cover
Contact Name
Zul Anwar Ajim Harahap
Contact Email
lp2miain.padangsidimpuan@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
lp2miain.padangsidimpuan@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota padangsidimpuan,
Sumatera utara
INDONESIA
TAZKIR: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman
ISSN : 24427004     EISSN : 2460609X     DOI : -
Core Subject : Education, Social,
TAZKIR: Jurnal Penelitian ilmu-ilmu sosial dan keislaman published in 2015 with P-ISSN: 2442-7004, and E-ISSN: 2460-609X is A peer-reviewed journal that is published by the LPPM IAIN Padangsidimpuan, North Sumatera, Indonesia. The journal an effort to provide forums for academicians and researchers who are interested in the discussion of current and future issues on Islamic studies. The journal is dedicated to the scholarly study of all aspects of Islam and of the Islamic world. Particular attention is paid to works dealing with history, geography, political science, economics, anthropology, sociology, law, literature, religion, philosophy, international relations, environmental and developmental issues, as well as ethical questions related to scientific research. TAZKIR: Jurnal Penelitian ilmu-ilmu sosial dan keislaman is published twice a year (June and December)
Arjuna Subject : -
Articles 9 Documents
Search results for , issue "Vol 11, No 1 (2025)" : 9 Documents clear
Pandangan Pendakwah Artis Terhadap Landasan Al-Qur’an tentang Hijrah: Analisis Komentar atas Adi Hidayat, Hanan Attaki dan Oki Setianadewi Mahfud, Nurul Camalia; Husna, Rifqatul
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.16776

Abstract

Penelitian bertujuan untuk menganalisis pandangan tiga pendakwah artis populer, yaitu Adi Hidayat, Hanan Attaki, dan Oki Setianadewi, terhadap konsep hijrah berdasarkan landasan Al-Qur’an. Hijrah yang dalam Al-Qur’an diartikan sebagai perpindahan fisik maupun spiritual menuju ketaatan kepada Allah yang telah menjadi tema sentral dalam cerama ketiga pendawah ini. Melalui analisis komentar dan interpretasi mereka, penelitian ini megeksplorasi bagaimana hijrah disampaikan kepada khalayak Muslim modern. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, dengan tujuan menggambarkan pandangan tiga pendawah artis, yaitu Adi Hidayat, Hanan Attaki, dan Oki Setianadewi terhadap konsep hijrah berdasarkan Al-Qur’an. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiganya mempengaruhi persepsi masyarakat tentang hijrah melalui pendekatan yang berbeda, yang berakar pada pemahaman Al-Qur’an namun disesuaikan dengan audiens masing-masing. Adi Hidayat sering menekankan aspek intelektual dan teologis hijrah dengan pendekatan berbasis tafsir. Hanan Attaki mengemas hijrah dalam transformasi spiritual yang relevan dengan kehidupan anak muda, menekankan pentingnya perubahan hati. Sementara itu, Oki Setianadewi lebih menekankan asek sosial dan emosional hijrah, khususnya bagi wanita muslim. Penelitian ini memberikan wawasan mengenai bagaimana pendakwah artis memainkan peran penting dalam membentuk trend hijrah dikalangan Muslim Indonesia, dan relevansi pesan mereka dengan kondisi sosial budaya kontemporer.
Sanksi Pidana Pelaku Promosi Judi Online Dalam Putusan Nomor: 19/Pid.Sus/2024/Pn Smd Perspektif Hukum Pidana Islam Abdul Kholik, Muhamad; Rahmat, Ariz Abiyyu; Maulana, Ade; Joli, Angelika; Rizkiansyah, Aprila
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.15846

Abstract

This research is motivated by the rampant phenomenon of online gambling promotion in Indonesia, which is not only carried out by celebrities but also ordinary people due to economic motivation. One of the cases that is the focus of the study is Decision Number: 19/Pid.Sus/2024/Pn Smd which imposes criminal sanctions on a perpetrator of online gambling promotion through social media. This topic is important because the high number of online gambling users, including among school-age children, indicates a serious threat to morality and social order. This research uses a normative juridical method with a library research approach to examine the legal basis and considerations of judges, as well as reviewing the suitability of criminal sanctions in the perspective of Islamic criminal law. The results show that the criminal elements have been legally fulfilled according to positive law, and the defendant's actions are also included in the jarimah ta'zir category in Islamic law. Although the verdict is considered complete in terms of evidence, the weakness lies in the lightness of the sanction which is only a conditional sentence, which risks creating a weak deterrent effect. Therefore, the results of this study are important as evaluation material for the development of legal policies that are more responsive and based on substantive justice values, both in terms of national law and Islamic perspectives.
Islam as a Discursive Tradition: A Study of Traditional Islamic Boarding School Kiais’ Perspectives in Banten on Responding to Fidyah and Uang Shalawat Traditions Fahmi, Zulkifli Reza; Hudaeri, Mohamad
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.15759

