cover
Contact Name
Desrianti Sahida
Contact Email
dessabki14@gmail.com
Phone
+6281338860310
Journal Mail Official
dessabki14@gmail.com
Editorial Address
Jl. Perintis Depati Parbo. RT. 001/000. Desa Pendung Hiang. Kecamatan Tanah Kampung. Kota Sungai Penuh. Provinsi Jambi
Location
Kota sungai penuh,
Jambi
INDONESIA
Edu Research : Jurnal Penelitian Pendidikan
ISSN : -     EISSN : 27158861     DOI : https://doi.org/10.47827/jer
EDU RESEARCH : Jurnal Penelitian Pendidikan merupakan jurnal yang diterbitkan oleh IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies), dan sebagai sarana publikasi hasil penelitian serta sharing perkembangan ilmu pengetahuan. Jurnal ini memuat artikel yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya yang berupa artikel hasil penelitian ataupun penelitian terapan, artikel telaah yang berkaitan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan proses pembelajaran. Informasi mengenai pedoman penulisan artikel dan prosedur pengiriman artikel terdapat pada setiap penerbitan. Semua artikel yang masuk akan melalui ‘peer-review process’ setelah memenuhi persyaratan sesuai pedoman penulisan artikel. Penerbitan jurnal ini dilakukan sebanyak tiga bulan sekali yaitu pada bulan Maret, Juni, September, dan Desember.
Articles 20 Documents
Search results for , issue "Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH" : 20 Documents clear
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MACROMEDIA FLASH 8 PADA MATERI LINGKARAN Febria Ningsih; Ririn; Laswadi
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.121

Abstract

Permasalahan yang sering ditemui dalam proses pembelajaran matematika salah satunya adalah kurangnya penggunaan media pembelajaran untuk memudahkan peserta didik dalam memahami konsep yang abstrak. Pengembangan media pembelajaran adalah solusi dari permasalahan yang ada. Pengembangan media pembelajaran dapat memanfaatkan teknologi yang ada yaitu menggunakan software macromedia flash. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian pengembangan dengan desain ADDIE dengan lima tahapan yaitu analisis (analysis), desain (design), pengembangan (development), penerapan (implementation), dan evaluasi (evaluation). Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar observasi, wawancara dan angket. Produk hasil pengembangan divalidasi oleh tim ahli media dan materi selanjutnya dinilai oleh guru mata pelajaran matematika dan kemudian diujicoba pada kelompok kecil pada peserta didik kelas VIII A. Data yang diperoleh dianalisis secara kualitatif untuk saran ahli dan secara kuantitatif untuk hasil angket. Hasil dari ahli media dan ahli materi dikategorikan valid. Selanjutnya untuk tanggapan guru masuk kategori praktis dan respon siswa masuk dalam kategori cukup praktis. Kesimpulan yang diperoleh yaitu media yang dikembangkan valid dan praktis.
IMPLEMENTASI POLA PERMAINAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA MATERI SENAM LANTAI SISWA SMKN 4 GOWA Anto Sukamto; Retno Farhana Nurulita
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.123

Abstract

The aim of this research is to determine the application of game patterns to improve student learning outcomes at SMKN 4 Gowa on floor exercise material. This research is an example of classroom action research, where cycle I and II test data can be used to measure improvements in student learning outcomes in floor exercise material. With a sample size of 29 students, the research subjects were class X students at SMKN 4 Gowa. Student learning results before the revision showed students' low ability to perform floor exercise movements without using equipment: on average only 51.72% were able to perform floor exercise movements well and correctly. The results of the researcher's observations showed that the teaching and learning process before the improvements were carried out, the average student was only 51.72%, the score criteria was > KKM 80. After undergoing corrective action, in cycles I and II there was an increase. Student learning outcomes were seen on average in cycle I. Students were 75.86% with sufficient criteria, and the average of students in cycle II was 93.10% with "Good" criteria. The object of this research is improving student learning outcomes in floor exercise through game patterns. Based on data analysis, it can be concluded that applying game patterns to floor exercise material without equipment can improve the learning outcomes of class X students at SMKN 4 Gowa. This can be seen from the increase in learning outcomes from cycle I to cycle II, after taking action it reached 75.86% in cycle I, an increase also occurred in cycle II reaching 93.10%.
PERMAINAN TRADISIONAL DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN EMOSI Suriah Hanafi
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.124

