Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL MATEMATIKA STATISTIKA DAN KOMPUTASI

Pendugaan Amatan Yang Hilang Pada Rancangan Acak Kelompok (RAK) Kismiantini Kismiantini
Jurnal Matematika, Statistika dan Komputasi Vol. 12 No. 2: January 2016
Publisher : Department of Mathematics, Hasanuddin University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (286.421 KB) | DOI: 10.20956/jmsk.v12i2.3472

Abstract

Pengumpulan data dengan metode percobaan seringkali ditemui adanya data hilang. Hal ini disebabkan diantaranya oleh kecerobohan peneliti atau kerusakan unit percobaan yang tidak dapat dihindari. Masalah data hilang pada rancangan acak lengkap dengan ulangan sama dapat diatasi dengan ulangan tidak sama. Namun data hilang pada rancangan acak kelompok tidak dapat diatasi dengan cara tersebut, karena ulangan pada rancangan ini berperan sebagai kelompok. Salah satu metode untuk menduga data hilang pada rancangan acak kelompok adalah dengan metode Least Mean Square (LMS). Masalah data hilang pada rancangan acak kelompok akan berakibat pada hasil analisis ragamnya, yaitu derajat bebas galat akan berkurang sebanyak total data hilang, dan besarnya jumlah kuadrat galat akan semakin kecil seiring dengan semakin banyaknya data hilang.