Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research adalah jurnal yang menerbitkan artikel penelitian yang mencangkup multidisiplin, yang meliputi : Humaniora dan ilmu sosial, ilmu politik kontemporer, ilmu pendidikan, ilmu agama dan filsafat, ilmu teknik, bisnis dan ekonomi, Koperasi, teknologi, ilmu kesehatan, ilmu kedokteran, pengembangan SDM, ilmu seni desain dan media. jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, yang diterbitkan dalam 4 kali dalam setahun yaitu Maret, Juni, September, dan Desember.
Articles
211 Documents
Efektivitas Model Problem Based Learning Terhadap Hasil Belajar Biologi Di Madrasah Aliyah Yasuruka Kota Bengkulu
Hartati, Merri Sri;
Billa, Kenny Salsa
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.25
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas Model Pembelajaran Problem Based Learning terhadap hasil belajar siswa kelas X Madrasah Aliyah Yasuruka Kota Bengkulu. Penelitian ini sudah di laksanakan di kelas X A dan Kelas B di Madrasah Aliyah Yasuruka Kota Bengkulu dan waktu penelitian pada bulan Januari hingggah Febuari 2023. Populasi dalam penelitian ini seluruh kelas X Madrasah Aliyah Yasuruka Kota Bengkulu. Sample yang di ambil secara acak (Random Sumpling) dari 2 kelas X Madrasah Aliyah Yasuruka Kota Bengkulu di ambil 2 kelas satu kelas kontrol dan satu kelas ekperimen. Jenis penelitian ini adalah penelitian semu (quasi ekperimen) rancangan penelitian ini menggunakan rancangan Randomized Control Group pretest-Pretest desaign. Berdasarkan hasil penelitian bahwa rata-rata efektivitas pembelajaran biologi model model problem based learning rata-rata skor 23,73 jadi dapat di simpulkan bahwa rata-rata efektivitas siswa lebih tinggi dari model pembeljaran problem based learning di bandingankan dengan konvensional. Hasil belajar post test skor total yang di peroleh Model Pembelajaran Problem Based Learning rata-rata 67,37 dan kelas konvensional rata-rata 66,00. Jadi kelas model pembelajaran Problem based learning nilai nya rata-rata lebih tinggi di bandingkan dengan kelas konvensional. Hasil analisis observasi efektivitas uji T nilai Asynp Sig (2-tailed) di ketahui bahwa nilai signifikansi yaitu sig 0,001 < 0,05 maka artinya signifikan yakni ada pengaruh hasil belajaar siswa antara kelas Model pembelajaran Problem Based Learning dan kelas kontrol pada pembelajaran Biologi.
Pengaruh Rekrutmen dan Penempatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Artdeco Inti Kreasi
Prambudi, Muhammad Fadly;
Agung, Syahrum;
Yudhawati, Diah
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.26
This study aims to determine the effect of recruitment and job placement on the performance of PT Artdeco Inti Kreasi employees. This type of research is quantitative. The population of this study were employees of PT Artdeco Inti Kreasi. The analysis used is quantitative technique using saturated sampling technique with a population of 40 respondents. This research instrument is a questionnaire. The results of the research instrument test used multiple regression analysis tests, t tests, f tests. The results of the analysis show that recruitment and job placement have a significant effect on employee performance with the results of multiple regression analysis tests. The results of the recruitment t test obtained the results of the t test < t table (0.936 < 2.026) means Ho1 is accepted Ha1 is rejected, the job placement t test obtained the results (12.800> 2.026) means Ho2 is rejected and Ha2 is accepted, and the f test results are (351.657> 3.252) meaning Ho3 is rejected Ha3 is accepted. Based on the results of this data, it can be concluded that recruitment and job placement affect the performance of employees of PT Artdeco Inti Kreasi.
Analisis Tingkat Partisipasi Masyarakat Dalam Mereduksi Sampah Sisa Makanan Rumah Tangga Di Kota Padang
Rahman, Defri;
Fachri, Ahmad
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.28
Tujuan penelitian ini adalah menganalisis situasi saat ini terkait masalah sampah serta mengukur tingkat keterlibatan masyarakat dalam upaya mengurangi sampah sisa makanan di rumah tangga di Kota Padang. Metode penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Teknik analisis data menggunakan Aplikasi SPSS untuk mengetahui ada atau tidaknya hubungan antar variabel. Hasil penelitian menjukkan timbulan sampah yang dihasilkan di Kota Padang sebesar 643,76 ton per hari. Kesimpulan dari penelitian ini terdapat hubungan antar faktor internal dengan partisipasi masyarakat dengan nilai signifikansi sebesar 0,000, motivasi sebesar 0,000 dan sikap terhadap lingkungan sebesar 0,003 dan antara partisipasi masyarakat dengan pengelolaan sampah dengan nilai signifikansi sebesar 0,000. Faktor internal yang dapat mempengaruhi partisipasi masyarakat yaitu: pengetahuan, motivasi dan sikap terhadap lingkungan. Untuk itu diperlukan penerapan 3R dalam kehidupan sehari-hari guna mengurangi timbulan sampah sisa makanan di rumah tangga. Selain itu, dibutuhkan kegiatan edukasi literasi terkait food waste perlu dilakukan untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam mereduksi sampah sisa makanan.
