Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER (PPK) DALAM TEKS DRAMA SANG PRABU DAN IMPLIKASINYA PADA PEMBELAJARAN DI SMA Setiorani, Ambar Ayu; Agustina, Eka Sofia; Riadi, Bambang
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 7, No 2, Sep (2019): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (31.159 KB)

Abstract

This research purposed to describe the values of education character in drama text of Sang Prabu created by Saini Kosim. This research used descriptive qualitative method. The data of this research was the values of education character that contained in its drama text. The result of this research showed that in the drama text of Sang Prabu, there were the values of education character 1) religious; 2) nationalist; 3) independence; 4) mutual cooperation; and 5) integrity.The result of this research can be implied in learning of twelfth grade high school students at basic competence 3.14 identifying values life in a enrichment book (non-fiction) and a drama book (fiction). The implementation of this research can be seen in the form a learning lesson plans. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai pendidikan karakter dalam teks drama Sang Prabu karya Saini Kosim. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data penelitian ini ialah nilai-nilai pendidikan karakter yang terkandung dalam teks drama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam teks drama Sang Prabu terdapat nilai pendidikan karakter 1) religius; 2) nasionalis; 3) mandiri; 4) gotong royong; dan 5) integritas. Hasil penelitian ini dapat diimplikasikan dalam pembelajaran SMA kelas XII pada kompetensi dasar 3.14 mengidentifikasi nilai-nilai yang terdapat dalam sebuah buku pengayaan (nonfiksi) dan satu buku drama (fiksi). Implikasi penelitian ini dapat dilihat dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP). Keywords: text drama, strengthening character education, the value of a character
PENGEMBANGAN LKPD MEMAHAMI TEKS CERPEN BERBASIS DISCOVERY LEARNING UNTUK SISWA KELAS IX SMP Ardila, Tria; Rusminto, Nurlaksana Eko; Riadi, Bambang
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 8, No 1 Ap (2020): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstractThe problem in this study is the development of products in the form of teaching materials LKPD understanding short story text based on the discovery learning for the ninth grade students of junior high school. The purpose of this study is to produce teaching  materials LKPD understanding short story text based on the discovery learning  for the ninth grade students of junior high school. This research uses research and development (rnd) method. The result of this study is the creation of a teaching materials LKPD product understanding short story text based on the discovery learning for the ninth grade students of junior high school has been validated. Validation is conducted by expert lecturers and practitioners to test the feasibility of the product. The result of the validation is from expert lecturers and practitioners obtained an average percentage of 83% with decent criteria.Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pengembangan bahan ajar LKPD memahami teks cerpen berbasis discovery learning untuk siswa kelas IX SMP. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan pengembangan bahan ajar LKPD memahami teks cerpen berbasis discovery learning untuk siswa kelas IX SMP. Penelitian ini menggunakan metode research and development (rnd).Hasil penelitian ini ialah terciptanya produk LKPD memahami teks cerpen berbasis dicovery learning untuk siswa kelas IX SMP yang sudah divalidasi.Validasi dilakukan oleh dosen ahli dan praktisi untuk menguji kelayakan produk.Hasil validasi dari ahli dan praktisi diperoleh rata-rata persentase 83% dengan kriteria layak.Keywords: teaching materials LKPD, discovery learning, short story text.
PENOKOHAN DALAM NOVEL DAWUK KARYA MAHFUD IKHWANDAN RANCANGAN PEMBELAJARAN DI SMA Apriliani, Eka Nadya; Nazaruddin, Kahfie; Riadi, Bambang
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 7, No 2, Nov (2019): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The research was aimed to describe the types of characters, characterizations, and characterization techniques in the Dawuk novel by Mahfud Ikhwan and to design literature learning in Senior High schools. The method used in this research is descriptive qualitative. The data source is Dawuk's novel by Mahfud Ikhwan Ikhwan. The data analysis was done in order to describe types of character and, then describing the types of characters. The results showed that there were eight characters in the Dawuk novel by Mahfud Ikhwan and found nine types of characterizations. The method used in this character drawing is the direct method (telling) and the indirect method (showing). Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan jenis tokoh, penokohan, dan teknik penokohan dalamnovel Dawuk karya Mahfud Ikhwan dan rancangan pembelajaran sastra di Sekolah Menengah Atas (SMA). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Sumber data adalah novel Dawuk karya Mahfud IkhwanIkhwan yang telah diterbitkan oleh Marjin Kiri pada bulan Juni 2017. Teknik analisis data dilakukan dengan menganalisis jenis tokoh dan teknik pelukisan tokoh, kemudian mendeskripsikan jenis tokoh. Hasil penelitian menunjukkan bahwaterdapat 8 tokoh dalam novel Dawuk karya Mahfud Ikhwan dan ditemukan 9 jenis penokohan. Metode yang digunakan dalam pelukisan tokoh ini ialah metode langsung (telling) dan metode tidak langsung (showing). Kata kunci: novel, tokoh, penokohan, metode pelukisan tokoh.
PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER (PPK) DALAM TEKS DRAMA SANG PRABU KARYA SAINI KOSIM DAN IMPLIKASINYA PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMA Setiorani, Ambar Ayu; Agustina, Eka Sofia; Riadi, Bambang
