Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Tri Hita Karana as a form of pro-environmental behavior in Bindu Traditional Village I Putu Surya Anggana; I Gede Mudana; Ni Nyoman Triyuni; Ni Made Rai Sukmawati
International Journal of Green Tourism Research and Applications Vol. 4 No. 1 (2022): June 2022
Publisher : International Journal of Green Tourism Research and Applications

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (715.745 KB) | DOI: 10.31940/ijogtra.v4i1.30-37

Abstract

This research aims to describe the pro-environment behavior based on the Tri Hita Karana concept in Bindu Traditional Village, Badung, Indonesia. This type of research uses a qualitative descriptive method to explain Tri Hita Karana as a form of pro-environmental implementation in Bindu Traditional Village. The results show that the implementation of pro-environmental behavior in the form of Tri Hita Karana teachings in people's lives in the Parhyangan (aspects of God) is realized by worshiping and serving the God, in the Pawongan (aspects of human) by helping each other and working together with humans, and in the Palemahan (aspects of natural environment) by preserving nature.
Compensation Strategy to Maintain Employee Loyalty at Royal Kamuela Villas & Suites, Monkey Forest Ubud Luh Putu Maryani; Made Sudiarta; Kanah; I Putu Budiarta; Ni Made Rai Sukmawati
International Journal of Glocal Tourism Vol. 3 No. 3 (2022): International Journal of Glocal Tourism - September 2022
Publisher : Catuspata Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Purpose: The purpose of this research is to determine the compensation strat-egy in maintaining employee loyalty and determine how much employee satis-faction with compensation provided by company at Royal Kamuela Villas & Suites at Monkey Forest Ubud. Research methods: The analytical technique used is the SWOT analysis technique, with internal and external indicators, analyzed using the Internal Factor Analysis Summary (IFAS) matrix, External Factor Analysis Summary (EFAS) matrix, Internal-External (IE) matrix and SWOT matrix. Findings: The result of IFAS matrix analysis with the main strength is paying salaries to employee according to the minimum wage and workload of em-ployees and the main weaknesses is the existence of routine outing activities for employee. The result of EFAS matrix analysis with the main opportunity is strategic work location for employee makes it easy for employees to access the workplace and the main threat is competition between workers is getting tighter, making employees reluctant to leave the workplace. The position of Royal Kamuela Villas & Suites is in the Cell I (growth). Implication: The result of satisfaction questionnaire shows that each indicator is dominated by totally satisfied, which means that the employee are very sat-isfied with the compensation provided by the company.
Inovasi Kuliner Lokal Ketela Ungu sebagai Breakfast Di Desa Wisata Sangkan Gunung Ida Ayu Elistyawati; I Gusti Made Wendri; Ni Made Rai Sukmawati; Ni Putu Wiwiek Ary Susyarini
Jurnal Pemberdayaan Ekonomi Vol. 1 No. 1 (2022): Februari
Publisher : Penerbit Goodwood

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (918.8 KB) | DOI: 10.35912/jpe.v1i1.926

Abstract

Purpose: Improving the skill of Pokdarwis members to make innovation in processing the breakfast menu ketela ungu. The food processing is based on the farm produce yielded in local farming, for increasing the selling value of the farm produce. Method: This training uses the socialization method as well as the technique of ketela ungu processing producing ‘bubuh sumsum’, ‘giling-giling’, ‘batun salak’ and ‘ongol-ongol’ as item of breakfast. Participant Assesment: The assessment is based on the participants’ involvement on the training. Result: The output of the training includes; “bubur sumsum’, ‘giling-giling’, ‘batun salak’, and ‘ongol-ongol’ as breakfast menu. These menu are served to the visitors visiting the village. Limitation: This training is to improve participants skill in processing ketela ungu as breakfast menu Contribution: In the form of training on breakfast menu is able to increase the competitiveness of human rresources in serving of breakfast menu , local culinary.
The Contribution Sources of Reservation To Room Occupancy During Covid-19 Pandemic at Renaissance Bali Uluwatu Resort & Spa I Gede Suwantara; Lien Darlina; I Gusti Agung Mas Krisna Komala Sari; Ni Made Rai Sukmawati
International Journal of Economics and Management Research Vol. 1 No. 2 (2022): August: International Journal of Economics and Management Research
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1881.833 KB) | DOI: 10.55606/ijemr.v1i2.32

