cover
Contact Name
Andina Fasha
Contact Email
andina@uib.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
social.engamentuib@gmail.com
Editorial Address
Baloi-Sei Ladi, Jl. Gajah Mada, Tiban Indah, Kec. Sekupang, Kota Batam, Kepulauan Riau 29426
Location
Kota batam,
Kepulauan riau
INDONESIA
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : -     EISSN : 29877024     DOI : https://doi.org/10.37253/se
Core Subject : Education,
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat merupakan jurnal open access dan peer-reviewed yang mempublikasikan hasil pengabdian kepada masyarakat dari seluruh bidang ilmu. Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Internasional Batam. Terbit secara berkala setiap tiga bulan sekali, Maret, Juni, September dan Desember.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 102 Documents
Pendampingan Penggunaan Instagram sebagai Sarana Promosi Produk UMKM Dapur Keysha Di Desa Mranggonlawang Diyah Sugiarti; Supriyono Supriyono
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 3 (2023): Juni 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v1i3.7829

Abstract

Di era digital ini, pengguna media sosial di Indonesia mengalami peningkatan yang pesat. Hal ini dilakukan secara daring sehingga memungkinkan penggunanya untuk saling berinteraksi tanpa terhalang oleh ruang dan waktu. Tren jual beli media sosial sudah menjadi gaya hidup masyarakat saat ini. (Arifianto et al., 2020). Namun tidak semua pedagang memahami cara memasarkan produknya di media sosial, khususnya warga Desa Mranggonlawang yang mayoritas mata pencahariannya berasal dari petani bawang merah. Salah satunya adalah UMKM Dapur Keysha. Produk utamanya adalah Bawang Goreng. Namun, pemasarannya hanya dilakukan dari mulut ke mulut atau sebatas kenalannya saja, sehingga Dapur Keysha kurang dikenal masyarakat. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini diharapkan membuat warga Desa Mranggonlawang untuk dapat mempromosikan produk mereka melalui media social Instagram sehingga mudah dikenal oleh masyarakat luas. Metode yang digunakan dengan memberikan sosialisasi terlebih dahulu untuk memberikan pemahaman kepada pihak UMKM terkait tentang pentingnya teknologi untuk mendukung strategi pemasaran. Dilanjut dengan pembuatan akun instagram dan pembuatan konten produk. Hasil dari kegiatan ini adalah Dapur Keysha menggunakan beberapa strategi untuk mengimplementasikan penawaran melalui pemanfaatan media sosial Instagram, yaitu Penggunaan Fitur Bio Pada Akun Instagram Sebagai Identitas Akun; testimoni dari selebgram; penanyangan konten interaktif; Ini kemudian dilakukan dengan mengoptimalkan fitur Instagram seperti reels, penandaan dan penyebutan, serta tagar.
Modifikasi Design Process Bonding untuk Menekan Jumlah Defect Unit pada Mesin Bonding Micro USB di PT. EX Batam Indonesia Nimatul Mamuriyah; Alfian Aziz Nasution
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 2 (2023): Maret 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v2i1.7630

Abstract

PT EX Batam Indonesia is a company engaged in the production of electronic parts. One type of product that is produced at PT EX Batam Indonesia is a waterproof jack and micro usb. High total production per month requires PT EX Batam to use effective production machines and high efficiency. One of the machines used in the production of waterproof jacks and micro usb is a bonding machine. This machine functions to automatically pour epoxy liquid on the surface of the waterproof jack or micro USB with a predetermined pour point. The room temperature factor greatly affects the performance of the machine and the type of epoxy used. The bonding machine for the B34 series is a bonding machine that has the lowest yield among the existing machines because the rate of reject units it produces is quite high, therefore improvements to this machine need to be made so that the number of rejects can be reduced. By adding a heater that is installed on this machine where the temperature can be set according to the needs of the epoxy liquid used, so that the epoxy can flow evenly. Research results from improvements made to the B34 series bonding machine were able to reduce reject units by 2% of total production, previously rejects reached 3% of total production.
Analisis Strategi Pemasaran Digital pada UMKM Batam Indo Keramik Shereen Shereen; Shely Juniarty; Jacky Gunadi; Antony Sentoso; Lady Milano
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 3 (2023): Juni 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The rapid development of the digital era has led to intense competition between MSME’s. This encourages every business actor to innovate an new item or service to attract the attention of consumers. Business actors must be able to carry out marketing strategies on social media. The method used by researches is qualitative data, examining data directly from the source according to the circumstances that occur in the object of research. The marketing strategy applied to Batam Indo Keramik, namely direct marketing, digital marketing, promotions for wholesale purchases and provide same-day delivery facility. The form of implementation of digital marketing that is applied is in the form of WhatsApp Business, Linktree and Mailchimp with the aim to help expand market share business.
PEMANFAATAN SAMPAH ORGANIK DAN NON-ORGANIK MENJADI ANEKA KREASI Khellystina Khellystina; Jessica Yeo; Cindy Francesca; Donny Damiko; Wiryanto Wiryanto; Noviani Noviani; Yulianti Yulianti
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 1 (2022): Desember 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v1i1.7354

