Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN GURU DAN IKLIM ORGANISASI KELAS DENGAN POLA PERILAKU BELAJAR SISWA SMP NEGERI 1 BUMI AGUNG KABUPATEN LAMPUNG TIMUR Kurniawati, Endah
Bioedukasi Jurnal Pendidikan Biologi Vol 7, No 1 (2016)
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The efforts of effective leadership is needed to drive, move, and control the execution of the tasks of the organization in classroom so that the learning process can be carried out effectively and targeted to the achievement of established goals. This research aimed in revealing: (1) the Teachers Leadership corelates to the Students’ Learning Style; (2) the Organizational Climate of Classroom corelates to the Students’ Learning Style; (3) the Teachers Leadership and Organizational Climate of Classroom corelates to the Students’ Learning Style. The population in this research were all teachers and students. The sample technique was total sampling, so all of the members of population were the samples of the research. Data were collected by using a set of questionnaires and test. The first and second hyphotesis were analyzed by means of the simple correlation and regression techniques, and the third hyphothesis were analized by the multiple correlation and regression technique.The findings of research reveal that: (1) the Teachers Leadership contributes significantly towards the the Students’ Learning Style; (2) the Organizational Climate of Classroom contributes significantly towards the Students’ Learning Style; (3) the Teachers Leadership and  the Organizational Climate of Classroom togather contributes significantly towards the the Students’ Learning Style. So it can be concluded that  the Teachers Leadership and the Organizational Climate of Classroom are two important factors  in contributing the Students’ Learning Style. The advantages of this research is to give  ideas for school and teachers about the importance of teachers leadership and organizational climate of classroom for increasing positive students’ learning style, so teachers always increase their leadership of learning by learning and following workshops.
Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Rumah Kostt Di Sekitar Lingkungan Kampus Universitas Serang Raya Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) ., Harsiti; Lestari, Rinny; Kurniawati, Endah; Dizani, Muhar
Jurnal Sistem Informasi Vol 2 (2015)
Publisher : Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (274.228 KB) | DOI: 10.30656/jsii.v2i0.61

Abstract

Menentukan rumah kost sering menjadi kesulitan bagi mahasiswa pendatang karena lokasi kampus yang jauh dari rumah membuat mahasiswa kurang mengetahui tentang rumah kost yang pantas dan layak untuk ditinggali. Sering terjadinya ketidakcocokan antara mahasiswa dengan rumah kost yang mereka pilih mengakibatkan mahasiswa sering berpindah-pindah yang tentunya dapat menelan banyak waktu dan biaya. Untuk meminimumkan kendala tersebut diperlukan suatu sistem pendukung keputusan untuk menganalisa rumah kost yang sesuai dengan kebutuhan mahasiswa. Pada penelitian ini dibahas mengenai penerapan metode AHP. Data diperoleh dari survey yang dilakukan terhadap rumah kost di sekitar kampus. Sistem pendukung keputusan dalam pemilihan rumah kost dilakukan berdasarkan 4 kriteria yaitu harga, jarak dengan kampus, kontur bangunan serta ukuran. Hasil dari penelitian adalah sebuah analisis proses seleksi berupa nilai akhir rumah kostt sebagai rekomendasi bagi pengambil keputusan untuk memilih rumah kost yang cocok serta sesuai seperti yang diinginkan oleh mahasiswa.
Pengaruh Struktur Umur Penduduk terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia Kurniawati, Endah; Sugiyanto, Catur
Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Indonesia Vol. 21, No. 1
Publisher : UI Scholars Hub

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study examines the effect of the population structure transition on economic growth using a panel data of 33 provinces in Indonesia from 2000 to 2015. The main working-age group has a positive effect on economic growth, while the middle age group has a negative effect. Furthermore, population growth has a negative effect on economic growth. The effect of population density on economic growth is very small. There is no difference on average economic growth inter-island in Indonesia except for Sulawesi Island which has a higher average economic growth compared to Java Island.
Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Rumah Kostt Di Sekitar Lingkungan Kampus Universitas Serang Raya Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) ., Harsiti; Lestari, Rinny; Kurniawati, Endah; Dizani, Muhar
Jurnal Sistem Informasi Vol 2 (2015)
Publisher : Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (274.228 KB) | DOI: 10.30656/jsii.v2i0.61

