cover
Contact Name
Ni Luh Putu Trisdyani
Contact Email
trisdyani@unhi.ac.id
Phone
+6281239751400
Journal Mail Official
widyanatya@unhi.ac.id
Editorial Address
Jl. Sanggalangit Tembau - Penatih - Denpasar 80238
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Widyanatya: Jurnal Pendidikan Agama dan Seni
ISSN : 20888880     EISSN : 26565773     DOI : https://doi.org/10.32795/widyanatya.v2i01
Journal Widyanatya is an open access published by Education Society of Universitas Hindu Indonesia. The main objective of Widyanatya is to provide a platform for the regional, national, and international scholars, academicians and researchers to share the contemporary thoughts in the fields of religious and art. It is also aimed at promoting interdisciplinary studies in religious education and art, religious and art teaching. The journal publishes research papers in the all the fields of religious education and art, religious and art teaching such as: Paedagogy Contemporary education Religious education Arts education Traditional education Sociology of education Psychology of education Philosophy of education etc
Articles 135 Documents
PRATYAKSA: KONSEP PEMBELAJARAN HERMENEUTIS BAGI SISWA DALAM KEHIDUPAN SOSIO-KULTURAL DI BALI Gitananda, W.A. Sindhu; Yudabakti, I Made
WIDYANATYA Vol. 1 No. 2 (2019): WIDYANATYA
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/ak36h187

Abstract

The education system should be a common thread between socio-cultural natural life and new generations of Bali. In this connection a learning concept is needed that brings those individuals closer to socio-cultural natural experiences. In the Tattwa texts it is explained that the first in an effort to obtain true knowledge is the concept of ‘pratyakṣa’. Through pratyakṣa, the students are invited to always be directly connected in a process of experiencing hermeneutically with the socio-cultural life of Bali. Thus the tradition and new generation of Bali go hand in hand in a hermeneutical situation of understanding each other.
ORNAMEN PURA PENATARAN BUJANGGA SANGGING PRABANGKARA BANJAR KEBON KECAMATAN BLAHBATUH GIANYAR PERSPEKTIF PENDIDIKAN SENI RUPA KEAGAMAAN HINDU Adnyana, I Nyoman Putra; Sumadiyasa, I Kadek
WIDYANATYA Vol. 1 No. 2 (2019): WIDYANATYA
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/xbvbr162

Abstract

Ornaments of Penataran Bujangga Sangging Prabangkara Temple Kebon Village Blahbatuh Gianyar, is one of the forms of Hindu religious fine art education which is very unique in its visual working process hereditary done incompletely as a means of religious belief, in its development become a phenomenon in its field. So it is interested to be examined under the title "Ornaments of Penataran Bujangga Sangging Prabangkara Temple Kebon Village, Blahbatuh District, Gianyar Perspective of Hindu Religious Fine Arts Education". With the formulation of the problems 1). Why Ornaments of Penataran Bujangga Sangging Prabangkara Temple are done incompletely/unfinished. 2). What is the shape of the ornaments of Penataran Bujangga Sangging Prabangkara Temple 3). What are the values ​​of Hindu Religious Fine Arts Education contained in the ornaments of Penataran Bujangga Sangging Prabangkara Temple. In the discussion, it was found that why Ornaments in Bujangga Sangging Prabanggkara Temple were done in incomplete/unfinished because of the Trust Systems to the ancestors, as a hereditary tradition. Unique Specific Ornament Forms, Imperfect Forms on; Gelung Kori Ornaments, Bale Kukul Ornaments, Masceti Pelinggih Ornaments, Monument Ornaments, 2 Pengadangan Monument Ornaments. Elements of fine art found in the ornamentation of Penataran Bujangga Sannging Prabangkara Temple; Curved Lines, Flat Lines, Slanted Lines, Straight Lines, Balance and Contrast. The values of fine art education and Hindu religious ornaments; Ethic education: Sangging attitude, aesthetic: Unity, Balance, Contrast, Accents. Social: community social, cooperation. Religious: forms of religious objects.
PENGEMBANGAN TABUH TARI WALI SANGGAR SENI PARI GADING DESA PUPUAN SAWAH, KECAMATAN SELEMADEG, KABUPATEN TABANAN Gede Rudita, I Ketut; Sumardiana, I Putu Gede Padma; Sari, Ida Ayu Putu
WIDYANATYA Vol. 1 No. 2 (2019): WIDYANATYA
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/gmejkz25