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh dari sumber reservasi seperti, online travel agent, offline travel agent, free independent travellers (FIT), dan group serta untuk mengetahui variabel mana yang paling dominan dalam meningkatkan tingkat hunian kamar. di Renaissance Bali Uluwatu Resort & Spa. Data yang diperoleh adalah melalui wawancara, observasi, dokumentasi dan studi kepustakaan. Analisis data dilakukan dengan analisis kuantitatif data sekunder, seperti analisis korelasi parsial, analisis korelasi ganda, uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, uji hipotesis, analisis koefisien determinasi, analisis statistik koefisien standar beta dan kontribusi efektif diuji dengan SPSS v. 25. Berdasarkan hasil analisis, terdapat pengaruh positif dan signifikan secara parsial antara online travel agent terhadap tingkat hunian kamar dengan p-value .000 < 0,05, offline travel agent terhadap tingkat hunian kamar dengan p-value .000 < 0,05, free independent traveler (FIT) terhadap tingkat hunian kamar dengan p-value .000 < 0,05 dan kelompok terhadap tingkat hunian kamar dengan p-value .000 < 0,05. Seperti halnya online travel agent, offline travel agent, free independent travellers (FIT), dan rombongan secara positif dan simultan mempengaruhi tingkat hunian kamar dengan p-value sebesar .000 < 0,05. Variabel dominan dalam peningkatan tingkat hunian kamar di Renaissance Bali Uluwatu Resort & Spa adalah online travel agent dengan nilai sumbangan efektif (SE) sebesar 26%.
Marketing Strategies to Increase Room Occupancy at Jambuluwuk Oceano Seminyak Hotel I Gede Arimbawa; Ni Putu Wiwiek Ary Susyarini; Gede Ginaya; Ni Made Rai Sukmawati; Ni Made Sudarmini
International Journal of Travel, Hospitality and Events Vol. 2 No. 1 (2023): International Journal of Travel, Hospitality and Events
Publisher : The Postgraduate School of Tourism Sahid Polytechnic

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56743/ijothe.v2i1.232

Abstract

Purpose: This study aims to see the strengths and weaknesses of internal factors as well as opportunities and threats of external factors and to formulate appropriate marketing strategies in increasing room occupancy rates at a 5-star hotel in Seminyak, Bali. Research methods: Data collection methods used are observation, interviews, questionnaires, and document study. The data analysis technique is descriptive qualitative analysis, IFAS matrix (internal strategy factor), EFAS matrix (external strategy factor), SWOT analysis and SWOT matrix. The method of determining the sample is purposive sampling, namely selecting respondents with certain criteria with 6 respondents. Results and discussion: There are 10 indicators of internal factors that become strengths, 5 indicators of internal factors that become weaknesses, 6 indicators of external factors that become opportunities, and 1 indicator of external factors that become threats. The results of the IE matrix research show that the strategy used is in column I, namely the growth strategy of the company itself. Implication: The SWOT analysis resulted in 8 strategies, namely the SO strategy that can be applied such as increasing collaboration with other offline travel agents and holding activities by utilizing the attractiveness of local (Balinese) culture. Keywords: hotel, room occupancy rate, SWOT, marketing mix.
PELATIHAN BAHASA JEPANG DASAR BAGI PELAKU WISATA DAN PELATIHAN PEMBUATAN ECO ENZIM UNTUK IBU-IBU PAKIS DESA ADAT MAS, KECAMATAN UBUD, KABUPATEN GIANYAR Lien Darlina; Ni Made Rai Sukmawati; Wahyuning Dyah; Solihin Solihin
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 10 (2023): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Oktober 2023
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v2i10.939

