Claim Missing Document
Check
Articles

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MEMUDAHKAN PEMILIHAN KEDAI KOPI Calvin; Hugeng; Tri Sutrisno
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Vol. 11 No. 2 (2023): JURNAL ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jiksi.v11i2.26016

Abstract

A decision support system (DSS) for selecting coffee shops is a technological solution that can help coffee enthusiasts find coffee shops that suit their preferences. The purpose of this research is to design a decision support system to facilitate the selection of coffee shops. The methodology used in this research is the waterfall method which consists of needs analysis, design, implementation, and system testing. Needs analysis is carried out by conducting surveys and interviews with respondents who are coffee consumers. The results of the needs analysis will be used as the basis for system design. The system design is carried out using the ERD and DFD models, as well as the selection of the right programming language and database. Implementation is done by developing the system according to the design that has been made. Finally, system testing is carried out to ensure that the system can run properly and according to user requirements. It is hoped that the results of this study can provide benefits for coffee fans in choosing coffee shops that suit their preferences.
PENERAPAN METODE DECISION TREE UNTUK PRAKIRAAN CUACA KOTA BEKASI Kristopher Halim; Dyah Erny Herwindiati; Tri Sutrisno
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Vol. 11 No. 2 (2023): JURNAL ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jiksi.v11i2.26026

Abstract

To predict the weather requires a lot of weather data variables, many influencing factors such as the large amount of data. Because this makes prediction accuracy and speed less accurate. So with that made a way to make predictive model research using several data mining techniques. The data to be used in this study were obtained from timeanddate.com, timeanddate.com is a site that provides data and information about daily weather conditions. The data used ranges from December 2021 to August 2022. The research aims to obtain weather classification patterns using the data mining classification algorithm, namely the C4.5 algorithm. The results of testing the C4.5 algorithm using the php website and program get an accuracy of 82%.
Aplikasi Analisis Sentimen Komentar Pengguna Genshin Impact Di Play Store Muhammad Farras; Viny Christanti Mawardi; Tri Sutrisno
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Vol. 11 No. 2 (2023): JURNAL ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jiksi.v11i2.26029

Abstract

Google Play functions as the official app store for the Android operating system, allowing users to browse and discover applications developed with the Android software development kit (SDK) and published through Google. Google Play also serves as a digital media store, offering music programs, books, movies, and television shows. It previously offered Google hardware for purchase until it introduced a separate online hardware store, Google Store, on March 11, 2015.The research will utilize a web-based application development tool that uses Flask and JavaScript as the application interface, and the Pandas library from Python for data manipulation. Naïve Bayes will be employed as the methodology for analyzing sentiments based on words, and K-Fold Cross Validation will be used to strengthen the accuracy of the analysis results.Sentiment analysis typically classifies opinions into three categories: positive and negative. However, applications that can perform the process of creating training and testing sets from consumer opinion data, simultaneously analyzing consumer sentiment and dynamically measuring the accuracy of the analysis results, are still scarce. This study aims to develop an application capable of analyzing consumer sentiment with the mentioned functionalities, wherein Naive Bayes is used as the classification method.
Penerapan Support Vector Machine untuk Analisis Sentimen Fitur Layanan pada Ulasan Gojek Jonathan Adrian Wibowo; Viny Christanti Mawardi; Tri Sutrisno
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Vol. 12 No. 1 (2024): JURNAL ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jiksi.v12i1.28211

