cover
Contact Name
Wisman Hadi
Contact Email
medanresourcecenter@gmail.com
Phone
+6285358326272
Journal Mail Official
medanresourcecenter@gmail.com
Editorial Address
Medan Resource Center Office: Jl. Benteng Hilir Perumahan Setia Jadi No. C9 Bandar Khalipah, Deli Serdang, Sumatera Utara, Indonesia 20371
Location
Kab. deli serdang,
Sumatera utara
INDONESIA
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan
Published by Medan Resource Center
ISSN : -     EISSN : 28089502     DOI : 10.57251
Core Subject : Education,
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan is a peer-reviewed journal published by the Medan Resource Center. The journal aims to facilitate academic articles and scholarly writings on the methods and practices of teaching, particularly as academic subjects, theoretical concepts, or in any area of education. It serves as a platform for teachers, teacher educators, or training institutions, instructors of all levels of education, as well as students and anyone interested in the field. The journal is published biannually in May and November and accepts articles in both Indonesian and English.
Articles 196 Documents
Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik Berbasis Kearifan Lokal terhadap Kemapuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP Setiawan
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1225.56 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.308

Abstract

One of the reasons for the low ability to solve mathematical problems is the lack of an active role in understanding and finding and finding the information or data that will be opened. One of the learning strategies used to develop students' problem-solving skills is the PMR approach based on local wisdom. The purpose of this study was to determine the effect of learning with the PMR approach based on local wisdom on mathematical problem solving for junior high school students. This study uses a quantitative approach where the data obtained in the form of tests are tested statistically. The population in this study were all seventh grade students of SMP Negeri 1 Samudera, while the samples were class VII-2 as the experimental class, and class VII-3 as the control class. From the results of statistical data processing, it was found that the average value of the experimental class was significantly different from the control class, so it can be found that the application of a local wisdom-based mathematical approach to the mathematical problem solving abilities of SMP Negeri 1 Samudera students.
Efektivitas Bahan Ajar Bahasa dan Sastra Indonesia Berbasis HOTS (High Order Thinking Skill) Pada Materi Teks Laporan Hasil Observasi Rika Kartika
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (265.462 KB) | DOI: 10.57251/ped.v1i2.315

Abstract

This aim of the study determine the effectiveness of Indonesian Language and Literature Teaching Materials Based on HOTS (High Order Thinking Skill) in the text of the observation report. The method of this study is the experimental method with the design of the Two Pretest-Posttest Design Group which involves differences treatment between the two groups of experimental methods which give different treatments to the two classes, namely the experimental class and the control class. This experimental method also uses an experiment specifically designed to generate useful data to answer research questions. For the study data were taken from 67 samples from the population. The retrieval data is finished with an assignment instrument which is writing a Report Text of Observation Results based on field observations. The research hypothesis is the learning outcomes using HOTS-based teaching materials are more effective than module teaching materials. The data of this study were analyzed by the "t" test. After the value of t count is known, then consulted with the value of t table at a tarf of 5% or 1% with dk = (N1 + N2) - 2 = 65. In table t with dk = 65 a significant level of 5% = 2.00 and level significant 1% = 2.65. Because t0 obtained is greater than tt which is 2.00 <3.89 <2.65, the hypothesis is accepted. The result shows that learning using HOTS-based teaching materials is more effective to use.
Akreditasi Meningkatkan Penjaminan Mutu PAUD Dintinjau dari Kinerja Kepala Sekolah Fiky Syafiqoh
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (994.577 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.326

Abstract

Akreditasi satuan pendidikan dapat menentukan indikator kualitas dan acuan dalam pengambilan keputusan yang dapat digunakan untuk bermacam kebutuhan salah satunya peningkatan mutu pendidikan di masa depan Prinsip-prinsip yang dijadikan pijakan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penjaminan mutu melalui akreditasi sekolah serta manfaat akreditasi bagi lembaga. Metode dalam kajian ini adalah kualitatif deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah kepala sekolah dan guru TK Roudlotul Ilmi Jatibarang Brebes. Instrumen penelitian yang digunakan adalah pedoman wawancara, pedoman observasi dan pedoman dokumentasi. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian kepala sekolah sangat berpengaruh terhadap peningkatan mutu sekolah melalui akreditasi PAUD. Harapan dari dari penelitian ini bisa menginspirasi bagi para pendidik dan PAUD agar bisa mengembangkan mutu lembaga dengan akreditasi.
Manajemen Promosi Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Jumlah Siswa melalui Media Sosial 4.0 TK ABA 01 Vina Nazilatul Fadlillah; Vina Nazilatul Fadlillah; Nur Eka Oktafia; Lita Latiana
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1064.362 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.332