Abstract

Menentukan rumah kost sering menjadi kesulitan bagi mahasiswa pendatang karena lokasi kampus yang jauh dari rumah membuat mahasiswa kurang mengetahui tentang rumah kost yang pantas dan layak untuk ditinggali. Sering terjadinya ketidakcocokan antara mahasiswa dengan rumah kost yang mereka pilih mengakibatkan mahasiswa sering berpindah-pindah yang tentunya dapat menelan banyak waktu dan biaya. Untuk meminimumkan kendala tersebut diperlukan suatu sistem pendukung keputusan untuk menganalisa rumah kost yang sesuai dengan kebutuhan mahasiswa. Pada penelitian ini dibahas mengenai penerapan metode AHP. Data diperoleh dari survey yang dilakukan terhadap rumah kost di sekitar kampus. Sistem pendukung keputusan dalam pemilihan rumah kost dilakukan berdasarkan 4 kriteria yaitu harga, jarak dengan kampus, kontur bangunan serta ukuran. Hasil dari penelitian adalah sebuah analisis proses seleksi berupa nilai akhir rumah kostt sebagai rekomendasi bagi pengambil keputusan untuk memilih rumah kost yang cocok serta sesuai seperti yang diinginkan oleh mahasiswa.
Penerapan Problem Based Learning Bermedia Picture Puzzle untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Kelas XB SMAM 2 Wuluhan Irma S, Septi; Prafitasari, Aulya Nanda; Kurniawati, Endah; Azizah, Siti Alfiyana
Jurnal Biologi Vol. 1 No. 4 (2024): August
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/biology.v1i4.1988

Abstract

Berdasarkan hasil observasi di SMAM 2 Wuluhan, bahwa dalam pembelajaran biologi guru masih mengandalkan teknik ceramah yang dapat membuat sebagian siswa bosan, di lain waktu guru juga menjelaskan materi dengan gambar atau video, namun beberapa siswa lebih menyukai kegiatan belajar yang melibatkan gerakan, seperti observasi atau pembelajaran yang diselingi dengan sebuah permainan seru. Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan hasil belajar biologi dengan menggunakan model Problem Based Learning (PBL) dengan media puzzle gambar. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini dilaksanakan selama dua siklus. Tehnik pengumpulan data yang dilakukan adalah wawancara, observasi, angket siswa dan hasil evaluasi siswa. Wawancara dilakukan kepada guru biologi dan siswa kelas XB, observasi dilakukan ketika pra siklus pembelajaran, angket siswa dilakukan untuk mengetahui gaya belajar siswa dan hasil evaluasi siswa dilakukan berdasarkan nilai posttest siswa setelah akhir pembelajaran dalam siklusnya. Data yang yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan Teknik analisis deskriptif kuantittatif. Berdasarkan hasil penelitian bahwasannya hasil belajar siswa dari prasiklus 4,8% mengalami tingkat keberhasilan dari siklus I 71,43% menjadi 84,28% di siklus II. Dengan demikian penerapan model pembelajaran model problembased learning dengan picture puzzle pada biologi dapat meningkatkan hasil belajar pada materi perubahan lingkungan.
Peningkatan Hasil Belajar Biologi Menggunakan Model Problem Based Learning Berbantu Puzzle Kelas X A di SMAM 2 Wuluhan Azizah, Siti Alfiyana; Priantari, Ika; Kurniawati, Endah; Irma S, Septi; Rif’an Fauzi, Muhammad Ali
Jurnal Biologi Vol. 1 No. 4 (2024): August
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/biology.v1i4.1992

