Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

THE EFFECT OF PROBLEM BASED LEARNING MODEL ON IMPROVING MATHEMATICAL CRITICAL THINKING ABILITY AND STUDENT LEARNING INDEPENDENCE IN MAN 1 MEDAN Siregar, Ahmad Rifai; Hasratuddin, Hasratuddin; Rangkuti, Yulita Molliq; Landong, Ahmad; Siregar, Julya Syahleni; Siregar, Fadhillah Rahma
Prima: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 9, No 1 (2025): PRIMA : Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : FKIP Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/prima.v9i1.12781

Abstract

The objectives of this research were to determine: (1) the effect of the Problem Based Learning learning model is better than the Ordinary Learning Model on improving students' critical mathematical thinking skills; (2) the interaction between learning and students' initial mathematical abilities on improving students' critical mathematical thinking skills; (3) the effect of the Problem Based Learning learning model is better than the Ordinary Learning Model on improving students' learning independence; (4) the interaction between learning and students' initial mathematical abilities on improving students' learning independence. The population in this study consisted of all tenth-grade students at MAN 1 Medan, and the sample comprised 60 students from classes X-9 and X-6, divided into experimental and control groups. The instruments used included a mathematical critical thinking skills test and a learning independence scale. Data were analyzed using two-way ANOVA. Based on the analysis, the following results were obtained: (1) The Problem Based Learning learning model has a better effect than the ordinary learning model in improving students' critical mathematical thinking skills; (2) there is no interaction between learning and students' initial mathematical abilities on improving students' critical mathematical thinking skills; (3) The Problem Based Learning learning model has a better influence than the ordinary learning model in increasing students' learning independence; (4) there is no interaction between learning and students' initial mathematical abilities towards increasing students' learning independence. Based on the results of this study, it is suggested that learning with problem based learning be used as an alternative for teachers to increase students' critical mathematical thinking skills and learning independence.
Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Budaya Jawa Dengan Pendekatan Realistic Mathematics Education Untuk Menumbuhkan Minat Belajar Siswa Kelas 3 SD Landong, Ahmad; Putri, Sabina; Zahra, Lutfiah Az; Febriyanti, Dea; Aulia, Ela; Bintari, Sri Surya; Ramadani, Tria; Serena, Serena; Putri, Juana Wangsa; Ananda, Riky
AR-RUMMAN: Journal of Education and Learning Evaluation Vol 2, No 1 (2025): Juni 2025
Publisher : CV. Rayyan Dwi Bharata

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57235/arrumman.v2i1.6127

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian RD yang bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berbentuk miniatur rumah adat Jawa yang diintegrasikan dengan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) guna meningkatkan minat belajar siswa kelas III SD pada materi bangun datar. Latar belakang penelitian ini didasari oleh rendahnya minat belajar siswa dan terbatasnya penggunaan media pembelajaran konkret serta metode pembelajaran yang masih bersifat konvensional. Penelitian menggunakan metode Research and Development (RD) dengan model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Media yang dikembangkan menggabungkan unsur budaya lokal Jawa, seperti rumah Joglo, untuk menjembatani pemahaman siswa terhadap konsep matematika melalui konteks nyata. Hasil validasi dari ahli materi dan media menunjukkan bahwa media yang dikembangkan sangat layak digunakan. Implementasi media di kelas menunjukkan peningkatan keterlibatan siswa dan minat belajar yang lebih tinggi. Dengan demikian, media pembelajaran berbasis budaya Jawa dan pendekatan RME terbukti efektif dalam mendukung proses belajar yang lebih kontekstual dan bermakna.
Pengembangan Lembar Kerja Peserta didik Berbasis Etnomatematika Menggunakan Model Realistic Mathematis Education (RME) Untuk Meningkatkan Komunikasi Matematis Siswa Di Kelas V SD Negeri 104305 Pergulaan Hanafi, Muhammad; Landong, Ahmad
TAKSONOMI: Jurnal Penelitian Pendidikan Dasar Vol. 5 No. 1 (2025): Taksonomi Jurnal Penelitian Pendidikan Dasar
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Muhammadiyah Buton

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : 1) Untuk mengetahui Validitas LKPD berbasis Etnomatematika menggunakan model RME. 2) Untuk mengetahui Keefektifan  LKPD yang ditinjau dari observasi keterlaksanaan pembelajaran yang terdiri dari 3 aspek, hasil yang diperoleh sebesar 3,60 (kategori “Terlaksana dengan Baik”) dikembangkan. 3) Untuk mengetahui Kepraktisan LKPD yang dikembangkan. dan 4) Untuk mengetahui bagaimana kemampuan literasi numerasi siswa. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan (research and development) dengan mengacu pada model ADDIE yang memiliki lima tahap yaitu Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. Hasil validasi penilaian ahli materi mendapatkan persentase 93,33% dari 9 pernyataan. Keefektifan LKPD dalam penelitian ditinjau dari kriteria yang ditetapkan yaitu Skor rata-rata keseluruhan nilai siswa sebelum menggunakan LKPD yaitu sebesar 61,57. Adapun skor rata-rata keseluruhan nilai siswa setelah menggunakan LKPD yaitu sebesar 85,25 dengan skor N-Gain sebesar 0,59 dengan kategori sedang. Dan untuk persentase ketuntasan kelasikal siswa memperoleh skor sebesar 85,00% dengan kategori sangat baik, Hasil penilaian rata- rata respon siswa bernilai positif dengan skor 91,38%.
PENGARUH MODEL JIGSAW MELALUI MEDIA PUZZLE PADA PELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MATERI PECAHAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SD 067257 MEDAN AMPLAS Landong, Ahmad; Sobirin, Ahmat; Husna, Asmaul; Apridayanti, Lisa; Nabila, Nabila; Sinta, Sinta; Nabila, Talitha; Rosadi, Ray Ade; Amalia, Ridani; Ardina, Zifanna; Ardini, Zifanny
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10, Nomor 02 Juni 2025 publish
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i02.27408