Abstract

In general, what is meant by percussion has to do with sounding the gamelan. Maybe by hitting, blowing, swiping and others. Tet Port or percussion is interpreted by the sound of gamelan music in a performance, as a supporter of a ceremony or accompaniment of a dance. Specifically in Balinese musical meaning, what is meant by percussion is the result of the artist's ability to achieve a balance of the game in realizing a repertoire (reportoar) to match the soul, taste and purpose of the composition. Beating does not mean the origin of hitting the gamelan following a melody, but hitting the gamelan with all the rules or procedures that have been determined so that the sound of the gamelan can be heard beautifully. The beauty arising from the sound of the gamelan, not only depends on one factor, for example, because the composition of the song is played well, but the beauty occurs due to a balance between the song composition factors, the sound of the gamelan itself including the barrel, the procedures or rules for voicing the gamelan, skills and the artist's ability to animate the song's play. The implementation of religious traditions in the Pupuan Sawah Village is always accompanied by percussion or gamelan to show an aesthetic or beauty and contain the full meaning of sacredness.
DHARMAGITA SEBAGAI TERAPI SENI KEAGAMAAN HINDU UNTUK DOSEN DAN MAHASISWA PADA UNIT KEGIATAN MAHASISWA UNIVERSITAS HINDU INDONESIA Sari, Ida Ayu Putu; Rudita, I Ketut Gede
WIDYANATYA Vol. 1 No. 2 (2019): WIDYANATYA
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/1e03fq88

Abstract

Dharmagita in the mental spiritual development of religion and increasing understanding of the values of religious teachings. To explore, appreciate and practice the dharmagita teachings within the Hindu University of Indonesia, it is necessary to the role of lecturers and religious leaders by providing direction, guidance, so that students become the next generation of the nation with the mental ideology of Pancasila who have a firm belief (sraddha). and diligently carrying out religious teachings. Mental guidance is needed for students in forming, maintaining and improving the mental condition of religion to foster devotion to God.
STRATEGI PEMBELAJARAN SENI TARI PADA ANAK DISABILITAS PADA SANGGAR SEKAR DEWATA DESA SERONGGA KECAMATAN GIANYAR KABUPATEN GIANYAR Adi Gotama, Ni Nyoman Wahyu; Triadi Kiswara, Komang Agus
WIDYANATYA Vol. 1 No. 2 (2019): WIDYANATYA
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/775psh89

Abstract

Disability is an inability of the body to carry out certain activities or activities as normal people in general are caused by a condition of disability in terms of physiological, psychological and structural abnormalities or anatomic functions. Disability was formerly better known by people as people with disabilities. then the Sekar Dewata dance studio in Serongga village, gianyar district took an action to restore the social function of children with disabilities in this study examines three things, namely 1) why an important strategy in dance learning is violated by sekar dewata village, Serongga village, Serongga district, Kab.gianyar2) dance learning strategies for children with disabilities violated by sekar dewata? 3) what are the implications of implementing the senitari learning strategy at Sanggara Sekar Deawata? This study uses qualitative research methods where data collected in the form of words. Theories used in this study are 1) Phenomenology theory 2) Structural functional theory 3) Behaviorism theory. The results of this study are 1) the importance of the role of strategy in learning dance in Sanggar Sekar Dewata are a. Cultural reasons see that dance art is an activity that is very closely related to Balinese life both in social and religious life. B. human social reasons are challenged as social creatures so to restore the social function is needed a plan (strategy) c. economic reasons where the skills possessed by children with disabilities can be an economic bridge. 2 How is the application of dance learning that is divided into several sub. A. the process of introducing various types of dance b. determining the type of dance to be given. C. basic training in a dance. D. dance learning in its entirety. The process is also supported by internal and external factors. 3. The method used is a method. demonstration method, 2. Driil method. 3. Is the method of imitation.
NILAI PENDIDIKAN DALAM AYAH-AYAHAN WALI TABUH PETEGAK DI PURA AGUNG GUNUNG LEBAH DESA UBUDKECAMATAN UBUD  KABUPATEN GIANYAR Winyana, I Nyoman; Sukadana, I Wayan; Rudita, I Made; Putra, I Kadek Suryantara Asmara
WIDYANATYA Vol. 7 No. 2 (2025): Widyanatya: Pendidikan Agama dan Seni
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/v0kj5f76