Abstract

Dalam hal pembelajaran, diperlukan kemampuan berpikir yang lebih tinggi dari siswa. Ket-erampilan berpikir tingkat tinggi mencakup beberapa aspek seperti berpikir kritis, berpikir kreatif dan pemecahan masalah. Hal ini disebabkan persaingan pendidikan yang semakin meningkat di era globalisasi yang menuntut siswa untuk dapat berpikir kritis terhadap permasalahan yang akan dipecahkan. Pada studi pertama, pengajaran di sekolah biasanya dilakukan dengan menggunakan metode tradisional. Proses belajar mengajar dengan menggunakan media dan model pembelajaran belum optimal. Aktivitas siswa selama pembelajaran masih kurang, siswa tidak terlatih untuk mencari solusi untuk memecahkan masalah. Siswa tidak memperhatikan materi yang diajarkan guru. Penelitian ini menguji pengaruh penggunaan model pembelajaran berbasis masalah dan media puzzle terhadap hasil belajar siswa kelas X A SMAM 2 Wuluhan materi perubahan media. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar biologi pada siswa kelas X A SMAM 2 Wuluhan dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah dengan menggunakan media puzzle. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan menggunakan model spiral C. Kemmis & Mc. Subyek penelitian adalah siswa kelas X A yang berjumlah 22 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes berupa soal postes dan nontes berupa observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian dibuktikan dengan ketuntasan belajar siswa kelas X A pada prasiklus 31,82%, meningkat pada siklus I menjadi 72,73%, dan pada siklus II ketuntasan belajar siswa mencapai 100% dari 22 siswa. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model Problem Based Learning berbantu media puzzle dapat meningkatkan hasil belajar biologi siswa kelas X A SMAM 2 Wuluhan.
Formulasi Dan Optimasi Sediaan Gel Ekstrak Etanol Kol Ungu (Brassica oleracea L. Var. Capitata F. Rubra) dengan Basis Carbomer pratama, nofran putra; Kurniawati, Endah; Oktapiya, Tira Risa; Rahmawati, Zerli; Wulandari, Septi
BENCOOLEN JOURNAL OF PHARMACY Vol. 4 No. 1 (2024): April
Publisher : UNIB PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/bjp.v4i1.33999

Abstract

Purple cabbage (Brassica oleracea L. Var. Capitata F. Rubra) is known to have anti-inflammatory activity, so it can be used as a medicine to treat inflammation, especially in breastfeeding mothers. To make it easier to use, it is made into a gel formulation. One of the compounds in purple cabbage is anthocyanin which is in the form of glycosides bound to sugar molecules (cyanidin-3 diglucoside-5-glucoside). These compounds have important effects on the body, one of which is anti-inflammatory. To make it easier to use, it is made into a gel formulation. One of the bases used in the formulation of gels is carbomer. Carbomer has better characteristic in terms of the release of active substances compared to other gel bases. The purpose of this study was to make a gel formulation and to determine the effect of purple cabbage extract gel characteristic on the stability of the physical properties of the preparation. The gel was made using a carbomer base with various extract concentrations of 2.5%, 5% and 7.5%. The gel was tested for its physical characteristic including organoleptic, viscosity, pH, dispersionfor 21 days as well as a preference test. The analytical method used is ANOVA with a 95% confidence level and a Likert scale as a comparative test for the formulation based on the respondents' preferences. The results of the gel formulation using a carbomer base with variations in the concentration of the extract showed that the physical characteristic test of all variables showed that all the formulas met the requirements of the physical preparation, namely homogeneous, viscosity with a value below 50,000 cps, a suitable pH of less than 6, and dispersion in line with the viscosity value. The results of the preference test showed that F2 had the best acceptance and many respondents chose it. The conclusion of this study is that all formulas show results that are in accordance with the requirements of the gel preparation. The difference in extract concentration did not show a significant difference to the length of storage time
The Effect of Extraction Solvents towards Total Flavonoid Content and Total Phenolic Content of Butterfly Pea (Clitoria ternatea) Extract Kurniawati, Endah; Zulfaidah, Nanda Tsalasani; Amaliya, Siti Nur; Kurniawati, Siska Putri
Journal of Biotechnology and Natural Science Vol. 4 No. 2 (2024): December
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/jbns.v4i2.12158