Abstract

Perkembangan teknologi informasi, seperti yang dapat dilihat oleh platform seperti Gojek telah mengubah cara manusia dalam beraktivitas. Gojek, yang hadir sebagai aplikasi layanan transportasi dan makanan berbasis teknologi telah membawa banyak dampak signifikan dalam cara masyarakat bergerak, berbelanja, dan beraktivitas. Google Play Store sebagai salah satu gerbang bagi pengguna aplikasi untuk mengakses aplikasi seperti Gojek, menyediakan informasi penting tentang aplikasi, salah satunya ulasan pengguna untuk membantu pengguna dalam membuat keputusan sebelum mengunduh aplikasi tersebut. Oleh sebab itu, penelitian ini akan melakukan analisis sentimen berbasis fitur dengan fokus ulasan pengguna terhadap fitur layanan Gojek. Dataset yang digunakan terdiri dari 2000 data ulasan pengguna yang diambil dari website Google Play Store. Proses klasifikasi akan menggunakan algoritma Support Vector Machine. Dari hasil evaluasi menggunakan Confusion Matrix, ditemukan kernel RBF mendapatkan hasil akurasi terbaik, yaitu sebesar 95,26% untuk analisis fitur dan 88,53% untuk analisis sentimen dengan pembagian data latih dan uji yang sama, yaitu 80/20. Sebaliknya, hasil kurang baik ditemukan pada kernel Polynomial, yaitu 75,06% untuk analisis fitur dengan pembagian data latih dan uji 80/20. Sedangkan, untuk analisis sentimen sebesar 79,28% dengan pembagian data latih dan uji 60/40. Dari penelitian ini, diperoleh model pelatihan terbaik yang bisa digunakan adalah kernel RBF sebagai metode klasifikasi.
RANCANG BANGUN SISTEM APLIKASI PEMBOOKINGAN SERVIS MOBIL BERBASIS ANDROID PADA OTR.ID Jonathan Adelwin; Wasino; Tri Sutrisno
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Vol. 12 No. 1 (2024): JURNAL ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jiksi.v12i1.28237

Abstract

Aplikasi pembookingan servis mobil berbasis android pada OTR.ID dibuat untuk meningkatkan kepuasan pelanggan pada OTR.id. Aplikasi berbasis android ini memudahkan pelanggan dalam melakukan booking servis sehingga menjadi lebih terjadwal dengan menggunakan perangkat android pada OTR.ID. Dalam melakukan perancangan aplikasi ini menggunakan metode System Development Life Cycle (SDLC) model Waterfall. Bahasa pemrograman yang digunakan untuk melakukan implementasi adalah Dart dan basis data yang digunakan Firebase Realtime Database. Dalam pembuatan use case diagram terdapat 3 aktor yaitu admin, pelanggan dan bengkel. Admin dapat mengatur bengkel dan pelanggan, pelanggan dapat melakukan booking servis, membayar pesanan booking, dan memberikan rating kepada bengkel, dan bengkel dapat menerima pesanan booking.
SISTEM INFORMASI ORGANISASI KEMAHASISWAAN BERBASIS WEB PADA UNIVERSITAS TARUMANAGARA Kelvin; Tony; Tri Sutrisno
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Vol. 12 No. 1 (2024): JURNAL ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jiksi.v12i1.28271

Abstract

Organisasi Kemahasiswaan merupakan suatu organisasi yang berada di lingkungan universitas dan beranggotakan dari beberapa mahasiswa dengan tujuan untuk menampung bakat, minat dan potensi seluruh mahasiswa Universitas Tarumanagara. Sistem informasi organisasi kemahasiswaan berbasis web pada lembaga kemahasiswaan Universitas Tarumanagara merupakan sistem informasi yang dibuat untuk membantu seluruh organisasi kemahasiswaan yang ada di Universitas Tarumanagara dalam menyebarluaskan informasi mengenai organisasinya dan juga kegiatan yang akan diselenggarakannya, sistem ini juga dapat membantu seluruh mahasiswa dan masyarakat luas untuk mencari segala informasi yang berkaitan dengan organisasi kemahasiswaan Universitas Tarumanagara beserta kegiatan kemahasiswaan yang akan diselenggarakan oleh organisasi tersebut. Dalam perancangannya, sistem ini dibangun dengan menggunakan metode Software Development Life Cycle (SDLC) Waterfall Model. Pada bagian front-end, sistem ini dibuat menggunakan framework Bootstrap dengan bahasa pemrograman HTML, CSS dan Javascript. Sedangkan pada bagian back-end, sistem ini dibuat menggunakan framework Laravel dengan bahasa pemrograman PHP. Kemudian bagian database menggunakan MySQL untuk menghubungkan seluruh database sistem ini. Dalam proses User Acceptance Testing (UAT) yang telah dilakukan oleh Lembaga Kemahasiswaan dan Alumni, Perwakilan lembaga kemahasiswaan, dan beberapa mahasiswa umum Universitas Tarumanagara dapat disimpulkan bahwa sistem dapat bekerja baik sesuai dengan yang diinginkan oleh user.
APLIKASI PENJUALAN APPLE PRODUCT SECOND BERBASIS ANDROID STUDI KASUS: SMART JAYA PHONE Ronald Lie; Wasino; Tri Sutrisno
Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Vol. 12 No. 1 (2024): JURNAL ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jiksi.v12i1.28274

