Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

MENGATASI BODY DISSATISFACTION PADA WANITA DEWASA AWAL MELALUI KONSELING REALITA DI KABUPATEN KUDUS Hidayati, Siti Noor; Sumarwiyah, Sumarwiyah; Lestari, Indah
Jurnal Muria Research Guidance and Counseling (MRGC) Vol 2, No 1 (2023): JURNAL MURIA RESEARCH GUIDANCE AND COUNSELING APRIL 2023
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/mrgc.v1i2.8771

Abstract

The research objectives in this study are: (1) To find the factors that influence Body Dissatisfaction in early adult women. (2) Helping to overcome Body Dissatisfaction through Reality counseling . Body dissatisfaction is a negative evaluation of the body that occurs because of the difference in body size and shape that you currently have with other people's body sizes and shapes that are more ideal. Indirectly, many women are dissatisfied with the shape and size of their bodies caused by physical changes at every stage of development and the prevailing beauty standards. Reality Counseling is a form of practical, relatively simple help relationship and a form of direct assistance to the counselee that the counselor can do in order to develop and foster the counselee's personality/mental health. The process of providing assistance is carried out by giving responsibility to the counselee concerned. Body dissatisfaction is a negative evaluation of the body that occurs because of the difference in body size and shape that you currently have with other people's body sizes and shapes that are more ideal. Indirectly, many women are dissatisfied with the shape and size of their bodies caused by physical changes at every stage of development and the prevailing beauty standards This research was conducted in the Kudus area. The research approach used is a qualitative case study. The research subjects or counselees are NP and AK. Data collection techniques using observation, interviews and home visits. Analysis of the data used is the bacon system. The results showed that the internal body dissatisfaction factors for counselee I (NP) were: biological and physical. The external factors are: body comparison. Counsel II (AK) on the internal factors that cause body dissatisfaction, namely: individual psychological and cognitive characteristics. While external factors are: exposure to social media and film shows. After giving Reality counseling, the counselee I and counselee II can be more confident with their appearance and physical form, do not compare their physique with others, and evaluate their body shape positively
PENINGKATAN KEMATANGAN PILIHAN KARIR PESERTA DIDIK MELALUI LAYANAN INFORMASI BERMUATAN INTERNET Revlina, Intan; Lestari, Indah; Sumarwiyah, Sumarwiyah
Jurnal Muria Research Guidance and Counseling (MRGC) Vol 2, No 2 (2023): JURNAL MURIA RESEARCH GUIDANCE AND COUNSELING OKTOBER 2023
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/mrgc.v2i2.10532

Abstract

The purpose of this study are: 1) to describe the implementation of Internet-based information services in an effort to increase the consolidation of students' career choices. 2) Obtaining Increased Consolidation of Student Career Choices through Internet-Based Information Services. The results of research on Strengthening Career Choices Students in the Pre-Cycle obtained a score of 14 (47%) in the Poor category, in Cycle I obtained an average score of 20 (67%) in the Enough category and in Cycle II obtained an average score of 2 (87%) in the Very Good category. The conclusions of this study are: "1. Internet-Based Information Services can Increase the Consolidation of Student Career Choices. 2. Consolidating Student Career Choices can be increased through Internet-Based Information Services, Consolidation of Student Career Choices in Cycle I obtained a score of 77 (76%) in the Enough category. Cycle II obtained a score of 91 (79%) in the Good category.
MENGATASI KESULITAN DALAM MENGAMBIL KEPUTUSAN KARIR MENGGUNAKAN PENDEKATAN TRAIT AND FACTOR Manasikana, Arina; Kiswantoro, Arista; Sumarwiyah, Sumarwiyah
Jurnal Muria Research Guidance and Counseling (MRGC) Vol 3, No 1 (2024): JURNAL MURIA RESEARCH GUIDANCE AND COUNSELING APRIL 2024
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/mrgc.v3i1.11168

