Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

PENGARUH DARI PROBLEM POSING METHOD TERHADAP KREATIVITAS VERBAL SISWA SMP KELAS VII Priambodo, Bagus; Listiara, Anita; Astuti, Tri Puji
Jurnal Psikologi Vol 12, No 2 (2013): Oktober 2013
Publisher : Faculty of Psychology, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (197.615 KB) | DOI: 10.14710/jpu.12.2.109-120

Abstract

Verbal creativity is the ability to think fluent, flexible, and original that manifested through the words. Psychological freedom is one factor that can develop creativity. One alternative teaching methods that provide freedom in an atmosphere of learning is the Problem Posing Method (PPM) which is triggered by Paulo Freire. This research aims to determine the presence or absence of the influence of PPM on verbal creativity. Characteristic of the subjects was junior high school students in grade 7th, received conventional learning materials, and have never had learning by using PPM. This study used a non-randomized pretest-posttest control group design. Subjects in the study were divided into two, experimental group (N = 33) and control group (N= 35). The data was collected using the Verbal Creativity Test. The results of hypothesis testing used Independent Sample T Test techniques showed the differences of mean = 3.294, α = 0.014 with (p<0.05).Keywords: Verbal creativity, problem posing method, a test of verbal creativity, junior high school students
Microhabitat Assessment of Mangrove Pit Viper Cryptelytrops purpureomaculatus in Restricted Mangrove Area, Dumai, Riau Province, Sumatera Kurniawan, Nia; Priambodo, Bagus; Nugraha, Fitra Arya Dwi; Maulidi, Andri; Kurnianto, Agung Sih
Journal of Tropical Life Science Vol 7, No 2 (2017)
Publisher : Journal of Tropical Life Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11594/jtls.07.02.01

Abstract

Bandar Bakau is a mangrove conservation area with approximately 20 ha that preserves many kinds of fauna, including Mangrove Pit Viper Cryptelytrops purpureomaculatus. However, this species and its habitat are still poorly studied in Indonesia, particularly Sumatera island, despite it has a wide distribution in Southeast Asian countries. The main purpose of this study is to evaluate the microhabitat of Mangrove Pit Viper C. purpureomaculatus that found at a restricted mangrove area in Dumai, Riau Province. Visual Encounter Survey (VES) and deep interview methods were used in this study. The survey found six individuals of C. purpureomaculatus that mostly basking on the Avicennia marina and artificial building. Although Bandar Bakau is a tourism object, but no snakebite cases were found.
Pembentukan Satgas Siaga Covid-19 dan Implementasi Tupoksi Satgas Desa Mulyoagung Kabupaten Malang Amin, Mohamad; Novianti, Vivi; Sumberartha, I Wayan; Priambodo, Bagus; Amin, Ahya Zhilalikbar; Prihatnawati, Yayuk
Jurnal Graha Pengabdian Vol 2, No 4 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak : Perumahan Bukit Cemara Tujuh (BCT) memiliki empat RT yang terdiri RT 01, RT 02, RT 03 (di wilayah pemerintahan Kabupaten Malang) dan RT 07 di bawah Pemerintahan Kota Malang. RT 01, RT 02, RT 03 sama-sama berada di bawah lingkungan RW 12. Wilayah ini memiliki potensi yang sangat luar biasa diantaranya: warga selalu guyub dalam kegiatan-kegiatan masjid dan sosial kemasyarakatan lainnya, pemuda memiliki wadah dalam forum pemuda yang membantu menjaga keamanan kampung.  Potensi ini perlu diberdayakan dalam rangka siaga covid-19, sebab pandemi covid-19 mengharuskan kita semua untuk melakukan tindakan preventif agar selalu sehat. Untuk mengefektifkan siaga pandemic covid-19 ini di Perum BCT perlu dibentuk satgas agar lebih berdaya. Setelah terbentuk dilatih untuk menjalankan tugas pokok dan fungsi (TUPOKSI) satgas ini. Tujuan kegiatan ini adalah: 1) pembentukan satgas siaga covid-19 di RW 12 Perum Bukit Cemara Tujuh Dukuh Jatis Desa Mulyoagung Kabupaten Malang; 2) Pelatihan serta pendampingan tupoksi satgas siaga covid-19 di perum BCT; dan d) Pelaksanaan Tupoksi satgas siaga covid19 di Perum BCT. Manfaat kegiatan ini adalah mengedukasi warga RW 12 Perum BCT untuk selalu waspada dan senantiasa melaksanakan protokol kesehatan. Hasil kegiatan ini adalah: 1) Pembentukan Satgas Covid-19; 2) Penyemprotan Desinfektan di lingkungan RW 15 Perumahan BCT; dan 3) Edukasi masyarakat tentang Pola Hidup Sehat. Kegiatan ini perlu terus dilaksanakan secara terus menerus agar masyarakat selalu waspada dan senantiasa melaksanakan protocol kesehatan di situasi pandemic covid-19.Abstract : The results of this activity are: 1) Establishment of the Covid-19 Task Force; 2) Spraying disinfectant in the neighborhood of RW 15 BCT Housing; and 3) public education about a healthy lifestyle. This activity needs to be carried out continuously so that the community is always alert and always implements health protocols in the covid-19 pandemic situation. The results of this activity are: 1) Establishment of the Covid-19 Task Force; 2) Spraying disinfectant in the neighborhood of RW 15 BCT Housing; and 3) public education about a healthy lifestyle. This activity needs to be carried out continuously so that the public is always vigilant and always implements health protocols in the covid-19 pandemic situation. The results of this activity are: 1) Establishment of the Covid-19 Task Force; 2) Spraying disinfectant in the neighborhood of RW 15 BCT Housing; and 3) public education about a healthy lifestyle. This activity needs to be carried out continuously so that the community is always alert and always implements health protocols in the covid-19 pandemic situation.
Socialization of The Google Docs Usage as a File Collaboration Media During Pandemic Fajri, Misbahul; Priambodo, Bagus; Jumaryadi, Yuwan
International Journal of Community Service Learning Vol 5, No 4 (2021): November 2021
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (319.245 KB) | DOI: 10.23887/ijcsl.v5i4.40922

