Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH TERPAAN MEDIA TERHADAP MINAT MASYARAKAT MENGIKUTI AJANG PENCARIAN BAKAT INDONESIA IDOL (STUDI PESERTA AUDISI DI JAKARTA) Syahril, Romi; Meliala, Robbikal Muntaha
Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial Vol. 4 No. 2 (2019)
Publisher : Yayasan Azam Kemajuan Rantau Anak Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The phenomenon of the new artist's life especially from the world Pull sound (Singing) which is widely preached media, giving influence of its own interest for the audience. Indonesian Idol is a talent search program in the field of drag votes that provide inspiration for the growing interest to become a singer artist especially among teenagers. The purpose of the study is to determine the influence of media exposure to public interest following the Idol Indonesia talent search event. This study uses SOR theory to describe the exposure of the media to public interest following the Idol Indonesian talent search event. This study was conducted in a survey among participants of audition jakarta the number of respondents 100 people. The results showed that media exposure positively affect the interest of the community following the Idol Indonesian talent search event by 30.2%. So if media exposure is increased then the interest of the community following the Idol Indonesian talent search event also increased
SIKAP METRO TV DALAM PERSAINGAN PASAR OLIGOPOLI Robbikal Muntaha Meliala
Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial Vol. 9 No. 4 (2024): November
Publisher : Yayasan Azam Kemajuan Rantau Anak Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu dari 13 konglomerasi media terbesar yang disebutkan adalah Media Group. Media Group dikenal sebagai media partisan dengan profil pemilik Surya Paloh, pemimpin partai Nasional Demokrat (Nasdem). Metro TV sebagai salah satu anak perusahaan dari Media Group tetap konsisten dalam menghadapi persaingan dengan visi TV Berita-nya dan Stasiun TV 3 bahasa-nya yaitu Indonesia, Inggris dan Mandarin. Target penonton-nya kelas atas dengan segmentasi pria/wanita, golongan AB, usia 20 tahun ke atas, dan terdiri atas konten 70% hard news dan 30% program hiburan. Metro TV tetap menjaga kualitas siarannya selama 24 jam dengan konsep acara 75%-85% in house production, fokus pada berita dan acara hiburan dan gaya hidup yang edukatif dan tidak murahan. Metode Penelitian : Kualitatif Deskriptif dengan Observasi,Wawancara, Studi Pustaka dan Dokumentasi. Kesimpulan : Metro TV semakin tinggi focus pada berita ekonomi, program kewirausahaan dan stasiun televise pendukung kebijakan pemerintahan Joko Widodo.
Komunikasi Politik Tokoh Janji Upaya pada film Kejarlah Janji di Official Youtube Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia Andisa, Laras Ayu; Meliala, Robbikal Muntaha; Bender, George Wilhelm
JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah Vol 10, No 2 (2025): Mei, Virtual reality in teacher education: Innovations, opportunities, and chal
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jimps.v10i2.34052

Abstract

Berbicara soal politik yang identik dengan kekuasaan, tentu banyak sekali kekisruhan, dan perpecahan yang terjadi saat pemilihan pemimpin politik atau yang sering disebut pemilihan umum (pemilu), baik dalam ruang lingkup regional maupun nasional. KPU dalam mengedukasi masyarakat agar menghindari politik kotor, serta menjadi tuntunan masyarakat pada pemilu serentak 2024 membuat film yang berjudul Kejarlah Janji. Dimana pada film ini terdapat tokoh Janji Upaya yang berperan sebagai tokoh politik yang mempunyi banyak kendala saat mengkomunikasikan pesan politik kepada warga desa Bangun Mapan dan berhasil banyak menghadapi black campaign (kampanye politik hitam). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana komunikasi politik yang dilakukan tokoh Janji Upaya dengan metode penelitian kualitatif deskriptif analisis semiotika Charles Sanders Peirce. Pada penelitian ini, tokoh Janji Upaya berhasil mengkomunikasikan pesan politik dengan baik kepada warga desa Bangun Mapan dan berhasil menciptakan politik demokratis walaupun dalam perjalanannya, harus banyak menghadapi black campaign (kampanye politik hitam), atau beberapa atribut manipulasi komunikasi yang berat, yang kirimkan kubu lawan. Untuk peneliti selanjutnya diharapkan dapat menonton film Kejarlah Janji setelah atau sebelum membaca penelitian ini, agar dapat memperoleh sudut pandang baru.
Analisis Cyber Public Relations Dinas Pertamanan dan Hutan Kota DKI Jakarta @tamahutandki Firdaus, Rivan; Meliala, Robbikal Muntaha; Susanto, Teguh Tri
Jurnal Pustaka Komunikasi Vol 8, No 2 (2025): Accredited by Kemendikbud Dikti SK No. 79/E/KPT/2023
Publisher : Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32509/pustakom.v8i2.6007