Abstract

Aplikasi Penjualan Apple Product Second Berbasis Android pada Smart Jaya Phone merupakan aplikasi mobile yang dirancang untuk membantu Smart Jaya Phone untuk mencakup pelanggan yang lebih luas secara online dan juga membantu customer untuk lebih mudah mendapatkan Apple product dengan kondisi second dengan kualitas yang baik. Smart Jaya Phone adalah toko yang produk utamanya adalah smartphone. Penjualan pada Smart Jaya Phone masih dilakukan secara offline sehingga konsumen yang dicakup masih tergolong sedikit. Perancangan aplikasi ini menggunakan metode SDLC waterfall. Pembuatan aplikasi ini menggunakan IDE yang bernama Appery.io, dalam Appery.io bahasa pemrograman yang digunakan adalah TypeScript dan CSS. Basis data yang digunakan pada aplikasi ini adalah Oracle Apex database. Aplikasi ini memiliki 3 user yaitu shop owner, admin, dan customer, yang dimana shop owner dapat melihat data penjualan, admin dapat mengelola data product dan melakukan verifikasi, lalu ada customer yang dapat mencari dan juga melakukan order product.
Pemanfaatan Kotoran Hewan Sebagai Pupuk Kompos Untuk Tanaman Obat dan Sayur-Sayuran Malahayati Malahayati; Rezqi Malia; Safrika Safrika; Khaleed Alhamzi; Tri Sutrisno; Farhan Abad; M. Yoga Agustiranda; Baqiatush Shalihat; Salma Auliannisa; Taria Adila; Catur Putri Khairun Nisa
SEWAGATI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol. 3 No. 2 (2024): Juni: Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia
Publisher : BADAN PENERBIT STIEPARI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56910/sewagati.v3i2.1469

Abstract

One of the places in the Kuta Baro sub-district, Aceh Besar Regency, Aceh Province, is Lambunot Paya Village. Due to Lambunot Paya village's location in a rice field settlement, the majority of the population makes their living as farmers. The surrounding community does not give enough attention to a number of issues, including the problem of freed cattle, which results in an abundance of animal waste in the area, according to the THEMATIC Community Service Lecture (KPM) of the Faculty of Science and Technology (FST) UIN Ar-Raniry, which was held for 40 days in Lambunot Paya Village. During the work program implementation phase, students complete a number of agreed-upon work programs based on their respective scientific disciplines. One such program involves teaching the residents of Lambunot Paya Village science through hands-on compost fertilizer production. The pupils' next work program involves utilizing processed fertilizer to sow vegetables and toga plants.
Analysis Study of Paspampres Music Detachment Recruitment Policy Tri Sutrisno; Eko Prasodjo
Jurnal Riset Manajemen Komunikasi Volume 4, No. 1, Juli 2024 Jurnal Riset Manajemen Komunikasi (JRMK)
Publisher : UPT Publikasi Ilmiah Unisba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/jrmk.v4i1.3863