Abstract

Teknologi yang berkembang pesat saat ini memudahkan manusia dalam melakukan pekerjaannya. Perkembangan teknologi informasi yang berkembang pesat menuntut kemampuan warga untuk dapat beradaptasi dengan perkembangan teknologi yang ada. Seseorang dapat melakukan pekerjaannya dari jarak jauh di rumah, tanpa harus datang ke kantor. Agar proses kerja jarak jauh menjadi lebih lancar, orang tersebut harus terlebih dahulu memahami penggunaan teknologi untuk membantu pekerjaannya. Di masa pandemi, pelatihan penggunaan Google Suite (Google Docs) sangat bermanfaat sehingga nantinya jika ada proses data yang harus di-share akan mempermudah proses update data. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk berbagi ilmu agar warga di Desa Meruya Utara dapat menambah pengetahuan dan meningkatkan kemampuannya dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dengan memperkenalkan Google Docs sebagai media kolaborasi file di masa pandemi. Metode yang digunakan adalah metode sosialisasi praktis dengan memberikan pelatihan Google Docs sehingga diharapkan melalui sosialisasi ini pemahaman dan penguasaan penggunaan Google Docs bagi warga di Meruya Utara dapat tercapai. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan menunjukkan bahwa para peserta kegiatan pengabdian masyarakat dapat memahami pentingnya penggunaan Google Docs di masa pandemi.
ANALISIS PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK DALAM MENDUKUNG PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL Jumaryadi, Yuwan; Priambodo, Bagus
Jurnal Sistem Informasi, Teknologi Informatika dan Komputer Volume 14 No 1, September Tahun 2023
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24853/justit.14.1.%p

Abstract

Peran dari teknologi informasi di suatu institusi sangatlah dibutuhkan untuk menunjang kinerja karyawan di institusi tersebut. Tingkat efisiensi dan eketivitas dari suatu proses akan semakin meningkat dengan adanya teknologi informasi. Evaluasi terhadap usabilitas merupakan hal yang penting untuk mencari tahu mengenai kepuasan pengguna dalam menggunakan produk sehingga dapat memberikan rekomendasi terhadap sistem informasi. Penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan user experience dalam mengunjungi Sistem Informasi Akademik
Evaluasi Kualitas Sistem Informasi Akademik Dengan Webqual dan IPA Jumaryadi, Yuwan; Fajri, Misbahul; Priambodo, Bagus
JOINS (Journal of Information System) Vol. 7 No. 2 (2022): Edisi November 2022
Publisher : Program Studi Sistem Informasi, Universitas Dian Nuswantoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/joins.v7i2.6187

