cover
Contact Name
Risno Mina
Contact Email
risnomina78@gmail.com
Phone
+628218926073
Journal Mail Official
yustisabel@gmail.com
Editorial Address
Jl. KH. Ahmad dahlan No. III/79, Luwuk, Kabupaten Banggai Telp. (0461) 23452, Fax. (0461) 21725,
Location
Kab. banggai,
Sulawesi tengah
INDONESIA
Jurnal Yustisiabel
ISSN : 25497731     EISSN : 26858932     DOI : -
Core Subject : Social,
We are interested in topics which relate generally to Law issues in Indonesia and around the world. Articles submitted might cover topical issues in Civil Law Criminal Law Civil Procedural Law Criminal Procedure Law Commercial Law Constitutional Law State Administrative Law Adat Law Islamic Law Agrarian Law Environmental Law International Law
Arjuna Subject : Ilmu Sosial - Hukum
Articles 155 Documents
KEDUDUKAN SERTIPIKAT ELEKTRONIK DALAM KEPEMILIKAN HAK ATAS TANAH Salatun, Novalin; Marzuki, Abdul Ukas; Mina, Risno; Labatjo, Ridwan
Jurnal Yustisiabel Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v9i1.3945

Abstract

Electronic-based land services must be implemented to optimize the use of information and communication technology in today's digital era. The purpose of this study is to determine how the process of issuing land certificates electronically is carried out and how the electronic certificate law functions based on positive law in Indonesia. The type of normative legal research is a type of research that focuses on positive legal norms, such as laws and regulations and expert opinions. The steps in the process of issuing land certificates electronically include submitting applications, verifying documents, measuring and mapping, issuing certificates, and storing and managing electronic certificates. Meanwhile, electronic certificates and physical certificates are legally considered valid evidence of ownership of land rights, and both have the same legal authority and can be used in various legal transactions and land dispute resolution, with the support of digital signatures that guarantee the authenticity and integrity of documents
GANTI RUGI DAN REHABILITASI DALAM PERSPEKTIF KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM ACARA PIDANA Rays, M. Ikhwan
Jurnal Yustisiabel Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v9i1.3946

Abstract

Indonesian Criminal Procedure Law upholds human rights compared to the Dutch East Indies legacy of HIR, which ignores it. One of the main rights accommodated in the Criminal Procedure Code is the principle of presumption of innocence, as well as other rights such as legal aid, legal counsel, and the right to compensation and rehabilitation. This study aims to analyze the causes of compensation in the Criminal Procedure Code and the procedures for rehabilitation for individuals who experience errors in the judicial process. This study uses a normative method with a literature study. The results of the study indicate that rehabilitation can be submitted through a pretrial motion (Article 97, paragraph (3) of the Criminal Procedure Code) for suspects/defendants who experience errors in the legal process. Meanwhile, for defendants who are acquitted or released, rehabilitation is given in the verdict (Article 97, paragraphs (1) and (2) of the Criminal Procedure Code) or based on SEMA No. 11 of 1985 if it is not included in the verdict
PEKERJA IMIGRAN TANPA DOKUMEN MELALUI JALUR LAUT DI PULAU KECIL: MASALAH HUKUM DAN SOLUSI KEBIJAKAN nurainun, nurainun; Sepriani, Elsa; Sukino
Jurnal Yustisiabel Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v9i1.3953

Abstract

The sea is used as a crossing route to get to neighboring countries, either as an immigrant worker with complete documents or without documents. The purpose of this law is to regulate every field of marine resource utilization for the fulfillment of human life needs, especially as a means of transportation. This type of research uses normative legal research, data analysis in this research is carried out qualitatively. The data used are primary data and secondary data with the method of drawing conclusions in this study carried out deductively. The conclusion of this paper is that there are still many undocumented immigrant workers by sea in Pulau Kecil triggered by economic factors, low levels of education, lack of knowledge about the law and it has become a habit for the community when they do not have a job and have graduated from school to work in Malaysia. Undocumented immigrant workers are the biggest trigger for the emergence of human trafficking crimes, this shows the importance of education to the community and the immigration office should be able to provide an understanding of the dangers that occur
PENGAWASAN PEMERINTAH DAERAH DALAM PENYELENGGARAAN ANGKUTAN SEWA KHUSUS DI KABUPATEN BANGGAI Duru, Christianus; Fality, Firmansyah; Moh. Nur, Nirwan; Hipan, Nasrun
Jurnal Yustisiabel Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v9i1.3956