Abstract

The background of this research is that emotional intelligence is a child's ability to motivate themselves and withstand frustration, be able to control impulses and not exaggerate pleasure, be able to regulate mood and keep stress from paralyzing the ability to think, be able to empathize and always pray. This research aims to determine the increase in students' emotional intelligence through traditional games. Data collection was carried out by conducting observations, interviews, documentation, and using questionnaires. Data analysis is carried out by giving meaning to the data that has been collected and from this data conclusions can be drawn. The method used in this research is the experimental method. The sample used was 35 students at SD IKIP UNM Makassar. The research results found a Sig value. = 0.000 < 0.05, so it can be concluded that traditional games have an influence on increasing students' emotional intelligence.
THE EFFECT OF LEARNING STRATEGY AND MOTIVATION AT THE LEARNING OUTCOMES FOR PHYSICAL EDUCATION, SPORTS AND HEALTH IN ELEMENTARY SCHOOLS Irfan; Sudirman Burhanuddin; Ihsan Abbas
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.125

Abstract

The study aims to determine the effect of learning strategy and motivation at the leaning outcomes for physical education, sports and health in elementary schools. This is a kind of experimental research by factorial design. The sample used was 40 students at SD Inpres Tallang-Tallang. Data analysis technique used is descriptive statistical analisys and 2 ways Anova. Hypothetical test results show: (1) The are differences in learning outcomes between students who follow the discovery leanirng strategy which is higher tha the expository strategies in physical education subjects in elementary schools. (2) The are interactions between learning strategies with motivation at the learning outcomes in physical education subjects in elementary schools. (3) The are differences in learning outcomes between students through discovery leanirng strategy which is higher tha the expository strategies which have high motivation in physical education subjects in elementary schools. (4) The are differences in learning outcomes between students through discovery leanirng strategy which is higher tha the expository strategies which have low motivation in physical education subjects in elementary schools.
HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN ANAK USIA SEKOLAH DASAR Romiya Heliza; Silvia Meirisa; Julia Eva Putri
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.126

Abstract

Pertumbuhan dan perkembangan anak yang signifikan terjadi saat usia sekolah dasar. Anak usia sekolah dasar adalah anak yang berusia 3-6 tahun, dimana pertumbuhan dan perkembangan anak terdapat peningkatan. Peran orang tua terhadap pertumbuhan dan perkembangan anak dapat membantu anak dalam mencapai pertumbuhan dan perkembangan pada anak sesuai tingkatan usianya dengan normal tanpa ada penyimpangan. Peran utama pola asuh orang tua adalah mempertahankan kehidupan anak, meningkatkan kesehatan anak, serta memfasilitasi anak untuk mengembangkan tahapan perkembangannya. Tujuan dari penelitian ini untuk menentukan apakah ada hubungan antara pola asuh orang tua dengan pertumbuhan dan perkembangan anak. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional Pengumpulan data menggunakan kuesioner pola asuh orang tua, pengukuran pertumbuhan dan kuesionr perkembangan. Jumlah sampel 41 responden anak usia prsekolah dengan metode total sampling. Hasil analisis univariat karakteristik pola asuh otoriter dengan 6 responden (14.6%), Permisif dengan 16 responden (29.3%), demokratis sedang 23 responden (56.1%). Hasil analisis bivariat dengan uji spearman didapatkan nilai pola asuh dan BB/U (ρ= 0 ; r=0), pola asuh dan TB/U(ρ=0.273 ; r=0.251), pola asuh dan BB/TB (ρ= 0.333 ; r=0.222), ola asuh dan IMT/U (ρ=0.830 ; r=-0.051). Dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat hubungan antara hubungan pola asuh orang tua terhadap pertumbuhan dan perkembangan ana usia sekolah dasar
DESA MAINU TENGAH KECAMATAN DOLOK MERAWAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI SEBAGI BAGIAN DARI PENGEMBANGAN KOMPETENSI MAHASISWA Fatimah Zahra Hsb; Sarah Nabillah; Pinky Akalia; Fatma Dewi; Safrida Napitulu
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.133

