet dan IoT Untuk Meningkatkan Pengetahuan Bagi Pekerja Sosial Masyarakat Kelurahan Sukasari Tangerang Budi Sudrajat; Fahlepi Roma Doni; Hasta Herlan Asymar; Muhammad Darrusalam
ABDINE: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2024): ABDINE : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Dumai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52072/abdine.v4i1.829

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan pekerja sosial masyarakat (PSM) di Kelurahan Sukasari, Tangerang melalui edukasi pemanfaatan Internet dan Internet of Things (IoT). Dalam era digital, kemampuan mengakses dan memanfaatkan teknologi informasi menjadi krusial untuk efektivitas kerja PSM. Kondisi saat ini menuntut warga sekitar Kelurahan Sukasari Kota Tangerang harus dapat bertransformasi dalam pengetahuan dan teknologi yang terus berkembang dewasa ini, di masa seperti ini mereka dituntut bisa menggunakan teknologi seperti media internet dan penggunaan smartphone. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan teknik observasi, wawancara, dan pelatihan. Program edukasi ini mencakup pengenalan dasar internet, penggunaan aplikasi penting dalam pekerjaan sosial, serta penerapan IoT untuk memonitor dan mengelola data kesejahteraan masyarakat secara lebih efisien. Hasil dari penelitian menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam pemahaman dan keterampilan PSM terkait teknologi digital. Para peserta mampu mengakses informasi lebih cepat, berkomunikasi lebih efektif, dan memanfaatkan perangkat IoT untuk tugas-tugas operasional seperti pemantauan kondisi kesehatan dan lingkungan. Kesimpulan dari pengabdian masyarakat ini adalah bahwa edukasi mengenai Internet dan IoT sangat bermanfaat bagi PSM, tidak hanya untuk meningkatkan kinerja mereka tetapi juga untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat. Dengan demikian, program edukasi ini diharapkan dapat dijadikan model untuk diterapkan di kelurahan-kelurahan lain guna memberdayakan pekerja sosial di seluruh Indonesia
Aplikasi Edukasi Mengetahui Nama Alat Transportasi Untuk Anak-Anak Dengan Bahasa Indonesia, Inggris dan Arab Berbasis Android Doni, Fahlepi Roma; Sudrajat, Budi; Lukman, Afit Muhammad
Evolusi : Jurnal Sains dan Manajemen Vol 11, No 2 (2023): Jurnal Evolusi 2023
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/evolusi.v11i2.16103

Abstract

Bahasa merupakan media komunikasi yang terpenting bagi manusia, bahasa berguna sebagai alat penyampai pesan dari satu orang kepada orang lain. Salah satu bahasa yang popular di kalangan masyarakat Indonesia adalah bahasa inggris dan bahasa arab. Pembelajaran bahasa bisa di sekolah atau di majelis ilmu, selain dengan metode menghafal mandiri. Dengan hadirnya teknologi salah satunya Android dapat membantu  pembelajaran sehingga pembelajaran dapat diubah ke dalam format digital dengan harapan pembelajaran  menjadi lebih praktis. Metode ini merupakan cara pembelajaran alternatif yang dapat mendorong anak untuk merasa semangat belajar bahasa. Pada penelitian ini akan membuat aplikasi pengenalan alat transportasi pengenalan bahasa bahasa Inggris dan Arab berbasis Android yang dilengkapi dengan quis pilihan ganda untuk menambah wawasan dan edukasi anak-anak mengenai alat transportasi berbahasa inggris dan arab. Berdasarkan pengujian aplikasi didapat bahwa secara fungsional sudah sesuai yang artinya produk multimedia pengenalan alat transportasi bahasa Arab dan Inggris layak digunakan oleh pengguna, Hasil dari aplikasi ini diharapkan dapat membantu anak dalam mengetahui nama-nama alat transportasi dengan bahasa Indonesia, inggris dan arab.
Modelling of C4.5 Algorithm for Graduation Classification Wati, Embun Fajar; Sudrajat, Budi; Nasution, Raudah
IJISTECH (International Journal of Information System and Technology) Vol 8, No 1 (2024): The June edition
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Komputer (STIKOM) Tunas Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/ijistech.v8i1.345

Abstract

Student admissions in universities every year become a routine thing to do, some even do student admissions every semester. That way, the number of students will continue to grow. Especially if there are students who graduate late, it will increase the number of students in the university. There are many things that can affect graduation, namely personal data (gender, age, marital status, job status) and academic data (grade). Before making a decision, universities must analyze the number of students and the factors that most influence student graduation. Analysis by classifying graduation using C4.5 algorithms. The research method used consists of selection to ensure the data used in the KDD process is appropriate and quality data. Then preprocessing by means of data cleaning, data reduction, and data normalization. The next method is transformation for age attributes to young and old, grade attributes to large and small. The last method is C4.5 algorithm modeling with rapid miner and evaluation. Through the calculation process using the classification method and C4.5 algorithm with the attributes described earlier, the results were obtained that the accuracy of the graduation classification reached 97.00%, the precision value was 91.79%, and the recall value was 100.00%, and the AUC value was 0.978. This means that the model has a very high level of accuracy and has an excellent ability to separate samples from both target classes.
Modelling of C4.5 Algorithm for Graduation Classification Wati, Embun Fajar; Sudrajat, Budi; Nasution, Raudah
IJISTECH (International Journal of Information System and Technology) Vol 8, No 1 (2024): The June edition
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Komputer (STIKOM) Tunas Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/ijistech.v8i1.345