Abstract

The purpose of the research conducted was to find factors that cause students to experience difficulties in career decision making and help overcome difficulties in career decision making. This research uses a trait and factor approach. This type of research is qualitative case study. The research subjects were students of class XI electronics and XII graphical production at SMK N 1 Kalinyamatan. The data collection techniques used are observation, interview, and documentation techniques. The data analysis used is flow data analysis or flow (flow model analysis).  The results of the study prove that the application of the Trait and Factor approach with the problem of difficulty in making student career decisions is effective in dealing with these problems. The problems of counselee I and counselee II have the same causal factors, which are differences of opinion with parents and the family economy and not knowing their talents and interests and not knowing about the world of work.  The implementation of the trait and factor approach to the problem can be handled well, the counselee can make career decisions about his future and understand the consequences of the choices he makes.
MENGATASI MALAS BELAJAR MELALUI BEHAVIOR TEKNIK SELF MANAGEMENT PADA SISWA Muliasetyani, Maulinda Tri; Kiswantoro, Arista; Sumarwiyah, Sumarwiyah
Jurnal Muria Research Guidance and Counseling (MRGC) Vol 2, No 2 (2023): JURNAL MURIA RESEARCH GUIDANCE AND COUNSELING OKTOBER 2023
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/mrgc.v2i2.11144

Abstract

The objectives of this study are finding factors that influence learning laziness at SMK N 1 Kalinyamatan and overcoming learning laziness through the application of Behavior Counseling Self-Management Techniques. The type of research is qualitative case study. The data collection techniques are observation, interviews, documentation, and home visits. The results of the study prove that the application of Behavior Self Management techniques in overcoming learning laziness for TAS and AMN can change maladaptive behavior to adaptive behavior. Before counseling, the occurrence of learning laziness in students factor is the financial problems, over tired of working, and often playing game. AMN there are his busy schedule, often over tired hangs out or playing futsal. Therefore, TAS and AMN have learning laziness problems. After individual counseling to a better one, which means that individual counseling using the Behavioristic approach Self Management technique is successfully used to overcome the problem of learning laziness.
PENERAPAN KONSELING COGNITIVE BEHAVIOR THERAPY UNTUK MENINGKATKAN KONSENTRASI BELAJAR SISWA SMA N 1 GEBOG KUDUS Sa'adah, Nailis; Sumarwiyah, Sumarwiyah; Kusmanto, Agung Slamet
Jurnal Muria Research Guidance and Counseling (MRGC) Vol 3, No 1 (2024): JURNAL MURIA RESEARCH GUIDANCE AND COUNSELING APRIL 2024
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/mrgc.v3i1.11172

Abstract

The aim of this research is to determine the factors that cause students' low learning concentration and the application of individual counseling with a Cognitive Behavior Therapy approach to increase students' learning concentration. The type of research used is a qualitative case study. Data collection techniques use observation, interviews, home visits and documentation. The research results prove that the application of cognitive behavior therapy counseling can help increase students' learning concentration at AY and AMI. Before the counseling was carried out, AY and AMI students experienced low learning concentration because they were unable to divide their time between studying, playing and resting. Therefore, AY and AMI counselees have low learning concentration. After individual counseling for three meetings, students AY and AMI Sudha were able to concentrate during the learning process. 
Peran Orang Tua dalam Pembelajaran Daring pada Masa Pandemi Melalui Aplikasi Google Classroom Ferditama, Wisnu; Sumarwiyah, Sumarwiyah; K., M. Syaffruddin
Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Vol. 5 No. 3 (2021): Oktober
Publisher : LPPM Undiksha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jppp.v5i3.38832