Abstract

Pelatihan Bahasa Jepang Dasar Bagi Pemandu Wisata dan Pelatihan Pembuatan Eco Enzim Untuk Ibu-ibu Pakis Desa Adat Mas Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar sangat diperlukan. Hal tersebut sangat penting bagi warga Desa Adat untuk menambah pengetahuan dan keterampilan dalam mendukung perekonomian dan masalah sampah dapur rumah tangga di era corona yang selama ini masyarakat banyak bergerak di bidang kerajinan perkayuan terutama ukiran kayu yang merupakan ikon pariwisata di daerah ini. Juruan Pariwisata Politeknik Negeri Bali sebagai lembaga pendidikan vokasi mengamati perkembangan pariwisata alam, seni dan budaya serta keterampilan praktis warga di Desa Mas, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar memerlukan peningkatan SDM pelaku wisata lebih lanjut di era corona ini, baik di bidang promosi wisata maupun keterampilan baru dalam mengatasi sampah dapur rumah tangga. Dari survei dan pengamatan yang dilakukan di Desa Adat Mas, masih adanya hambatan-hambatan dalam pengelolaan berbagai potensi wisata, terutama tentang promosi wisata alam, seni budaya dan kebahasan yang dihadapi oleh pelaku pariwisata dan pengetahuan cara mengatasi sampah dapur rumah tangga. Oleh karena itu kemampuan promosi dan komunikasi masyarakat yang masih minim harus diimbangi oleh kemampuan promosi dan kemampuan bahasa asing untuk melayani para wisatawan asing tersebut. Kondisi ini perlu disikapi dengan memberikan pelatihan bahasa asing khususnya bahasa Jepang dasar dan promosi wisata yang menekankan pada pelayanan pariwisata dan komunikasi sehari-hari, serta Pelatihan Pembuatan Eco Enzim Untuk Ibu-ibu Pakis Desa Adat Mas untuk mengatasi sampah dapur menjadi bermanfaat. Dengan meningkatnya pengetahuan bahasa Jepang, metode promosi pariwisata yang tepat dan pengetahuan tentang eco enzim diharapkan akan meningkatkan kualitas sumber daya masyarakat Desa Mas tersebut dalam meningkatkan kualitas layanan kepada pengunjung (customer service) khususnya wisatawan asing dapat mencapai kepuasan pengunjung (customer satisfaction) yang pada gilirannya wisatawan asing akan lebih banyak datang dan pada gilirannya dapat meningkatkan ekonomi masyarakat.
PELATIHAN BAHASA JEPANG DASAR BAGI PELAKU WISATA DAN PELATIHAN PEMBUATAN ECO ENZIM UNTUK IBU-IBU PAKIS DESA ADAT MAS, KECAMATAN UBUD, KABUPATEN GIANYAR Lien Darlina; Ni Made Rai Sukmawati; Wahyuning Dyah; Solihin Solihin
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 10 (2023): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Oktober 2023
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v2i10.939

Abstract

Pelatihan Bahasa Jepang Dasar Bagi Pemandu Wisata dan Pelatihan Pembuatan Eco Enzim Untuk Ibu-ibu Pakis Desa Adat Mas Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar sangat diperlukan. Hal tersebut sangat penting bagi warga Desa Adat untuk menambah pengetahuan dan keterampilan dalam mendukung perekonomian dan masalah sampah dapur rumah tangga di era corona yang selama ini masyarakat banyak bergerak di bidang kerajinan perkayuan terutama ukiran kayu yang merupakan ikon pariwisata di daerah ini. Juruan Pariwisata Politeknik Negeri Bali sebagai lembaga pendidikan vokasi mengamati perkembangan pariwisata alam, seni dan budaya serta keterampilan praktis warga di Desa Mas, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar memerlukan peningkatan SDM pelaku wisata lebih lanjut di era corona ini, baik di bidang promosi wisata maupun keterampilan baru dalam mengatasi sampah dapur rumah tangga. Dari survei dan pengamatan yang dilakukan di Desa Adat Mas, masih adanya hambatan-hambatan dalam pengelolaan berbagai potensi wisata, terutama tentang promosi wisata alam, seni budaya dan kebahasan yang dihadapi oleh pelaku pariwisata dan pengetahuan cara mengatasi sampah dapur rumah tangga. Oleh karena itu kemampuan promosi dan komunikasi masyarakat yang masih minim harus diimbangi oleh kemampuan promosi dan kemampuan bahasa asing untuk melayani para wisatawan asing tersebut. Kondisi ini perlu disikapi dengan memberikan pelatihan bahasa asing khususnya bahasa Jepang dasar dan promosi wisata yang menekankan pada pelayanan pariwisata dan komunikasi sehari-hari, serta Pelatihan Pembuatan Eco Enzim Untuk Ibu-ibu Pakis Desa Adat Mas untuk mengatasi sampah dapur menjadi bermanfaat. Dengan meningkatnya pengetahuan bahasa Jepang, metode promosi pariwisata yang tepat dan pengetahuan tentang eco enzim diharapkan akan meningkatkan kualitas sumber daya masyarakat Desa Mas tersebut dalam meningkatkan kualitas layanan kepada pengunjung (customer service) khususnya wisatawan asing dapat mencapai kepuasan pengunjung (customer satisfaction) yang pada gilirannya wisatawan asing akan lebih banyak datang dan pada gilirannya dapat meningkatkan ekonomi masyarakat.