cover
Contact Name
Abdulrahim Maruwae
Contact Email
uli@ung.ac.id
Phone
+6285398769614
Journal Mail Official
uli@ung.ac.id
Editorial Address
Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Gorontalo Jl. Jend. Sudirman No.06 Kota Gorontalo
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Oikos - Nomos : Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis
ISSN : 19791607     EISSN : 27470059     DOI : 10.37479
Oikos Nomos menerbitkan artikel mengikuti panduan dan template yang sudah disediakan. Semua manuskrip yang dikirim akan melalui proses peer-review double-blind, durasi peninjauan adalah antara 2-4 minggu. Pra-review naskah dilakukan oleh tim editorial untuk meninjau kesesuaian teks dengan fokus dan ruang lingkup dan gaya jurnal dan pedoman penulisan. Naskah akan dikirim ke pengulas berdasarkan bidang spesialisasi mereka. Peninjau memberikan penilaian naskah yang mencakup orisinalitas, kontribusi ilmiah, dan kejelasan presentasi. Berdasarkan komentar dan saran dari pengulas dewan editorial membuat keputusan atas komentar dan saran pengulas. Jurnal ini memiliki empat jenis kriteria keputusan termasuk: diterima, diterima dengan sedikit revisi, diterima dengan banyak revisi, dan ditolak. Pemeriksaan plagiarisme dilakukan dengan menggunakan Pemeriksa Plagiarisme Online. Batas indikasi untuk plagiarisme yang ditetapkan adalah maksimum 10%.
Articles 54 Documents
EXISTING PRACTICE OF WRITTEN AND UNWRITTEN CURRICULUMS AND THEIR IMPACT ON STUDENTS IN COMMUNITY SCHOOLS IN NEPAL Acharya, Bisna; Sigdel, Surya
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 1 (2024): Juni 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v17i1.26223

Abstract

This study aims to examine the existing implementation of curriculum in school education, including explicit, covert, and null-curriculum aspects. This has been conducted in the community schools of Kathmandu to examine the factors contributing to the difference between the expected learning outcomes of school education and the actual results as stated in the curriculum. The study involved grade-eight students and their teachers from five community schools situated in the suburban suburbs of Kathmandu. The authors used a range of data collection techniques, including thorough interviews, group discussions, and direct observation. The study found that educational activities that encourage students to create meaningful connections are more valuable than those that discourage them from gaining real-world knowledge and skills. The curriculum promotes educational activities that actively engage learners and are guided by teachers. This approach helps students develop the necessary academic and transversal competencies. To cultivate students with the necessary skills, it is crucial for the curriculum to address the adverse effects of inadequate teaching and the overemphasis on high-stakes testing. This has resulted in a disproportionate emphasis on exam-focused instruction and learning. The study suggests that the curriculum should integrate the essential elements of the written, hidden, and null curriculum to provide hands-on learning experiences and promote the growth of both academic and transferable skills in children.
Pengaruh Kepemilikan Pemerintah Terhadap Kebijakan Dividen Studi pada Perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan Bursa Malaysia periode 2017-2021 Ibrahim, Rini Saputri; Pongoliu, Yayu Isyana; Hamin, Dewi Indrayani
Oikos Nomos Vol 16, No 2 (2023): Desember 2023
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v16i2.21518

Abstract

    Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Kepemilikan Pemerintah terhadap Kebijakan Dividen Studi pada Perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan di Bursa Malaysia Periode 2017-2021. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling sebanyak dua puluh perusahaan dimana dua belas perusahaan di Indonesia dan delapan perusahaan di Malaysia selama 5 tahun penelitian. Metode yang digunakan adalah metode penelitian regresi berganda.     Hasil penelitian ini menunjukan kepemilikan pemerintah berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen pada perusahaan BUMN Indonesia dan Malaysia sebesar 15,4882%. Koefisien regresi yakni negatif menunjukkan bahwa kepemilikan pemerintah mempunyai hubungan yang tidak searah dengan kebijakan dividen. Dengan kata lain bahwa semakin besar proporsi kepemilikan pemerintah dalam struktur kepemilikan perusahaan kebijakan dividen pada perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Bursa Malaysia akan mengalami penurunan.     Hasil dummy negara ditemukan bahwa pengaruh kepemilikan pemerintah terhadap kebijakan dividen di Malaysia lebih tinggi pengaruhnya dibandingkan dengan di Indonesia dimana semakin besar kepemilikan pemerintah di Malaysia akan berdampak pada penurunan kebijakan dividen pada perusahaan di Malaysia. 
PENGARUH PENDIDIKAN, PDRB, DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI PROVINSI BENGKULU Pradana, Zayus Aryah; Pasaribu, Esti
Oikos Nomos Vol 16, No 2 (2023): Desember 2023
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v16i2.23072