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 7, No 2, Nov (2019): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research purposed to describe the values of education character in drama text of Sang Prabu created by Saini Kosim. This research used descriptive qualitative method. The data of this research was the values of education character that contained in its drama text. The result of this research showed that in the drama text of Sang Prabu, there were the values of education character 1) religious; 2) nationalist; 3) independence; 4 ) mutual cooperation; and 5) integrity.The result of this research can be implied in learning of twelfth grade high school students at basic competence 3.14 identifying values life in a enrichment book (non-fiction) and a drama book (fiction). The implementation of this research can be seen in the form a learning lesson plans. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai pendidikan karakter dalam teks drama Sang Prabu karya Saini Kosim. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data penelitian ini ialah nilai-nilai pendidikan karakter yang terkandung dalam teks drama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam teks drama Sang Prabu terdapat nilai pendidikan karakter 1) religius; 2)  nasionalis; 3) mandiri; 4) gotong royong; dan 5) integritas. Hasil penelitian ini dapat diimplikasikan dalam pembelajaran SMA kelas XII pada kompetensi dasar 3.14 mengidentifikasi nilai-nilai yang terdapat dalam sebuah buku pengayaan (nonfiksi) dan satu buku drama (fiksi). Implikasi penelitian ini dapat dilihat dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP).Keywords: text drama, strengthening character education, the value of a character 
PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER (PPK) DALAM TEKS DRAMA SANG PRABU KARYA SAINI KOSIM DAN IMPLIKASINYA PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMA Setiorani, Ambar Ayu; Agustina, Eka Sofia; Riadi, Bambang
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 8, No 1 Ap (2020): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstractThis research purposed to describe the values of education character in drama text of Sang Prabu created by Saini Kosim. This research used descriptive qualitative method. The data of this research was the values of education character that contained in its drama text. The result of this research showed that in the drama text of Sang Prabu, there were the values of education character 1) religious; 2) nationalist; 3) independence; 4 ) mutual cooperation; and 5) integrity.The result of this research can be implied in learning of twelfth grade high school students at basic competence 3.14 identifying values life in a enrichment book (non-fiction) and a drama book (fiction). The implementation of this research can be seen in the form a learning lesson plans.Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai pendidikan karakter dalam teks drama Sang Prabu karya Saini Kosim. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data penelitian ini ialah nilai-nilai pendidikan karakter yang terkandung dalam teks drama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam teks drama Sang Prabu terdapat nilai pendidikan karakter 1) religius; 2)  nasionalis; 3) mandiri; 4) gotong royong; dan 5) integritas. Hasil penelitian ini dapat diimplikasikan dalam pembelajaran SMA kelas XII pada kompetensi dasar 3.14 mengidentifikasi nilai-nilai yang terdapat dalam sebuah buku pengayaan (nonfiksi) dan satu buku drama (fiksi). Implikasi penelitian ini dapat dilihat dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP).Keywords: text drama, strengthening character education, the value of a character
PENGGUNAAN KONJUNGSI DI MAJALAH TEKNOKRA EDISI NOVEMBER TAHUN 2018 Alpionita, Dela; Widodo, Mulyanto; Riadi, Bambang
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 8, No 1 Ap (2020): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The problems in this research were how to use conjunction in Teknokra magazine edition of November 2018 and the implication through learning Indonesian at Junior High School. The purpose of this research was to describe the use of conjunction in Teknokra magazine edition of November 2018 and the implication of learning Indonesian at Junior High School. This reaserch used qualitative approach and descriptive method. The result of the research showed that there were uses of the conjunction found: coordinative, subordinate conjucntion and between sentense, overall the use of congjutions that found could influence cohesiveness, clarity and help the reader understand the news content that contained in Teknokra magazine. The result of this reaserch can be implied in learning indonesian of the eighth graders at junior high school (SMP) in the news text. Keywords:conjunction, magazine, implications Masalah dalam penelitian ini ialah bagaimana penggunaan konjungsi di majalah Teknokra edisiNovember tahun 2018 dan implikasinya  terhadap pembelajaran Bahasa Indonesia di SMP. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan penggunaan konjungsi di majalah Teknokra edisiNovember tahun 2018 dan implikasinya  terhadap pembelajaran Bahasa Indonesia di SMP. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat penggunaan konjungsi yang ditemukan, yaitu penggunaan konjungsi koordinatif, subordinatif, dan antarkalimat, kesuluruhan penggunaan konjungsi yang ditemukan tersebut dapat memengaruhi kepaduan, kejelasan, dan membantu pembaca memahami isi berita yang terdapat di dalam majalah Teknokra. Hasil penelitian ini dapat diimplikasikan dalam pembelajaran Bahasa Indonesia di sekolah menengah pertama (SMP) kelas VIII pada teks berita. Kata kunci: konjungsi, majalah, implikasi
PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA (SDM) DENGAN MENGOPTIMALKAN POTENSI BUAH PEPAYA Riadi, Bambang; Priza, Monika; Junia, Anjar; Asih, Armi; Hendarto, M. Hasta; Astina, Nur; Nurmaya, Resti; Hanif, Siti Sofia Al
Jurnal Pengabdian Sosial Indonesia Vol 4, No 2 (2024): Jurnal Pengabdian Sosial Indonesia (JPSI)
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Desa Margatani, dianugerahi dengan kelimpahan buah pepaya, namun menghadapi tantangan dalam mengoptimalkan pemanfaatan sumber daya alam ini karena keterbatasan sumber daya manusia. Melihat potensi ini, kami menginisiasi program pembuatan steak buah pepaya, dengan tujuan meningkatkan nilai tambah produk dan memperluas cakupan pasar melalui strategi pemasaran online dan offline. Program ini dirancang untuk melibatkan ibu-ibu PKK Desa Margatani, mulai dari proses produksi hingga pengemasan dan pemasaran produk. Antusiasme tinggi terlihat dari partisipasi komunitas, menunjukkan potensi keberlanjutan dan dampak positif pada perekonomian lokal. Diharapkan, inisiatif ini dapat menguatkan ketahanan ekonomi masyarakat, khususnya dalam menghadapi dampak pandemi COVID-19, dan membuka peluang lapangan pekerjaan baru di Desa Margatani.Kata Kunci : Pengembangan, Pepaya, Sumber Daya Alam
Transformasi Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Pendekatan Discovery Learning dan Media Interaktif: Literature Review Annajar, M. Naufal; Riadi, Bambang; Prayogi, Rahmat
Jurnal Likhitaprajna Vol 27 No 1 (2025): April 2025
Publisher : FKIP Universitas Wisnuwardhana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37303/likhitaprajna.v27i1.399

