Claim Missing Document
Check
Articles

Found 32 Documents
Search

Penerapan Model Seasonal Autoregressive Integrated Moving Average (SARIMA) pada Jumlah Penumpang Kereta Api di Sumatera Barat Serly Cania; Darvi Mailisa Putri; Ilham Dangu Rianjaya
JOSTECH Journal of Science and Technology Vol 3, No 2: September 2023
Publisher : UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/jostech.v3i2.6880

Abstract

This study aims to obtain a model and determine the best model of the results of the number of train passengers in West Sumatra using Seasonal Autoregressive Integrate Moving Average (SARIMA). The research data comes from secondary data obtained from PT.KAI (Persero) Regional Division II West Sumatra to see the number of train passengers with a time span of January 2017 to April 2020. The results showed that the best model obtained was SARIMA. Selection of the best model based on the smallest AIC value of several models that have been obtained through ACF and PACF plots. Based on the best model, the forecasting results are close to the actual data, so the SARIMA model is suitable for forecasting.
Pelatihan Pembuatan dan Pengelolaan Website Program Studi Matematika Amalina Amalina; Darvi Mailisa Putri; Syarto Musthofa; La Ode Sabran; Reihani Jemila Nurbai
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 7, No 2 (2023): Oktober 2023
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v7i2.2903

Abstract

ABSTRACTOptimalization of public information and web-based academic services is a service activity carried out by the Service Team of the Mathematics Study Program of UIN Imam Bonjol Padang. The purpose of this service is as an effort to open public information to the wider community, especially study program partners and to students as users. The general public can access information about the study program through the website generated from this activity. In addition, students can use the website as a means to access academic services. Applications for thesis supervisors, proposal seminar submissions, and thesis hearings can be made through the website. The target of the activity is students and the wider community who need information related to the study program. The activity stages include identifying the research question, gathering the information to answer the question, analyzing and interpreting the information and sharing the results with the participants. This community service resulted in a mathematics study program website that provides information to the public regarding mathematics study programs and provides academic services to students of mathematics study programs Keywords: Public Information, Academic Services, Website ABSTRAKOptımalısası ınforması publık dan layanan akademık berbasıs websıte merupakan kegiatan pengabdian yang dilaksanakan oleh Tim Pengabdian dari Program Studi Matematika UIN Imam Bonjol Padang. Tujuan pengabdian ini adalah sebagai upaya keterbukaan informasi publik kepada masyarakat luas khusunya mitra program studi dan kepada mahasiswa sebagai pengguna. Masyarakat luas dapat mengakses informasi mengenai program studi melalui website yang dihasilkan dari kegiatan ini. Selain itu, mahasiswa dapat menggunakan website sebagai sarana untuk mengakses layanan akademik. Permohonan pembimbing skripsi, pengajuan seminar proposal, dan sidang skripsi dapat dilakukan melalui website. Sasaran kegiatan adalah mahasiswa dan masyarakat luas yang membutuhkan informasi terkait program studi. Tahapan kegiatan meliputi mengidentifikasi pertanyaan penelitian, mengumpulkan informasi untuk menjawab pertanyaan, menganalisis dan menafsirkan informasi dan membagikan hasilnya kepada partisipan. Pengabdian kepada masyarakat ini menghasilkan website program studi matematika yang memberikan informasi kepada masyarakat terkait prodi matematika dan memberikan layanan akademik kepada mahasiswa prodi matematika. Kata Kunci: Informasi Publik, Layanan Akademik, Website
Pemodelan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) dengan Regresi Logit dan Probit Putri, Darvi Mailisa; Ul Hasanah, Fitri Rahmah; Jannah, Miftahul; Hasibuan, Lilis Harianti
Jurnal MSA (Matematika dan Statistika serta Aplikasinya) Vol 10 No 2 (2022): VOLUME 10 NOMOR 2 TAHUN 2022
Publisher : Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/msa.v10i2.31438