Abstract

Butterfly pea flower (Clitoria ternatea) has many benefits including antioxidant. The antioxidant activity was contributed by flavonoid and phenolic components. The choice of solvent is important to obtain the metabolite components that contribute to antioxidant activity. Therefore this study was conducted to find the ability of different solvent to obtain total flavonoid content (TFC) and total phenolic content (TPC) in C. ternatea. The fine powder of dried flower was extracted by different solvents (ethanol 70%, ethanol 96%, and methanol). Quercetin was used as standard in determination of TFC and gallic acid was used as standard in determination of TPC. The TFC value of ethanol 70%, ethanol 96% and methanol extract were 46,23±0,39; 28,19±0,03; and 16,87±0,11 mg QE/g extract respectively. The TPC value of ethanol 70%, ethanol 96% and methanol extract were 93,91±0,16; 78,63±0,16; 84,46±0,16 mg GAE/g extract respectively. Ethanol 70% extract had the highest yield value and the highest amount of TPC and TFC compare to other solvents. Thus, the amount of flavonoid and phenolic in ethanol 70% extract showed the promising potential benefit of C. ternatea as antioxidant.
Edukasi Dan Pelatihan Pembuatan Lipbalm sebagai Upaya Menjaga Kesehatan Kulit Kurniawati, Endah
The Journal of Innovation in Community Empowerment Vol 5 No 2 (2023): Journal of Innovation in Community Empowerment (JICE)
Publisher : Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30989/jice.v5i2.969

Abstract

Bibir merupakan bagian dari kulit yang sangat tipis lapisannya jika dibandingkan dengan kulit wajah lainnya. Pengaruh adanya makanan dan minuman, radiasi UV dapat menyebabkan bibir kering, pecah-pecah, maupun kerutan pada bibir. Ketika bibir kering atau pecah-pecah, orang akan cenderung membasahi bibir dengan ludah untuk mengembalikan kelembaban bibir. Hal ini dapat memperparah kondisi karena saliva mengandung enzim pencernaan yang mengganggu lapisan pelindung bibir. Oleh karena itu, bibir harus dilembabkan dan dilindungi dengan penggunaan produk seperti lipbalm ketika keadaan tersebut muncul. Lipbalm termasuk kosmetik yang sering tertelan saat digunakan sehingga penting bagi para produsen dan konsumen/masyarakat untuk memperhatikan bahan-bahan penyusun di dalamnya. Adanya kegiatan pengabdian ini diharapkan dapat memberikan wawasan kepada masyarakat agar mampu memahami pentingnya kesehatan kulit bibir, mampu membuat lipbalm sederhana dengan komposisi bahan yang aman dan agar masyarakat bisa lebih pintar dalam memilih sediaan lipbalm yang sesuai dengan kondisi kulit. Kegiatan pengabdian masyarakat diikuti 15 peserta dan dilaksanakan secara tatap muka. Tahap kegiatan pengabdian terdiri dari pengerjaan pretest, penyampaian materi, praktek pembuatan lipbalm, pengerjaan posttest dan evaluasi kegiatan pengabdian. Berdasarkan hasil evaluasi pretest dan posttest, peserta mengalami peningkatan pemahaman terkait manfaat lipbalm, dan bahan penyusun lipbalm. Adanya kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini mampu meningkatkan wawasan dan pemahaman masyarakat mengenai pentingnya kesehatan kulit khususnya area bibir, dan mampu membuat lipbalm sederhana dengan komposisi bahan yang aman.
Dissecting the Influence of Products and Digital Marketing on Purchase Decisions: The Pivotal Role of Consumer Satisfaction (Case Study of Kampung Lele Kediri) Kurniawati, Endah; Ayuanti, Rafikhein Novia
Asian Journal of Management Analytics Vol. 4 No. 1 (2025): January 2025
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/ajma.v4i1.13248

Abstract

This study investigates the impact of product quality and digital marketing on consumers' purchasing decisions in Kampung Lele Kediri, mediated by satisfaction. Findings reveal that while product quality significantly enhances satisfaction, it doesn't directly drive purchases, suggesting other influencing factors. Digital marketing, meanwhile, shows no significant impact. To improve, Kampung Lele Kediri should refine pricing and marketing strategies, bolster digital marketing efforts through training and engaging content, and complement product quality improvements with loyalty programs and enhanced service. This research offers valuable insights for businesses and policymakers to formulate more effective strategies.