p-Index From 2020 - 2025
8.955
P-Index
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Share : Journal of Service Learning

Storytelling untuk Pembelajaran Keuangan Sejak Usia Dini Njo Anastasia; Nanik Linawati
Share: Journal of Service Learning Vol. 10 No. 1 (2024): FEBRUARY 2024
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/share.10.1.27-34

Abstract

Storytelling pada anak usia dini melalui dongeng merupakan salah satu teknik pembelajaran yang dapat menggugah minat anak-anak. Karakter pemeran dalam dongeng dapat diceritakan dengan lebih menarik melalui intonasi suara dan gerakan untuk menggugah imajinasi anak-anak sehingga dapat lebih mudah dipahami. Permasalahnya, anak usia dini sulit memahami pengetahuan keuangan. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk menanamkan dan meningkatkan literasi keuangan pada anak usia dini melalui storytelling untuk menanamkan pendidikan karakter. Secara tidak langsung, dongeng dapat membentuk tabiat, sikap serta perilaku anak-anak salah satunya perilaku keuangan. Literasi keuangan yang disampaikan terkait kegiatan menabung serta menanamkan kata-kata penting tentang keuangan seperti hemat dan boros. Metode pelaksanaan dimulai dari pendataan sekolah yang diajak kolaborasi, mempersiapkan materi dan media pembelajaran sesuai karakteristik sekolah serta melakukan evaluasi akhir kegiatan. Media pembelajaran menggunakan cerita dongeng, boneka peraga, dan games. Kegiatan ini dilakukan lebih kurang satu semester pada tiap bulan sesuai jadwal yang ditentukan di sepuluh sekolah Taman Kanak-Kanak di Surabaya. Mahasiswa dan dosen turut berkolaborasi sebagai pemain karakter dalam dongeng yang diceritakan di kelas. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat ini menunjukkan anak-anak antusias mengikuti aktivitas kelas saat sesi dongeng, merasa menjadi tokoh penting dalam dongeng sehingga ingin bertindak sesuai tokoh yang diperankan dengan membagikan atau menerapkan hal-hal baik pada teman dan keluarga. Anak-anak juga antusias bercerita kembali pada orang tua tentang kegiatan yang dilakukan saat sesi dongeng. Secara tidak langsung, orang tua turut dilibatkan untuk ikut membimbing anaknya terkait pembentukan karakter dan pengetahuan keuangan sejak usia dini. Pada akhirnya, kegiatan ini memberikan manfaat pada anak-anak di sekolah Taman Kanak-Kanak, dosen dan mahasiswa yang berkolaboasi untuk mengenalkan dan menanamkan pemahaman literasi keuangan sejak dini sehingga terbentuk generasi bijak keuangan.
Meningkatkan Harapan Bangsa Melalui Literasi Keuangan Pada Kegiatan Ekstrakurikuler Njo Anastasia; Nanik Linawati; Dewi Pertiwi
Share: Journal of Service Learning Vol. 11 No. 1 (2025): FEBRUARY 2025
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/share.11.1.48-56