Abstract

Nilai dalam aktivitas seni dilibatkan dalam suatu prosesi seringkali dipandang sebagai bentuk pemujaan yang patut disokong secara nyata pada praktiknya. Hal demikian tidak saja akan menimbulkan berbagai dampak terhadap upacara yang dilakukan. Aspek pendidikan yang ternyata terkandung di dalamnya dipandang sebagai bentuk praktik nyata yang tidak didasarkan pada nilai untung rugi secara matirial melainkan ada nilai penting secara psikologis sebagai penggerak ritual. Kajian ini bertujuan untuk membahas masalah nilai pendidikan yang terkandung dalam proses ngayah wali di pura Gunung Agung Lebah desa Ubud Kecamatan Ubud Gianyar. Lewat pendekatan metoda kualitatif mencoba untuk memanfaatkan data primer dan sekunder yang didukung oleh data observasi partisipan, mengurai secara verbal keterlibatan pengkaji dan pelaku lainnya dalam kegiatan pengabdian ini untuk memperoleh hasil yang dapat menjawab dan menjelaskan nilai pendidikan tentang ngayah wali. Hal yang kemudian menjadi temuannya adalah bahwa ritual upacara di pura agung Gunung lebah dipraktikan seni tabuh lelambatan sebagai penyajian sakral saat upacara dilaksanakan. Nilai yang terkandung dalam praktiknya menunjukan bahwa kegiatan wali dimaksud menguatkan keyakinan masyarakat dan pelaku seni secara psikologi tentang keiklasan dalam beryadnya. Nilai keiklasan yang memaknai ketulusan dalam penyajian, dan juga menjaga hubungan bathin antara pelaku dan pemilik pura. Secara nyata menguatkan kembali penguasaan seni tabuh wali dalam upacara wali sebagai bentuk sajian bunyi sakral sebagai pemenuhan syarat dalam upacara.
TRANSFORMASI  KONSEPSI  EKOLOGI  HINDU, DARI PRAKTIK RITUAL MENUJU  ENVIRONMENTAL Widana, I Gusti Ketut; Kiswara, I Komang Agus Triadi; Suksma, I Gede Widya; Pritahayu, Putu Satya Galuh
WIDYANATYA Vol. 7 No. 2 (2025): Widyanatya: Pendidikan Agama dan Seni
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/zjm69v93

Abstract

Alam merupakan ruang besar bagi lingkungan hidup untuk dapat tumbuh dan berkembang. Apabila dijaga kelestariannya akan dapat memenuhi segala kebutuhan manusia. Baik untuk pemenuhan konsumsi jasmani, maupun keperluan religi umat Hindu dalam bentuk ritual yang bahan pokoknya sangat tergantung pada pasokan sumber daya hayati dari alam. Namun realitanya, akibat umat Hindu lebih menonjolkan praktik ritual, berdampak serius pada semakin berkurangnya daya dukung alam. Penyebab utamanya, bukan karena alam  melainkan akibat eksploitasi manusia, khususnya umat Hindu yang hanya mengambil manfaat tanpa disertai aksi environmental seperti merawat dan melestarikan sumber daya alam. Untuk itu perlu dilakukan penelitian tentang pentingnya umat Hindu mentransformasi konsepsi ekologi Hindu, dari praktik ritual menuju enviromnetal, dengan rumusan masalah : 1) Mengapa penting mentransformasi konsepsi ekologi Hindu, dari ritual  menuju environmental ?, Bagaimana bentuk transformasi  konsepsi  ekologi  Hindu, dari ritual  menuju environmental ?, dan 3) Bagaimana implikasi transformasi  konsepsi  ekologi  Hindu, dari ritual  menuju environmental terhadap  pelestarian  alam ?. Penelitian ini tergolong kajian kualitatif deskriptif interpretatif yang akan dianalisis dengan menggunakan teori Religi, teori Struktural Fungsioanlisme dan teori Ekologi.  
AKTUALISASI NILAI SATYA SEMAYA PADA TARI TRESNA SMARA Setyarini, Putu
WIDYANATYA Vol. 7 No. 2 (2025): Widyanatya: Pendidikan Agama dan Seni
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/tepznp03