Abstract

The development of communication technology has driven a transformation in government public relations strategies through the use of social media. The Jakarta Parks and Urban Forest Service (Distamhut DKI Jakarta) utilizes Instagram @tamanhutandki to deliver public information, including the “Gerakan Rabu Menoping” (Wednesday Pruning Movement) as a flagship program for tree-fall mitigation. This study aims to analyze the practice of Cyber Public Relations by Distamhut DKI Jakarta in managing this content. The research employed a qualitative method with data collected through in-depth interviews, observation, documentation, and literature review. Using Rulli Nasrullah’s Cyber Media Analysis (AMS), findings reveal that @tamanhutandki serves as an institutional representation space, with media documents presented through repetitive visual narratives, informative captions, and consistent hashtags. Media objects indicate predominantly passive audience engagement, while public experience is shaped through repeated exposure, fostering awareness of tree-fall risks. The results highlight that Instagram functions as a tool for public transparency, visual communication, and digital relationship-building between government and society. However, content distribution requires further optimization to expand outreach and engagement.
Strategi Komunikasi Komisi Pemilihan Umum Provinsi Dki Jakarta Dalam Meningkatkan Partisipasi Pemilih Pada Pemilu Tahun 2024 Fitriani, Gina; Meliala, Robbikal Muntaha; Bender, George Wilhelm
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 11 No 9.C (2025): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi komunikasi yang diterapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi DKI Jakarta dalam meningkatkan partisipasi pemilih pada Pemilu Tahun 2024. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa KPU DKI Jakarta telah melaksanakan berbagai kegiatan sosialisasi inovatif, seperti "KPU Goes to Campus," "KPU Goes to School," dan partisipasi aktif dalam acara publik seperti Car Free Day. Program-program ini berhasil meningkatkan kesadaran dan minat pemilih, khususnya dari kalangan generasi muda, termasuk Pemula. Meskipun demikian, penelitian ini juga menemukan bahwa kelompok marjinal dan penyandang disabilitas masih menghadapi berbagai kendala dalam mengakses informasi terkait pemilu. Hambatan tersebut disebabkan oleh keterbatasan akses terhadap media sosial dan media massa, yang menjadi saluran utama komunikasi KPU. Berdasarkan temuan ini, diperlukan strategi sosialisasi yang lebih inklusif dan beragam untuk menjangkau seluruh lapisan masyarakat, sehingga dapat meningkatkan partisipasi pemilih secara menyeluruh.
Strategi Komunikasi Pemasaran CV Lembaga Konsultasi Dan Bimbingan Belajar Indonesia College Depok Dalam Meningkatkan Jumlah Peserta Didik Nala Maisa Priskila; Robbikal Muntaha Meliala; Teguh Tri Susanto
Sinergi : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 2 (2025): Sinergi: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
Publisher : PT. AHLAL PUBLISHER NUSANTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Education plays an essential role in shaping individual quality and the future of generations. Amid the growing need for additional learning support outside formal schools, tutoring institutions have emerged as one of the solutions widely chosen by society. This study examines the marketing communication strategies implemented by CV Lembaga Konsultasi dan Bimbingan Belajar Indonesia College Depok in its efforts to increase and retain students. Using a descriptive qualitative approach, data were collected through in-depth interviews, field observations, and documentation involving management, marketing teams, and students. The findings indicate that the institution applies an integrated communication strategy, utilizing digital media such as Instagram alongside offline activities including school visits and educational programs like free tryouts. Through the SOSTAC model (Situation, Objectives, Strategy, Tactics, Action, Control), the analysis reveals that the consistent combination of digital promotion and face-to-face interaction effectively strengthens the institution’s competitiveness, while reinforcing the role of tutoring as a relevant partner in non-formal education. Pendidikan memegang peran penting dalam membentuk kualitas individu dan masa depan