Claim Missing Document
Check
Articles

Found 37 Documents
Search

PENGARUH BAURAN PROMOSI TERHADAP PENJUALAN PRODUK EKSPOR (Studi pada Perusahaan Kerajinan Bunga Kering UD Azizah Florist Malang) Elviana Dewi; Kadarisman Hidayat; Sunarti Sunarti
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 50, No 5 (2017): SEPTEMBER
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to identify and explain the effect of promotion mix towards of export products. The independent variables in this study are Advertising (X1), Personal Selling (X2) and Sales Promotion (X3) to dependent variable Export Sales (Y). The type of research is explanatory research with quantitative approach. The data used in this study is the overall time series from the cost of advertising, personal selling, sales promotion and sales volume of export products. A total of 18 variable data from the first quarter of 2011-the third quarter of 2016 the research sample. The data analysis used is multiple linier regression analysis using SPSS 20.0. The research results indicate that the coefficient of determination (R2) is 0,527 which means that the independent variables affect the dependent variable is 52,7% and the remaining 47,3% is influenced by other variables outside this research. F test results indicate that the independent variables which are advertising, personal selling and sales promotion simultaneously significant effect on export sales. T test results indicate that the sales promotion variable is the most influence variable on export sales. Kеywords: Advertising, Personal Selling, Sales Promotion, Export Sales АBSTRАK Penelitiаn ini bertujuаn untuk mengetаhui dаn menjelаskаn pengаruh bаurаn promosi terhаdаp penjuаlаn produk ekspor. Vаriаbel independen dаlаm penelitiаn ini аdаlаh Periklаnаn (X1), Penjuаlаn Personаl (X2) dаn Promosi Penjuаlаn (X3) terhаdаp vаriаbel dependen Penjuаlаn Ekspor (Y). Jenis penelitiаn yаng digunаkаn yаitu penelitiаn penjelаsаn аtаu explаnаtory reseаrch, dengаn pendekаtаn kuаntitаtif. Dаtа yаng digunаkаn dаlаm penelitiаn ini аdаlаh keseluruhаn dаtа time series dаri biаyа periklаnаn, penjuаlаn personаl, promosi penjuаlаn dаn volume penjuаlаn produk ekspor. Sebаnyаk 18 dаtа vаriаbel dаri kuаrtаl I 2011 - kuаrtаl III 2016 dijаdikаn sаmpel penelitiаn. Аnаlisis dаtа yаng digunаkаn аdаlаh аnаlisis regresi linier bergаndа dengаn menggunаkаn SPSS 20.0. Hаsil аnаlisis dаtа dаlаm penelitiаn ini menunjukkаn bаhwа nilаi koefisien determinаsi (R2) sebesаr 0,527 yаng berаrti vаriаbel independen mempengаruhi vаriаbel dependen sebesаr 52,7% dаn sisаnyа 47,3% dipengаruhi oleh vаriаbel lаin diluаr penelitiаn ini. Hаsil uji F menunjukkаn bаhwа vаriаbel independen Periklаnаn, Penjuаlаn Personаl dаn Promosi Penjuаlаn secаrа simultаn berpengаruh signifikаn terhаdаp penjuаlаn ekspor. Hаsil uji t menunjukkаn bаhwа vаriаbel Promosi Penjuаlаn merupаkаn vаriаbel yаng pаling besаr pengаruhnyа terhаdаp penjuаlаn ekspor. Kаtа Kunci: Periklаnаn, Penjuаlаn Personаl, Promosi Penjuаlаn, Penjuаlаn Ekspor.  
PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH MELALUI PERAN BEAUTY VLOGGER TERHADAP MINAT BELI SERTA DAMPAKNYA PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN (Survei pada Mahasiswi Program S1 Universitas Brawijaya di Kota Malang yang Melakukan Pembelian Produk Make Over) Ivo Nila Permatasari; Kadarisman Hidayat
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 75, No 1 (2019): OKTOBER
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aimed to identify and explain: (1) the effect of Electronic Word of Mouth on Purchase Intention; (2) the effect of Electronic Word of Mouth on Purchasing Decision; and (3) the effect of Purchase Intention on Purchasing Decision. This research used explanatory research with quantitative approach. Variables which are used in this research are Electronic Word of Mouth, Purchase Intention, and Purchasing Decision. The sample of this research are 115 respondents taken using online questionnaire were students of Brawijaya University user of Make Over product who have seen beauty vlogger review and buy the product. Descriptive analysis and path analysis are used as data analysis techniques. The result of this research shows that Electronic Word of Mouth has significant effect on Purchase Intention, Electronic Word of Mouth has significant effect on Purchasing Decision, and Purchase Intention has significant effect on Purchasing Decision. Based on the result of the study it is suggested to companies to increase cooperation with beauty vlogger in promoting products. Keywords : Electronic Word of Mouth, Purchase Intention, Purchasing Decision АBSTRАK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan: (1) pengaruh Electronic Word of Mouth terhadap Minat Beli, (2) pengaruh Electronic Word of Mouth terhadap Keputusan Pembelian, dan (3) pengaruh Minat Beli terhadap Keputusan Pembelian. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian penjelasan (explanatory research) dengan pendekatan kuantitatif. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Electronic Word of Mouth, Minat Beli, dan Keputusan Pembelian. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 115 responden yang diambil menggunakan kuisioner online merupakan mahasiswi Universitas Brawijaya pengguna produk Make Over yang pernah melihat review beauty vlogger serta membeli produk tersebut. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Electronic Word of Mouth berpengaruh signifikan terhadap variabel Minat Beli, variabel  Electronic Word of Mouth berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian, dan variabel Minat Beli berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Berdasarkan hasil penelitian disarankan kepada perusahaan untuk meningkatkan kerjasama dengan beauty vlogger dalam mempromosikan produk. Kata Kunci : Electronic Word of Mouth, Minat Beli , Keputusan Pembelian
ANALISIS PENGARUH PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL MEREK DAIHATSU (Studi Pada Konsumen Kendaraan Daihatsu Di PT. Jolo Abadi Authorized Daihatsu Dealer Malang) Fadhil Mochammed Rafiz; Zainul Arifin; Kadarisman Hidayat
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 40, No 1 (2016): NOVEMBER
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (302.573 KB)