Abstract

Student admissions in universities every year become a routine thing to do, some even do student admissions every semester. That way, the number of students will continue to grow. Especially if there are students who graduate late, it will increase the number of students in the university. There are many things that can affect graduation, namely personal data (gender, age, marital status, job status) and academic data (grade). Before making a decision, universities must analyze the number of students and the factors that most influence student graduation. Analysis by classifying graduation using C4.5 algorithms. The research method used consists of selection to ensure the data used in the KDD process is appropriate and quality data. Then preprocessing by means of data cleaning, data reduction, and data normalization. The next method is transformation for age attributes to young and old, grade attributes to large and small. The last method is C4.5 algorithm modeling with rapid miner and evaluation. Through the calculation process using the classification method and C4.5 algorithm with the attributes described earlier, the results were obtained that the accuracy of the graduation classification reached 97.00%, the precision value was 91.79%, and the recall value was 100.00%, and the AUC value was 0.978. This means that the model has a very high level of accuracy and has an excellent ability to separate samples from both target classes.
Aplikasi Pendeteksi Penyakit Ringan Pada Tubuh Manusia Muhammad Lukman, Afit; Doni, Fahlepi Roma; Sudrajat, Budi
REMIK: Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer Vol. 9 No. 1 (2025): Volume 9 Nomor 1 Januari 2025
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/remik.v9i1.14420

Abstract

Kesehatan merupakan harta yang paling berharga dan mahal bagi setiap manusia, oleh karena itu kita harus mampu menjaga kesehatan dari berbagai jenis penyakit yang menyerang salah satunya adalah penyakit ringan. Oleh karena itu peneliti membuat suatu aplikasi berbasis android yang berguna untuk membantu masyarakat dalam mengatasi atau mendeteksi sebuah penyakit ringan. Untuk memudahkan dalam memahami peneliti menggunakan beberapa referensi berbeda yang dapat di temukan di Daftar Pustaka. Berikut adalah teori pendukung yang dapat memperkuat penelitian ini. Karena perkembangan teknologi smartphone yang pesat telah mempengaruhi berbagai salah satunya dalam kehidupan sehari-hari. Pada saat ini teknologi smartphone sangat berguna dalam berbagai bidang, terutama bidang kesehatan dalam penanganan atau pendiagnosaan sebuah penyakit dan memudahkan dokter dalam mengenai hal tersebut. Pada aplikasi sistem pakar penyakit ringan pada tubuh manusia dibuat dengan tujuan sebagai aplikasi untuk mendiagnosa jenis penyakit yang menyerang pada tubuh manusia, dan memberi solusi dalam pengobatan setiap penyakitnya.
Penilaian Prestasi Pekerja Pada Bidang Penanganan Prasarana Dan Sarana Umum Menggunakan Algoritma Decision Tree C4.5 Adytya, I Gusti Ngurah; Sudrajat, Budi
SMATIKA JURNAL : STIKI Informatika Jurnal Vol 15 No 01 (2025): SMATIKA Jurnal : STIKI Informatika Jurnal
Publisher : LPPM STIKI MALANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32664/smatika.v15i01.1414

Abstract

One way that should be finished to decide representative execution is to decide the worth that has been gotten equitably founded on the discipline measures of participation, obligation regarding finishing work, and consistence with commitments and denials, utilizing the C4.5 choice tree calculation. The data studied was the Worker Performance Evaluation Form with a total of 108 workers, in 2023-2024 based on certain criteria with the data selected being 96 active workers. This data has several criteria, namely attendance discipline, responsibility for completing work, and compliance with obligations and prohibitions. The main aim of this writing is to determine employee performance from each criterion. The C4.5 decision tree algorithm can assist in the decision-making process regarding improving the performance and training of workers in the field of handling public infrastructure and facilities. You can see the results of the research that has been carried out as training data, the gain and entrophy values ​​have been calculated. In the first partition, the highest gain value was obtained for Compliance with Obligations and Prohibitions with a value of 0.489943 and the smallest was Responsibility for Completion of Work with a value of 0.172824. This algorithm can be used to determine employee performance as a candidate for employee performance which will be determined by the relevant agency.
RESERVES FOR SHARIA LIFE INSURANCE CONTRIBUTIONS USING THE GROSS PREMIUM VALUATION (GPV) METHOD BASED ON VASICEK MODEL Irawan, Wahri; Suwarman, Ramdhan Fazrianto; Azim, Muhamad Fadli; Sudrajat, Budi; Hamsyiah, Nurmaita
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 17 No 2 (2023): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/barekengvol17iss2pp0635-0640