Abstract

Peran dari teknologi informasi di suatu institusi sangat dibutuhkan untuk menunjang kinerja karyawan di institusi tersebut. Penggunaan teknologi informasi akan meningkatkan tingkat efisiensi dan eketivitas dari suatu proses. Evaluasi terhadap usabilitas merupakan hal yang penting dalam memberikan rekomendasi terhadap sistem informasi untuk meningkatkan kepuasan pengguna. Penelitian ini melakukan evaluasi terhadap kualitas sistem informasi akademik di salah satu perguruan tinggi di Jakarta menggunakan menggunakan metode Website Quality (WebQual) dan Importance Performance Analysis (IPA). Kuadran I merupakan kuadran dengan prioritas penting, dimana indikator pada kuadran I adalah Usability_2. Pada Kuadran II sistem informasi akademik harus mempertahankan indikator yang ada seperti Inf_Qual_1, Inf_Qual_2, Inf_Qual_3, Inf_Qual_4, Usability_1, Usability_3, dan Usability_4. Pada kuadran III merupakan indikator yang dapat diabaikan kepentingannya, dimana indikator yang terdapat didalamnya adalah Serv_Int_4, Serv_Int_3, Inf_Qual_5, Usability_5, dan Usability_6, dan kuadran IV dinilai memiliki tingkat kepentingan yang rendah namun memiliki tingkat kinerja yang sangat baik dimana indikatornya adalah Serv_Int_1, Serv_Int_2, Usability_7. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, maka indikator Usability_2 merupakan hail prioritas agar dapat ditingkatkan untuk meningkatkan kepuasan pengguna terhadap penggunaan sistem informasi akademik.
SISTEM OTOMATISASI PAYROL BERDASARKAN KINERJA KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE BEHAVIORALLY ANCHORED RATING SCALES Maulana, Irwan; Priambodo, Bagus
Jurnal Informatika Vol 8, No 2 (2024): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jika.v8i2.10093

Abstract

Kendala dalam penilaian kinerja karyawan di PT. Prisma Harapan masih dilakukan secara manual di excel, sehingga proses menjadi lama dan tidak ada pengukuran kinerja secara objektif. Untuk mengatasi hal ini, diusulkan aplikasi otomatisasi penggajian berdasarkan Behaviorally Anchored Rating Scales (BARS). Penilaian melibatkan kriteria seperti kemampuan, kapasitas pemecahan masalah, kerjasama tim, komitmen, dan karakter. Metode penelitian dilakukan melalui studi literatur, wawancara, dan observasi di PT. Prisma Harapan. Dalam penelitian ini aplikasi dibuat dengan pengembangan perangkat lunak berbasis metode spiral dengan mengimplementasikan metode BARS, metode blackbox digunakan untuk pengujian aplikasi. Selanjutnya dilakukan wawancara terhadap stackholder berkaitan dengan aplikasi yang digunakan. Berdasarkan hasil uji aplikasi dari metode BARS menunjukan peningkatan rating kinerja karyawan tertinggi yaitu 250% dan terendah 50% dari total gaji. Peningkatan pendapatan dapat diamati secara jelas saat menggunakan BARS dibandingkan dengan sistem sebelumnya. Manfaat penelitian membantu manajemen dalam membuat keputusan terkait kinerja karyawan dan memastikan penggajian yang lebih akurat dan efisien.
Community Structure of Dragonfly (Anisoptera) and Damselfy (Zygoptera) at The Gunung Sigogor Nature Reserve, East Java, Indonesia Susanto, Muhamad Azmi Dwi; Priambodo, Bagus; Firmansyah, Richo; Pranata, Dicky Candra; Aninnas, Afina Nur; Aji, Fajar Dwi Nur; Widodo, Tri Wahyu; Gunawan, Gunawan; Permana, Danafia; Adiba, Faisal Yanuar; Ristanto, Yuri; Erfanda, Muhamad Prayogi; Kadafi, Ahmad Muammar
Biota Vol 14 No 2 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20414/jb.v14i2.364

