Claim Missing Document
Check
Articles

Found 34 Documents
Search

PERBANDINGAN LATIHAN GIVE AND GO DAN LATIHAN RONDO GAMES TERHADAP KETEPATAN PASSING DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA Rozi Hasan, Bachtiyar; Ribut Wahidi; Firman Adityatama
Jurnal Ilmiah Spirit Vol 26 No 1 (2026): JURNAL ILMIAH SPIRIT
Publisher : Universitas Tunas Pembangunan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36728/jis.v26i1.5542

Abstract

Penelitian Penelitian ini didasari dari kemampuan passing pemain SSB Brebes United yang kurang dan masih perlu ditingkatkan serta variasi latihan guna meningkatkan teknik passing dan akurasi passing masih kurang. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh latihan give and go dan latihan rondo games terhadap peningkatan ketepatan passing. Ketepatan pasing ini diukur menggunakan point apabila bola masuk mendapat point 50 dan sedangkan yang tidak mendapatkan point 0. Data penelitian dalam penelitian ini menggunakan data kuantitatif, yang mana dari sebelum dilakukan latihan (pre test) dan sesudah dilakukan latihan (post test) akan dihitung menggunakan point. Sampel dalam penelitian ini ada 24 siswa SSB Brebes United yang terdiri dari U-12 sebanyak 12 siswa dan U-14 sebanyak 12 siswa. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa ketepatan pasing menggunakan pelatihan give and go dan rondo games memiliki peningkatan tetapi hanya latihan passing give and go saja yang signifikan dan latihan ketepatan passing menggunakan passing rondo games tidak signifikan. Hal ini dibukikan dari hasil analisis data menggunakan SPSS versi 26 yaitu uji Paired sampel t-test sebagai pengujian hipotesis dimana hasil dari pengujian tersebut nilai signifikansi latihan give and go nilainya 0,000 < 0,05 dan rondo games nilai signifikansinya sebesar 0,555 > 0,05. Dan Pengujian statistik menggunakan independent sampel t-test kedua latihan passing give and go dan rondo games ini diperoleh hasil nilai sig. 0.001 < 0,05. Simpulan dari penelitian ini ada peningkatan antara sebelum dan setelah diberikan perlakuan melalui latihan give and go dan latihan rondo games terhadap peningkatan ketepatan passing pada SSB Brebes United U-12 dan U-14. Saran bagi pelatih dapat menjadikan latihan ini sebagai variasi latihan passing guna meningkatkan ketrampilan teknik dasar passing.
Penerapan Model Direct Instruction Terhadap Peningkatan Kemampuan Passing Atas Pada Permainan Bola Voli, 2022 amirudin, fahmi; Wahidi, Ribut
Journal of Physical Education and Sport Science Vol 7 No 2 (2025): Journal of Physical Education and Sport Science
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/jpess.v7i2.2229

Abstract

Fahmi Amirudin (NIM. 182223047), Penerapan Model Direct Instruction Terhadap Peningkatan Kemampuan Passing Atas Pada Permainan Bola Voli, 2022. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses penerapan model direct instruction untuk meningkatkan keterampilan Passing atas permainan bola voli pada siswa kelas V SDN 1 Salareuma. Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen dan jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian ini yaitu 17 siswa kelas V SDN 1 Salareuma. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini yaitu total sampling dengan memberikan treatment kepada 17 siswa kelas V SDN 1 Salareuma. Desain penelitian ini menggunakan one-group pretest-posttest design. Instrumen tes yang akan digunakan dalam penelitian ini yaitu tes kemampuan ketepatan saat melakukan Passing atas bola voli FrenchCooper. Teknik analisis data penelitian ini akan menguji prasyarat dan pengujian hipotesis menggunakan SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penerapan model Direct Instruction terhadap peningkatan kemampuan passing atas permainan bola voli pada pada siswa kelas V SDN 1 Salareuma memberikan pengaruh dengan nilai signifikansi 2 tailed 0,000 < 0,05 melalui uji T paired sample test. Dengan hasil tersebut menunjukan adanya perbedaan yang signifikan diantara hasil tes kemampuan passing atas sebelum dan sesudah dilakukan penerapan pembelajaran model Direct Instruction terhadap siswa kelas V SDN 1 Salareuma. Kata Kunci: Model Direct Instruction, Passing atas, Peningkatan, Bola Voli
PENGARUH LATIHAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI TERHADAP JUMP SERV DALAM PERMAINAN BOLA VOLI DI EKSTRAKURIKULER SMK NEGERI 1 KUNINGAN Riza Rizky Pratama, Riza; Rahman, Ramdhani; Wahidi, Ribut
Journal of Physical Education and Sport Science Vol 7 No 2 (2025): Journal of Physical Education and Sport Science
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/jpess.v7i2.2365

Abstract

Riza Rizki Pratama (NIM. 182223099), The Effect of Limb Muscle Strength on Jump Serv in Extracurricular Volleyball Game at SMK Negeri 1 Kuningan, Health and Recreation Physical Education Study Program, 2022. This study aims to determine the effect of leg muscle strength training on serv jumps in extracurricular volleyball games at SMK Negeri 1 Kuningan. This research uses the Pre Experimental Design research method. The population and sample in this study were students of SMK Negeri 1 Kuningan who took part in volleyball extracurricular which opened 20 students. The instrument used in this study used a muscle strength test with a jump shoot accuracy test. The data analysis technique of this study tested normality, homogeneity and T test using SPSS-21. Results Based on research and data analysis, it was found that there was an effect of skipping exercise on increasing jump serv skills in students who took volleyball extracurricular activities at SMKN 1 Kuningan. Based on the paired sample t-test table, it is known that the value of sig (2-tailed) is 0.000. Because the value of sig ( 2-tailed ) 0.000 < 0.05 , thus Ha is rejected and Ho is accepted. Thus, skipping exercise is an exercise method that can be used to improve jump service skills in volleyball games.
Pengaruh Pendidikan Jasmani terhadap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Siswa di Sekolah Dasar Negeri Sidorejo Hapsari, Dwi; Wahidi, Ribut; Suharningsih, Suharningsih
Indonesian Journal of Physical Education and Sport Science Vol. 3 No. 2 (2023): September: Indonesian Journal of Physical Education and Sport Science
Publisher : Indonesian Journal of Physical Education and Sport Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52188/ijpess.v3i2.1440

Abstract

Study purpose. This study aims to determine the effect of Physical Education, Sports, and Health (PJOK) learning on the clean and healthy lifestyle behaviour (PHBS) of sixth-grade students at Sidorejo State Elementary School in Pekalongan Regency. Materials and methods. This study used a mixed methods approach with a sequential exploratory design. The study population consisted of all 180 students at Sidorejo State Elementary School, with a sample of 30 sixth-grade students selected using purposive sampling. Data were collected using PJOK and PHBS learning questionnaires and analysed using validity, reliability, normality, and Product Moment correlation tests with the assistance of SPSS 25. Results. The results showed that all items in the instrument were valid and reliable with a moderate category. The data were normally distributed, and the correlation test results showed a value of r = 0.682 with a significance of 0.032 (p < 0.05), which means that there is a strong influence between PJOK learning and students' clean and healthy lifestyle behaviours. Conclusion. PJOK learning not only plays a role in increasing physical activity, but is also effective in fostering awareness and habits of clean and healthy living among primary school students.