Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Kelayakan Pantai Tanjung Pinggir Sekupang Kota Batam Sebagai Lokasi Rukyatul Hilal Angkat, M. Arbisora; Taufiq, M.; Hidayatulah, Rizki Pradana; Triputra, Muhammad Abid; Fornandes, Yangga; Herlambang, Bagus Sindhu
TERAJU: Jurnal Syariah dan Hukum Vol 5 No 01 (2023)
Publisher : P3M dan Jurusan Syariah dan Ekonomi Bisnis Islam STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The basis for considering Tanjung Pinggir Sekupang Beach as location for hilal sighting started from visiting of Hisab Rukyat Division from Jakarta to Batam City Ministry of Religion during Hisab Rukyat Training in 2016. After observations at various locations according to them, this beach is considered suitable as a location for hilal sighting because from the height of the place it is sufficient. After further research, Tanjung Pinggir Sekupang Beach is not supported by primary parameters, because geographically it is blocked by buildings, small islands and trees at azimuth 240o-300o. Meanwhile, the weather conditions are also not supportive, because Batam City has low air temperature, humidity and high rainfall, causing Batam City to be more often in cloudy weather conditions and categorized as a wet month criteria. This is also supported by the results of hilal sighting report from Hisab Rukyat Team of Batam City which always fail to see the hilal from 2016-2022 due to weather factors. Tanjung Pinggir Sekupang Beach is supported by secondary parameters, because in terms of accessibility and beach facilities this is quite adequate. Because Tanjung Pinggir Sekupang Beach is not supported by primary parameters and supported by secondary parameters, this beach is in the category of less suitable as a location for hilal sighting.
Termination of Hajj Initial Deposit Financing Products for Hajj Pilgrimage Organization Costs: Normative Legal Analysis Taufiq, M; Sari, Dewi Puspita; Ridho, Ali; Sobri, Irwan Mohd; Alexander, Ongky; Ilham, Muhammad
SHAHIH: Journal of Islamicate Multidisciplinary Vol. 9 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22515/shahih.v9i1.9625

Abstract

The authority to regulate Hajj initial deposit financing products in Islamic banking between OJK as a regulator and supervisor of financial institutions and the Ministry of Religion as the organizer of Hajj in Indonesia is interesting to study. The research aims to find efforts to harmonize the law of Hajj initial deposit financing in Tanjungpinang city for legal certainty in the community and contribute to the improvement of maslahah policies.  The research is a normative qualitative-legal research and the data is obtained through interview techniques and a collection of documents in the form of books and reputable scientific articles. The findings in the study are first, the practice of financing the initial deposit of Hajj in Tanjungpinang City was carried out by Bank Muamalat KC Tanjungpinang with the Pro Hajj multipurpose product in August 2020, then stopped because it violated the rules of the Indonesian Ministry of Religion and was replaced with the Pro Hajj Plus product. Second, harmonization of regulations is a must to be carried out with regulations from the OJK considering that the authority to regulate and supervise Islamic banking is with the OJK not the Ministry of Religion.
Interpretasi Husein Muhammad Terhadap Batasan Ta’zir pada Isteri Nusyuz Abdillah, Kudrat; Maylissabet; Hibah; Inna Fauziatal Ngazizah; M. Taufiq
TERAJU: Jurnal Syariah dan Hukum Vol 5 No 02 (2023)
Publisher : P3M dan Jurusan Syariah dan Ekonomi Bisnis Islam STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan untuk memahami tentang ta’zir nusyuz isteri terhadap suami dalam al-Qur’an yang menjelaskan bahwasanya pernikahan yang dianjurkan oleh Islam dimaksudkan pertama sebagai cara yang sehat dan bertanggung jawab dalam mewujudkan cinta dan kasih sayang antara laki-laki dan perempuan. Oleh karena itu, pernikahan juga akan menimbulkan akibat hukum, baik berupa hak maupun kewajiban suami isteri. Ketika seorang isteri tidak menjalankan kewajibannya dengan baik, maka isteri tersebut bisa dikatakan nusyuz. Nusyuz isteri menurut Husein Muhammad, keluarnya isteri dari rumah tanpa izin dan tidak taat terhadap suami, serta keengganan untuk berhubungan intim dengan suami tanpa alasan yang benar. Hasil penelitian menunjukkan dalam Hukum Islam, Allah menetapkan pernikahan dan hak-hak kewajiban bagi suami isteri. Jika isteri tidak menjalankan kewajibannya dengan baik, maka isteri bisa dikatakan nusyuz. Hak seorang suami yang berhak untuk memberikan ta’zir kepada isteri, dengan cara meninggalkan tempat tidurnya. Sedangkan pemikiran Husein Muhammad mengenai ta’zir nusyuz isteri terhadap suami dalam al-Qur’an adalah menentukan perbuatan nusyuz isteri terhadap suami yang berkaitan dengan tahapan terakhir dalam penyelesaian nusyuz, yaitu pukullah. Ada beberapa proses ta’zir untuk isteri yang berbuat nusyuz menururt Husein Muhammad, yaitu dengan cara memberikan nasehat, pisah dari tempat tidur, dan memberikan pukulan kepada isteri yang tidak melukai isterinya.
Jual Beli Akun Game Online Perspektif Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah Maylissabet, Maylissabet; A. Khalilur Rahman Bakir; Inna Fauziatal Ngazizah; M. Taufiq; Kudrat Abdillah
TERAJU: Jurnal Syariah dan Hukum Vol 6 No 01 (2024)
Publisher : P3M dan Jurusan Syariah dan Ekonomi Bisnis Islam STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35961/teraju.v6i01.1700