Abstract

The operation of special rental transportation based on applications in Banggai Regency, the local government is responsible for ensuring compliance with these standards. This study uses an empirical legal method with a study at the Banggai Regency Transportation Agency. Data were obtained through interviews, observations, documentation, and literature studies. The results of the study indicate that supervision is carried out by the Banggai Regency Transportation Agency together with the Banggai Resort Police. This supervision includes fulfilling the requirements for drivers, vehicles, and permits, such as STNK, SIM, Electronic Service Standard Cards, transportation rates, and Minimum Service Standards. However, supervision faces obstacles, especially in regulatory and technical aspects. The lack of synchronization of regulations causes ambiguity in law enforcement. In addition, limited access to the Digital Dashboard is a major obstacle, because this tool plays an important role in distinguishing vehicles operating through applications as special rental transportation
TUGAS DAN FUNGSI KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN BANGGAI DALAM PEMBIMBINGAN MANASIK HAJI Pawata, Ru'yan; Daeng Maroa, Mustating; Sucipto, Dri
Jurnal Yustisiabel Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v9i1.3957

Abstract

This study aims to analyze the implementation of the duties and functions of the Banggai Regency Ministry of Religious Affairs Office in guiding hajj rituals and the factors that influence them. This study uses an empirical legal method with primary and secondary data. Hajj ritual guidance is carried out through certain stages, including the delivery of materials related to the hajj, health, and mental and spiritual development. The resource individuals come from employees of the Ministry of Religious Affairs, local governments, and related agencies. Supporting factors for the implementation of hajj rituals include regulations, facilities, family involvement, and cooperation with local governments. However, there are obstacles such as low understanding of participants, physical conditions of the congregation, and transportation and accessibility constraints.
QUO VADIS TANGGUNG JAWAB NEGARA: SUDAHKAH ANAK TERLINDUNGI DARI PEKERJAAN TERBURUK BAGI ANAK? Permatasari, Bunga; Rahayu, Sri; Yokotani, Yokotani
Jurnal Yustisiabel Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v7i1.1933

Abstract

Tujuan dari penulisan artikel ilmiah ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis tanggung jawab negara dalam melindungi pekerja anak dari pekerjaan terburuk bagi anak. Untuk itu, metode penelitian yang digunakan berupa penelitian yuridis normative dengan pendekatan konseptual dan pendekatan perundang-undangan, dengan menggunakan bahan hukum primer dan sekunder. Hasil dari artikel ini menunjukan bahwa negara Indonesia telah meratifikasi semua konvensi internasional utama mengenai pekerja anak. Selain itu perlindungan terhadap anak dari pekerjaan terburuk bagi anak telah diatur dalam sejumlah peraturan perundang-undangan di Indonesia. Sayangnya, negara belum melaksanakan isi dan ketentuan perundang-undang yang telah diratifikasi tersebut. Bukti diberikan oleh banyak contoh pelanggaran hak-hak anak yang sedang berlangsung, termasuk mempekerjakan anak-anak meskipun ada penentangan keras dari konvensi tersebut. Hal ini terjadi karena kurangnya pengawasan yang dilakukan oleh pemerintah terhadap perusahaan. Untuk itu negara dalam memberikan perlindungan terhadap pekerja anak harus melibatkan seluruh peran dari DPR, Pemerintah Pusat, DPRD, Pemerintah Daerah, dan Peradilan.
PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP INDIKASI GEOGRAFIS KOPI GAYO DI TANAH GAYO Cadizza, Riza; Rizanizarli, Rizanizarli
Jurnal Yustisiabel Vol. 7 No. 2 (2023)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v7i2.1939

Abstract

Dalam implementasinya meskipun telah didaftarkannya kopi gayo untuk mendapatkan sertifikasi Indikasi geografis nyatanya masih ada beberapa harapan yang belum terpenuhi seperti masih adanya disparitas harga yang siginifikan yang terjadi di petani dan masih banyaknya petani yang belum sadar akan manfaat yang akan didapatkan dari adanya sertifikasi indikasi geografis. Saat ini petani kopi yang berada di Tanah Gayo hanya mengetahui bahwa kopi Gayo sudah semakin terkenal namun manfaat secara finansial dan perlindungan hukum masih belum dirasakan. Dalam penelitian ini bertujuan untuk melihat sejauh apa perlindungan yang diberikan oleh Undang-undang No. 20 Tahun 2016 tentang Merek dan Indikasi geografis dalam melindungi produk yang telah disertifikasi dan juga untuk mengetahui apakah ada manfaat yang dirasakan langsung oleh masyarakat setelah Kopi Gayo mendapatkan Indikasi Geografis. Dalam penelitian ini menggunakan metode yuridis dan empiris dimana metode ini untuk melihat apakah sesuai aturan yang ada didalam undang-undang dengan yang terjadi dilapangan. Dan yang paling penting dari penelitian ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada para petani dan juga memberikan masukan kepada pemerintah dalam hal pengembangan yang harus dilakukan terhadap indikasi geografis kopi Gayo
KEBERADAAN KERJASAMA KEIMIGRASIAN YANG EFEKTIF BAGI EFISIENSI KINERJA PENGAWASAN DAN INTELEJEN KEIMIGRASIAN Faqih, Abdilah; Dipa Koesoemadilaga, Raden Bayan; Harsupangga, Rakha
Jurnal Yustisiabel Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v7i1.2013

