Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

INTERFERENSI BAHASA MADURA TERHADAP BAHASA INDONESIA DALAM KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR DI TK AL-MURSYIDIYAH KARANG ANYAR, KAMAL-MADURA RAHMAWATI, NIA
BAPALA Vol 4, No 1 (2017): Volume 4 edisi Yudisium
Publisher : BAPALA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Adanya dua bahasa yang digunakan oleh masyarakat Madura dapat menimbulkan kontak atau persentuhan bahasa sehingga kemampuan berdwibahasa  seringkali menimbulkan suatu masalah atau gejala kesalahan berbahasa. Kesalahan berbahasa yang terjadi pada siswa di TK Al-Mursyidiyah Karang Anyar, Kamal-Madura adalah interferensi, yaitu penyusupan sistem bahasa Madura ke dalam bahasa Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan: (1) bentuk  interferensi morfologi, (2) bentuk interferensi leksikon (3) bentuk interferensi sintaksis. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik simak  libat cakap yaitu ikut berkomunikasi dan menyadap tuturan siswa di dalam kelas saat pembelajaran sedang berlangsung. Data yang diperoleh itu ditulis dalam kartu data. Selanjutnya, data tersebut diklasifikasikan dengan instrumen tabel klasifikasi dan dianalisis menggunakan teknik hubung banding menyamakan hal pokok. Hasil yang diperoleh menujukkan bahwa bentuk interferensi yang terjadi dapat dikelompokkan ke dalam tiga hal yaitu interferensi morfologi, leksikon, dan sintaksis. Pada tataran interferensi morfologi, bentuk interferensi terjadi karena adanya pengaruh afiksasi, reduplikasi, dan morfem-morfem tertentu dari bahasa Madura terhadap bahasa Indonesia. Pada tataran interferensi leksikon, interferensi terjadi karena adanya pengaruh kosakata Madura terhadap tuturan dalam bahasa Indonesia yang diklasifikasikan ke dalam beberapa kelas kata yaitu kata kerja, kata benda, kata sifat, kata bilangan, kata ganti, dan kata hubung. Pada tataran interferensi sintaksis, bentuk interferensi  yang terjadi hanya pada tataran frasa. Interferensi frasa tersebut terjadi karena adanya pengaruh struktur frasa dari bahasa Madura terhadap bahasa Indonesia. Bentuk frasa tersebut diklasifikasikan ke dalam frasa benda, kerja, sifat, dan keterangan. Kata kunci: Interferensi, Morfologi, Leksikon, Sintaksis
Analisis Pembelajaran bagi Siswa Disleksia dan Disgrafia di SDN Pegadungan 11 Pagi Nurfadhillah, Septy; Kamilah, Nur; Faizah, Annisa Nur; Lestari, Dewi Rachma; Lestari, Bela; Nugrahanti, Isnaini; Rahmawati, Nia; Fatimah, Rina Siti Nur
YASIN Vol 1 No 2 (2021): DESEMBER
Publisher : Lembaga Yasin AlSys

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (219.841 KB) | DOI: 10.58578/yasin.v1i2.123

Abstract

The purpose of this study was to find out how the learning process of students with learning difficulties in reading (dyslexia) and learning difficulties in writing (dysgraphia) was determined. This type of research approach is qualitative research. The research subjects were 3rd grade teachers. Data collection techniques used interviews and documentation. The results showed that there were students who had specific learning difficulties, namely reading difficulties (dyslexia) and writing difficulties (dysgraphia). Because these students cannot speak and use sign language to communicate with the teacher. During writing activities, the teacher usually does picture-matching activities, with the aim that students can more easily understand and understand learning. Based on the results of this study, it can be concluded that the learning given to dyslexic and dysgraphia students at SDN Pegadungan 11 Pagi is almost the same as regular students.
Prosedur Pengelolaan Data Hasil Produksi pada PT. Spitze Sentosa Indonesia di Bekasi Titik Purwaningtyas; Noorhayati, Taty; Rahmawati, Nia
KENDALI: Economics and Social Humanities Vol. 2 No. 2 (2023): KENDALI: Economics and Social Humanities, November 2023
Publisher : ASIAN PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58738/kendali.v2i2.505

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengelolaan data hasil produksi pada PT. Spitze Sentosa Indonesia di Bekasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui prosedur pengelolaan data hasil produksi, hambatan dan solusi dalam pengelolaan data hasil produksi pada PT. Spitze Sentosa Indonesia. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif yaitu merupakan metode dengan menggunakan wawancara, pengamatan atau observasi, studi pustaka, studi lapangan dan dokumentasi. Adapun hambatan yang terjadi dalam pengelolaan data hasil produksi pada PT. Spitze Sentosa Indonesia yaitu salah input data ke LHP, salah input data WIP dan salah input data sortir. Solusi yang dilakukan yaitu dengan melakukan training input data dan melakukan breefing setiap seminggu 2 kali untuk membahas permasalahan input data WIP agar dapat mengejar target produksi, memperbaiki sistem kerja produksi agar sistem kerja lebih baik sehingga hasilnya tercapai sesuai target dan bagian PIC sebaiknya melakukan sosialisasi, training input data, selain itu mengecek actual barang, compare stock dengan permintaan pengeluaran barang untuk sortir.
Factors Related To The Occurrence Of Type II Diabetes Melitus In The Working Area Of Pasar Ikan Hhealth Center In Bengkulu City Rahmawati, Nia; Fauzi, Yusran; Darmawansyah, Darmawansyah; Sari, Fikitri Marya; Wulandari, Wulandari
Journal Hygeia Public Health Vol 3 No 1 (2024): December
Publisher : LPPJPHKI Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jhph.v1i2.7524