Abstract

Gunung Sigogor Nature Reserve is a conservation forest administratively located in Ngebel District, Ponorogo Regency, East Java, Indonesia. The dragonfly and damselfly community structure, which includes diversity, abundance, evenness and dominance, can be used as an early indicator of changes in environmental conditions, especially in aquatic ecosystems. This study aimed to determine dragonfly and damselfly’s community structure, diversity, evenness, dominance, and habitat preference. This study uses the Visual Encounter Survey (VES) observation and transect methods. This method is carried out by tracing all predetermined observation stations by recording the diversity of dragonfly species and counting the number of individuals. The study conducted in the Gunung Sigogor Nature Reserve area showed 15 species from 8 families consisting of 9 species of Suborder Anisoptera and six species of Suborder Zygoptera. In the results, the highest diversity index value was in the Small Stream (S3) with H'= 1.84. The evenness index, Goa Jepang Stream (S5), has the highest value with a value of E=0.9, and the dominance index of Watu Bandar Stream (S6) location has the highest value with a value of C=1.
PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI YANG DAPAT MEMBANTU MASYARAKAT PADA TINGKAT KELURAHAN Jumaryadi, Yuwan; Handriani, Inge; Djahidin, Danny Yudin; Sari, Yunita Sartika; Fajri, Misbahul; Kurnianda, Nia Rahma; Priambodo, Bagus
Jurnal Pengabdian Masyarakat - Teknologi Digital Indonesia. Vol 3, No 2 (2024): Oktober 2024
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat - Universitas Teknologi Digital Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26798/jpm.v3i2.1464

Abstract

Penerapan teknologi informasi telah menjadi kebutuhan penting bagi organisasi/perusahaan dalam menjaga operasional layanan mereka. Dalam rangka memenuhi harapan stakeholder akan pelayanan yang cepat, tepat, dan efektif, suatu organisasi/perusahaan perlu memperhatikan kebutuhan dan keinginan stakeholder untuk mempertahankan kepuasan pelanggan. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memperkenalkan teknologi informasi yang dapat membantu masyarakat di tingkat kelurahan dalam meningkatkan efisiensi dan kualitas pelayanan publik serta kehidupan sehari-hari. Kegiatan ini dilakukan dengan memberikan pelatihan dasar mengenai pemanfaatan teknologi. Metode yang digunakan pada kegiatan ini asalah sosialisasi kepada karyawan kelurahan dan warga setempat. Hasil dari kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap teknologi informasi, sehingga mampu memanfaatkannya secara optimal dalam mendukung pelayanan publik. Pelaksanaan pengabdian ini memberikan dampak positif dalam mempercepat adopsi teknologi di tingkat kelurahan serta memperkuat partisipasi masyarakat dalam transformasi digital.
Peran Pemerintah Daerah Dalam Program Deradikalisasi Eks Narapidana Terorisme di Kabupaten Klaten Priambodo, Bagus; Widiyoga, Ganjar
Jurnal Politik dan Pemerintahan Daerah Vol 6, No 2 (2024): Desember
Publisher : Universitas Muara Bungo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36355/jppd.v6i2.131

Abstract

Lokasi penelitian ini di Kantor Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Klaten. Narasumber penelitiannya antara lain Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Klaten, Eks Narapidana Terorisme, dan Tokoh Masyarakat. Penelitian ini menggunakan beberapa variable antara lain peran regulator, dinamisator, fasilitator dan katalisator. Metode penelitiannya menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Peran  Regulator berpedoman pada peraturan gubernur jawa tengah nomor 35 tahun 2022 tentang Pencegahan Penanggulangan Ekstrimisme Berbasis Kekerasan yang mengarah pada terorisme. Peran Dinamisator Pemda melalui bakesbangpol melakukan komunikasi lintas sectoral dengan dinas terkait untuk mengakomodir aspirasi eks napiter. Peran Fasilitator Pemda melalui badan kesatuan bangsa dan politik turut memfasilitasi eks napiter dengan pemberdayaan individu dalam rangka meningkatkan kesejahteraan perekonomian. Peran Katalisator Pemda melalui badan kesatuan bangsa dan politik turut berpartisipasi menggerakan masyarakat / re integrasi kehadiran eks napiter di lingkungan sosial.