Abstract

This study aimed to get empirical evidence (1) the influence of cultural variables, social variables, private variables and psychological variables simultaneously on product purchasing decisions car brand Daihatsu (2) the effect of cultural variables, social variables, private variables and psychological variables partially on decision Daihatsu car brand product purchases (3) of the cultural variables, social variables, private variables and psychological variables the dominant influence on product purchasing decisions Daihatsu car brand. The results showed that (1) the variable of cultural, social, personal, and psychological have significant effects together - equal to the purchase decision (2) Based on the results of t test it can be concluded that the variables of cultural, social, personal, and psychological has partial significant influence on purchase decisions (3) Based on the results of the t test showed that private variable has a value t and beta coefficients are greatest. So that private variables have the strongest influence compared to other variables. Accordingly, you should PT. Jolo Abadi Daihatsu Authorized Dealers can maintain and improve service to customers personally, because the private variables have dominant influence in influencing the purchase decision. Keywords: Consumer Behavior, Buying Decision ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empirik (1) pengaruh variabel budaya, variabel sosial, variabel pribadi dan variabel psikologis secara simultan terhadap keputusan pembelian produk mobil merek Daihatsu (2) pengaruh variabel budaya, variabel sosial, variabel pribadi dan variabel psikologis secara parsial terhadap keputusan pembelian produk mobil merek Daihatsu (3) di antara variabel budaya, variabel sosial, variabel pribadi dan variabel psikologis yang berpengaruh dominan terhadap keputusan pembelian produk mobil merek Daihatsu. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) variabel budaya, sosial, pribadi, dan psikologis mempunyai pengaruh yang signifikan secara bersama - sama terhadap Keputusan pembelian (2) Berdasarkan pada hasil uji t test maka dapat disimpulkan bahwa variabel budaya, sosial, pribadi, dan psikologis mempunyai pengaruh signifikan secara parsial terhadap keputusan pembelian (3) Berdasarkan pada hasil uji t didapatkan bahwa variabel pribadi mempunyai nilai t hitung dan koefisien beta yang paling besar. Sehingga variabel pribadi mempunyai pengaruh yang paling kuat dibandingkan dengan variabel yang lainnya. Dengan demikian, sebaiknya PT. Jolo Abadi Authorized Daihatsu Dealer dapat mempertahankan serta meningkatkan pelayanan terhadap pelanggan secara pribadi, karena variabel pribadi mempunyai pengaruh yang dominan dalam mempengaruhi Keputusan pembelian. Kata Kunci : Perilaku Konsumen, Keputusan Pembelian
PENGARUH ATMOSFER TOKO DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP SHOPPING EMOTION DAN PEMBELIAN TIDAK TERENCANA (Survei terhadap Konsumen Giant Hypermarket Mall Olympic Garden) Quratul Nur Aini; . Suharyono; Kadarisman Hidayat
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 37, No 1 (2016): AGUSTUS
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (185.018 KB)