Abstract

Peran orang tua dalam proses pembelajaran daring sangatlah dibutuhkan untuk memaksimalkan proses belajar mengajar. Penelitian inibertujuan untuk mengetahui peran orang tua pada pembelajaran daring melalui aplikasi google classroom pada masa pandemi. Penelitian ini tergolong ke dalam jenis penelitian deskriptif kualitatif. Subjek yang telibat dalam penelitian ini yakni siswa kelas IV sekolah dasar, orang tua siswa, serta satu orang guru. Pengumpulan data dalam penelitian dilakukan dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang diperoleh dalam penelitian kemudian dianalisis dengan menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif, yakni dengan cara menjabarkan hasil penelitian yang kemudian didukung oleh hasil penelitian terdahulu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam proses pembelajaran daring siswa sekolah dasar cenderung mengalami kendala dalam menggunakan aplikasi google clasroom serta mengalami kendala dalam memahami fitur-fitur yang telah tersedia di dalamnya. Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut yakni dengan memaksimalkan peran orang tua dalam kegiatan pembelajaran daring menggunakan google clasroom. Adapun peran orang tua dalam pembelajaran daring, yakni berperan sebagai guru dalam pembelajaran daring di rumah, berperan sebagai fasilitator, sebagai director, dan berperan sebagai motivator dalam pembelajaran daring dari rumah dan mampu membantu anak-anak dalam menyelesaikan kesulitan dalam pembelajaran daring di rumah menggunakan Google Classroom.
SOLUTION FOCUSED BRIEF COUNSELING (SFBC): ALTERNATIF PENDEKATAN DALAM KONSELING KELUARGA Sumarwiyah, Sumarwiyah; Zamroni, Edris; Hidayati, Richma
JURNAL KONSELING GUSJIGANG Vol 1, No 2 (2015): Jurnal Konseling Gusjigang Desember 2015
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.918 KB) | DOI: 10.24176/jkg.v1i2.409

Abstract

Solution Focused Brief Counseling meruppakan pendekatan konseling yang didasari oleh suatu pandangan bahwa sejatinya kebenaran dan realitas bukanlah suatu yang bersifat absolute namun realitas dan kebenaran itu dapat dikonstruksikan. Dalam konteks konseling keluarga dominasi salah satu anggota dana tau kepala keluarga sering menjadi pemicu masalah sehingga perlu didudukkan pada satu konteks penyelesaian masalah berbasis pada realitas yang ada. Konsleing keluarga dengan pendekatan ini memungkinkan konseli yang bermasalah dalam konteks keluarga memperoleh kemandirian dalam menyelesaikan masalah dan mencari solusi secara cepat dan tepat dalam mengatasi masalah-maslah yang ada dalam keluarga. Solution Focused Brief Counseling meruppakan pendekatan konseling yang didasari oleh suatu pandangan bahwa sejatinya kebenaran dan realitas bukanlah suatu yang bersifat absolute namun realitas dan kebenaran itu dapat dikonstruksikan. Dalam konteks konseling keluarga dominasi salah satu anggota dana tau kepala keluarga sering menjadi pemicu masalah sehingga perlu didudukkan pada satu konteks penyelesaian masalah berbasis pada realitas yang ada. Konsleing keluarga dengan pendekatan ini memungkinkan konseli yang bermasalah dalam konteks keluarga memperoleh kemandirian dalam menyelesaikan masalah dan mencari solusi secara cepat dan tepat dalam mengatasi masalah-maslah yang ada dalam keluarga. Solution Focused Brief Counseling meruppakan pendekatan konseling yang didasari oleh suatu pandangan bahwa sejatinya kebenaran dan realitas bukanlah suatu yang bersifat absolute namun realitas dan kebenaran itu dapat dikonstruksikan. Dalam konteks konseling keluarga dominasi salah satu anggota dana tau kepala keluarga sering menjadi pemicu masalah sehingga perlu didudukkan pada satu konteks penyelesaian masalah berbasis pada realitas yang ada. Konsleing keluarga dengan pendekatan ini memungkinkan konseli yang bermasalah dalam konteks keluarga memperoleh kemandirian dalam menyelesaikan masalah dan mencari solusi secara cepat dan tepat dalam mengatasi masalah-maslah yang ada dalam keluarga.
PENGEMBANGAN KEGIATAN BELAJAR SISWA MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN BERBASIS LATIHAN PENELITIAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR Sumarwiyah, Sumarwiyah
JURNAL KONSELING GUSJIGANG Vol 2, No 1 (2016): Jurnal Konseling Gusjigang Juni 2016
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (339.517 KB) | DOI: 10.24176/jkg.v2i1.558