Abstract

Kegiatan ekstrakurikuler atau eskul merupakan wadah bagi siswa untuk mengembangkan potensi diri secara positif serta membangun karakter. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini melalui kegiatan ekstrakurikuler untuk meningkatkan literasi tentang keuangan secara personal pada para siswa sekolah tingkat pertama. Siswa diharapkan dapat mengembangkan literasi keuangannya dan melakukan pengelolaan keuangan secara personal untuk tujuan masa depan. Kegiatan ini dilakukan selama satu semester pada periode Agustus 2023 – Januari 2024 setelah kegiatan intrakurikuler sekolah berakhir. Metode yang digunakan pada kelas ekskul literasi keuangan adalah metode interaktif untuk penyampaian materi tentang Otoritas Jasa Keuangan (OJK), pasar modal dan lembaga keuangan lain serta materi tentang pengelolaan keuangan, produk-produk keuangan dan teknik berinvestasi. Proses penyampaian materi dimulai dengan presentasi materi secara interaktif serta didukung media lain seperti kartu permainan, permaian games dan alat peraga boneka. Pada akhir kegiatan dilakukan evaluasi untuk mengukur pencapaian hasil dari kegiatan yang sudah dilaksanakan serta pertanggung jawaban ke pihak sekolah. Hasil evaluasi dari kegiatan ekskul ini membuktikan bahwa siswa menjadi lebih hati-hati dalam membelanjakan uangnya, lebih mandiri mengelola keuangan dan mulai belajar berinvestasi secara sederhana menggunakan aplikasi yang tersedia pada smartphone. Dalam jangka panjang, edukasi keuangan yang telah dilakukan sejak dini pada siswa SMP Santo Carolus diharapkan dapat membentuk karakter yang mandiri dan bertanggung jawab, serta mampu melakukan perencanaan untuk masa depannya secara sederhana.
Co-Authors Adelynn Regina Gunawan Adriel Dianto Adwin Surja Atmadja Agnes Eval Agnes Eval Aida Fitriani Tobing Aida Fitriani Tobing Aileen Liana Suwitro Alberto Orson Ongkowidjojo Alvin Januar Haryono Alvin Murthi Amelia Amelia Amelia Feliciana Ticoalu Andrew Darrent Andrian Sumtoro Angelie, Jesshelyn Angeline Roesdiyono Arnoldus Henry Tjahyono Austin Adiputra Tahir Purwantoro Avila, Axel Barca Hadi Juwono Benny Poerbantanoe Brian Zakaria Budiman, Januar Caroline Faustina Wicaksono Chan Hengky Chandra Chavela Wynet Christiono Utomo Christopher Bradley Budiono Chriswanto, Evelyn Jennis Chyntia Iswantoro Connie Susilawati Connie Susilawati Dave Reynard Denny Stevanus Widyanto Desy Delvina Wijaya Dewi Pricilia Sari Dicky Fredy Widjaja Edward Gondo Kusuma Emmanuelle Christiane Emmanuelle Christiane Evelyn Evelyn Evelyn Evelyn EVELYN EVELYN Fabian Hidayat Felicia Wongosari Foedjiawati Foedjiawati Fransisca Andreani Fransisca Andreani Fransisca Fransisca Gemiartha, Celine Morgan Gesti Memarisa Gesti Memarista Gilbert Alexander Grace Latumahina Hansel William Ongkowijaya Hanskey Tanugara Harjanti, Dhyah Hendarto, Kevin Hendra Hendra Hermawan, Surya Herwono Indra Saputra Ime Dwi Putri Faries Imelda Wijiyanti Jani Rahardjo Jani Rahardjo Jani Rahardjo Januar Budiman Januar Budiman Joshua Gondo Kusuma Junaedy Junaedy Juwono, Angela Juwono, Chrisna Hadi Kawano, Yuka Kayne, Steve Ken Ken Kerto Kevin Hendarto Kevin Ronaldo Gotama Kevin Wijaya, Kevin Kunto, Yohanes Sondang Lidya Priskila Thiosalim Limantoro, Nicholas Jonathan Liniwati Yuono Liniwati Yuono Lorenza, Delyn Margerita Wenny Jessica Mariana Ing Malelak Melani Setiawan Melani Setiawan Melinda Melyani Goni Melisa Margaretha Melisa Margaretha, Melisa Mellicha Jeni Lestaritio Mellisa Marcellina Gunawan Merlin Lenniawati Michaela, Olivia Muktiwibowo, Sebastian Arif Muliadihardjo Muliadihardjo Nanik Linawati Nathasya Wijaya Nony Kezia Marchyta Oka Christian Setiadiwiria Pappang, Rinita Pertiwi, Dewi Rachel Cintantya Rinita Pappang Rizon Rizon Ronaldi Rantelino Ronaldo Richard Gunawan Samantha Christy Tandono Samuel Hans Samuel Ongko Limantoro Sautma Ronni Basana Shierly Ivonne Shierly Ivonne Siana Halim Soetikno, Elbert Sofian Arif Susanto Stephanie Gozalie Stephanie Gozalie, Stephanie Stevanus Yuke Sudarsono, Jethson Edbert Sugondo, Amelia Surya Hermawan Susanto, Sofian Arif Sutoto Yakobus Sutoto Yakobus Syah, Angelique Regina Tan, Felice Carmelite Aprilie Tejokusumo, Paulin Timoticin Kwanda Timoticin Kwanda Timoticin Kwanda Timoticin Kwanda Timoticin Kwanda Veronika S. Herlimus Veronika S. Herlimus Victor Christian Gui Victor Winata Pranoto Vincent Wibisono Welly Setiadi Wibisono, Audi Widya Sari Puspa Dewi Suyanto Widyanto, Denny Stevanus Wirawan Wangsawinata Yanny Widiastuty Gunawan Yoe Filbert A Yoni Putranto Yuliana Lieyanto Yunita Handayani Yunita Handayani Yusuf, Keona