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk meneliti dampak pendidikan, Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap tingkat kemiskinan di Provinsi Bengkulu. Metode yang dipakai adalah regresi data panel menggunakan informasi sekunder yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik. Temuan dari penelitian ini mengindikasikan adanya korelasi yang signifikan antara faktor-faktor tersebut dengan tingkat kemiskinan di daerah tersebut. Pendidikan menunjukkan pengaruh positif terhadap tingkat kemiskinan di Provinsi Bengkulu, yang mungkin disebabkan oleh kompleksitas sistem pendidikan atau ketidakmerataan dalam akses pendidikan yang berkualitas. Di sisi lain, PDRB dan PAD menunjukkan pengaruh negatif terhadap tingkat kemiskinan di wilayah tersebut. Penelitian ini memberikan wawasan penting tentang pentingnya pendidikan yang berkualitas serta pertumbuhan ekonomi dalam mengatasi masalah kemiskinan di Provinsi Bengkulu. Pendidikan yang lebih tinggi dapat membantu mengurangi tingkat kemiskinan dengan meningkatkan peluang pekerjaan dan pendapatan individu. Sedangkan, PDRB dan PAD Provinsi Bengkulu dapat berkontribusi pada penurunan tingkat kemiskinan. Pemahaman tentang faktor-faktor yang memengaruhi kemiskinan, langkah-langkah kebijakan dapat diambil untuk meningkatkan akses pendidikan yang merata dan menggalakkan pertumbuhan ekonomi yang inklusif untuk pengurangan tingkat kemiskinan wilayah.
UNLOCKING OPPORTUNITY: EXAMINING THE RELATIONSHIP BETWEEN REMITTANCES AND PRIVATE SCHOOL ENROLLMENT IN NEPAL Acharya, Bisna; Kharel, Khom Raj; Poudel, Omkar; Upadhyaya, Yadav Mani; Sigdel, Surya
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 1 (2024): Juni 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v17i1.26221

Abstract

This study aims to examine the complex relationship between remittances and school enrollment. This quantitative study used descriptive and analytical research methodologies, including ARDL. This study examines the pros and cons of remittance inflows on education using empirical data and theoretical frameworks. This method considers home income, economic inequality, school availability, and long-term educational success. This model analyzes factors affecting basic private school enrollment. The negative and statistically significant coefficients (-0.269 -0.475) for lagged private enrolment show crowding-out. The private enrolment may decline after two and one-year rises. One probable explanation is increased cost competition among private schools or a shift in student preference toward government schools. LNPG and lagged LNPG (-1) coefficients are not statistically significant. This model cannot prove that population growth, whether immediate or delayed, directly affects private school enrollment. This study helps to create targeted interventions and strategies for equitable and sustainable educational advancement in Nepal.
PENGARUH KETERLIBATAN KERJA, LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI RSI SUNAN KUDUS Pramana, Yuwanda Al-Aziz; Yunianto, Askar
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 1 (2024): Juni 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v17i1.24374