Abstract

This research aims to: analyze and explain the influence of Store Atmosphere on Shopping Emotion; analyze and explain the influence of Sales Promotion on Shopping Emotion; analyze and explain the influence of Shopping Emotion on Impulse Buying; analyze and explain the influence of Store Atmosphere on Impulse Buying; analyze and explain the influence of Sales Promotion on Impulse Buying. The method was conducted by explanatory research with quantitative approach. The sample that used for this research are 102 respondents from consumer Giant Hypermarket Mall Olympic Garden who have doing impulse buying who taken by  purposive sampling and collecting by using questionnaire. Data analysis using descriptive analysis and path analysis. The result of path analysis show that: Store Atmosphere significant and positive influence on Shopping Emotion; Sales Promotion significant and positive influence on Shopping Emotion; Shopping Emotion significant and positive influence on Impulse Buying; Store Atmosphere significant and negative influence of Impulse Buying; Sales Promotion significant and positive influence on Impulse Buying. Therefore, the management of Giant Hypermarket Mall Olympic Garden recommended to maintain Sales Promotion and Store Atmosphere so consumer feel comfort and happy that can increase Impulse Buying. Keyword: Store Atmosphere, Sales Promotion, Shopping Emotion, Impulse Buying ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan pengaruh Atmosfer Toko terhadap Shopping Emotion; pengaruh Promosi Penjualan terhadap Shopping Emotion; pengaruh Shopping Emotion terhadap Pembelian Tidak Terencana; pengaruh Atmosfer Toko terhadap Pembelian Tidak Terencana; pengaruh Promosi Penjualan terhadap Pembelian Tidak Terencana. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian explanatory research dengan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan berjumlah 102 responden yang merupakan konsumen Giant Hypermarket Mall Olympic Garden yang melakukan pembelian tidak terencana berupa barang promo dengan menggunakan Purposive Sampling. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei dengan instrumen kuesioner. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis jalur (path analysis). Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa: Atmosfer Toko berpengaruh signifikan dan positif terhadap Shopping Emotion, Promosi Penjualan berpengaruh signifikan dan positif terhadap Shopping Emotion, Shopping Emotion berpengaruh signifikan dan positif terhadap Pembelian Tidak Terencana, Atmosfer Toko berpengaruh signifikan dan negatif terhadap Pembelian Tidak Terencana, dan Promosi Penjualan berpengaruh signifikan dan positif terhadap Pembelian Tidak Terencana. Dengan demikian manajemen Giant Hypermarket Mall Olympic Garden sebaiknya meningkatkan Promosi Penjualan dan meningkatkan Atmosfer Toko agar konsumen merasa nyaman dan senang sehingga meningkatkan Pembelian Tidak Terencana. Kata Kunci: Atmosfer Toko, Promosi Penjualan, Shopping Emotion dan Pembelian Tidak Terencana
PENGARUH KOMPETENSI KOMUNIKASI TERHADAP DIRECT SELLING SERTA DAMPAKNYA PADA VOLUME PENJUALAN (Survei pada Seller Tupperware PT. Vinivici Prima Lestari di Surabaya) Dian Dhany Pamuji; Srikandi Kumadji; Kadarisman Hidayat
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 31, No 1 (2016): FEBRUARI
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (362.512 KB)

