cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. melawi,
Kalimantan barat
INDONESIA
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek)
ISSN : 22528148     EISSN : 25794604     DOI : -
Core Subject : Education,
Arjuna Subject : -
Articles 218 Documents
PENERAPAN PENDEKATAN TARL UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR LOMPAT JAUH DI SMK NEGERI 5 PEKANBARU Fatma, Auliyani; Leonardo, Febby; Perdiansyah, Lucky; Fitra, Rezki Aidil; Rivaldo, Rivaldo; Juita, Ardiah; Alkhotdri, Ricel
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12, No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.3791

Abstract

Abstract: The Teaching at the Right Level (TaRL) approach is a teaching method that guides students in completing tasks based on their unique skill levels. which include low, medium, and high levels. The purpose of this study was to determine whether the TaRL approach can improve students' learning activity in PJOK learning on long jump material at SMK Negeri 5 Pekanbaru. This research methodology combines quantitative descriptive research design with Classroom Action Research (CAR). Of the 287 grade X students in the population, only 37 samples were selected using purposive sampling techniques. The results showed that cycle one obtained a percentage value of 58.44% while in cycle 2 it obtained a percentage value of 84.37%. Based on these statistical data, students' learning activity in PJOK learning on long jump material can be improved by using the Teaching at the Right Level (TaRL) strategy. This is evidenced by the percentage value of cycles 1 and 2 which increased to 25.93%Keywords: TaRL, Learning Activeness, Long JumpAbstrak: Pendekatan Teaching at the Right Level (TaRL) adalah metode pengajaran yang membimbing peserta didik dalam menyelesaikan tugas berdasarkan tingkat keterampilan unik mereka. yang meliputi level rendah, sedang, dan tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pendekatan TaRL ini dapat meningkatkan keaktifan belajar peserta didik dalam pembelajaran PJOK pada materi lompat jauh di SMK Negeri 5 Pekanbaru. Metodologi penelitian ini menggabungkan desain penelitian deskriptif kuantitatif dengan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Dari 287 siswa kelas X dalam populasi, hanya 37 sampel yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siklus satu memperoleh nilai presentase sebanyak 58,44% sedangkan pada siklus 2 memperoleh nilai presentase sebanyak 84,37%. Berdasarkan data statistic tersebut, aktivitas belajar siswa dalam pembelajaran PJOK pada materi lompat jauh dapat ditingkatkan dengan menggunakan strategi Teaching at the Right Level (TaRL). Hal ini dibuktikan dengan nilai persentase dari siklus 1 dan 2 yang meningkat menjadi 25,93%.Kata Kunci: Pendekatan TaRL, Keaktifan Belajar, Lompat Jauh
PERAN KESEHATAN KARDIORESPIRATORI DALAM MENINGKATKAN PERFORMA ATLET SEPAK BOLA: TINJAUAN PUSTAKA Ardiansyah, Anas; Yewen, Oktovianus; Widiyanto, Widiyanto
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12, No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4318

Abstract

Abstract: Cardiorespiratory fitness plays a crucial role in football performance, influencing endurance, speed, and overall success on the field. This study aimed to explore the impact of cardiorespiratory fitness on football performance through a systematic review and meta-analysis, following the PRISMA protocol. Relevant studies on elite football teams were analyzed to assess the relationship between fitness and performance. The results revealed a strong positive correlation between high cardiorespiratory fitness and improved football performance. Players with superior fitness levels demonstrated better endurance and speed, contributing to their overall on-field success. The study concludes that enhancing cardiorespiratory fitness through targeted training programs can significantly improve players' physical abilities, ultimately boosting the performance of football teams. This emphasizes the importance of incorporating fitness-focused training in football to maximize players' potential and ensure better results in competition.Keywords: Cardiorespiratory Fitness, Effective Training Programs, Football Performance.  Abstrak: Kebugaran kardiorespirasi memainkan peran penting dalam performa sepak bola, mempengaruhi daya tahan, kecepatan, dan keberhasilan di lapangan. Studi ini bertujuan untuk menyelidiki dampak kebugaran kardiorespirasi terhadap performa sepak bola melalui pendekatan Tinjauan Sistematis dan Meta-Analisis yang mengikuti protokol PRISMA. Studi-studi yang relevan tentang hubungan kebugaran kardiorespirasi dan performa sepak bola pada tim elit dianalisis untuk menarik kesimpulan yang bermakna. Hasil meta-analisis menunjukkan korelasi positif yang kuat antara tingkat kebugaran kardiorespirasi yang tinggi dengan peningkatan performa sepak bola. Pemain dengan kebugaran yang lebih baik menunjukkan daya tahan, kecepatan, dan performa di lapangan yang lebih tinggi dibandingkan pemain dengan kebugaran rendah. Hasil ini menyimpulkan bahwa peningkatan kebugaran kardiorespirasi melalui program pelatihan yang terarah dapat secara signifikan meningkatkan kemampuan fisik pemain dan berkontribusi pada kesuksesan tim sepak bola.Kata Kunci: Kebugaran Kardiorespirasi, Program Pelatihan yang Efektif, Performa Sepak Bola
MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOKOMOTOR MELALUI METODE PERMAINAN KECIL BOLA KASTI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 005 TANJUNG JABUNG BARAT Mardiani, Elfi; Muzaffar, Ahmad; Yuliawan, Ely
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12, No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4320