generasi. Di tengah semakin tingginya kebutuhan akan pendampingan belajar di luar sekolah formal, lembaga bimbingan belajar hadir sebagai salah satu solusi yang banyak dipilih masyarakat. Penelitian ini mengkaji strategi komunikasi pemasaran yang diterapkan oleh CV Lembaga Konsultasi dan Bimbingan Belajar Indonesia College Depok dalam upaya meningkatkan dan mempertahankan peserta didik. Dengan pendekatan deskriptif kualitatif, data diperoleh melalui wawancara mendalam, observasi lapangan, dan dokumentasi bersama pihak manajer, tim pemasaran, serta siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lembaga menjalankan strategi komunikasi terpadu, baik melalui media digital seperti Instagram, maupun melalui kegiatan langsung di sekolah dan program edukatif berupa tryout gratis. Analisis dengan model SOSTAC (Situation, Objectives, Strategy, Tactics, Action, Control) memperlihatkan bahwa kombinasi promosi digital dan interaksi tatap muka secara konsisten mampu memperkuat daya saing lembaga, sekaligus mendukung peran bimbingan belajar sebagai mitra pendidikan nonformal yang relevan di masyarakat. Kata kunci: strategi komunikasi pemasaran, bimbingan belajar, SOSTAC, media sosial, pendidikan nonformal
Strategi Media Relations Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bogor dalam Membangun Citra Positif Institusi Selri Febriani; Robbikal Muntaha Meliala; Teguh Tri Susanto
Sinergi : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 2 (2025): Sinergi: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
Publisher : PT. AHLAL PUBLISHER NUSANTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study explores the media relations strategy implemented by the Secretariat of the Regional House of Representatives (DPRD) of Bogor Regency in building a positive institutional image. Using a qualitative descriptive approach with a case study design, data were collected through in-depth interviews, observations, and documentation. The research reveals that the media relations strategy in the DPRD Secretariat is still situational and lacks a structured annual strategic plan. Although press releases are routinely issued, press conferences and media gatherings have not been optimally conducted. The major challenges identified include limited human resources and publishing infrastructure. However, the public relations team has established cooperation with local media and made use of digital platforms. The strategy has contributed to the institutional image but requires improvements in structure, consistency, and resource enhancement. This article offers recommendations for enhancing the implementation of media relations strategies in local legislative institutions. Abstrak Penelitian ini mengkaji strategi media relations yang diterapkan oleh Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bogor dalam membangun citra positif institusi. Dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dan desain studi kasus, data dikumpulkan melalui wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi media relations yang diterapkan di Sekretariat DPRD Kabupaten Bogor masih bersifat situasional dan belum disusun dalam rencana strategis tahunan. Meskipun press release dilakukan secara rutin, kegiatan press conference dan media gathering belum dilakukan secara optimal. Tantangan utama yang dihadapi adalah keterbatasan sumber daya manusia dan infrastruktur publikasi. Namun, tim humas telah menjalin kerja sama dengan media lokal dan memanfaatkan platform digital. Strategi ini telah memberikan kontribusi terhadap citra institusi, namun masih memerlukan perbaikan dalam hal struktur, konsistensi, dan penguatan sumber daya. Artikel ini memberikan rekomendasi untuk perbaikan lebih lanjut dalam penerapan strategi media relations di lembaga legislatif daerah. Kata Kunci: Strategi Media Relations, Citra Institusi, Komunikasi Publik, DPRD, Strategi Komunikasi
Analisis Kegiatan Employee Relations PT Bank Central Asia Tbk Kantor Cabang Pembantu Juanda Bekasi Dalam Memberdayakan Kompetensi Komunikasi Pelayanan CXO : Analisis Kegiatan Employee Relations PT Bank Central Asia Tbk Kantor Cabang Pembantu Juanda Bekasi Dalam Memberdayakan Kompetensi Komunikasi Pelayanan CXO Melly Agustin; Robbikal Muntaha Meliala; Teguh Tri Susanto
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Published
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i03.34192