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang variabel yang mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di provinsi Sumatera Barat. Regresi logit dan probit menjadi model yang akan diterapkan pada kasus ini. Berdasarkan kedua model diketahui bahwa variabel Usia Harapan Hidup (UHH) adalah variabel yang mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia (IPM) secara signifikan. Model regresi probit menjadi model terbaik melalui pemilihan nilai Akaike’s Information Criterion (AIC) terkecil.
Penerapan ARIMA Pada Data Curah Hujan di Stasiun Meteorologi Kelas II Minangkabau Padang Pariaman Nur, Rizki Amalia; Putri, Darvi Mailisa
JOSTECH Journal of Science and Technology Vol 4, No 1: Maret 2024
Publisher : UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/jostech.v4i1.8361

Abstract

Rainfall is one of the indicators of climate change that has an impact. Class II Minangkabau Meteorological Station Padang Pariaman is one of the locations that has an impact on rainfall. This location is Minangkabau International Airport so that rainfall information is very important. The rainfall data used in this study is monthly data with the period January 2017 to June 2022. The ARIMA model is applied to perform forecasting or prediction of rainfall data for the next period. The results of the study based on the analysis of the Akaike Information Criterion (AIC) value obtained the best model ARIMA (3,1,0).
OPTIMASI PREDIKSI CURAH HUJAN KOTA PADANG DENGAN MODEL ARIMA Putri, Darvi Mailisa; Hasibuan, Lilis Harianti; Nur, Rizki Amalia; Asfa'ani, Ezhari
MAp (Mathematics and Applications) Journal Vol 5, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/map.v5i2.7138

Abstract

The rain is a natural phenomenon that is still a concern for several parties. Especially the assessment of rainfall in an area. This is important because high rainfall will result in natural disasters and have an impact on people's lives. So it is necessary to predict rainfall, although this is a complex problem. This research aims to optimise the prediction of Padang city rainfall data with monthly data for the period January 2018 to December 2021. The ARIMA model is used to analyse the data provided that the data must be stationary. Data stationarity can be seen from the Augmented Dickey-Fuller (ADF) test. After the ADF test is performed, the Autocorrelation Function (ACF) and Partial Autocorrelation Function (PACF) plots help in determining the order of the ARIMA model. The ARIMA (0,1,1) model was found to be the best model based on the smallest Akaike's Information Criterion (AIC) value.
ANALISIS DATA LONGITUDINAL DENGAN RESPON BINER MENGGUNAKAN GENERALIZED ESTIMATING EQUATION (GEE) Musthofa, Syarto; Hasibuan, Lilis Harianti; Putri, Darvi Mailisa; Jannah, Miftahul; Rianjaya, Ilham Dangu
MAp (Mathematics and Applications) Journal Vol 5, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/map.v5i2.7416

Abstract

Data longitudinal adalah data yang diperoleh dari hasil pengukuran sejumlah individu secara berulang dalam beberapa waktu yang berbeda. Data longitudinal menunjukkan bagaimana perubahan nilai pada individu yang diamati relatif terhadap waktu dan beberapa kovariat yang menjadi perhatian. Variabel respon pada data longitudinal dimungkinkan dalam bentuk biner. Data dengan respon biner pada dasarnya bisa dianalisis dengan regresi logistik. Namun, regresi logistik tidak mempertimbangkan korelasi antar pengamatan yang mungkin terjadi pada satu individu. Dalam penelitian ini Generalized Estimating Equation (GEE) digunakan dalam melakukan estimasi parameter pada model data longitudinal. GEE memberi ruang pembahasan pada adanya kemungkinan korelasi antar pengamatan pada satu individu untuk data longitudinal yang memiliki variabel respon biner. Studi kasus dalam penelitian ini menganalisis probabilitas terjadinya kondisi suhu di atas normal berdasarkan lamanya penyinaran matahari (X_1). Estimasi parameter yang dilakukan menghasilkan model π_i=1/(1+e^(-(-2.427+0.553x_1i)) ) dengan struktur korelasi exchangeable (α=0,607) yang menunjukkan bahwa semakin lama penyinaran matahari akan semakin memperbesar probabilitas kondisi suhu di atas normal. Kata Kunci: Data Longitudinal, Regresi Logistik, Generalized Estimating Equation (GEE)
Penguatan Literasi Matematika dan Sains melalui Pengelolaan Perpustakaan di Madrasah Tsanawiyah Padang Pariaman Hasibuan, Lilis Harianti; Jannah, Miftahul; Putri, Darvi Mailisa; Annur, Lathifah; Syahadah, Nadila
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol 9 No 2 (2024): Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat
Publisher : Universitas Mathla'ul Anwar Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30653/jppm.v9i2.749