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk mengeksplorasi bagaimana Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah memandang transaksi jual beli akun permainan atau game online di kalangan anak muda. Permainan tersebut dikatakan game online karena ada kaitanya dengan internet yang tentunya juga memerlukan data seluler atau kuota internet. Game tersebut seperti game Clash Of Clans, PUBG, Mobile Legend, HAGO, Free Fire, Domino Gaple Online, dan lain sebagainya. Secara umum akun game online bukanlah sesuatu yang lazim diperjualbelikan. Maka dari itu, tulisan ini mencoba mengungkapkan bagaimana analisis dalam Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah terhadap jual beli tersebut. Hasilnya ditemukan bahwa jual beli akun game online merupakan jual beli yang sah, karena memenuhi rukun dan syarat dalam jual beli. Terdapat kesesuaian dalam transaksi jual beli akun game online dengan ketentuan yang ada di Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah. Akun game online merupakan benda yang dzohir (tampak) atau ada, akun game online juga bisa diserahkan dan mempunyai ketentuan harga tersendiri. Akun game online tersebut sama-sama diketahui kekhususannya oleh penjual dan pembeli, serta jika ditransaksikan jual beli akun game tersebut mempunyai nilai tertentu.
THE IMPACTS OF MARRIAGE DISPENSATION IN PSYCHOLOGICAL, JURIDICAL AND ISLAMIC LAW PERSPECTIVES Alexander, Ongky Alexander; Sobari, Alwan; Supriadi, Supriadi; Taufik, M.; Helandri, Joni
Indonesian Journal of Interdisciplinary Islamic Studies (IJIIS) Vol. 7, No. 1, June 2024
Publisher : Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20885/ijiis.vol7.iss1.art4

Abstract

Marriage dispensation is an exception made in emergency situations, and in Islam, it can be applied without violating the principles of Islamic law. It means it can be carried out as long as it complies with the legal requirements of the state and Islamic law, and there is evidence of permission from the Religious Court because of, for example, pregnancy out of wedlock. The purpose of this study is to examine the psychological and juridical implications of marriage dispensation. To help couples understand the purpose of marriage, they must be mentally and physically prepared. The results of this study indicate the impact of psychologically immature marriage dispensation on mindset and psychological immaturity. Therefore, if rules and evidence are not limited, it will lead to several problems such as increasing divorce rates, low economic conditions, vulnerability to domestic violence, and so on. Meanwhile, the juridical impact of Law No. 16 of 2019 indeed regulates marriage dispensation only in a normative sense. However, in practice, sociologically, there is room to facilitate marriage dispensation. Meanwhile Islamic law does not have specific provisions regulating marriage dispensation because most scholars only affirm that maturity (baligh) is a prerequisite for someone's marriage to be valid, without specifying a minimum age limit for marriage.
Legal Protection Efforts and Islamic Business Ethics Analysis of Hidden Defect Products in Online Transactions Harisma Annisa Al Islam; Sarah Khairani Harahap; M. Taufiq
Jurnal Mediasas: Media Ilmu Syari'ah dan Ahwal Al-Syakhsiyyah Vol. 8 No. 3 (2025): Jurnal Mediasas: Media Ilmu Syariah dan Ahwal Al-Syakhsiyyah
Publisher : Islamic Family Law Department, STAI Syekh Abdur Rauf Aceh Singkil, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58824/mediasas.v8i3.369