Abstract

Kesadaran masyarakat kebersihan Patam Lestari masih sangat kurang dimana kita dapat melihat sampah-sampah berserakan di jalan. Untuk mendukung kesadaran mereka terhadap kebersihan Patam Lestari maka peneulis melakukan sebuah program yaitu pengelolahan sampah menjadi kresi yang berguna yang akan dilaksanakan diDesa sekupang,Kecamatan patam lestari, Kabupaten bata, Kepulauan Riau.. program tersebut merupakan suatu model yang bersifat kompeherensif, intens, terperinci dan mendalam serta lebih diarahkan sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran masayarkat. Pengumpulan data dilakukan dengan cara Observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik sampel yang sangat bertujuan. Maksud dari peneliti menggunakan teknik tersebut adalah sampel yang ditarik tersebut dengan maksud dan tujuan penelitian. Dalam penelitian ini yang diambil adalah dari pihak Masyarakat Kelompok Pengelola Sampah patam lestari, Pemerintah Desa patam lestari serta dari Partisipan. Hasil penelitian ini dinyatakan bahwa partisipasi masyarakat dalam melakukan pengelolaan sampah sudah mulai pada tahapan yang tinggi, yaitu banyaknyamasyarakat terlibat dalam melakukan perencanaan, pelaksanaan, serta evaluasi terhadapa sampah yang bertebaran di jalan raya. Partisipasi masyarakat dalam pelaksanaannya dengan melakukan pengelolaan sampah dengan cara memilah sampah dan mengelola sampah yang organic maupun non organik. Fungsi penulis disini yaitu sebagai pendamping untuk masyarakat untuk meningkan kesadaran masyarakat terhadap sampah sertadapat menelaah sampah sampah yang ada di desa patam lestari, serta merupakan hasil dari program pengelolahan sampah sebagai penyedia dana dalam pelaksanaan program. sehingga terdapat keuntungan yang didapatkan oleh kedua belah pihak. sehingga dapat terwujudnya partisipasi masyarakat untuk merubah perilaku dalam pengelolaan sampah, serta linngkungan yang bersih dapat terwujud.
Strategi Promosi Media Sosial Pada Restoran Jepang Sakura SP Agustina Fitrianingrum; Fadilla Dwi Aruny
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 2 (2023): Maret 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v2i1.7632

Abstract

The COVID-19 pandemic has driven the growth of digital marketing applications as a marketing tool in various aspects of the industry and at scale, including in the SME-sized restaurant industry. One of the promotional activities that are currently viral that affect consumer purchasing decisions is through the TikTok platform. The TikTok application is the latest viral platform that is an effective means of business promotion in Indonesia. Therefore, the involvement of TikTok as a social media platform has become an important promotion tool for Sakura SP restaurants. It helps Sakura SP restaurant to find customers. Creating a giveaway strategy increase the followers of its TikTok account. Some videos uploaded via Youtube is helpful to exist on social media. This activity encourages MSMEs to develop promotional strategies for the latest trends through digital platforms for the culinary business by using TikTok and Youtube on Sakura SP. This activity has helped Sakura SP to be more effective in promoting via many social media, especially TikTok.
Perancangan dan Penerapan Promotion Mix pada PT. Putra Jaya Batam Hepy Hefri Ariyanto; Ferdinand Nainggolan; Verlyn Evajelista
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 3 (2023): Juni 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v1i3.7789

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh Perancangan dan Penerapan Promotion Mix Pada PT. Putra Jaya Batam. PT. Putra Jaya Batam merupakan merupakan perusahaan yang bergerak di bidang penyalur rumah tangga dalam negeri khususnya di Kepulauan Riau dan memperkerjakan karyawan sebanyak 5 orang dengan tugas masing-masing. Kurangnya ilmu pengetahuan dan kemampuan dalam hal yang berteknologi tinggi merupakan salah satu faktor yang memicu kurangnya target pelanggan terutama melalui sosial media. Sehingga Ibu Dora Weng tidak pernah melakukan promosi terhadap jasa yang ditawarkan dalam rangka meningkatkan jumlah pelangannya. Lokasi usaha PT. Putra Jaya Batam cukup strategis tetapi jangkaunnya hanya sekitaran masyarakat komplek saja. Minimnya jumlah pelanggan PT. Putra Jaya Batam yang berpengaruh terhadap kestabilan perusahaan. Maka itu, perlunya inovasi dan strategi untuk mengatasi masalah tersebut dalam meningkatkan jumlah pelanggan dan stabilitas perusahaan.
Inklusifitas Perpajakan Bagi Siswa – Siswi Di Kota Batam Tahun 2022, Studi Kasus Smk Harapan Utama Gladies Imanda Utami Rangkuty; I Gusti Ngurah Anom Gunawan; Benny Benny; Jasline Caroline; Merzelish Merzelish; Delvin Fernando; Muhammad Winarta
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 1 (2022): Desember 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v1i1.7356