Abstract

Literasi adalah salah satu keterampilan yang harus dimiliki untuk menghadapi kemajuan teknologi saat ini. Kemampuan literasi membantu seseorang memahami suatu informasi secara akurat sehingga terhindar dari berita hoax yang marak beredar. Selanjutnya, dengan kemampuan literasi seseorang bisa berbagi pengetahuan melalui karya tulis yang berkualitas. Kemampuan literasi harus dilatih sejak dini, khususnya kemampuan literasi matematika dan sains. Kemampuan ini membuat seseorang dapat merumuskan, menggunakan dan menafsirkan matematika dalam berbagai konteks kehidupan yang tercangkup pada konsep, prosedur, fakta dan angka. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan literasi matematika dan sains di sekolah adalah pengoptimalan peran perpustakaan. Metode yang digunakan dalam pengaplikasian upaya ini adalah service learning dimana metode yang membangun budaya pelayanan dan keterlibatan untuk bekerja bersama. Diperoleh dari hasil penelitian bahwa penguatan literasi matematika dan sains dapat dilakukan melalui pengoptimalan peran perpustakaan. Misalnya, diupayakan penyediaan ruang baca yang nyaman, tersedianya buku bacaan yang lengkap dan menarik. Ditambah program kunjungan perpustakaan dan pengelolaan pustaka meliputi adanya perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan. Literacy is one of the skills that must be possessed to deal with today's technological advances. Literacy skills help a person understand information accurately so as to avoid hoax news that is rampant in circulation. Furthermore, with literacy skills one can share knowledge through quality written works. Literacy skills must be trained from an early age, especially math and science literacy skills. This ability allows a person to formulate, use and interpret mathematics in various life contexts that include concepts, procedures, facts and figures. One of the efforts that can be made to improve mathematics and science literacy in schools is to optimize the role of the library. The method used in the application of this effort is service learning which builds a culture of service and engagement to work together. The research found that strengthening mathematics and science literacy can be done through optimizing the role of the library. For example, the provision of a comfortable reading room, the availability of complete and interesting reading books. In addition, library visit programs and library management include planning, organizing, implementing and monitoring.
PENDEKATAN KOMPARATIF ALGORTIMA MACHINE LEARNING UNTUK PREDIKSI KEMISKINAN GLOBAL Putri, Darvi Mailisa; Friska, Dina
MAp (Mathematics and Applications) Journal Vol 6, No 2 (2024)
Publisher : Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/map.v6i2.10063

Abstract

Kemiskinan masih menjadi masalah sosial yang butuh perhatian khusus untuk ditangani. Banyak dampak yang ditimbulkan, diantaranya permasalahan pertumbuhan otak anak, meningkatnya penyakit jangka panjang, dan meningkatnya konflik sosisal dan keamanan. Maka perlu usaha untuk mengatasi kasus kemiskinan secara efektif dengan pendekatan yang inovatif dan berbasis data yaitu penggunaan Algoritma machine learning. Algoritma ini dapat menganalisis data kemiskinan, mengidentifikasi pola, dan memprediksi risiko kemiskinan dengan lebih akurat. Penelitian ini fokus menganalisis performa algoritm machine learning yaitu Decision Trees dan Naïve Bayes. Hasil penelitian menunjukkan algoritma Decision Trees memiliki akurasi lebih baik (84,2%) dibandingkan akurasi algortima Naïve Bayes (78,9%). Namun performa algoritma Naïve Bayes dalam memprediksi berbagai kelas lebih stabil dibanding algoritma Decision Trees berdasarkan nilai presisi, recall, F1-score dan specificity.
ANALISIS PERAMALAN INDEKS SAHAM SYARIAH INDONESIA (ISSI) MENGGUNAKAN FUZZY TIME SERIES CHEN DAN FUZZY TIME SERIES CHENG Mahendra, Fikri Rizky; Putri, Darvi Mailisa; Rianjaya, Ilham Dangu
MAp (Mathematics and Applications) Journal Vol 6, No 2 (2024)
Publisher : Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/map.v6i2.10151