Abstract

Abstract: This study aims to improve the basic locomotor movement skills of fourth grade students of Tanjung Jabung Barat Elementary School through the application of the small ball dynasty game method. This research is a Classroom Action Research (PTK) conducted in two cycles, with each cycle consisting of planning, implementation, observation, and reflection stages. The research subjects were class IV students totaling 27 people. Data collection techniques used observation, documentation, and movement skills assessment. The results showed a significant increase in students' locomotor skills, such as running, jumping, and catching the ball, after the application of the small ball dynasty game method. In cycle I, the percentage of students' skill completeness reached 33,3%, and increased to 96,3% in cycle II. In conclusion, the small ball dynasty game method is effective in improving students' locomotor basic movement skills, while creating a fun and active learning atmosphere.Keywords: locomotor, rounders, small game  Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan gerak dasar lokomotor siswa kelas IV SD Tanjung Jabung Barat melalui penerapan metode permainan kecil bola kasti. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus, dengan setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas IV yang berjumlah 27 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi, dan penilaian keterampilan gerak. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan dalam keterampilan lokomotor siswa, seperti berlari, melompat, dan menangkap bola, setelah diterapkannya metode permainan kecil bola kasti. Pada siklus I, persentase ketuntasan keterampilan siswa mencapai 33,3%, dan meningkat menjadi 96,3% pada siklus II. Kesimpulannya, metode permainan kecil bola kasti efektif dalam meningkatkan keterampilan gerak dasar lokomotor siswa, sekaligus menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan dan aktif.Kata Kunci: Lokomotor, bola kasti, permainan kecil
SURVEY KETERAMPILAN KETEPATAN PUKULAN BACKHAND PADA EKSTRAKULIKULER BULUTANGKIS DI MIS. TARBIYATUL MUBATDI’IN LABRUK LOR LUMAJANG Khafidz, Abdul; Asnando, Asnando; Parino, Parino; Hariyono, Tumpuk
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12, No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4321

Abstract

Abstract: This study aims to describe the accuracy of backhand punches of badminton extracurricular participants at MIS Tarbiyatul Mubtadiin, Labruk Lor, Lumajang. The background of this study is the low backhand punching ability of students. The approach used was quantitative descriptive with a survey method, involving 36 students. Data was collected through skill tests that emphasized the accuracy of backhand shots and the movement skills that underpin the technique. The analysis uses descriptive statistics (mean, median, mode). The results showed that the average accuracy of the backhand shot increased from 44% to 54.85% after training using the shuttlecock  bait throwing method. Students' movement skills also reached an average of 59.9%. These findings show an increase in skills that are in the sufficient category. Structured training makes a positive contribution and can be the basis for the preparation of more intensive training programs in badminton's extracurricular activities.Keywords: Skills, backhand punches, badminton, descriptive surveys  Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keterampilan ketepatan pukulan backhand peserta ekstrakurikuler bulutangkis di MIS Tarbiyatul Mubtadiin, Labruk Lor, Lumajang. Latar belakang penelitian ini adalah rendahnya kemampuan pukulan backhand siswa. Pendekatan yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan metode survei, melibatkan 36 siswa. Data dikumpulkan melalui tes keterampilan yang menekankan ketepatan pukulan backhand dan keterampilan gerak yang mendukung teknik tersebut. Analisis menggunakan statistik deskriptif (mean, median, modus). Hasil menunjukkan rata-rata ketepatan pukulan backhand meningkat dari 44% menjadi 54,85% setelah pelatihan menggunakan metode lempar umpan shuttlecock . Keterampilan gerak siswa juga mencapai rata-rata 59,9%. Temuan ini menunjukkan peningkatan keterampilan yang berada pada kategori cukup. Pelatihan yang terstruktur memberikan kontribusi positif dan dapat menjadi dasar penyusunan program latihan yang lebih intensif dalam kegiatan ekstrakurikuler bulutangkis.Kata Kunci: Keterampilan, pukulan backhand, bulutangkis, survei deskriptif
PENGARUH INTERVAL TRAINING TERHADAP KELINCAHAN PEMAIN FUTSAL SMP NEGERI 5 KOTA JAMBI Riansa, Bex; Munar, Hendri; Decheline, Grafitte
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12, No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4316