Abstract

Pola kehidupan sosial orang dulu sangatlah baik, di mana satu sama lain saling membantu. Setiap orang pun saling membaur dan menjalin komunikasi yang harmonis. Namun tidak bisa dipungkiri juga jika sifat negative selalu ada dalam diri manusia. Salah satunya adalah sifat manusia dalam hal kesetiaan, yang mana kalau kita lihat di kehidupan sehari-hari, banyak sekali yang tidak bisa menjaga ucapan/ janji yang pernah diucapkan oleh seseorang.  Terkait sifat kesetiaan inilah, penata menuangkannya ke dalam Garapan tari kreasi baru, yang berbentuk tari bebancihan yang berjudul Tresna Smara. Kata Tresna Smara diambil dari Bahasa sansekerta yang artinya: Tresna artinya cinta, kasih dan sayang sedangkan Smara artinya asmara, cinta.  Sehingga bisa diartikan cinta kasih. Karya tari kreasi baru Tresna Smara  merupakan sebuah karya tari yang di hasilkan sesuai dengan perkembangan jaman, dengan mengambil bentuk tari bebancihan, dengan bertemakan percintaan. Garapan mengambil tema kesetiaan dengan menggambarkam cerita tentang  percintaan Sampik Ingtai, dari mereka bertemu sampai mengikat janji. Garapan ini menampilkan sifat kesetiaan seseorang terhadap janji yang sudah diucapkan, yang tertuang dalam Panca Satya, yaitu Satya Semaya. Maksud dan tujuan garapan seni ini  seorang pencipta mampu menuangkan nilai-nilai yang perlu diresapi oleh masyarakat dan dapat dijadikan pedoman dalam lingkungan masyarakat tersebut. Garapan Tari ini memiliki dua rumusan penciptaan, antara lain: 1) Bagaimana wujud dan konsep satya semaya pada garapan tari ini, 2) Apa makna filosofis dan pesan dari penggambaran Satya Semaya dalam tari tersebut. Metode yang dipergunakan dalam Garapan ini adalah teori/metode dari Alma Hawkin dalam bukunya yang berjudul Creating Through Dance.Teori tersebut diterjemahkan oleh Y.Sumandiyo Hadi dalam bukunya Mencipta Lewat Tari, yang menyebutkan tiga tahapan penting dalam penciptaan tari, yakni Tahap penjajagan (eklsplorasi), tahap percobaan (Improvisasi) dan Tahap Pembentukan (Forming). Pesan yang terkandung dalam garapan ini adalah bahwa kita sebagai manusia, harus memiliki rasa kesetiaan terhadap semua pihak. Aktualisasi dari tari Tresna Samara ini mengajarkan kita  bahwa cinta sejati tidak cukup hanya dengan perasaan, tetapi harus disertai dengan ketulusan hati, kejujuran, dan tanggung jawab.
EFEKTIVITAS LITERASI DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI PASRAMAN SARASWATI 2 SURABAYA Anggreni, Putri; Suasthi, I Gusti Ayu; Wijayanti, Ni Komang Tri; Winantra, I Ketut
WIDYANATYA Vol. 7 No. 2 (2025): Widyanatya: Pendidikan Agama dan Seni
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/v6gmnm65

Abstract

Literasi digital dengan mengintegrasikan teknologi dalam pembelajaran untuk meningkatkan kualitas pendidikan dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas literasi digital dalam pembelajaran agama Hindu di Pasraman Saraswati 2 Surabaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan studi kasus di Pasraman 2 Surabaya, melibatkan 3 orang guru tingkat Sekolah Dasar sebagai informan. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara yang mendalam, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data mengikuti model Miles dan Huberman, yaitu mellaui tahap pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Validitas data diperkuat melalui teknik triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru memiliki kompetensi literasi digital yang cukup baik, terlihat dari penggunaan media digital seperti video edukatif, aplikasi interaktif, dan sumber belajar daring. Penggunaan media digital terbukti efektif dalam meningkatkan motivasi motivasi siswa untuk belajar agama Hindu di Pasraman 2 Surabaya. Penerapan literasi digital masih menghadapi kendala, seperti: keterbatasan perangkat, kesenjangan akses teknologi serta partisipasi siswa. Temuan ini menegaskan pentingnya pelatihan berkelanjutan dan penyediaan sarana yang memadai untuk mengoptimalkan literasi digital dalam proses belajar mengajar di Pasraman 2 Surabaya.
FILOSOFI, ESTETIKA, DAN TRANSFORMASI DEKORASI BALI DARI TRADISI HINGGA MODERN Satria Budhi Utama, I Gede; Putu Trisdyani, Ni Luh
WIDYANATYA Vol. 7 No. 2 (2025): Widyanatya: Pendidikan Agama dan Seni
Publisher : UNHI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/506ygp04

Abstract

Dekorasi Bali lebih dari sekedar elemen visual yang memanjakan mata. Ia adalah manifestasi nyata dari filosofi hidup masyarakatnya yang berakar kuat pada nilai-nilai spiritual dan hubungan harmonis dengan alam. Tulisan ini mengkaji secara mendalam sejarah, makna filosofis, elemen-elemen kunci, dan evolusi penerapan dekorasi Bali, dari konteks sakral di pura hingga adaptasi modern di hunian dan resort kontemporer. Melalui analisis konsep-konsep seperti Tri Hita Karana dan penggunaan material alami, Tulisan ini menunjukkan bahwa keindahan dekorasi Bali terletak pada esensinya yang tidak hanya estetis, tetapi juga spiritual dan fungsional, menjadikannya warisan budaya yang tak lekang oleh waktu. Kata Kunci: Dekorasi Bali, Estetika, Filosofi, dan Transformasi.