Abstract

This study aims to identify the effect of communication competency on direct selling and its impact on sales volume, survey on Tupperware seller in PT. Vinivici Prima Lestari Surabaya. Communication competency is exogenus. Direct selling and sales volume are endogenus. This type of research is explanatory. This study sample is 110 respondents. Purposive sampling were used in this study with sample criteria are active seller minimum 1 year and was in Surabaya. Analysis of the data using descriptive analysis and path analysis. The results showed that communication competence affect direct selling significantly. Communication competency not significantly affect sales volume at 5%. Direct selling affect sales volume significantly. Keywords : Communication Competency, Direct Selling, Sales Volume, Tupperware ABSTRAK Penelitian ini menguji pengaruh kompetensi komunikasi terhadap direct selling serta dampaknya pada volume penjualan, survei pada seller Tupperware PT. Vinivici Prima Lestari di Surabaya. Variabel eksogen penelitian ini yaitu kompetensi komunikasi. Variabel endogen penelitian ini yaitu direct selling dan volume penjualan. Jenis penelitian tergolong penelitian eksplanatori. Sampel penelitian 110 orang responden.Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling dengan kriteria, seller aktif minimal 1 tahun dan berdomisili di Surabaya. Teknik analisis data dengan analisis deskriptif dan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan jika kompetensi komunikasi berpengaruh signifikan terhadap direct selling. Kompetensi komunikasi berpengaruh tidak signifikan terhadap volume penjualan dengan signifikansi 5%. Direct selling berpengaruh signifikan terhadap volume penjualan. Kata Kunci : Kompetensi Komunikasi, Direct Selling, Volume Penjualan, Tupperware
PENGARUH CITRA MEREK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA E-COMMERCE SHOPEE INDONESIA (Survei pada Mahasiswa S1 Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Angkatan 2015/2016 dan 2016/2017 yang Membeli Barang Secara Online di E-commerce) Amalia Ghani Rizki; Kadarisman Hidayat; Lusy Deasyana Rahma Devita
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 72, No 2 (2019): JULI
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to (1) partially explain the influence of Brand Image and Price partially on Purchase Decision. (2) explain the effect of simultaneous Brand Image and Price on Purchasing Decision. The type of research was used in this research is explanatory with a quantitative approach. The research variables of this study were Brand Image, Price and Purchasing Decision. The population in this research were S1 Students of the Faculty Administration Sciences of Brawijaya University 2015/2016 and 2016/2017 who Buy Goods Online on E-commerce and have used Shopee Indonesia. The sample used in this study was 116 respondents taken using purposive sampling and the method of data collection using a questionnaire. The data analysis used was descriptive statistical analysis and multiple linear regression analysis. The data in this study were processed using SPSS 25 for Windows. The results of multiple linear regression analysis show that (1) Brand Image (X1) and Price (X2) variables each have a partially significant effect on Structure Purchase Decision (Y), (2) Brand Image (X1) and Price (X2) have a simultaneous significant effect on Structure Purchasing Decision (Y). Keywords: Brand Image, Price, Purchasing Decision АBSTRАK Penelitian ini bertujuan untuk (1) menjelaskan pengaruh Citra Merek  secara parsial terhadap Keputusan Pembelian (2) menjelaskan pengaruh Harga secara parsial terhadap Keputusan Pembelian. (3) menjelaskan pengaruh Citra Merek dan Harga secara bersama-sama terhadap Keputusan Pembelian. Jenis penelitian yang digunakan adalah explanatory dengan pendekatan kuantitatif. Variabel penelitian ini meliputi Citra Merek, Harga dan Struktur Keputusan Pembelian. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa S1 Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Angkatan 2015/2016 dan 2016/2017 yang Membeli Barang Secara Online di E-Commerce. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 116 responden yang diambil dengan menggunakan purposive sampling dan metode pengumpulan data menggunakan angket atau kuesioner. Analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan analisis Regresi Linear Berganda. Data pada penelitian ini diolah menggunakan SPSS 25 for Windows. Hasil analisis regresi linear berganda menunjukkan bahwa variabel Citra Merek (X1) dan Harga (X2) masing-masing berpengaruh signifikan secara parsial terhadap Struktur Keputusan Pembelian (Y), variabel Citra Merek (X1) dan Harga (X2) berpengaruh signifikan secara bersama-sama terhadap Struktur Keputusan Pembelian (Y). Kata Kunci: Citra Merek, Harga, Keputusan Pembelian
PENGARUH BAURAN PEMASARAN BERWAWASAN GREEN MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Survei pada Pembeli yang Menghuni Perumahan Ijen Nirwana Malang) Ayu Devi Hanifah; Zainul Arifin; Kadarisman Hidayat
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 32, No 2 (2016): MARET
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (489.33 KB)