Abstract

Traditional Islamic boarding schools in Banten play a central role in maintaining and developing Islamic traditions that adapt to local culture. Kiai as the leader of the Islamic boarding school not only maintains the purity of Islamic teachings but also acts as a mediator between religious values and community traditions. This study examines the response of traditional Islamic boarding school kiai in Banten to two local traditions, namely fidyah and sholawat money, using a qualitative descriptive approach and case study. This study found that the fidyah tradition in Banten has unique characteristics, such as the use of gold as a substitute for rice and the permissibility of borrowing to pay for it. Kiai provide legitimacy based on classical books such as I'anatu-t-thalibin and Nihayatu-z-zain, and also adapt their practices to social realities. Meanwhile, the tradition of sholawat money given to the congregation of the funeral prayer is seen as a form of charity and social respect. Kiai refer to the hadith about the virtue of congregational prayer and the recommendation to give charity to legitimize this practice. These two traditions demonstrate the dynamics of Islam as a living discursive tradition that continues to adapt without losing its authenticity. Kiai act as cultural brokers who connect religious texts with community practices, ensuring that traditions remain relevant and meaningful. This study contributes to understanding the role of pesantren and kiai in maintaining harmony between religion and local culture in Banten
Pengembangan Media Pembelajaran Al-Qur’an Hadits Berbasis Smartphone dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Yayasan Pendidikan Karya Setia (YPKS) Padangsidimpuan Harahap, Ridoan Harun; Erawadi, Erawadi; Hasibuan, Zainal Efendi
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.16832

Abstract

AbstractLearning media has a crucial role in improving student learning outcomes, particularly in the subject of Al-Qur’an Hadith. The development of media in the learning process serves as an effort to foster students’ motivation and interest in learning, which ultimately leads to better academic performance. This emphasises the need of conducting learning activities using a variety of media—anywhere, anytime, and under any conditions. The creation of smartphone-based learning materials for Al-Qur'an Hadith is regarded as an excellent technique for making learning more interesting and meaningful. This study addresses three main issues: “What is the current condition of smartphone-based learning media for Al-Qur’an Hadith at Madrasah Tsanawiyah (MTs) Yayasan Pendidikan Karya Setia (YPKS) Padangsidimpuan?”. “How can the development of smartphone-based learning media for Al-Qur’an Hadith enhance students’ interest in learning?” and “what is the validity and effectiveness of the developed smartphone-based learning media in increasing students’ learning interest at MTs YPKS Padangsidimpuan?”.The aim of this study is to define, analyse, and create smartphone-based learning media for Al-Qur'an Hadith to increase student learning interest at MTs YPKS Padangsidimpuan. This is a field research study using a research and development (RD) approach to create a practical instructional product. Data were gathered using interviews, questionnaires, observations, and documentation.The findings show that the development of smartphone-based learning media for Al-Qur'an Hadith occurred in five stages: analysis, design, development, implementation, and evaluation. Based on these stages, the findings revealed a considerable rise in students' interest in learning via smartphone-based media, indicating that the developed product is viable and appropriate for educational application.AbstrakMedia pembelajaran memiliki peran penting dalam peningkatan hasil belajar siswa khususnya pada bidang studi Al-Qur’an Hadits. Pengembangan media dalam proses pembelajaran merupakan salah satu upaya menumbuhkan motivasi minat belajar yang pada akhirnya hasil belajar siswa semakin meningkat. Hal ini menjadikan tanpa alasan untuk melaksanakan pembelajaran dengan berbaigai media dimanapun, kapanpun, dan dalam kondisi apapun. Pengembangan media pembelajaran Al-Qur’an Hadits berbasis smartphone dalam meningkatkan minat belajar siswa, merupakan langkah efektif yang dapat dilakukan agar pembelajaran lebih menarik dan bermakna. Dalam penelitian ini, masalah utama yang dibahas adalah bagaimana kondisi objektif media pembelajaran Al-Qur’an Hadits berbasi Smartphone di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Yayasan Pendidikan Karya Setia (YPKS) Padangsidimpuan, bagaimana pengembangan media pembelajaran Al-Qur’an Hadits berbasis Smatrphone dalam meningkatkan minat belajar siswa serta, bagaimana validitas, dan efektifitas pengembangan media pembelajaran al-Qur’an Hadits berbasis Smartphone dalam meningkatkan minat belajar siswa di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Yayasan Pendidikan Karya Setia (YPKS) Padangsidimpuan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis, serta mengembangkan terkait media pembalajaran Al-Qur’an Hadits berbasis smarthphone dalam meningkatkan minat belajar siswa di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Yayasan Pendidikan Karya Setia (YPKS) Padangsidimpuan. Jenis penelitian ini merupakan penelitian Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research).Penelitian ini mengacu pada konsep metode penelitian dan pengembangan (research and development) atau yang sering dikenal dengan istilah penelitian RD yaitu untuk menghasilkan produk. Data penelitian diperoleh melalui teknik wawancara, angket, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan media pembelajaran Al-Qur’an Hadits berbasis smartphone dalam meningkatkan minat belajar belajar siswa di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Yayasan Pendidikan Karya Setia (YPKS) Padangsidimpuan, terdapat lima  tahapan yaitu : Analisis, Desain, pengembangan, Implementasi, dan evaluasi. Berdasarkan tahapan tersebut, menghasilkan peningkatan minat belajar siswa dalam penggunaan media berbasis smartphone, sehingga produk yang dihasilkan layak digunakan.  
Pengaruh Sosialisasi Politik oleh KPU Terhadap Partisipasi Politik Pemilih Pemula pada Pemilu 2024 di Kota Pagar Alam Alqoroni, Muhammad; Sriati, Sriati; Taqwa, Ridhah
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.16535