Pengaruh Intellectual Capital, Kepemilikan Manajerial dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan
Rosella, Nafisa;
Nugroho, Dwiyanjana Santyo
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.30
This study aims to test and analyze the effect of Intellectual Capital, Managerial Ownership, Company Size on the financial performance of banks listed on the Indonesia Stock Exchange in the period 2020-2022. This type of research is quantitative research. This research was conducted on banking sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange using purposive sampling method obtained a total of 20 best companies according to Forbes in 2022. The data analysis technique used is multiple linear regression test. The results of this study indicate that Managerial Ownership, Company Size has a positive and significant effect on financial performance. While Intellectual Capital has no effect on financial performance. This study only consists of three independent variables, namely Intellectual Capital, Managerial Ownership, Company Size, while there are many other factors that influence financial performance that are not examined.
Pengaruh Celebrity Endorse dan Kualitas Produk Terhadap Minat Beli Produk Skincare The Body Shop Mall Botani Square Bogor
Mutia, Anggi;
Muniroh, Leni;
Hanifan, Muhammad Zakie
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.32
Tujuan Penelitian ini adalah untuk Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh celebrity endorse dan kualitas produk terhadap minat beli skincare the body shop mall botani square bogor. Variabel independen terdiri dari celebrity endorse dan kualitas produk sedang variabel dependen adalah minat beli. Jenis penelitian ini analisis deskrptif dengan menggunakan analisis regresi linear berganda. Teknik pengumpulan data menggunakan metode kuisioner yang menggunakan skala likert untuk megukur hasil kuisioner tersebut dan peneliti menggunakan sampel sebanyak 60 responden yang disebar kepada pelanggan aktif the body shop mall botani square bogor dan menggunakan sampel sebanyak 20 sampel terlebih dahulu untuk mengukur uji validitas dan reliabilitas terhadap data kuisioner yang diolah menggunakan aplikasi SPSS. Hasil Uji analisis regresi linear berganda sebagai berikut : Y=1.879,X1=0.384,X2=0.176. Uji koefisien kolerasi menunjukan R=0.787. Uji Determinasi nilai R square= 0.619 atau 61,9%. Hasil Uji hipotesis parsial t hitung =9.148 dan t tabel=2.002 menunjukan terdapat adanya hubungan antara celebrity endorse dan kualitas produk. Uji F hitung=46.230>3,159 dengan demikian Ho ditolak dan H3 diterima dan hal ini menujukan uji statistik terdiri dari uji t, uji f dan uji determinasi hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa celebrity endorse berpengaruh signifikan terhadap minat beli dan kualitas produk berpengaruh segnifikan terhadap minat beli.
Pengaruh Product Design Dan Brand Image Terhadap Loyalitas Pelanggan Toko Rabbani Bogor
Anjani, Ita;
Nugrahaningsih, Hartanti;
Muniroh, Leny
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.33
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh product design dan brand image terhadap loyalitas pelanggan secara simultan dan persial. Penelitian ini menggukan metode pendekatan kuantitatif data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang di peroleh dari penyebaran kuesioner. Populasi dalam penelitian ini yaitu pelanggan aktif Rabbani Bogor. Pengambilan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada 65 pelanggan aktif Rabbani Bogor. Hasil analisis data menggunakan SPSS versi 26 adalah sebagai berikut: dipeiroleih peirsamaan reigreisi Y = 2,601 + 0,163 X1 + 0,667 X2,. Uji koefesien korelasi menunjukan R = 0,789. Uji hipotesis persial menunjukan t hitung = 8,545 dan t tabael = 1,669 menunjukan terdapat hubungan antara product design dengan loyalitas pelanggan. Uji hipotesis persial t hitung = 10,060 dan t tabel 1,669 menunjukan terdapat hubungan antara brand image dengan loyalitas pelanggan. Uji hipotesis F hitung = 51,053 > 3,15 Dengan demikian maka H0 ditolak dan H3 diterima, hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan antara produict deisign dan brand imagei terhadap loyalitas pelanggan di Toko Rabbani Bogor.