Abstract

A hidden defective product in an online buying and selling transaction is selling a product whose condition is not in accordance with the original purpose of making the product. The product does not meet the proper product standards and has decreased function due to damage caused by the negligence of business actors, whether intentional or not. The most widely used platform in online buying and selling is personal media or social media, where there are only two parties to the trade agreement, namely business actors and consumers, so legal protection for consumers in this phenomenon is absolute and very much needed. The existence of a form of consumer loss from the case of hidden defective products certainly violates what is the provision of muamalah in sharia. Therefore, this research aims to analyze the application of Islamic business ethics to hidden defective products in online trade transactions and legal protection efforts that can be provided to consumers who suffer losses due to hidden defective products. This research uses the normative juridical analysis method to see the extent of legal protection efforts against consumers and how Islamic business ethics view the phenomenon. This study concludes that business actors who deliberately sell hidden products in online buying and selling clearly violate Islamic business ethics which prohibit hiding defective goods, unlike business actors who do not know the defects in the product, but business actors still have an absolute obligation to be responsible to consumers. The form of legal protection efforts for consumers of hidden defective products has been regulated in such a way in Law Number 8 of 1999 concerning Consumer Protection and the Civil Code.   [Produk cacat tersembunyi dalam transaksi jual beli online adalah menjual produk yang kondisinya tidak sesuai dengan tujuan awal pembuatan produk. Produk tersebut tidak memenuhi standar produk yang semestinya dan mengalami penurunan fungsi akibat kerusakan yang disebabkan oleh kelalaian pelaku usaha, baik disengaja maupun tidak. Platform yang paling banyak digunakan dalam jual beli online adalah media personal atau sosial media, yang mana hanya terdapat dua pihak yang melakukan perjanjian perdagangan yaitu pelaku usaha dan konsumen, maka perlindungan hukum terhadap konsumen dalam fenomena ini bersifat mutlak dan sangat dibutuhkan. Adanya bentuk kerugian konsumen dari kasus produk cacat tersembunyi tentu saja melanggar apa yang menjadi ketentuan bermuamalah dalam syariat. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis terhadap penerapan etika bisnis Islam terhadap produk cacat tersembunyi dalam transaksi perdagangan secara online dan upaya perlindungan hukum yang dapat diberikan kepada konsumen yang mengalami kerugian akibat produk cacat tersembunyi. Penelitian ini menggunakan metode analisis yuridis normatif untuk melihat sejauh mana upaya perlindungan hukum terhadap konsumen dan bagaimana pandangan etika bisnis Islam terhadap fenomena tersebut. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pelaku usaha yang sengaja menjual produk tersembunyi dalam jual beli online jelas melanggar etika bisnis Islam yang melarang untuk menyembunyikan barang cacat, berbeda halnya dengan pelaku usaha yang tidak mengetahui adanya cacat pada produk tersebut, namun pelaku usaha tetap memikul kewajiban mutlak untuk bertanggungjawab kepada konsumen. Adapun bentuk upaya perlindungan hukum bagi konsumen atas produk cacat tersembunyi telah diatur sedemikian rupa dalam Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen dan Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.]
Toward Ecological Justice: A Maqāṣid-Based Socioeconomic Analysis of Coastal Reclamation in Tapakerbau, Indonesia Taufiq, M.; Suaidi, Suaidi; Abdillah, Kudrat
Asy-Syir'ah: Jurnal Ilmu Syari'ah dan Hukum Vol 59 No 1 (2025)
Publisher : UIN Sunan Kalijaga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/ajish.v59i1.1524

Abstract

This study investigates the academic challenge of reconciling economic development with ecological sustainability in the context of coastal reclamation in Tapakerbau, Sumenep, Indonesia—a process that has generated social conflict, environmental degradation, and distributive injustice. Utilizing the maqāṣid framework, the research employs a qualitative socio-legal methodology, incorporating in-depth interviews, field observations, and analysis of legal documents alongside a review of literature on Islamic environmental jurisprudence (fiqh al-bī'ah). The findings reveal that, despite the brief duration of the reclamation project, it resulted in initial ecological damage, restricted fishermen’s access to coastal resources, and reinforced the dominance of local political and economic elites. This study emphasizes the significance of environmental preservation (ḥifẓ al-bī'ah) as a fundamental objective within the framework of maqāṣid discourse, particularly in the context of contemporary ecological challenges. It highlights the imperative for coastal development models that are inclusive, participatory, and ecologically equitable. Practically, the Tapakerbau case provides a crucial lesson for environmental conservation in Indonesia, emphasizing the importance of addressing sustainable development and environmental justice issues.