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh sosialisasi politik yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pagar Alam terhadap partisipasi politik pemilih pemula pada Pemilu 2024. Menggunakan pendekatan kuantitatif eksplanatif, studi ini menjelaskan hubungan kausal antara sosialisasi politik sebagai variabel independen dan partisipasi politik sebagai variabel dependen. Data dikumpulkan melalui survei terhadap 394 responden pemilih pemula dan dianalisis menggunakan uji regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sosialisasi politik memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap partisipasi politik pemilih pemula, dengan nilai koefisien regresi sebesar 0,144 dan nilai signifikansi 0,004. Meskipun nilai determinasi (R²) hanya sebesar 0,021, temuan ini tetap substansial karena menunjukkan adanya kontribusi nyata meskipun terbatas dari kegiatan sosialisasi terhadap peningkatan keterlibatan politik generasi muda. Analisis lebih lanjut mengungkap bahwa dimensi intensitas kegiatan dan relevansi materi memiliki pengaruh paling besar dalam mendorong partisipasi pemilih pemula dibandingkan dimensi lain seperti media sosialisasi. Penelitian ini menyarankan agar KPU memperluas cakupan dan frekuensi sosialisasi secara berkelanjutan, dengan pendekatan yang komunikatif dan berbasis kebutuhan generasi muda. Kolaborasi dengan institusi pendidikan dan dukungan dari pemerintah daerah juga dinilai krusial dalam membentuk literasi dan kesadaran politik sejak dini. Bagi peneliti selanjutnya, dianjurkan untuk mengeksplorasi variabel lain yang dapat memengaruhi partisipasi politik serta menggunakan pendekatan campuran untuk memperoleh pemahaman yang lebih mendalam.
Peran Liga Tahfizh Dalam Meningkatkan Kualitas Hafalan Al-Qur’An Dan Self-Confidence Di Pondok Pesantren Ulumul Qur’An Medan Harahap, Marwah Nazria; Simamora, Nur Aisyah
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.16789

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi kontribusi program Liga Tahfizh terhadap peningkatan kualitas hafalan Al-Qur’an dan penguatan kepercayaan diri (self-confidence) santri di Pondok Pesantren Ulumul Qur’an Medan. LigaTahfizh merupakan inovasi pembinaan berbasis kompetisi yang dirancang untuk membangun semangat, kedisiplinan, dan keberanian santri dalam menyetorkan hafalan secara terbuka. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan desain studi kasus intrinsik. Data dikumpulkan melalui wawancara semi-terstruktur, observasi partisipatif, dan dokumentasi. Analisis dilakukan menggunakan teknik analisis tematik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Liga Tahfizh memberikan dampak positif terhadap kelancaran, ketepatan, dan daya tahan hafalan santri, sekaligus mendorong terbentuknya keberanian, tanggung jawab, dan strategi belajar yang lebih disiplin. Di sisi lain, tantangan seperti rasa gugup dan keterbatasan teknis dapat diatasi melalui dukungan sosial dari pembina, teman sebaya, dan keluarga. Temuan ini menunjukkan bahwa kompetisi edukatif seperti Liga Tahfizh tidak hanya memperkuat aspek kognitif santri, tetapi juga membentuk karakter dan kesiapan mental dalam menghadapi forum publik. Penelitian ini merekomendasikan pengembangan program sejenis sebagai strategi pembinaan tahfizh yang holistik dan kontekstual di lingkungan pesantren. 
Peran Self-Efficacy terhadap Motivasi Menghafal Al-Qur’an pada Remaja Pesantren Framita, Gusty Syaiim; Salsabila, Mustamira Sofa; Putra, Andi Eka
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.15302