Abstract

Studi ini bermaksud memahami pengaruh keterlibatan kerja, lingkungan kerja dan kompensasi terhadap kinerja pegawai. Objek studi ini yaitu Rumah Sakit Islam Sunan Kudus. Studi ini menerapkan metode kuantitatif, memakai kuesioner guna memperoleh sumber data primer yang meliputi identitas dan tanggapan para responden terhadap pengisian kuesioner sesuai dengan variabel dalam penelitian. Populasi studi ini yaitu semua pegawai RSI Sunan Kudus yang berjumlah 816 pegawai dengan purposive sampling dalam menetapkan batasan kriteria, yaitu pegawai RSI Sunan Kudus dengan pendidikan minimal D3 dan pegawai RSI Sunan Kudus pada bagian perawat, sehingga menghasilkan sampel sejumlah 166 pegawai. Pada studi ini alat uji dan analisis yang dipergunakan yaitu pengujian instrumen melalui uji validitas dan uji reliabilitas, uji fit model melalui koefisien determinasi dan uji simultan, uji hipotesis serta analisis regresi linear berganda. Hasil analisis studi mengindikasikan: (1) Keterlibatan kerja memiliki dampak positif serta signifikan berkenaan kinerja pegawai, (2) Lingkungan kerja memiliki dampak positif serta signifikan berkenaan kinerja pegawai, (3) Kompensasi memiliki pengaruh positif serta tidak signifikan berkenaan kinerja pegawai.
KEUNGGULAN DAN STRATEGI MODEL BISNIS MIXUE Aprilia, Riska; Ramadhani, Aulya Marshanda; Labibah, Bintu; Prawira, Ida Farida Adi
Oikos Nomos Vol 16, No 2 (2023): Desember 2023
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v16i2.22525

Abstract

Artikel ini mengulas keunggulan model bisnis waralaba dan sistem manajemen rantai pasokan yang diterapkan Mixue dalam ekspansi bisnisnya di Indonesia. Dengan melakukan tinjauan literatur, kami menganalisis faktor-faktor yang membuat Mixue berhasil menarik franchisor dan membuka beberapa cabang dalam waktu singkat. Mixue, brand kuliner khusus hidangan manis, sukses menarik minat pengusaha lokal untuk ikut serta dalam model bisnis waralaba mereka. Keunggulan model bisnis waralaba Mixue melibatkan dukungan kuat dari perusahaan, termasuk pelatihan, bahan baku berkualitas, dan pedoman operasional yang komprehensif. Hal ini menciptakan peluang bisnis yang menarik bagi franchisor, dengan tingkat keberhasilan yang tinggi. Selain itu, Mixue menerapkan sistem manajemen rantai pasokan yang efisien untuk memastikan kelancaran pasokan bahan baku ke seluruh outletnya. Hal ini memungkinkan Mixue menjaga konsistensi rasa dan kualitas produk di seluruh jaringan mereka. Artikel ini juga membahas manfaat yang diperoleh pemilik waralaba dengan model bisnis Mixue, termasuk dukungan operasional berkelanjutan dan akses ke merek yang sudah terbukti. Kesimpulannya, Mixue berhasil menciptakan ekosistem bisnis yang menguntungkan baik bagi induk perusahaan maupun franchisor, sehingga menjadikannya salah satu pemain utama industri kuliner di Indonesia.
PENGARUH DAR, TATO, DAN BOPO TERHADAP ROA PERUSAHAAN FINTECH YANG TERDAFTAR DI OJK Subari, Ngaliyah; Sudarsi, Sri
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 1 (2024): Juni 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v17i1.24391

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan dan menganalisis hubungan antara Debt to Assets Ratio (DAR), Total Asset Turnover (TATO), dan Operating Costs Per Operating Income (BOPO) dengan Return on Assets (ROA) perusahaan FinTech yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Dalam tinjauan ini, 47 organisasi FinTech diuji dengan menggunakan strategi pemeriksaan purposif. Berbagai teknik penelitian kambuh digunakan, dan kemudian ditangani dengan menggunakan SPSS 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rasio hutang ke aset berpengaruh negatif dan signifikan terhadap return on assets perusahaan FinTech. Di sisi lain, total turnover aset menunjukkan pengaruh positif dan signifikan terhadap return on assets perusahaan FinTech. Namun, hasil penelitian mengenai rasio BOPO tidak berdampak pada ROA perusahaan FinTech. 
THE EFFECT OF HDI AND POVERTY ON THE OPEN UNEMPLOYMENT RATE DURING THE PANDEMIC (CASE STUDY: SOUTH SULAWESI) Irwandi, Irwandi; Marhawati, Marhawati; Andriani, Shadry; Abdur-Rabb, Ahmad faqhruddin; Adys, Himaya Praptani; Gani, Imam Prawiranegara
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 2 (2024): Desember 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v17i2.26945