Abstract

KKN stands for Real Work Lecture, which means it is a program activity for students in dedicating themselves to the community which is carried out with an approach starting from the field of social sciences, and others. The KKN that we carried out was from Nusantara Muslim University Al Washliyah Medan which got a location in Central Mainu Village, Dolok Merawan District, Serdang Bedagai Regency. The KKN activities last for 21 days starting on July 10 2023 to July 29 2023. The KKN activities that we will carry out are expected to be a window of enhancing knowledge for students in Central Mainu Village and in the future what we have provided can be useful for all of them in facing the world of education in the future
PENGABDIAN MASYARAKAT MELALUI PROGRAM KKN DI DESA MAINU TENGAH KECAMATAN DOLOK MERAWAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI SEBAGI BAGIAN DARI PENGEMBANGAN KOMPETENSI MAHASISWA Rina Paramitha Siregar; Miftahul Jannah; Ria Andini Harahap; Yogi Pratama; Muhammad Wahyudi; Sujarwo
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.134

Abstract

KKN (Kuliah Kerja Nyata) merupakan suatu kegiatan program bagi para mahasiswa/mahasiswi dalam mengabdikan diri kepada masyarakat yang dilakukan dengan pendekatan mulai dari bidang keilmuan sosial, dan lainnya. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif .Kegiatan mahasiswa KKN mendapat dukungan dari pemerintah setempat dan masyarakat desa. Hal tersebut ditunjukkan dalam kegiatan mahasiswa KKN banyak melibatkan masyarakat dari berbagai golongan. Pemerintah desa beserta aparatnya banyak melibatkan mahasiswa KKN dalam pelaksanaan kegiatan-kegiatan desa seperti pemben kegiatan Posyandu, melakukan senam bersama anggota PKK, perwiritan dan Kegiatan perlombaan 1 Muharram. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara, serta dokumentasi. Setelah data terkumpul dilakukan olah data dengan uji keabsahan data. Kegiatan KKN Universitas Muslim Nusntara Al-Washliyah Medan diharapkan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat desa khususnya yang bertujuan untuk menciptakan ketentraman, dan peningkatan ekonomi masyarakat desa.
HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN PENYESUAIAN DIRI DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA Nila Frischa Panzola; Firman; Netrawati; Mohd Nazri Abdul Rahman
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.135

Abstract

Kemandirian belajar merupakan proses yang menjadi seseorang individu memiliki melibatkan pengambilan tanggung jawab, baik dengan atau tanpa bantuan orang lain, mengidentifikasi sumber daya dan materi pembelajaran yang mereka perlukan, mendiagnosis kebutuhan belajar mereka sendiri, menciptakan tujuan pembelajaran, memilih dan mempraktikkan strategi pembelajaran terbaik, dan menilai kemajuan mereka. Konsep diri dan penyesuaian diri siswa merupakan dua aspek kunci yang menentukan kemampuannya dalam memperoleh kemandirian belajar. Selain itu, persepsi dan penilaian siswa terhadap dirinya sendiri disebut sebagai konsep diri, sedangkan kemampuannya dalam menyesuaikan diri dengan lingkungan disebut dengan penyesuaian diri. Kemandirian belajar dan konsep diri memiliki korelasi yang baik, menurut temuan studi literatur. Pemilik konsep diri positif biasanya menunjukkan kemandirian belajar yang kuat. Hal ini merupakan hasil dari keyakinan dan keyakinan diri mereka dalam kapasitas mereka untuk belajar. Selain itu, kemandirian belajar dan penyesuaian diri berkorelasi positif. Orang yang dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya lebih mungkin memahami dan mengatasi berbagai hambatan belajar. Secara keseluruhan, kemampuan siswa untuk memperoleh kemandirian sangat dipengaruhi oleh konsep diri dan penyesuaian diri. Penelitian ini merupakan tinjauan literatur, termasuk data yang dikumpulkan dari temuan terkait. Memiliki pemahaman umum tentang topik penelitian, mencari informasi yang mendukungnya, menekankan fokus penelitian, mencari dan memperjelas bahan bacaan yang diperlukan, membaca dan membuat catatan penelitian, dan terakhir mengkaji, memperkaya, dan mengklasifikasikan bahan bacaan sebelum mulai menulis adalah langkah-langkah yang terlibat dalam melakukan penelitian kepustakaan. Penulisan deskriptif digunakan untuk melakukan penyelidikan literatur secara mendalam. Penulisan deskriptif digunakan untuk melakukan penyelidikan literatur secara mendalam mengenai konsep diri dan penyesuaian diri dengan kemandirian belajar.
HUBUNGAN SELF EFFICACY DAN DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP SELF REGULATED LEARNING SISWA DI SMA NEGERI X MERANGIN Afifah; Firman; Netrawati; Mohd Nazri Abdul Rahman
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.136