Abstract

Abstract.
PENGARUH LAMA SIMPAN SEMEN BEKU SAPI BALI TERHADAP KUALITAS MOTILITAS, VIABILITAS, DAN INTEGRITAS MEMBRAN PLASMA Tri Sutrisno; sumartono sumartono; Sri Susilowati
Dinamika Rekasatwa: Jurnal Ilmiah (e-Journal) Vol 7, No 1 (2024): Dinamika Rekasatwa
Publisher : Dinamika Rekasatwa: Jurnal Ilmiah (e-Journal)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengaruh lama simpan semen beku Sapi Bali merupakan salah satu dampak dari meningkatnya permintaan daging sapi yang dibekukan. Tujuan penelitian ini, yaitu untuk mengetahui pengaruh lama simpan terhadap motilitas, viabilitas, serta integritas membran plasma pada semen beku sapi Bali. Materi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu semen beku sapi Bali yang telah disimpan selama 4 tahun (produksi 2018), 3 tahun (produksi 2019), dan 2 tahun (produksi 2020) yang tersimpan di Bank Sperma Balai Besar Inseminasi Buatan (BBIB) Singosari Malang. Metode dalam penelitian ini , yaitu metode Studi kasus dengan perlakuan lama penyimpanan semen beku sapi Bali dalam nitrogen cair. Terdapat 3 Perlakuan, perlakuan 1 yaitu lama simpan 2 tahun, perlakuan 2 yaitu lama simpan 3 tahun, dan perlakuan 3 yaitu lama simpan 4 tahun. Tiap-tiap perlakuan diulang sebanyak 6 kali untuk mendapatkan nilai yang akurat. Variabel pengamatan meliputi motilitas, viabilitas, dan integritas membran plasma. Data dianalisis dengan statistik, dan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan uji ANOVA. Jika terdapat perbedaan, maka dilakukan uji lanjut DMRT (Duncan Multiple Range Test) yang kemudian dijelaskan secara deskriptif. Hasil penelitian diperoleh Rata-rata motilitas tertinggi adalah lama simpan 3 tahun yaitu 47,50%, lama simpan 2 tahun sebesar 45,00% dan terendah lama simpan 4 tahun yaitu 41,67%. Rata-rata nilai viabilitas tertinggi adalah  lama simpan 2 tahun sebesar 54,00%, lama simpan 4 tahun sebesar 52,50% dan terendah lama simpan 3 tahun 51,17%. Rata-rata nilai integritas membran plasma tertinggi adalah lama simpan 2 tahun sebesar 53,00%, lama simpan 4 tahun sebesar 49,00%, dan terendah lama simpan 3 tahun sebesar 44,50%.kata kunci: pengaruh lama simpan; semen beku; Sapi Bali; kualitas motilitas; viabilitas; integritas membran plasma.
Co-Authors AA Sudharmawan, AA Adinda Putri Aji Widya Putra Aminuyati Anak Agung Gede Sugianthara Andre Blenski Angga Aji Prasetyo Angga Saputra Anjas Asmara Subekti Ari Setiawan Susanto bagus Mulyawan Bambang Sutikno Baqiatush Shalihat Benny Wijaya Brian Kurniawan Widianto Bryan Daniel Pinenda Pasaribu Calvin Catur Putri Khairun Nisa Chairisni Lubis Dadang Purnama Daniel Daniel Dedi Trisnawarman Deistata Majiore Delvin Delvin Desi Arisandi Desy Arisandi Deza Farras Tsany Diaz Ridzky Anandianto Diri Anindyah Qonita Dwi Putri Diri Anindyah Qonitah Dwi Putri Dyah Erny Herwindiati Edwin Leonardo Eko Prasodjo Eko Wijaya Eni Erwantiningsih Eny Rochaida Ery Dewayani Farhan Abad Fika Alfiani Filbert Gabriel Carvenita Triasis George Timotius Harefa Gerry Geraldicky Gilbert Sanko Sunarko Glenvin Kiamidi Gusti Noorlitaria Achmad Hizkia Aristyo Christianto Hugeng I Dewa Ketut Satria Wahyu Perdana Indra Suyoto Kurniawan Irvan Lewenusa Isaias F.X.F.A. Felnditi Ivan Andrew Yoshua Januar Mansur Jeanny Pragantha Jeffrey Alexander Jessen Yaputra Setiawan Johan Tjung Jolie Felicia Jonathan Adelwin Jonathan Adrian Wibowo Joshua Saputra Joya Nur Rustiyana Judah Suryaputra Julio Yan Augusto Kelvin Kelvin Kelvin Khaleed Alhamzi Koko Prasetyo Kristopher Halim Lely Hiryanto Leonardo Josua Louis Fernando Winata M. Yoga Agustiranda Malahayati Malahayati Marsia Marsia Muhammad Farras Oktavia Nila Permata Para Mitta Purbosari Prabu Alif Anggadiputra Rabiatul Adawiyah Rayvaldi Harvian Renaldy Cahya Reyhan Rezqi Malia Rezza Adiluhung Prasetya Ricky Hansen Kurnia Rifki Ananta Pratama Ronald Lie Safrika Safrika Salma Auliannisa Seflahir Dinata Stefan Senabudy Stefanny Claudia Stella Ester Rantung Stevan Stevan Steven Steven Sumana, Axcel Lorensius Sumartono Sumartono Taria Adila Taysa Natalia Tony Tony Viny Christanti M Wasino Widi Santoso Willy Willy Witdiawati Woro Agus Nurtiyanto Yohanes Leonardus Dwi Pradipta Yonico Ariando Pratama Yosua Pandapotan Sianipar