Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa

Pemberdayaan Perempuan Melalui Pelatihan Daur Ulang Minyak Jelantah Menjadi Lilin Aromaterapi Pratiwi, Ashfi; Habibah, Ummu; Safitri, Novita Aulia; Bachtiar, Ryko Muhammad; Widiyah, Jani; Sabela, Afina Sal; Ekawati, Rara; Sari, Della Ayu Puspita; Saputra, Ridho Egi Adi; Herlin, Dhiya Dwi Putri; Mubina, Sita Nur Fathan; Nisa, Umi Sofiatun
Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa Vol. 3 No. 8 (2025): Oktober
Publisher : Amirul Bangun Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59837/jpmba.v3i8.3204

Abstract

Salah satu isu rumah tangga yang cukup serius adalah pengelolaan limbah minyak jelantah. Kesadaran masyarakat mengenai bahaya limbah minyak jelantah masih rendah, dan minimnya pengetahuan bahwa limbah tersebut masih dapat dimanfaatkan untuk produk bernilai guna, seperti lilin aromaterapi. Oleh karena itu, KKN 166 UIN Raden Mas Said Surakarta bertujuan memberikan solusi kepada masyarakat khususnya ibu-ibu PKK Desa Tegalampel, Karangdowo, Kabupaten Klaten dengan memanfaatkan limbah minyak jelantah yang berupa kegiatan “Pelatihan Daur Ulang Minyak Jelantah Menjadi Lilin Aromaterapi”. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pelatihan kepada perempuan desa sebagai bentuk pemberdayaan ekonomi kreatif berbasis lingkungan, tidak hanya menghasilkan produk yang dapat dijual, tetapi juga mampu mendorong lahirnya komunitas perempuan produktif yang berwawasan lingkungan dan memiliki kemampuan dalam mengelola limbah rumah tangga secara berkelanjutan. Kegiatan pelatihan yang dilakukan KKN 166 UIN Raden Mas Said Surakarta menggunakan beberapa metode yaitu: 1) pendekatan deskriptif kualitatif berbasis lapangan, yaitu berupa pelatihan dan demonstrasi langsung kepada masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam mengolah limbah minyak jelantah; 2) metode pengumpulan data meliputi observasi dan dokumentasi, yaitu observasi dilakukan selama pelatihan berlangsung, sedangkan dokumentasi digunakan sebagai data pendukung berupa foto dan video. Kegiatan pelatihan ini memberikan manfaat dan meningkatkan kesadaran masyarakat khususnya ibu-ibu PKK Desa Tegalampel dalam mengolah dan mengurangi limbah minyak jelantah. Pelatihan ini juga memberikan manfaat kepada masyarakat untuk mengembangkan ide-ide kreatif dalam memanfaatkan limbah minyak jelantah yang dapat diolah menjadi lilin aromaterapi dan dapat diperjualbelikan sekaligus meningkatkan kualitas sumber daya masyarakat melalui pemberdayaan perempuan khususnya ibu-ibu PKK Desa Tegalampel.
Co-Authors Achmad Fauzi anasya, rayza disa Angelin, Sheva Ardiana, Dita Aulia, Rifqo Nida Azhar, Ahmad Nabil Azhari, Zikro Muhammad Azzizah, Nur Bachtiar, Ryko Muhammad CAHYATI, MIA Darmanto, Arief Gunawan Edy Rizal Wahyudi Ekawati, Rara Endah Hendarwati, Endah Farozi, Farozi Fatun Febriyana, Frida Florence Pribadi Gultom, Coan Aje Wardhana Herlin, Dhiya Dwi Putri Hermawan, Dinda Ramadanti Islam, Muhammad Thoriqul Kamelia, Sania Lilia Indriani Luke, Kevin Maftukhin Maftukhin Mardhika, Della Medrano, Fermin Franco Mona Dewi Utari Muallimah, Annida Mubina, Sita Nur Fathan mufida, farhanan atsana Muhajir Muhajir, Muhajir Mulya Lezani, Nadine Muniroh, Kunnisai Murdani Abdullah Nabila, Putri Syaura NADIA, ANIS Naffa, Fityatun Nia Desriva Nisa, Umi Sofiatun Novitasari, Dwiana Noviyanti, Lusi Nur Hamidah, Nur nurdini, rini Nurkamila, Siti Nurkarimah, Dwi Pane, Vina Vicolya Octavia Patrisia, Cindi Permana, Adith Chandra Pratiwi, Ashfi Pri Andini, Sisca Putri, Debi Rossa Putri, Tiara Azahra Wika Rachman, Alifira Meliana Renowati, Renowati Rois, Muhammad Abdurrahman Rokayah, Siti Sabela, Afina Sal Safitri, Novita Aulia Salsabila, Yelza Saputra, Ridho Egi Adi Sari, Della Ayu Puspita Sarifudin sarifudin, Sarifudin Sa’adah, Umu SEPTIANI, AMANDA DWI Setiawan, Adinda Setiawan, Dhani Shofiyya, Nada Sidik, Anwar Siregar, Siti Halimah Boru Siti Halidjah Siti Zubaidah Su miati, Su Sucahyo, Yoselyn Sugiyono . Suhardi, Muhamad Sukamto Koesnoe Susilo Surahman SYAHITA, ORIN Tambuang, Christ Trisilowati Trisilowati Trisilowati, Trisilowati Umu Salamah wahyudin, wawan Widiyah, Jani Widyaningsih, Susi Wiraputri, Arini Wuryasari Muharini Kusumawinahyu Yanti, Perdani