Abstract

This study aims to analyze the role of employee relations (ER) in empowering the communication competence of customer experience officers (CXO) at PT Bank Central Asia Tbk, Juanda Bekasi Sub-Branch Office. The main focus of this research is on how employee relations (ER) activities support the enhancement of interpersonal communication skills, which are essential in maintaining the quality of digital banking services. This research employed a qualitative approach with a descriptive method. Data were collected through participatory observation and in-depth interviews with employee relations (ER) supervisors, customer experience officers (CXO), and customers. Data analysis was conducted using an interactive model consisting of data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The findings reveal that employee relations (ER) significantly contribute to improving the confidence, mental readiness, empathy, and communication skills of customer experience officers (CXO). The positive impact of these activities is not only experienced by employees internally but also perceived by customers through more friendly, humanistic, and professional services. Therefore, employee relations (ER) can be positioned as a strategic partner in supporting the success of digital banking services while simultaneously strengthening the company’s positive image in the public eye.
Strategi Komunikasi Pemasaran PT Prisma Multimedia Solusi dalam mempromosikan jasa event organizer kepada publik Jordan, Muhamad Salman; Meliala, Robbikal Muntaha; Susanto, Teguh Tri
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Published
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i03.34240

Abstract

Peran acara saat ini sangat penting seiring dengan perkembangan zaman yang terjadi, kini sebuah acara tidak lagi sebagai perayaan atau peringatan namun berkembang menjadi sebuah cara yang digunakan dalam menaikan nama, mempromosikan sesuatu dan lain sebagainya. Salah satu jasa event organizer yang saat ini ada yaitu pada PT Prisma Multimedia Solusi dengan memiliki banyak nya kompetitor. Komunikasi pemasaran merupakan langkah strategis yang harus dilakukan oleh perusahaan dalam mengenalkan nama kepada publik dan juga bersaing dengan kompetitornya.. Pendekatan kualitatif telah digunakan dalam metode pada penelitian ini. Data deskriptif mengenai individu dan perilaku yang diamati, dalam bentuk tulisan maupun lisan telah dihasilkan dalam prosedur pendekatan ini. Pada penelitian ini, hasil analisis wawancara terhadap para narasumber menunjukan bahwa strategi komunikasi pada PT Prisma Multimedia Solusi telah dirancang secara sistematis menggunakan kerangka kerja SOSTAC, dengan metode word of mouth. Strategi ini cukup efektif dalam mempromosikan jasa kepada publik. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan mengenai strategi komunikasi pemasaran PT Multimedia Solusi dalam mempromosikan jasa event organizer kepada publik dapat disimpulkan bahwa : 1. Strategi pemasaran PT Prisma Multimedia Solusi telah dirancang sistematis dengan kerangka kerja SOSTAC 2. Dengan pendekatan word of mouth dan website PT Prisma Multimedia Solusi meskipun belum dapat mencapai target nya.
Analisis Kegiatan Employee Relations PT Bank Central Asia Tbk Kantor Cabang Pembantu Juanda Bekasi Dalam Memberdayakan Kompetensi Komunikasi Pelayanan CXO : Analisis Kegiatan Employee Relations PT Bank Central Asia Tbk Kantor Cabang Pembantu Juanda Bekasi Dalam Memberdayakan Kompetensi Komunikasi Pelayanan CXO Melly Agustin; Robbikal Muntaha Meliala; Teguh Tri Susanto
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Published
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i03.34192

Abstract

This study aims to analyze the role of employee relations (ER) in empowering the communication competence of customer experience officers (CXO) at PT Bank Central Asia Tbk, Juanda Bekasi Sub-Branch Office. The main focus of this research is on how employee relations (ER) activities support the enhancement of interpersonal communication skills, which are essential in maintaining the quality of digital banking services. This research employed a qualitative approach with a descriptive method. Data were collected through participatory observation and in-depth interviews with employee relations (ER) supervisors, customer experience officers (CXO), and customers. Data analysis was conducted using an interactive model consisting of data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The findings reveal that employee relations (ER) significantly contribute to improving the confidence, mental readiness, empathy, and communication skills of customer experience officers (CXO). The positive impact of these activities is not only experienced by employees internally but also perceived by customers through more friendly, humanistic, and professional services. Therefore, employee relations (ER) can be positioned as a strategic partner in supporting the success of digital banking services while simultaneously strengthening the company’s positive image in the public eye.