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem manajemen kenaikan pangkat TK ABA 01. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif terhadap guru dan kepala sekolah. Media kampanye TK ABA 01 ini bertujuan untuk memperkenalkan lembaga PAUD ini kepada masyarakat untuk meningkatkan minat calon orang tua menyekolahkan anaknya ke lembaga PAUD. Rumusan penelitian ini adalah TK ABA 01 Proses Pemasaran Pendidikan Manajemen Pemasaran, TK ABA 01 Apa yang ingin dicapai dengan menerapkan Manajemen Pemasaran, dan apa saja kendala TK ABA 01. Menerapkan manajemen pemasaran. Survei dilakukan di TK ABA. Sumber data untuk penelitian ini adalah klien. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dari hasil survey dapat disimpulkan bahwa pengelolaan pemasaran TK ABA 01 sangat baik dilakukan dan mengikuti perkembangan zaman. TK ABA 01 adalah peningkatan kualitas layanan pendidikan secara terus menerus, membangun kerjasama dengan berbagai pemangku kepentingan untuk mempromosikan pemasaran, sifat anak-anak yang saleh dan mandiri, berbagai kegiatan di pusat perbelanjaan.
Implementasi Metode Tanya Jawab dalam Mengembangkan Kemampuan Berbahasa di RA Al-Azhar Metro Diana; Deni Setiawan; Aguswan Khotibul Umam; Dian Eka Priyantoro; Vina Nazilatul Fadlillah
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1045.075 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.334

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi penggunaan metode tanya jawab dalam mengembangkan kemampuan berbahasa anak usia dini di RA Al-Azhar Metro. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian yaitu tentang implementasi metode tanya jawab dalam mengembangkan kemampuan berbahasa anak usia dini sudah berkembang sangat baik. Peserta didik sudah mampu dalam berbahasa yang baik dengan menggunakan metode tanya jawab. Peneliti memilih subjek yaitu peserta didik kelompok B pada usia 5-6 tahun yang terdiri dari 21 peserta didik. Kepala Sekolah, 4 Pendidik, dan 4 Orangtua peserta didik. Kemampuan berbahasa melalui metode tanya jawab dengan bantuan alat pendukung seperti media, 18 peserta didik sudah mampu dan berkembang sangat baik, 3 peserta didik berkembang sesuai harapan. Mengimplementasi metode tanya jawab menggunakan bantuan media untuk mempermudah pendidik dalam menyampaikan maksudnya dengan peserta didik. Peserta didik juga mudah memahami pendidik dalam menyampaikan pembelajarannya. Kata Kunci: Anak Usia Dini, Kemampuan Berbahasa, Metode Tanya Jawab
Manajemen Sumber Daya Manusia dalam Peningkatan Kualitas Pendidik PAUD Khotimatus Sa'diyah, Nyiarci, Lita Latiana, Ali Formen Khotimatus Sa'diyah, Nyiarci, Lita Latiana, A
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (986.983 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.335

Abstract

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM PENINGKATAN KUALITAS PENDIDIK PAUD Abstrak Peran pendidikan bagi anak usia dini sangat diperlukan guna menciptakan manusia yang unggul dan bersaing serta berakhlak di masa mendatang. Penyelenggaraan PAUD di Indonsesia saat ini mengalami perkembangan yang sangat signifikan hal tersebut terbukti dari banyaknya jenis layanan yang diberikan kepada anak berdasarkan usia dan karekteristik anak. Permasalahan dalam pembelajaran muncul ketika guru tidak memiliki kualitas, kompetensi, fungsi dan peran yang mumpuni dalam bidangnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui manajemen sumber daya manusia dalam peningkatan kualitas pendidik di PAUD Al Fattah Dukutalit. Pendekatan penelitian ini adalah penelitian kualitatif, dengan jenis penelitian studi kasus, yaitu menggali lebih dalam kasus-kasus yang terjadi dalam proses manajemen pengembangan sumber daya guru di PAUD Al Fattah. Obyek penelitian adalah manajemen pengembangan sumber daya guru PAUD, dengan jumlah guru di PAUD Al Fattah sebanyak 51 orang. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan wawancara. Hasil dari penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh yang sangat penting antara manajemen sumber daya manusia dalam peningkatan perbaikan kualitas/standar pendidik dengan berbagai program yang direncanakan dan diaplikasikan di PAUD Al Fattah Dukutalit Juwana. Kata Kunci: manajemen sumber daya manusia, kualitas pendidik, PAUD HUMAN RESOURCES MANAGEMENT IN IMPROVING THE QUALITY OF PAUD EDUCATORS Abstract The role of education for early childhood is very necessary in order to create superior, competitive and moral human beings in the future. The implementation of PAUD in Indonesia is currently experiencing a very significant development, this is evident from the many types of services provided to children based on the age and characteristics of the child. Problems in learning arise when teachers do not have the qualities, competencies, functions and roles that are qualified in their fields. The purpose of this study was to determine human resource management in improving the quality of educators in PAUD Al Fattah Dukutalit. The approach of this research is qualitative research, with the type of case study research, which is to dig deeper into the cases that occur in the process of teacher resource development management at PAUD Al Fattah. The object of the research is the management of PAUD teacher resource development, with the number of teachers in Al Fattah PAUD as many as 51 people. Data collection techniques were carried out by means of observation and interviews. The results of this study indicate that there is a very important influence between human resource management in improving the quality/standard of educators with various programs planned and applied at PAUD Al Fattah Dukutalit Juwana. Keyword: human resource management, quality of educators, PAUD
Perkembangan Pendidikan Abad 21 Berdasarkan Teori Ki Hajar Dewantara Niyarci Niyarci
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1190.612 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.336