Abstract

The phenomenon of the spread of covid-19 has a very deep impact on economic activity. south sulawesi province is one of the provinces whose economic growth is always above the national average also feels the impact of covid-19. HDI, poverty and unemployment are the variables that have the greatest impact. It is interesting to observe the economic variables of the South Sulawesi province during the Covid-19 period because it is one of the regions that has realistically high economic development every year. This study uses a cross-section of 24 districts/cities in South Sulawesi Province and a three-year time series 2020-2022 using secondary data obtained from the Central Bureau of Statistics. Fixed Effects Model in panel data analysis was used to analyze the data to observe the effect of HDI and poverty on the open unemployment rate. Based on the research findings, poverty has a negative and insignificant effect on open unemployment in South Sulawesi Province, while the human development index has a negative and significant effect on open unemployment.
PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN Wahyudin, Wahyudin; Su'un, Muhammad; Nur, Andi Nirwana
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 2 (2024): Desember 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v17i2.29725

Abstract

This study investigates the impact of profitability, liquidity, and leverage on stock returns within food and beverage manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange from 2019 to 2022. The secondary data was derived from annual financial reports of food and beverage manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange from 2019 to 2022, sourced from the Indonesia Stock Exchange website www.idx.co.id. Sampling utilized a purposive technique based on specific criteria, resulting in a sample of 272 from 84 food and beverage manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the period of 2019-2022. The study utilized 70 observation data points from 39 companies, along with 202 issued data points that met specific criteria. The employed analysis method is multiple linear regression analysis. The results demonstrate that the profitability ratio, as assessed by the Return on Equity (ROE), shows a partial effect, while the liquidity ratio, indicated by the Current Ratio (CR), does not significantly influence stock returns. In contrast, the leverage ratio, measured by the Debt-to-Equity Ratio (DER), exhibits a positive and significant impact on stock returns. The profitability ratio, as indicated by the Return on Equity (ROE), the liquidity ratio, measured by the Current Ratio (CR), and the leverage ratio, represented by the Debt-to-Equity Ratio (DER), all exhibit a positive and significant impact on stock returns.
PERAN KEPALA DESA DALAM PENGEMBANGAN PROGRAM DESA Alhamid, Saleh; Haruna, Romi M
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 2 (2024): Desember 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jkeb.v17i2.30801

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran kepala desa dalam pengembangan program desa dan faktor-faktor penghambatnya. Objek penelitian ini yaitu di Desa Bokat IV, Kecamatan Bokat, Kabupaten Buol, Provinsi Sulawesi Tengah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kualitatif dengan menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengambilan data menggunakan teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala desa memiliki peran penting dalam mewujudkan program pembangunan desa, meskipun ada beberapa program yang belum terealisasi sepenuhnya. Faktor-faktor penghambat yang mempengaruhi peran kepala desa dalam pengembangan program desa adalah Faktor Internal: Kurangnya kedisiplinan di kalangan perangkat desa menjadi salah satu masalah. Beberapa perangkat desa sering datang terlambat atau lebih mementingkan urusan pribadi daripada tugas pemerintahan. Faktor Eksternal: Ekonomi masyarakat yang masih rendah menyebabkan kurangnya partisipasi dalam pembangunan desa. Sebagian besar waktu dan perhatian masyarakat lebih difokuskan pada pencarian nafkah sehari-hari. Penelitian ini merekomendasikan peningkatan partisipasi masyarakat, perbaikan kedisiplinan perangkat desa, dan peningkatan anggaran dan sumber daya pemerintah desa.