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk 1). Mendeskripsikan penerapan Layanan Penguasaan Konten dengan teknik Latihan Penelitian untuk meningkatkan Hasil belajar IPA siswa di SD 1 Gondoharum Kudus. 2). Untuk mendeskripsikan peningkatan hasil belajar IPA siswa di SD 1 Gondoharum Kudus melalui Layanan Penguasaan Konten Model Pembelajaran Latihan Penelitian. Model latihan penelitian memiliki lima tahap yaitu pertama menghadapkan masalah, kedua mencari dan mengkaji data, ketiga mengkaji data dan eksperimentasi, ke empat merumuskan masalah dan tahap kelima menganalisis proses penelitian. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas IVA dan IVB SDN 1 Gondoharum Jekulo Kudus. Tehnik pengumpulan data berupa data pre test, post test, observasi, lembar kerja, dan dokumentasi. Keberhasilan penelitian ini terlihat dari penerapan Layanan Penguasaan Konten hasil observasi pada kelas eksperimen memiliki rata-rata skor 4,64 dengan kualifikasi sangat baik, sedangkan rata-rata kelas kontrol 3 dengan kategori cukup. Pembeajaran latihan penelitian untuk meningkatkan penguasaan konsep IPA dilihat dari perubahan nilai rata-rata pre test untuk kelas eksperimen dan kelas kontrol hampir sama yaitu 67,39 untuk kelas eksperimen dan 67,52 untuk kelas kontrol. Post test didapatkan bahwa nilai rata-rata post test siswa untuk kelas eksperimen sebesar 80,39 dengan nilai tertinggi 95 dan terendah 64. Untuk kelas kontrol nilai rata-rata sebesar 73,95 dengan nilai tertinggi 86 dan terendah 53.
PENERAPAN KONSELING BEHAVIOUR DENGAN TEKNIK SHAPING UNTUK MENINGKATKAN KEBIASAAN BELAJAR SISWA Jismi, Muhammad Faizul; Sucipto, Sucipto; Sumarwiyah, Sumarwiyah
Jurnal Muria Research Guidance and Counseling (MRGC) Vol 3, No 2 (2024): JURNAL MURIA RESEARCH GUIDANCE AND COUNSELING OKTOBER 2024
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/mrgc.v3i2.11686

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi kebiasaan belajar siswa serta mendeskripsikan upaya yang dapat dilakukan untuk membantu meningkatkan kebiasaan belajar tersebut. Penelitian menggunakan pendekatan studi kasus dalam bidang bimbingan dan konseling dengan penerapan teknik shaping, yaitu pembentukan perilaku baru melalui layanan konseling. Subjek penelitian adalah dua siswa kelas XI F6 SMA Negeri 2 Kudus. Instrumen yang digunakan meliputi observasi, wawancara, dan dokumentasi, dengan analisis data secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan konseling behavioristik dengan teknik shaping berdampak positif terhadap kebiasaan belajar siswa, ditunjukkan melalui peningkatan dalam aktivitas membaca dan mencatat, pengulangan materi pelajaran, konsentrasi belajar, serta penyelesaian tugas. Dengan demikian, teknik shaping efektif dalam membentuk kebiasaan belajar yang lebih baik pada siswa.
UPAYA MENINGKATKAN KONSEP DIRI POSITIF MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK ROLE PLAY Fahrulida, Umy; Sumarwiyah, Sumarwiyah; Pratomo, Susilo Adi
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 8 No. 2 (2025): Volume 8 No. 2 Tahun 2025
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v8i2.44903

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan konsep diri positif siswa kelas X9 SMAN 1 Mejobo Kudus melalui layanan bimbingan kelompok dengan teknik role play. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Bimbingan dan Konseling (PTBK) yang terdiri atas dua siklus, dengan setiap siklus meliputi tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X9 yang memiliki tingkat konsep diri rendah berdasarkan hasil asesmen awal. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, angket, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan konsep diri positif siswa setelah mengikuti layanan bimbingan kelompok dengan teknik role play. Peningkatan tersebut terlihat dari skor angket konsep diri yang meningkat secara signifikan dari pra tindakan ke pasca tindakan di setiap siklus. Dengan demikian, layanan bimbingan kelompok dengan teknik role play terbukti efektif dalam meningkatkan konsep diri positif siswa.