Abstract

Penelitian ini dilakukan oleh Mahasiswa Universitas International Batam di Sekolah Harapan Utama. Sekolah ini merupakan sekolah Swasta yang terdapat di Kepulauan Riau, Batam Kota.Permasalahan yang ingin peniliti ketahui ialah bagaimana pemahaman siswa – siswi terhadap perpajakan dan apa peran dari siswa – siswi terhadap perpajaan. Tujuan yang ingin dicapai oleh peneliti berupa pengetahuan pemahaman siswa – siswi terhadap perpajakan 2022 dan untuk mengetahui pernanan siswa-siswi terhadap perpajakan di tahun 2022. Metode yang digunakan untuk mengumpulkan informasi yang diperlukan oleh peneliti berupa Observasi, wawancara, dan dokumentasi terhadap siswa - siswi dengan hal itu kami mendapatkan temuan bahwa sebenarnya siswa - siswi sadar akan perpajakan itu tetapi memilih untuk menghiraukannya karena menurut siswa – siswi pajak tidak begitu penting bagi mereka serta siswa-siswi sadar akan peran mereka sebagai calon masyarakat yang akan berperan penting untuk kemajuan Negara. Kami merekomendasikan untuk menarik sumber pemerintahan akan perpajakan untuk penelitian selanjutnya untuk menyadarkan calon masyarakat yakni para murid-murid akan kesadaran pembayaran pajak hingga hukuman ataupun sanksi yang dapat dikenakan
Demonstrasi Pengujian Fitokimia Tumbuhan Air di Kabupaten Simalungun Herna Febrianty Sianipar; Apriani Sijabat; Christa Voni Roulina Sinaga; Mardame Pangihutan Sinaga; Tambos Sianturi; Siti Imroatul Maslikah
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 4 (2023): September 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v1i4.8539

Abstract

Purpose of this community service is to provides education on the benefit of aquatic plants for human health. In Simalungun, this service was provided with a socialization and questionnaire approach. Because aquatic plants include secondary metabolite chemicals that can treat diseases, the results of the counseling showed that the community did not understand the benefits of aquatic plants for human health. From the counseling, it was seen that the community has a very high level of passion and is increasingly aware of the benefits of aquatic plants for human health.
Kontribusi Sosial Program MBKM Pertukaran Mahasiswa Merdeka dalam Pemberdayaan Masyarakat Pesisir di Pulau Setokok Batam Wisnu Yuwono; Agung Wibowo; Siswuri Andari; Leni Mardayanti; Munaroh Susanto; Andi Putri Isnayani Kamal; Frendelina N. Nesimnasi; Supriadi Supriadi; Asya Ian Ramadani; Nurhayati Balqis
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 4 (2023): September 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v1i4.8530

Abstract

Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) have played an important role in the economy of developing countries such as Indonesia, which have potential natural resources. One of them is the Fish of Tamban Menari on Setokok Island, Batam City, Riau Islands which has become a highly marketable processed product. The main obstacle to this product marketing process is still conventional. In social contribution activities to the community, authors use the mentoring method in developing, expanding, and applying science and technology for development, through increasing the ability of human resources to handle and solve problems faced by partners. The results of this activity indicate an increase in the ability and skills of the community, especially in utilizing social media as a very effective alternative marketing medium for increasing branding and sales.
Pembuatan Video Edukasi untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Mengenai Rasisme di Indonesia Theodesia Lady Pratiwi; Rusman Rusman; Charlie Charlie; Michael Angelo; Lilis Criestina; Hendro Hendro; Ricky Wibowo; Jenny Purnama; Naida Aisyah Alima; Gracia Vania Suhartono
Social Engagement: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 4 (2023): September 2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/se.v1i4.8563

Abstract

Diversity of religions, tribes, and races in Indonesia make Indonesia as a unique and rich country, but it also causes some disputes. It is not one or two times the disputes emerges. This indicates that Indonesians have lack of knowledge about racism and harmonization and how to maintain harmony by respecting and tolerating others. Thus, education on racism and harmonization is urgently needed. This study is going to design or create an educational video that is uploaded to YouTube that is expected to be able to increase people awareness on racism and harmonization. YouTube is chosen because it is easily accessed. The educational video got positive responds that stated that the video can enrich knowledge and increase the awareness on racism and harmonization. This may because the video outlines unique and interesting explanation through the animation and the video is easy to understand.

Page 2 of 11 | Total Record : 102