Abstract

Penelitian ini mengkaji pemanfaatan berbagai jenis media pembelajaran dalam model Discovery Learning pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. Dengan pendekatan deskriptif kualitatif melalui tinjauan literatur, penelitian ini menganalisis sepuluh artikel ilmiah yang relevan selama periode 2013 hingga 2023. Temuan menunjukkan bahwa media audiovisual, media berbasis cerita, dan media digital interaktif secara signifikan meningkatkan keterampilan menulis dan berbicara siswa. Penggunaan media tersebut menciptakan pengalaman belajar yang menarik dan aktif, yang berdampak positif pada hasil belajar. Pemilihan media yang tepat sangat penting untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran. Penelitian ini merekomendasikan agar pendidik menjelajahi lebih jauh mengenai media yang sesuai dengan karakteristik siswa dan meningkatkan pelatihan dalam penggunaan teknologi untuk mendukung pembelajaran yang lebih menarik.
Visualization Of Spatial Distribution Of Village Development Index A Review Of Location Data In West Java Province Riadi, Bambang; Hermawan , Erwin; Hadiyat, Yayan
JITSI : Jurnal Ilmiah Teknologi Sistem Informasi Vol 5 No 3 (2024)
Publisher : SOTVI - Society of Visual Informatics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62527/jitsi.5.3.248

Abstract

The spatial distribution of the Village Development Index (IDM) is the result of village development analysis for the purposes of mapping and assessing variations in the level of village development results in a region. The aim of the research is to analyze the spatial distribution of IDM, which is a comprehensive indicator that covers social, economic and environmental aspects in assessing village development progress. The methodology used in this research includes spatial analysis using a spatial data integration system with secondary data (statistical data). The combination of the internet of things (IoT) with WebGIS makes it possible to integrate data from various sources, in the form of spatial and non-spatial data into one easily accessible platform. This allows for more in-depth and accurate data analysis; and it is possible to disseminate information quickly and widely because it can be accessed by various stakeholders. That spatial distribution of the IDM can be used as an important tool in planning for a more inclusive and sustainable regional development. With WebGIS, data collected from IoT devices can be processed and analyzed to producing interactive maps and reports that will help in a better decision-making process, the research results can be accessed at https://jabar-e.netlify.app.
Multimodal English Literacy Training Within The Framework Of Merdeka Belajar – Kampus Merdeka Program Riadi, Bambang; Nurdiana, Novita; Prasetya, Rian Andi
REKA ELKOMIKA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 6, No 2 (2025): Reka Elkomika
Publisher : Institut Teknologi Nasional, Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26760/rekaelkomika.v6i2.118-126

Abstract

This community service program aims to enhance English literacy in Indonesia through the development of multimodal teaching methods. The program trains students of the English Education Study Program at the University of Lampung in the application of multimodal literacy and implements it at SMA YP Unila, Bandar Lampung for the 12th grade students. Activities include intensive training for students, the creation of learning modules, and direct implementation in partner schools, targeting university students and high school students. The results show that the multimodal literacy approach based on the Merdeka Belajar – Kampus Merdeka Program can improve students' ability to write narrative texts, as evidenced by an increase in the average score from 71.5 in the pre-test to 81.5 in the post-test. This approach, which integrates text, visuals, and audio, provides a more comprehensive learning experience, boosting students' motivation, creativity, and independence in learning English. The program aligns with the Merdeka Belajar – Kampus Merdeka Program by offering practical and relevant experiences for both university and high school students, while fostering student autonomy in learning.