Abstract

Determining reserve for life insurance contributions has factors that influence it, such as contributions developed by participants and operational costs. Based on the financial services authority Number 71 of 2016, related to the company's financial health, one of which is that sharia insurance companies can make reserve for contributions. In this study, we discuss the calculation of the contribution of the initial value of return on investment which is sensitive and different calculations for the technical calculation of the contribution of sharia life insurance using the gross premium assessment method (GPV) by applying the Monte-Carlo simulation and using the vasicek model in calculating the discount factor so that with this method can recommend several possible contributions and contributions reserve from sharia life insurance products.
Menentukan Pkwt Berdasarkan Hasil Kinerja Menggunakan Decision Tree di Pt Parsaoran Global Datatrans (Hspnet) Zebua, Elnita; Sudrajat, Budi
Jurnal Inovasi Global Vol. 2 No. 11 (2024): Jurnal Inovasi Global
Publisher : Riviera Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58344/jig.v2i11.215

Abstract

HSPnet adalah perusahaan yang bergerak di bidang Teknologi Internet (IP Base) Multimedia dan layanan Jaringan Internet. Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) sangat penting bagi HSPnet, dan Perjanjian Kerja Waktu Tertentu (PKWT) memainkan peran penting dalam mengelola hubungan karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pengambilan keputusan PKWT dengan memanfaatkan data kinerja pegawai melalui metode pohon keputusan. Dengan menganalisis data kinerja, pohon keputusan mengidentifikasi pola yang relevan untuk perpanjangan kontrak. Hasil pengujian menunjukkan keefektifan pohon keputusan, mencapai akurasi model sebesar 100%, dengan nilai entropi dan gain sebesar 0,803518485, serta cross-entropy sebesar 0,000. Penerapan pohon keputusan memungkinkan pengambilan keputusan PKWT yang lebih obyektif, efisien, dan adil, sehingga memperkuat hubungan manajemen-karyawan
Edukasi Pemanfaatan Internet dan IoT Untuk Meningkatkan Pengetahuan Bagi Pekerja Sosial Masyarakat Kelurahan Sukasari Tangerang Sudrajat, Budi; Roma Doni, Fahlepi; Herlan Asymar, Hasta; Darrusalam, Muhammad
ABDINE: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2024): ABDINE : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Dumai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52072/abdine.v4i1.829

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan pekerja sosial masyarakat (PSM) di Kelurahan Sukasari, Tangerang melalui edukasi pemanfaatan Internet dan Internet of Things (IoT). Dalam era digital, kemampuan mengakses dan memanfaatkan teknologi informasi menjadi krusial untuk efektivitas kerja PSM. Kondisi saat ini menuntut warga sekitar Kelurahan Sukasari Kota Tangerang harus dapat bertransformasi dalam pengetahuan dan teknologi yang terus berkembang dewasa ini, di masa seperti ini mereka dituntut bisa menggunakan teknologi seperti media internet dan penggunaan smartphone. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan teknik observasi, wawancara, dan pelatihan. Program edukasi ini mencakup pengenalan dasar internet, penggunaan aplikasi penting dalam pekerjaan sosial, serta penerapan IoT untuk memonitor dan mengelola data kesejahteraan masyarakat secara lebih efisien. Hasil dari penelitian menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam pemahaman dan keterampilan PSM terkait teknologi digital. Para peserta mampu mengakses informasi lebih cepat, berkomunikasi lebih efektif, dan memanfaatkan perangkat IoT untuk tugas-tugas operasional seperti pemantauan kondisi kesehatan dan lingkungan. Kesimpulan dari pengabdian masyarakat ini adalah bahwa edukasi mengenai Internet dan IoT sangat bermanfaat bagi PSM, tidak hanya untuk meningkatkan kinerja mereka tetapi juga untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat. Dengan demikian, program edukasi ini diharapkan dapat dijadikan model untuk diterapkan di kelurahan-kelurahan lain guna memberdayakan pekerja sosial di seluruh Indonesia
ANALISA DESIGN UI/UX APLIKASI REKRUITMENT PADA PT. TERRA SAMUDRA JAYA SOLUSINDO Mustika, Wida Prima; Sudrajat, Budi; Lase, Mareanus
Jurnal Manajamen Informatika Jayakarta Vol 4 No 4 (2024): JMI Jayakarta (September 2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jmijayakarta.v4i4.1582

Abstract

The most important component in a company is Human Resources (HR) to support the execution of the company's operational functions. With quality HR and high competence, the company's goals can be realized. As an initial step to acquire the necessary human resources, it is through the organization of new employee recruitment activities. This research uses a user-oriented Design Thinking method. This method has 5 stages in the process, namely Empathize, Define, Ideate, Prototype, and Testing. After successfully completing those 5 stages, the author then conducted usability testing using the System Usability Scale (SUS) method, which resulted in an average score of 82. Based on the interpretation of the SUS score, this value falls into grade A, where the score obtained is above the general average SUS score of 68.