Abstract

Intoduction: Based on the data from the International Diabetes Federation (IDF), the number of diabetes sufferers worldwide in 2021 reached 537 million. This figure is predicted to continue to rise to 643 million by 2030 and 783 million by 2045. Diabetes mellitus occurs in the age group ≥ 40 years. In Bengkulu City, the highest number of diabetes cases in 2021 was 797, and in 2022 it rose to 3,087 people, with the highest cases being 420 people in the working area of Pasar Ikan Health Center Bengkulu City. This study analyzes the Risk Factors for the Incidence of Type 2 Diabetes Mellitus in the Working Area of Pasar Ikan Health Center Bengkulu City.Method: his research method uses a Cross-Sectional design. The sample size is 54 respondents with a random sampling technique using a questionnaire instrument and data processing using SPSS 22. Data analysis was conducted using the chi-square test with a significance level of 95%. Result and Discussion: he analysis results show that the majority of respondents have light physical activity, are generally aged ≥ 40 years, most respondents are overweight, and the majority of respondents experience Type 2 DM in the working area of Pasar Ikan Health Center Bengkulu City. Based on bivariate analysis, there is a significant relationship between physical activity and the incidence of Type 2 DM, no significant relationship between age and the incidence of Type 2 DM, and a significant relationship between overweight and the incidence of Type 2 DM in the working area of Pasar Ikan Health Center Bengkulu City Conclusion: It is expected that the health center can optimize preventive and promotive programs regarding factors related to the incidence of Type 2 DM and that Type 2 DM sufferers reduce consumption of factors related to the incidence of Type 2 DM and undergo regular check-ups at Pasar Ikan Health Center Bengkulu City
Enhancing Student Learning Motivation through Effective Management of Education and Educational Personnel at SMP Al-Amanah Cileunyi OKTAVIANI, EKA TRI; Supendi, Pepen; Rahmawati, Nia; Vista, Aura
AIM: Journal of Islamic Education Management Vol. 2 No. 3 (2025): AIM:Journal of Islamic Education Management
Publisher : UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/aim.v2i3.43165

Abstract

This qualitative study explores the influence of educator and educational personnel management on students’ learning motivation at SMP Al-Amanah Cileunyi, Bandung Regency. Using descriptive methods, data were gathered through observations, interviews with teachers, administrative staff, and students, as well as documentation analysis. The findings reveal that effective management of educators, particularly through structured training such as digital-based teaching, Canva, and Quizizz workshops, has enhanced instructional quality and student engagement. Teachers who apply innovative methods contribute significantly to increasing student motivation by making lessons more interactive and enjoyable. Additionally, the study highlights the vital role of educational personnel in supporting the learning environment. Administrative staff who ensure classroom cleanliness, timely availability of learning materials, and a well-maintained school atmosphere contribute to a more conducive space for learning. Students report higher enthusiasm and focus when learning environments are clean, organized, and supported with multimedia tools
IMPLEMENTASI INSTALL 2 WEB SERVER DENGAN DOCKER DI VM UBUNTU DI SMKN 54 JAKARTA Ramadhan, Muhammad Lutfi; Zain, Zahra Nasywa; Zalianti, Nabila Reva; Rahmawati, Nia; Aprilia, Lia; Rumbiak, Almendo Renal Yustus; Tampubolon, Parlindungan; Wijonarko, Panji; Khana, Rajes
KAMI MENGABDI Vol 5, No 1 (2025): KAMI MENGABDI
Publisher : Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52447/km.v5i1.8355

Abstract

Teknologi informasi telah mengubah kebutuhan keterampilan di dunia akademik, khususnya di jurusan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ). Platform kontainerisasi Docker sekarang menjadi salah satu teknologi industri yang paling dikuasai. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk mengajarkan siswa SMKN 54 Jakarta Pusat cara menginstal dua web server dengan menggunakan Docker di dalam virtual machine berbasis Ubuntu. Metode yang digunakan adalah kualitatif dan menggunakan pendekatan praktik dan diskusi. Hasilnya, semua peserta berhasil menginstal Docker dan dapat menjalankan dua web server secara bersamaan untuk sebagian besar. Kegiatan ini berhasil membuat siswa lebih memahami teknologi kontainerisasi.
Analisis Pengaruh Brand, Harga, dan Prestise terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Iphone di Sampit Rahmawati, Nia
Keizai Vol 4, No 1 (2023): Maret-Agustus
Publisher : Universitas Darwan Ali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56589/keizai.v4i1.286

Abstract

The Analysis of The Impact of Brand, Price, and Prestige on the Purchase Decision of Iphone Smartphone in Sampit. This research method uses descriptive research methods with data collection techniques through questionnaires. Questionnaires with a Likert scale and questions about brand, price, prestige, and purchasing decisions are research instruments. The results showed that the Brand variable has a significance value of 0.080 > 0.05 and does not affect purchasing decisions. Thus Ho is approved while H1 is not approved. With a substantial value of 0.000 0.05, the price variable has a positive and significant effect on purchasing decisions. Thus Ha is approved while Ho is not approved. With a significance value of 0.003, the prestige variable has a favorable and significant influence on purchase choice. Thus Ha is approved while Ho is not approved.