Abstract

Self-efficacy is an individual's belief in his or her ability to complete a particular task. In the context of memorizing the Qur'an, students often face various obstacles such as time constraints, difficulty remembering, losing memorization, laziness, and lack of confidence. This study aims to determine the relationship between self-efficacy and motivation to memorize the Qur'an in grade X and XI students of Madrasah Aliyah at Darul Huffaz Islamic Boarding School Lampung, as many as 55 respondents. The method used is quantitative correlation with total sampling technique. Data collection using two scales, namely the self-efficacy scale (15 items, α = 0.830) and the motivation scale to memorize the Qur'an (22 items, α = 0.856). Data analysis was carried out using the help of SPSS 21.0. The results showed a significant positive relationship between self-efficacy and motivation to memorize the Qur'an with a coefficient value of r = 0.331 and p = 0.000 (p 0.05), and an effective contribution of 57.5%. It can be concluded that the higher the self-efficacy, the higher the motivation of students in memorizing the Qur'an, and vice versa.
Kekerasan Simbolik kepada Narapidana Asusila di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Banyuasin Ambarwati, Ambarwati; Alfitri, Alfitri; Sartika, Diana Dewi
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.16500

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengungkap dan menganalisis bentuk-bentuk kekerasan simbolik yang dialami oleh narapidana kasus asusila (pelaku kekerasan seksual) selama menjalani masa pidana di dalam lembaga pemasyarakatan. Kekerasan simbolik, sebagaimana dikemukakan oleh Pierre Bourdieu, merupakan bentuk kekuasaan yang tersembunyi dan tidak disadari oleh korban, yang muncul melalui tindakan verbal, sikap, perlakuan, dan struktur sosial yang secara tidak langsung menindas dan menciptakan ketimpangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan triangulasi data, yaitu melalui wawancara mendalam terhadap narapidana asusila, petugas lapas, dan narapidana non-asusila; observasi langsung terhadap interaksi sosial di dalam lapas; serta analisis dokumen dan arsip yang relevan. Pendekatan ini dipilih untuk memperoleh pemahaman yang utuh dan mendalam mengenai pengalaman kekerasan simbolik yang dialami oleh subjek penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa narapidana asusila mengalami berbagai bentuk kekerasan simbolik seperti stigma sosial yang dilekatkan secara terus-menerus, pemanggilan dengan istilah merendahkan, pembatasan interaksi sosial, serta diskriminasi tidak langsung dari petugas maupun narapidana lain. Kekerasan simbolik ini berdampak pada perasaan terasing, rendah diri, serta kesulitan dalam mengikuti program pembinaan dan reintegrasi sosial. Temuan ini menunjukkan bahwa sistem pemasyarakatan masih mereproduksi kekuasaan simbolik yang memperparah posisi subordinat kelompok tertentu, khususnya pelaku asusila. Penelitian ini merekomendasikan perlunya pendekatan yang lebih inklusif dalam pembinaan narapidana, pelatihan sensitisasi bagi petugas, serta penguatan sistem pengawasan terhadap bentuk kekerasan non-fisik di dalam lembaga pemasyarakatan.
Tinjauan Ekonomi Syariah Terhadap Legalitas Penghasilan Youtuber Di Era Digital Romi, Muhammad; Harroni, Jum; Mawardi, Mawardi
Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/tazkir.v11i1.17091

Abstract

This study aims to analyze the legality of YouTubers' income from the perspective of sharia economics and the maqasid of sharia, and to identify the criteria for the halalness of their income sources. The study focuses on the suitability of content, types of advertisements, and forms of contracts used in collaboration with third parties, as well as their relevance to sharia principles. The research method used is a qualitative method with a descriptive-analytical approach. Data were collected through a literature review of fatwas from the Indonesian Ulema Council (MUI), muamalah fiqh literature, and previous research related to the YouTuber profession, sharia economic contracts, and the principles of maqasid of sharia. The analysis was conducted by examining the conformity of YouTubers' income practices with the principles of halal, thayyib, and maslahah, and assessing the implementation of contracts such as syirkah and ju'alah based on sharia provisions. The results of the study indicate that YouTubers' income can be categorized as halal if the content and advertisements broadcast are in accordance with sharia principles, and the cooperation contract fulfills the pillars and requirements of validity, free from elements of usury, gharar, and maysir. From a maqasid sharia perspective, such income must support the goals of preserving religion (hifzh al-din), preserving wealth (hifzh al-mal), and preserving reason (hifzh al-‘aql). MUI Fatwa No. 24 of 2017 serves as the primary guideline for ensuring that YouTubers' digital activities are compliant with sharia, enabling this profession to provide broad benefits, strengthen moral values, and maintain Islamic integrity in the digital age.

Page 1 of 1 | Total Record : 9