Abstract

Pendidikan mempunyai peranan yang sangat penting dalam meningkatkan kualitas individu, tidak hanya pada aspek pengetahuan tetapi juga mempengaruhi perilaku. Pengaturan diri, kemampuan individu untuk mengelola pembelajarannya, merupakan kunci untuk mencapai keberhasilan pendidikan. Fenomena regulasi diri yang buruk khususnya pada remaja sering ditemukan dan dapat mempengaruhi hasil belajar dan perkembangan akademiknya. Penelitian ini bertujuan untuk menguji peningkatan self-regulated learning melalui pengaruh self-eficacy dan dukungan sosial dalam konteks pendidikan. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kepustakaan, dengan kajian pustaka sebagai pendekatan utama. Landasan teoritis, konseptual, dan hipotesis untuk penelitian ini disediakan oleh tinjauan literatur. Pendekatan ini menjelaskan proses tindakan metakognitif, motivasi, dan perilaku dalam pembelajaran dalam kerangka self-regulated learning. Efikasi diri yang tinggi dan dukungan sosial diperlukan untuk pembelajaran mandiri, yang didefinisikan sebagai sejauh mana peserta mengintegrasikan motivasi, metakognisi, dan perilaku dalam proses pembelajaran. Efikasi diri, atau keyakinan terhadap bakat diri sendiri, merupakan faktor kunci dalam menginspirasi orang untuk mengambil tanggung jawab akademis. Self-regulated learning juga dibentuk oleh dukungan sosial yang meliputi rasa nyaman, perhatian, kekaguman, dan dukungan dari lingkungan sosial. Pendidikan tidak hanya mencakup perolehan pengetahuan tetapi juga pengembangan keterampilan manajemen diri selama proses pembelajaran. Meningkatkan dukungan sosial dan efikasi diri yang positif dapat menghasilkan pembelajaran yang lebih mandiri. Oleh karena itu, dalam upaya meningkatkan taraf pendidikan dan hasil belajar individu, perhatian khusus harus diberikan pada pembinaan rasa percaya diri dan lingkungan sosial yang mendukung.
TINJAUAN MOTIVASI PESERTA DIDIK PADA PEMBELAJARAN PJOK DI SMK NEGERI 4 KERINCI Yogi Ariska; Asril; Afwa Raufi
EDU RESEARCH Vol 4 No 4 (2023): EDU RESEARCH
Publisher : IICLS (Indonesian Institute for Corporate Learning and Studies)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47827/jer.v4i4.138

Abstract

Learner motivation in participating in learning is very necessary. Motivation is a condition that causes or generates certain behaviours and gives direction and resilience to these behaviours. Based on observations that the author has made at SMK Negeri 4 Kerinci, PJOK learning activities have not been carried out properly according to the demands of the curriculum. This is indicated by the activity of students in participating in PJOK learning which lacks the attention and supervision of the PJOK teacher. The purpose of the study was to obtain information and an overview of the review of student motivation in PJOK Learning at SMK Negeri 4 Kerinci. This type of research is classified in the type of descriptive research that aims to describe and interpret the data as it is. The population in this study were all class X students of SMK N 4 Kerinci. Taking random sampling technique. After carrying out random sampling activities above, the selected sample in this study was class X OTKP, totalling 32 students. Based on the results of research on "Review of Student Motivation in Pjok Learning at SMK Negeri 4 Kerinci", it can be concluded: Review of Student Motivation in Pjok Learning at SMK Negeri 4 Kerinci is in the very good category with an achievement of 84.035% classified as very good. From the results of data analysis and description of the results of the review at SMK Negeri 4 Kerinci on indicators of the quality of facilities and infrastructure, classified as excellent with the acquisition of mean = 6.75 with an achievement of 96.43%. From the results of data analysis and description of the results of the review of facilities and infrastructure development on the indicators of facilities and infrastructure, classified as good with the acquisition of mean = 9.31 with 71.64% achievement.

Page 1 of 2 | Total Record : 20