Abstract

ABSTRAKCiri esensial seseorang adalah bahwa selain sebagai makhluk individu, seseorang juga dapat dikatakan makhluk sosial. Sehingga makna manusia sebagai makhluk sosial dapat diartikan sebagai makhluk yang hidup bersama dengan manusia lainnya dan tidak dapat melakukan aktivitasnya sendiri tanpa adanya interaksi dengan orang lain. Sebagai makhluk sosial, manusia membutuhkan interaksi dengan manusia lainnya. Begitu juga dengan bidang keimigrasian, Keimigrasian sangat membutuhkan kerjasama. Keimigrasian memiliki lingkungan yang erat dengan kerjasama, keimigrasian dalam rangka memenuhi tugas dan fungsinya harus melakukan kerjasama baik di dalam negeri maupun dengan luar negeri. Penelitian ini memakai metode penelitian normatif empiris dengan pendekatan yang dilakukan atas dasar bahan untuk mempelajari masalah-masalah teori yang berkaitan dengan konsep, pandangan, asas, doktrin hukum, kaidah dan sistem hukum. Sehingga mendapatkan kesimpulan bahwa dibutuhkanya efektifitas dari kerjasama keimigrasian yang efektif bagi efisiensi kinerja pengawasan dan intelejen keimigrasian
IMPLIKASI KERJASAMA KEIMIGRASIAN DALAM UPAYA PENINGKATAN KINERJA INTELIJEN KEIMIGRASIAN Hutagalung, Gibson A.M.; Adhyatma, M. Rifqi; Putri, Sisilia Maydiana
Jurnal Yustisiabel Vol. 7 No. 2 (2023)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v7i2.2014

Abstract

ABSTRAKIntelijen negara harus dapat dipercaya, profesional, tidak memihak, dan tidak memihak karena mereka merupakan garis pertahanan pertama dalam deteksi dini dan peringatan dini sistem keamanan nasional dari semua ancaman, baik yang nyata maupun yang dibayangkan. Direktorat Jenderal Imigrasi adalah lembaga negara yang bertugas menjaga kedaulatan negara, menegakkan hukum, dan melaksanakan tugas intelijen. Sebagai bagian dari tugasnya, ia dapat meminta informasi kepada masyarakat atau organisasi pemerintah lainnya dalam rangka menjalankan fungsinya. Menemukan dan membuat katalog peraturan perundang-undangan serta mencari bahan pustaka (tulisan dan karya ilmiah) dan sumber hukum lainnya yang relevan dengan masalah hukum adalah contoh strategi penelitian yang digunakan. Sehingga dapat ditarik kesimpulan dari proses deteksi dini yang dilakukan melalui berbagai tahapan pengolahan data WNA dan juga analisis yang mendalam untuk menghasilkan informasi yang akurat dan terintegrasi dalam Sistem Manajemen Informasi Keimigrasian, daripada hanya menggunakan produk informasi improvisasi (SIMKIM).
MENINJAU PERAN DIREKTORAT JENDERAL IMIGRASI DALAM PENANGGULANGAN TRANSNATIONAL ORGANIZED CRIME Gunawan, Aditya Rizki; Martin, Agung Prasetyo; Santosa, Didan Farrelfy Alvriedho
Jurnal Yustisiabel Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/yustisiabel.v7i1.2015

Abstract

ABSTRAKKeberadaan Direktorat Jenderal Imigrasi sebagai instansi yang bertanggung jawab atas keluar dan masuknya orang di Indonesia baik warga negara Indonesia (WNI) ataupun warga negara asing (WNA) membuat Direktorat Jenderal Imigrasi memiliki andil besar dalam keberadaan Transnational Organized Crime (TOC) di Indonesia. Langkah yang diambil oleh Direktorat Jendral Imigrasi perlu ditingkatkan kembali yang dalam hal ini tertuang dalam sektor pengawasan maupun intelejen keimigrasian. Oleh karena itu, perlu peninjauan lebih lanjut mengenai bagaimana peran Direktorat Jenderal Imigrasi dalam penanggulangan TOC di Indonesia guna membuktikan bahwa peran Direktorat Jenderal Imigrasi sangatlah penting untuk mengurangi atau bahkan menghilangkan keberadaan oknum-okum Transnational Organized Crime (TOC) tersebut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian hukum normatif – empiris dengan sumber data penelitian primer dan sekunder dengan harapan kedepanya hasil dari penelitian ini dapat meningkatkan efektifitas peran Direktorat Jenderal Imigrasi dalam penanggulangan Transnational Organized Crime.Â