Abstract

PERKEMBANGAN PENDIDIKAN ABAD 21 BERDASARKAN TEORI KI HAJAR DEWANTARA Niyarci1, Diana, Deni Setiawan Program Pasca Sarjana Universitas Negeri Semarang Pendidikan Anak Usia Dini ni4rchy@gmail.com Abstrak Pendidikan memegang peranan penting dalam memajukan suatu bangsa, sejak zaman perjuangan kemerdekaan dahulu, para pejuang serta perintis kemerdekaan telah menyadari bahwa pendidikan merupakan faktor yang sangat vital dalam usaha untuk mencerdaskan kehidupan bangsa serta membebaskannya dari belenggu penjajahan. Kemajuan dunia pendidikan saat ini, tidak dapat dilepaskan dari peran tokoh sebagai aktor utama. Tokoh yang memiliki sumbangsi besar untuk kemajuan pendidikan di Indonesia dan mendapat gelar sebagai Bapak Pendidikan Nasional yaitu Ki Hajar Dewantara, sehingga tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji gagasan-gagasan pendidikan yang dikemukakan oleh Ki Hajar Dewantara dan implikasinya terhadap pendidikan di Indonesia. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Studi Kepustakaan (library research). Ki Hajar Dewantara masa kecilnya bernama R.M. Soewardi Surjaningrat, lahir pada hari Kamis Legi, tanggal 02 Puasa tahun Jawa, bertepatan dengan tanggal 2 Mei 1889 M. Terlahir dengan nama Raden Mas Soewardi Soeryaningrat. Dalam pendidikan di Indonesia, Ki Hajar Dewantara mengemukakan 3 semboyan pendidikan yang digunakan sampai sekarang yaitu ing ngarsa sung tuladha, ing madya mangun karsa, tut wuri handayani. Dalam pelaksanaan pendidikan budi pekerti, Ki Hadjar Dewantara menggunakan sistem among sebagai perwujudan konsepsi beliau dalam menempatkan peserta didik sebagai sentral proses pendidikan. Dalam sistem among, maka setiap pamong (pendidik) sebagai pemimpin dalam proses pendidikan diwajibkan bersikap ing ngarsa sung tuladha, ing madya mangun karsa, dan tut wuri handayani. Kata Kunci: Filsafat Pendidikan; Ki Hajar Dewantara; Anak Usia Dini THE DEVELOPMENT OF 21st CENTURY EDUCATION BASED ON THE THEORY OF KI HAJAR DEWANTARA Niyarci1, Diana, Deni Setiawan Program Pasca Sarjana Universitas Negeri Semarang Pendidikan Anak Usia Dini ni4rchy@gmail.com Abstract Education plays an important role in advancing a nation, since the time of the struggle for independence, fighters and pioneers of independence have realized that education is a very vital factor in efforts to educate the nation's life and free it from the shackles of colonialism. The progress of the world of education today, cannot be separated from the role of the character as the main actor. The figure who has made a major contribution to the advancement of education in Indonesia and is named the Father of National Education is Ki Hajar Dewantara, so the purpose of this research is to examine the educational ideas put forward by Ki Hajar Dewantara and their implications for education in Indonesia. This research is a type of library research. Ki Hajar Dewantara childhood named R.M. Soewardi Surjaningrat, was born on Thursday Legi, 02 Fasting in the Javanese year, coinciding with May 2, 1889 AD. Born with the name Raden Mas Soewardi Soeryaningrat. In education in Indonesia, Ki Hajar Dewantara put forward 3 educational mottos used until now, namely ing ngarsa sung tuladha, ing madya mangun karsa, tut wuri handayani. In the implementation of character education, Ki Hadjar Dewantara uses the Among system as a manifestation of his conception of placing students as the center of the educational process. In the Among system, every pamong (educator) as a leader in the educational process is required to behave like ing ngarsa sung tuladha, ing madya mangun karsa, and tut wuri handayani. Keywords: Educational Philosophy; Ki Hajar Dewantara; Early Childhood
Implementasi Fungsi Manajemen Kepala Sekolah RA ( RAUDHATUL ATHFAL) terhadap Pengelolaan Program Bantuan Operasional Pendidikan (BOP) di Lembaga Pendidikan Raudhotul Athfal (RA) Kecamatan Ungaran Timur: Nur Alawiyah Kharisma Yusuf1, Nuri Isfiatuti2 , Lita Latiana3, Ali Formen4 Nur Alawiyah Kharisma Yusuf
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1046.392 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.339