Abstract

This type of research is an explanatory quantitative approach. This research carried out in Housing Ijen Nirwana Malang Jl. Ijen Malang Block A No. 16 Malang. Methods of data collection using the questionnaire. The sample in this study were 75 respondents. The sampling technique used was simple random sampling. Descriptive data analysis and multiple linear regression analysis. The results showed that: The effect of Marketing Mix insightful Green Marketing which consists of variables Product, Price, Place, and Promotion have simultaneously influence on purchase decision is significant. The effect of variable products to the buying decision is significant. The effect of the variable purchase price the Decision is significant.  The effect of on Purchase Decision Points variable is significant. Effect of Promotion of the Purchase Decision variables are significant. For Management Perumahan Ijen Nirwana Malang should further improve what is the slogan in offering housing to consumers which is about greening. More particularly on the products offered, the beauty of the place to be created around the greening of the housing, the price is adjusted to the condition of existing homes in the housing and the promotion of further improved to meet all space is still empty Keywords: Marketing Mix, Product, Price, Place, Promotion, Purchase Decision ABSTRAK Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah eksplanatori dengan pendekatan kuantitatif.  Penelitian ini dilakukan di Perumahan Ijen Nirwana Malang Jl. Ijen Malang Blok A No 16 Kota Malang. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner.Sampel dalam penelitian ini sebanyak 75 orang responden.Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling.Analisis data secara deskriptif dan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Pengaruh Bauran Pemasaran Bauran Pemasaran GreenMarketing yang terdiri dari variabel Produk, Harga, Tempat, dan Promosi mempunyai pengaruh secara bersama-sama terhadap Keputusan Pembelian adalah signifikan. Pengaruh variabel Produk terhadap Keputusan Pembelian adalah signifikan.Pengaruh variabel Harga terhadap Keputusan Pembelian adalah signifikan.Pengaruh variabel Tempat terhadap Keputusan Pembelian adalah signifikan.Pengaruh variabel Promosi terhadap Keputusan Pembelian adalah signifikan dengan. Berdasarkan hasil penelitian ini, diharapkan dapat memberikan kontribusi praktis bagi perusahaan terkait, yaitu untuk manajeman Perumahan Ijen Nirwana sebaiknya lebih meningkatkan apa yang menjadi slogan dalam menawarkan perumahan kepada konsumen yakni tentang penghijauan. Lebih utama pada produk yang ditawarkan, keindahan tempat dengan lebih menciptakan penghijauan di sekitar perumahan, harga lebih disesuaikan dengan kondisi rumah yang ada diperumahan dan promosi lebih ditingkatkan untuk memenuhi semua space yang masih kosong Kata kunci :Bauran Pemasaran, Produk, Harga, Temapat, Promosi, Keputusan Pembelian
PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) TERHADAP CITRA PERUSAHAAN MULTINASIONAL (Survei pada Konsumen Unilever di Indonesia Mengenai Program “Project Sunlight” PT Unilever Indonesia Tbk.) Novia Dessy Kartikasari; Kadarisman Hidayat; Edy Yulianto
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 44, No 1 (2017): MARET
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (612.68 KB)

Abstract

This research aims to explain the influence of Corporate Social Responsibility (CSR) to the company's image. The type of research is explanatory research. The variables in this research consisted of CSR as an independent variable and the company's image as the dependent variable. The questionnaire used in collecting the data in this research. Selection of respondents using incidental sampling technique and obtained as many as 116 respondents. Analysis of the data used are descriptive analysis and multiple regression analysis. The coefficient of determination is 0.944, which means that 94.4% company’s image variable will be influenced by the independent variable, namely the Economic, Social, and Environmental. While the remaining 5.6% company’s image variable will be influenced by other variables that are not addressed in this research. The results of multiple regression analysis can be concluded that the independent variables have a significant influence on the company’s image simultaneously and partially. Keywords: Corporate Social Responsibility, Company’s image, and Multinational Company ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh dari Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap citra perusahaan. Jenis penelitian yang digunakan adalah explanatory research. Variabel dalam penelitian ini terdiri dari CSR sebagai variabel bebas dan citra perusahaan sebagai variabel terikat. Angket digunakan dalam mengumpulkan data pada penelitian ini. Pemilihan responden menggunakan teknik Incidental Sampling dan didapatkan sebanyak 116 responden. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis regresi berganda. Nilai koefisien determinasi sebesar 0,944 yang berarti bahwa 94,4% variabel Citra Perusahaan akan dipengaruhi oleh variabel bebasnya, yaitu Ekonomi, Sosial, dan Lingkungan. Sedangkan sisanya 5,6% variabel citra perusahaan akan dipengaruhi oleh variabel-variabel yang lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Hasil analisis regresi berganda dapat disimpulkan bahwa variabel bebas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap citra perusahaan secara simultan dan parsial. Kata kunci : Corporate Social Responsibility (CSR), Citra Perusahaan, dan Perusahaan Multinasional
ANALISIS PENGARUH NILAI PELANGAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DAN DAMPAKNYA PADA LOYALITAS PELANGGAN (Survei pada Pengguna sepeda motor Honda Vario all variant di service center Honda AHASS Sukma Motor Jalan Sigura-gura Barat Kota Malang) Moch Lutfi Salis Af Hami; Suharyono Suharyono; Kadarisman Hidayat
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 39, No 1 (2016): OKTOBER
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (399.72 KB)