Pengaruh Strategi Digital Marketing dan Harga Jual Terhadap Volume Penjualan Kartu Indosat Ooredoo Hutchison
Anwar, Dea Fitria;
Muniroh, Leny;
Kuraesin, Ecin
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.34
This research aims to determine the influence of digital marketing strategy and selling price on sales volume simultaneously and partially on sales volume at PT. Sakalaguna Semesta Ciseeng Bogor. This research uses a quantitative approach method where the aim is to present research results in the form of more accurate numbers. The number of samples used in this research was 136 people consisting of active consumers of PT. Sakalaguna Semesta Ciseeng. The results of data analysis using SPSS version 26 are as follows: the regression equation Y= 2.949 + 0.191 X1 + 0.194 X2 is obtained. The correlation coefficient test shows = 0.601, meaning there is a strong relationship between the digital marketing strategy variables and selling price on sales volume. The partial hypothesis test shows t = 7.470 and t table = 1.656, indicating that there is a relationship between digital marketing strategy and sales volume. The partial hypothesis test shows t = 7.676 and t table = 1.656, indicating that there is a relationship between selling price and sales volume. Hypothesis test F calculated 37.538 > 3.06, thus H0 is rejected and H3 is accepted, this shows that there is a significant simultaneous influence between digital marketing strategy and selling price on sales volume at PT. Sakalaguna Semesta Ciseeng Bogor.
Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian pada Coffee Shop Haqiqi Cilebut
Kuraesin, Ecin;
Maulana, Hendri;
Setiyono, Nur Holis
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.35
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Harga, Kualitas Produk, dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian pada Coffee Shop Haqiqi Cilebut. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengambilan sampel menggunakan teknik Slovin, jumlah sampel sebanyak 94 responden. Metode pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis linear berganda. Penelitian ini menggunakan alat uji aplikasi komputer SPSS 25. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara parsial Harga berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian artinya Ha1 diterima, dan Ho1 ditolak. Kualitas Produk berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian artinya Ha2 diterima, dan Ho2 ditolak. Lokasi berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian artinya Ha3 diterima dan Ho3 ditolak. Sedangkan secara simultan terdapat pengaruh bersamaan pada Harga, Kualitas Produk dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian Pada Coffee Shop Haqiqi Cilebut. Dan nilai R square senilai 80,7%, sedangkan sisanya adalah variabel yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
Pengaruh Langsung dan Tidak Langsung Work Life Balance Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepuasan Kinerja pada Gemilang Realty Group
Alfranssyah, Muhamad Yoga;
Firdaus, Muhammad Aziz;
Aziz, Azolla Degita
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.36
Penelitian ini membahas mengenai bagaimana Work Life Balance dan Kepuasan Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan pada Gemilang Realty. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Work Life Balance dengan peran Kepuasan Kerja sebagai mediasi mempengaruhi Kinerja Karyawan. Penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 45 responden yang merupakan karyawan pada Gemilang Realty. Alat uji analisis yang digunakan adalah SmartPLS v.4.0 dengan metode analisis SEM (Structural Equation Modeling). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Work Life Balance berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja dengan Koefisien jalur sampel asli (O) 0,941. Work Life Balance tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai koefisien jalur Original sample (O) 0,018. Kepuasan Kerja Berpengaru Positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan nilai koefisien jalur Original sample (O) 1,015. Sedangkan Work Life Balance melalui Kepuasan Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan, dengan nilai Original sample (O) = 0,955 dikatakan moderat. Penerapan Work Life Balance terhadap karyawan harus ditingkatkan dan Kepuasan Kerja yang baik akan meningkatkan kinerja karyawan pada Gemilang Realty.
Pengaruh Budaya Organisasi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Umkm Ruby
Pengemanan, Rio Caesar Nagama;
Firdaus, Muhamad Azis;
Hasnin, Hannisa Rahmaniar
Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research Vol. 1 No. 3 (2023): September
Publisher : Institute of Advanced Knowledge and Science
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/ijim.v1i3.37
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh budaya organisasi dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada Usaha Kecil Mikro dan Menengah (UMKM) Ruby yang bergerak dibidang usaha industri pakaian jadi. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah karyawan UMKM Ruby sebanyak 70 responden. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Metode pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner dan diolah menggunakan alat analisis Regresi Linear Berganda dengan software SmartPLS4. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya organisasi berpengaruh negatif dan tidak sigifikan terhadap kinerja karyawan, dimana hasil pengujian hipotesis budaya organisasi menunjukan nilai t hitung sebesar 0.794 dengan taraf signifikansi (P Value) 0.430, yaitu lebih besar dari 0.05, yang berarti bahwa hipotesis dalam penelitian ini variabel budaya organisasi tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Kinerja karyawan pada UMKM Ruby dipengaruhi oleh variabel lain di luar variabel budaya organisasi seperti variabel kedisiplinan kerja, variabel lingkungan kerja, variabel motivasi kerja, dan lain sebagainya. Motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, hasil pengujian hipotesis motivasi kerja menunjukan nilai t hitung sebesar 3.733 dengan taraf signifikansi (P Value) 0.000, yaitu lebih kecil dari 0.05, yang berarti bahwa hipotesis dalam penelitian ini variabel motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan, Budaya organisasi dan motivasi kerja secara bersama-sama (simultan) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil pengujian hipotesis secara simultan antara budaya organisasi dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan, terlihat bahwa P Value lebih kecil dari 0.05. Hal ini berarti bahwa hipotesis dalam penelitian ini variabel budaya organisasi dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Dengan kata lain, budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhgadap kinerja karyawan dengan dimediasi oleh motivasi kerja.