Abstract

Abstract: This study aims to determine the effect of interval training on the agility of futsal players at SMP N 5 Kota Jambi. This study used an experimental method with one group pretest-posttest design on 20 futsal players at SMP N 5 Kota Jambi with a total sampling technique. The instrument used in this study was the Illinois Agility Run Test. The sample of this study was given interval training for a certain period of time. The results of the normality test showed that the data were normally distributed, and the results of the homogeneity test showed that the data variance was homogeneous. Based on the results of the Paired Samples T-Test, a p value 0.001 was obtained, which indicated that there was a significant difference between agility before (average 25.0 seconds) and after (average 20.1 seconds) interval training. Thus, the hypothesis that interval training has a significant effect on the agility of futsal players at SMP N 5 is accepted. This study concludes that interval training can be an alternative training to improve the agility of futsal players.Keywords: Interval Training, Agility, Futsal Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh interval training terhadap kelincahan pemain futsal SMP N 5 Kota Jambi. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan one group pretest-posttest design pada 20 pemain futsal SMP N 5 Kota Jambi dengan teknik total sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes kelincahan Illinois Agility Run Test. Sampel penelitian ini diberikan latihan interval training selama beberapa waktu tertentu. Hasil uji normalitas menunjukkan bahwa data berdistribusi normal, dan hasil uji homogenitas menunjukkan bahwa varians data homogen. Berdasarkan hasil Paired Samples T-Test, diperoleh nilai p 0,001, yang menunjukkan bahwa terdapat perbedaan signifikan antara kelincahan sebelum (rata-rata 25,0 detik) dan setelah (rata-rata 20,1 detik) latihan interval training. Dengan demikian, hipotesis yang menyatakan bahwa interval training berpengaruh signifikan terhadap kelincahan pemain futsal SMP N 5 diterima. Penelitian ini menyimpulkan bahwa latihan interval training dapat menjadi salah satu alternatif latihan untuk meningkatkan kelincahan pemain futsal.Kata Kunci: Interval Training, Kelincahan, Futsal
PENGARUH METODE DRILL TERHADAP KEMAMPUAN KETERAMPILAN PASING BAWAH BOLA VOLI SISWA SDN 03 SONTAS Anjelika, Alloh; Slow, Lilian
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12, No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4317

Abstract

Abstract: The purpose of this research is to find out how training strategies influence the volleyball under-passing ability of extracurricular students at SD Negeri 03 Sontas. The purpose of this research is to find out how training strategies influence the under-passing ability of volleyball extracurricular players. This study employed a pre-experimental design method called One Group Pretest-Posttest Design. Fifteen extracurricular students from SD Negeri 03 Sontas served as research samples and the study's population. A volleyball skills test is utilized as a data collecting tool, and tests and measurements are the method of data collection. The research findings indicate that the training method has an impact on volleyball bottom passing abilities, as seen by a 19.46% rise in percentage and T count (15.789) T table (2.039). Therefore, it can be said that training methods have a significant impact on the bottom passing skills of extracurricular volleyball players at SD Negeri 03 Sontas.Keywords : Drill Method, Under Passing, Volly BallAbstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh teknik latihan terhadap kemampuan under-passing bola voli siswa ekstrakurikuler SD Negeri 03 Sontas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana teknik latihan mempengaruhi kemampuan under-passing pemain ekstrakurikuler bolavoli. Penelitian One Group Pretest-Posttest Design adalah strategi desain pra-eksperimental yang digunakan dalam penelitian ini. Populasi penelitian ini adalah 25 siswa ekstrakurikuler SD Negeri 03 Sontas yang juga dijadikan sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan pengukuran, dengan menggunakan alat pengumpul data berupa tes keterampilan bola voli. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendekatan latihan berpengaruh terhadap keterampilan passing bawah dalam permainan bola voli, dengan hasil T hitung (15,789) T tabel (2,039) dan persentase kenaikan sebesar 19,46%. Jadi dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang cukup besar antara metode latihan terhadap keterampilan passing bawah dalam permainan bola voli pada siswa ekstrakurikuler SD Negeri 03 Sontas.Kata Kunci : Metode Latihan, Pasing Bawah, Bola Voli
PENGARUH INTERVAL TRAINING TERHADAP KELINCAHAN PEMAIN FUTSAL SMP NEGERI 5 KOTA JAMBI Riansa, Bex; Munar, Hendri; Decheline, Grafitte
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12 No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4316