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengendalian penatausahaan Dana Penunjang Operasi. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi serta teknik analisis data secara ringkas, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perencanaan adalah kegiatan untuk merencanakan penggunaan dana operasional di sekolah, dan organisasi adalah pekerjaan manajer pelatihan dan mensintesis penggunaan dana operasional. Implementasi adalah penggunaan dana bantuan operasional untuk sekolah dan supervisi adalah verifikasi penggunaan dana dukungan operasional. ABSTRACT The purpose of this research is to describe the process of planning, organizing, implementing and controlling the administration of the Operational Support Fund. The research method used is qualitative with data collection techniques, namely interviews, observation, and documentation as well as data analysis techniques briefly, data presentation, and drawing conclusions. The results showed that planning is an activity to plan the use of operational funds in schools, and organization is the job of training managers and synthesizing the use of operational funds. Implementation is the use of operational support funds for schools and supervision is the verification of the use of operational support funds
Gaya Kepemimpinan Kepala TK pada Tahun 2022 di TK MTA Jenawi Karanganyar Fathimah Nur Hasanah Fathimah; Anisa Nur Hidayah
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (945.307 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.340

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendekripsikan gaya kepemimpinan kepala TK MTA Jenawi yang berada di Kabupaten Karanganyar. Metode penelitian menggunakan penelitian kualitatif dengan studi diskriptif. Hasil penelitian ini adalah gaya kepemimpinan kepala TK di lembaga PAUD Kabupaten Karanganyar yaitu Kepala Taman Kanak-kanak yang diangkat dan menjabat di tengah-tengah tahun ajaran 2021-2022 mempunyai gaya kepemimpinan demokratis. Pada kegiatan kepemimpinannya mampu menggerakkan anggota atau personil pada organisasi yang dipimpin dan mampu menjadi Profesional yaitu dengan melakukan kegiatan yang aktif, kreatif, inovatif, tanggap dan cepat, paham dengan IT serta mampu menengahi setiap permasalahan yang ada di lembaga atau diantara guru dan karyawan.
Keterampilan Komunikasi Kepala Sekolah Terhadap Guru Dalam Penerapan Kurikulum Darurat Di Masa Pandemi Covid 19 Marisa Prima Putri; Agvely Aulia Jasmine; Lita Latiana; Ali Formen
Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (968.713 KB) | DOI: 10.57251/ped.v2i1.342

Abstract

Pandemi covid 19 berdampak pada semua aspek kehidupan, termasuk pendidikan. Semua jenjang pendidikan wajib melakukan pembelajaran daring dengan menerapkan kurikulum darurat. Banyak kendala yang muncul selama pembelajaran daring, salah satunya komunikasi antara kepala sekolah dan guru yang berdampak pada proses pembelajaran daring. Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui keterampilan komunikasi kepala sekolah terhadap guru dalam penerapan kurikulum darurat. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Subyek penelitian yaitu kepala sekolah dan guru. Hasil penelitian yaitu keterampilan komunikasi yang dimiliki kepala sekolah akan berpengaruh dalam penerapan kurikulum darurat di lembaga pendidikan. Iklim sekolah yang saling terbuka membantu kepala sekolah dalam berkomunikasi kepada guru dan orang tua murid tentang penerapan kurikulum darurat. Faktor penghambat yang muncul yaitu kesibukan orang tua dalam mendampingi anak belajar dari rumah dan penggunaan perangkat komunikasi yang terbatas membuat orang tua mengalami kesulitan dalam penyampaian materi kepada anak di rumah.

Page 5 of 20 | Total Record : 196