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat akurasi dalam memprediksi Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) dengan menggunakan metode Fuzzy Time Series Chen dan Fuzzy Time Series Cheng. Fuzzy Time Series (FTS) merupakan konsep yang dapat digunakan untuk meramalkan masalah, dengan menggunakan data historis. Kedua metode ini menggunakan prinsip-prinsip logika fuzzy. Hasil penelitian menunjukkan bahwa akurasi peramalan menggunakan Mean Absolute Percentage Error (MAPE) untuk metode FTS Chen yaitu, 0,048% dan FTS Cheng yaitu, 0,031%. Maka disimpulkan kedua metode memiliki nilai MAPE kurang dari 10% dan dapat dikatakan Model FTS Chen dan FTS Cheng tergolong sangat baik. Metode ini juga memiliki urgensi yang besar dalam berbagai bidang, terutama yang berkaitan dengan analisis deret waktu dan peramalan dalam kondisi ketidakpastian atau data yang tidak pasti. Kedua metode ini memiliki kelebihan masing-masing sebagai contoh FTS Chen dapat memberikan peramalan yang lebih akurat, terutama dalam peramalan jangka panjang atau dalam situasi yang memiliki fluktuasi tinggi dalam data. Sedangkan FTS Cheng sangat efektif ketika digunakan pada data yang relatif stabil.
PENGENALAN DAN PELATIHAN APLIKASI CANVA SEBAGAI PROSES DIGITALISASI MEDIA PEMBELAJARAN GURU-GURU MAN 4 TANAH DATAR Rizqullah, Muhammad Naufan; Sudirman, Subhan Ajrin; Lestari, Novia; Sepri, Domi; Yuharnida, Yuharnida; Putri, Darvi Mailisa; Hasibuan, Lilis Harianti; Pribadi, Bagus
Journal of Social Outreach Vol 3, No 2 (2024): Journal of Social Outreach
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/jso.v3i2.9730

Abstract

Dalam rangka memperkuat Digitalisasi di seluruh Madrasah, Fakultas Sains dan Teknologi UIN Imam Bonjol Padang menyelenggarakan kegiatan bertema Literasi Sains dan Teknologi di berbagai madrasah di Sumatera Barat. Salah satunya bertempat di MAN 4 Tanah Datar dalam bentuk pengenalan dan pelatihan aplikasi Canva. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi digital guru-guru MAN 4 Tanah Datar yang diarahkan dalam proses inovasi dan kreatifitas pembuatan media pembelajaran yang dapat digunakan dalam proses belajar mengajar.  Metode yang digunakan dalam kegiatan ini meliputi beberapa proses yaitu Pemetaan, Perencanaan, Pelaksanaan dan Evaluasi. Proses kegiatan ini dilakukan dalam bentuk pendampingan dari tim fasilitator Fakultas Sains dan Teknologi UIN Imam Bonjol Padang terhadap guru-guru di lingkungan MAN 4 Tanah Datar. Hasil kegiatan ini setiap guru MAN 4 Tanah Datar terikutsertakan dalam pelatihan membuat Media Pembelajaran berupa poster dan persentasi sesuai dengan mata pelajaran yang diampu. Pelatihan Canva dengan model Workshop dianggap tepat untuk mengeluarkan potensi guru dalam belajar menggunakan aplikasi secara langsung.