Abstract

Abstract: This study aims to determine the effect of interval training on the agility of futsal players at SMP N 5 Kota Jambi. This study used an experimental method with one group pretest-posttest design on 20 futsal players at SMP N 5 Kota Jambi with a total sampling technique. The instrument used in this study was the Illinois Agility Run Test. The sample of this study was given interval training for a certain period of time. The results of the normality test showed that the data were normally distributed, and the results of the homogeneity test showed that the data variance was homogeneous. Based on the results of the Paired Samples T-Test, a p value <0.001 was obtained, which indicated that there was a significant difference between agility before (average 25.0 seconds) and after (average 20.1 seconds) interval training. Thus, the hypothesis that interval training has a significant effect on the agility of futsal players at SMP N 5 is accepted. This study concludes that interval training can be an alternative training to improve the agility of futsal players.Keywords: Interval Training, Agility, Futsal Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh interval training terhadap kelincahan pemain futsal SMP N 5 Kota Jambi. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan one group pretest-posttest design pada 20 pemain futsal SMP N 5 Kota Jambi dengan teknik total sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes kelincahan Illinois Agility Run Test. Sampel penelitian ini diberikan latihan interval training selama beberapa waktu tertentu. Hasil uji normalitas menunjukkan bahwa data berdistribusi normal, dan hasil uji homogenitas menunjukkan bahwa varians data homogen. Berdasarkan hasil Paired Samples T-Test, diperoleh nilai p < 0,001, yang menunjukkan bahwa terdapat perbedaan signifikan antara kelincahan sebelum (rata-rata 25,0 detik) dan setelah (rata-rata 20,1 detik) latihan interval training. Dengan demikian, hipotesis yang menyatakan bahwa interval training berpengaruh signifikan terhadap kelincahan pemain futsal SMP N 5 diterima. Penelitian ini menyimpulkan bahwa latihan interval training dapat menjadi salah satu alternatif latihan untuk meningkatkan kelincahan pemain futsal.Kata Kunci: Interval Training, Kelincahan, Futsal
PENGARUH METODE DRILL TERHADAP KEMAMPUAN KETERAMPILAN PASING BAWAH BOLA VOLI SISWA SDN 03 SONTAS Anjelika, Alloh; Slow, Lilian
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12 No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4317

Abstract

Abstract: The purpose of this research is to find out how training strategies influence the volleyball under-passing ability of extracurricular students at SD Negeri 03 Sontas. The purpose of this research is to find out how training strategies influence the under-passing ability of volleyball extracurricular players. This study employed a pre-experimental design method called One Group Pretest-Posttest Design. Fifteen extracurricular students from SD Negeri 03 Sontas served as research samples and the study's population. A volleyball skills test is utilized as a data collecting tool, and tests and measurements are the method of data collection. The research findings indicate that the training method has an impact on volleyball bottom passing abilities, as seen by a 19.46% rise in percentage and T count (15.789) > T table (2.039). Therefore, it can be said that training methods have a significant impact on the bottom passing skills of extracurricular volleyball players at SD Negeri 03 Sontas.Keywords : Drill Method, Under Passing, Volly BallAbstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh teknik latihan terhadap kemampuan under-passing bola voli siswa ekstrakurikuler SD Negeri 03 Sontas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana teknik latihan mempengaruhi kemampuan under-passing pemain ekstrakurikuler bolavoli. Penelitian One Group Pretest-Posttest Design adalah strategi desain pra-eksperimental yang digunakan dalam penelitian ini. Populasi penelitian ini adalah 25 siswa ekstrakurikuler SD Negeri 03 Sontas yang juga dijadikan sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan pengukuran, dengan menggunakan alat pengumpul data berupa tes keterampilan bola voli. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendekatan latihan berpengaruh terhadap keterampilan passing bawah dalam permainan bola voli, dengan hasil T hitung (15,789) > T tabel (2,039) dan persentase kenaikan sebesar 19,46%. Jadi dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang cukup besar antara metode latihan terhadap keterampilan passing bawah dalam permainan bola voli pada siswa ekstrakurikuler SD Negeri 03 Sontas.Kata Kunci : Metode Latihan, Pasing Bawah, Bola Voli
PERAN KESEHATAN KARDIORESPIRATORI DALAM MENINGKATKAN PERFORMA ATLET SEPAK BOLA: TINJAUAN PUSTAKA Ardiansyah, Anas; Yewen, Oktovianus; Widiyanto, Widiyanto
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12 No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4318