Abstract

The purpose of this study is to analyze and explain: The influence of Customer Value on Customer Satisfaction;  The influence of Customer Value on Customer Loyalty; The influence of Customer Satisfaction on Customer Loyalty. This research use explanatory research with quantitative approach. total sample in this research is 116 respondent which are Honda Vario all variant user that was servicing their motor in Honda AHASS service center at  west sigura-gura road in Malang City. Sample-taking technique used Accidental sampling meanwile the data collection method used questionnaire. Descriptive statistic analysis and path analysis are used to analyze the data. The result of the study shows that there is significant effect from Customers value variable (X)  to customer satisfaction (Y1). Customer satisfaction variable has significant effect to customer loyalty variable (Y2). there is significant effect from Customer value variable  to Customer loyaty variable (Y2). Keyword: Customer Value, Customer Satisfaction and Customer Loyalty ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan: pengaruh variabel Nilai Pelanggan terhadap Kepuasan Pelanggan; pengaruh variabel Nilai Pelanggan terhadap Loyalitas Pelanggan;  pengaruh variabel Kepuasan Pelanggan tehadap Loyalitas Pelanggan;. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian explanatory research dengan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan berjumlah 116 responden yang merupakan pengguna dari  kendaraan Honda Vario all variant (semua jenis) yang sedang melakukan servis di Honda AHASS jalan Sigura-gura Barat Kota Malang. Penentuan sampel dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Pengumpulan data menggunakan  Kueisioner. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis jalur (path analysis). Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa:  Nilai Pelanggan (X) berpengaruh signifikan dan positif terhadap Kepuasan Pelanggan (Y1), Nilai Pelanggan (X) berpengaruh signifikan dan positif terhadap Loyalitas Pelanggan (Y2), Kepuasan Pelanggan (Y1) berpengaruh signifikan dan positif terhadap Loyalitas Pelanggan (Y2). Kata Kunci: Nilai Pelanggan, Kepuasan Pelanggan dan Loyalitas Pelanggan
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN (Survei pada Nasabah Tabungan PT. Bank Mandiri Persero Tbk Kantor Cabang Kota Batu) Oni Dian Rachmatiwi; Achmad Fauzi; Kadarisman Hidayat
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 29, No 1 (2015): DESEMBER
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (377.599 KB)

Abstract

Increasingly fierce competition makes the company more creative to make strategies better than competitors. Companies can not only rely on the quality of the product, but the company also must provide services that can make consumers satisfied, and therefore companies should always provide the best service. The purpose of this study is to analyze and explain the impact of service quality on customer satisfaction andwloyalty. This typesofsresearch is explanatorywresearch. The sample in this study as manywas 116 peoplessaving clients PT. Bank Mandiri Persero Tbk Branch Office in Batu. The sampling technique used accidental sampling. Thewdatawanalysis using descriptivewanalysisqand pathwanalysis (path analysis). The results showed that a significant between the quality of service to customer satisfaction, with a p-value (p <0.05) and a significant between the qualitysof service to customerwloyaltywwith a p-value (p <0.05). Keywords: ServicewQuality, CustomersSatisfaction,wCustomerwLoyalty ABSTRAK Persaingan yang semakin ketat membuat perusahaan mengeluarkan strategi yang semakin kreatif untuk menjadikan perusahaan lebih baik dari para kompetitor. Perusahaan tidak dapat hanya mengandalkan dari kualitas produk, namun perusahaan juga harus memberikan pelayanan yang dapat membuat konsumen puas, maka dari itu perusahaan harus selalu memberikan pelayanan  terbaiknya. Tujuanwpenelitian  iniwadalah menganalisis dan menjelaskan pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan. Jenisspenelitianlyang digunakan adalahqexplanatorywresearch. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 116 orang nasabah tabungan PT. Bank Mandiri Persero Tbk Kantor Cabang Kota Batu. Teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis jalur (path analysis). Hasilwpenelitian menunjukkanwbahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara  kualitas pelayananwterhadapwkepuasangpelanggan, dengan nilaigp-valuew(p<0,05) dan terdapat pengaruh yang signifikansantaraykualitaswpelayananwterhadapwloyalitasspelangganqdenganfnilaisp-valuea(p<0,05). KatawKunci : KualitaswPelayanan, KepuasanqPelanggan, LoyalitaspPelanggan