Abstract

Abstract: Cardiorespiratory fitness plays a crucial role in football performance, influencing endurance, speed, and overall success on the field. This study aimed to explore the impact of cardiorespiratory fitness on football performance through a systematic review and meta-analysis, following the PRISMA protocol. Relevant studies on elite football teams were analyzed to assess the relationship between fitness and performance. The results revealed a strong positive correlation between high cardiorespiratory fitness and improved football performance. Players with superior fitness levels demonstrated better endurance and speed, contributing to their overall on-field success. The study concludes that enhancing cardiorespiratory fitness through targeted training programs can significantly improve players' physical abilities, ultimately boosting the performance of football teams. This emphasizes the importance of incorporating fitness-focused training in football to maximize players' potential and ensure better results in competition.Keywords: Cardiorespiratory Fitness, Effective Training Programs, Football Performance.  Abstrak: Kebugaran kardiorespirasi memainkan peran penting dalam performa sepak bola, mempengaruhi daya tahan, kecepatan, dan keberhasilan di lapangan. Studi ini bertujuan untuk menyelidiki dampak kebugaran kardiorespirasi terhadap performa sepak bola melalui pendekatan Tinjauan Sistematis dan Meta-Analisis yang mengikuti protokol PRISMA. Studi-studi yang relevan tentang hubungan kebugaran kardiorespirasi dan performa sepak bola pada tim elit dianalisis untuk menarik kesimpulan yang bermakna. Hasil meta-analisis menunjukkan korelasi positif yang kuat antara tingkat kebugaran kardiorespirasi yang tinggi dengan peningkatan performa sepak bola. Pemain dengan kebugaran yang lebih baik menunjukkan daya tahan, kecepatan, dan performa di lapangan yang lebih tinggi dibandingkan pemain dengan kebugaran rendah. Hasil ini menyimpulkan bahwa peningkatan kebugaran kardiorespirasi melalui program pelatihan yang terarah dapat secara signifikan meningkatkan kemampuan fisik pemain dan berkontribusi pada kesuksesan tim sepak bola.Kata Kunci: Kebugaran Kardiorespirasi, Program Pelatihan yang Efektif, Performa Sepak Bola
MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOKOMOTOR MELALUI METODE PERMAINAN KECIL BOLA KASTI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 005 TANJUNG JABUNG BARAT Mardiani, Elfi; Muzaffar, Ahmad; Yuliawan, Ely
Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Vol 12 No 2 (2025)
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jpjkr.v12i2.4320

Abstract

Abstract: This study aims to improve the basic locomotor movement skills of fourth grade students of Tanjung Jabung Barat Elementary School through the application of the small ball dynasty game method. This research is a Classroom Action Research (PTK) conducted in two cycles, with each cycle consisting of planning, implementation, observation, and reflection stages. The research subjects were class IV students totaling 27 people. Data collection techniques used observation, documentation, and movement skills assessment. The results showed a significant increase in students' locomotor skills, such as running, jumping, and catching the ball, after the application of the small ball dynasty game method. In cycle I, the percentage of students' skill completeness reached 33,3%, and increased to 96,3% in cycle II. In conclusion, the small ball dynasty game method is effective in improving students' locomotor basic movement skills, while creating a fun and active learning atmosphere.Keywords: locomotor, rounders, small game  Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan gerak dasar lokomotor siswa kelas IV SD Tanjung Jabung Barat melalui penerapan metode permainan kecil bola kasti. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus, dengan setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas IV yang berjumlah 27 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi, dan penilaian keterampilan gerak. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan dalam keterampilan lokomotor siswa, seperti berlari, melompat, dan menangkap bola, setelah diterapkannya metode permainan kecil bola kasti. Pada siklus I, persentase ketuntasan keterampilan siswa mencapai 33,3%, dan meningkat menjadi 96,3% pada siklus II. Kesimpulannya, metode permainan kecil bola kasti efektif dalam meningkatkan keterampilan gerak dasar lokomotor siswa, sekaligus menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan dan aktif.Kata Kunci: Lokomotor, bola kasti, permainan kecil