Abstract

This study aims to examine the effect of the Jigsaw type cooperative learning model combined with puzzle media on the mathematics learning outcomes of fourth grade students of SD 067257 Medan Amplas on fraction material. The background of this study is based on students' low understanding of the concept of fractions except for the presentation of abstract material and the use of conventional methods that are less interactive. The research method used is research and development (Research and Development) with the ADDIE model, and the Realistic Mathematics Education (RME) approach to deliver material with real contexts. The subjects of the study were 20 fourth grade students. The results showed that there was a significant increase in student learning outcomes in the experimental class (average posttest 83.7) compared to the control class (average posttest 72.1). The t-test showed a significance value of 0.002 <0.05, which indicated a significant difference in learning outcomes between the two groups. These findings announce that the integration of the Jigsaw model with puzzle media is able to create a more active, collaborative, and enjoyable learning atmosphere, as well as significantly improve students' understanding of fraction material. This study provides theoretical and practical contributions to the innovation of mathematics learning strategies at the elementary school level.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ETNOMATEMATIKA MENGGUNAKAN MODEL RME UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS V SD Landong, Ahmad; Kintan Muthia Suci; Asya Afrida; Dini Aulia; Indah Sekar Wangi
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 02` (2025): Volume 10 No. 2 Juni 2024 In Built
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i02`.25927

Abstract

This study aims to develop a mathematics learning media based on ethnomathematics using the Realistic Mathematics Education (RME) approach, integrating the local culture of the Bagas Godang traditional house. The research employed a Research and Development (R&D) method using the ADDIE model, which consists of five stages: analysis, design, development, implementation, and evaluation. The research subjects were fifth-grade students at SD IT Riadhul Habibi. The results indicate that the developed media is valid based on evaluations by media experts, material experts, and test item experts, and received positive responses from both teachers and students. Furthermore, the media effectivelyenhanced students' critical thinking skills, as evidenced by significant improvements in pretest and posttest scores, with high N-Gain values. Incorporating local cultural elements into the learning media made mathematics learning more contextual, meaningful, and engaging. However, some limitations remain, such as the lack of written educational information and the absence of usage guidelines. Therefore, further development is recommended to refine the media and expand its application across more diverse educational settings.
Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Budaya Jawa Dengan Pendekatan Realistic Mathematics Education Untuk Menumbuhkan Minat Belajar Siswa Kelas 3 SD Landong, Ahmad; Putri, Sabina; Zahra, Lutfiah Az; Febriyanti, Dea; Aulia, Ela; Bintari, Sri Surya; Ramadani, Tria; Serena, Serena; Putri, Juana Wangsa; Ananda, Riky
AR-RUMMAN: Journal of Education and Learning Evaluation Vol 2, No 1 (2025): Juni 2025
Publisher : CV. Rayyan Dwi Bharata

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57235/arrumman.v2i1.6127

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian RD yang bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berbentuk miniatur rumah adat Jawa yang diintegrasikan dengan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) guna meningkatkan minat belajar siswa kelas III SD pada materi bangun datar. Latar belakang penelitian ini didasari oleh rendahnya minat belajar siswa dan terbatasnya penggunaan media pembelajaran konkret serta metode pembelajaran yang masih bersifat konvensional. Penelitian menggunakan metode Research and Development (RD) dengan model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Media yang dikembangkan menggabungkan unsur budaya lokal Jawa, seperti rumah Joglo, untuk menjembatani pemahaman siswa terhadap konsep matematika melalui konteks nyata. Hasil validasi dari ahli materi dan media menunjukkan bahwa media yang dikembangkan sangat layak digunakan. Implementasi media di kelas menunjukkan peningkatan keterlibatan siswa dan minat belajar yang lebih tinggi. Dengan demikian, media pembelajaran berbasis budaya Jawa dan pendekatan RME terbukti efektif dalam mendukung proses belajar yang lebih kontekstual dan bermakna.
Desa Sumber Padi Sebagai Desa Percontohan (Model Pembangunan Desa Masa Depan di Kecamatan Lima Puluh Kabupaten Batu Bara) Sahrinal, Sahrinal; Tarigan, Muhammad Aidil Fitrayuda; Devira, Alya; Pradilla, Riska; Br Sembiring, Seftiana; Landong, Ahmad
PEMA Vol. 5 No. 3 (2025): In Process
Publisher : Perkumpulan Manajer Pendidikan Islam Indonesia (PERMAPENDIS) Prov. Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56832/pema.v5i3.1757

Abstract

Desa Sumber Padi Kecamatan lima puluh Kabupaten Batubara ditetapkan sebagai desa percontohan untuk menjadi model dalam pembangunan desa yang berorientasi pada masa depan. Hal ini didasarkan bagaimana Desa Sumber Padi bisa menjadi contoh yang efektif bagi desa-desa lainnya dalam mencapai pembangunan yang berkelanjutan. Fokusnya adalah pada peningkatan kesejahteraan masyarakat desa, serta mengoptimalkan potensi lokal yang ada, Pemuda yang Kreatif dan juga UMKM yang berada di desa sumber padi. Dengan menerapkan pendekatan partisipatif yang melibatkan masyarakat secara aktif dan memberdayakan mereka dalam proses pembangunan, Desa Sumber Padi menunjukkan kemampuan yang signifikan dalam meningkatkan potensi sebagai desa percontohan di kabupaten Batu Bara. Selain itu, desa ini juga berhasil mengembangkan ekonomi lokal melalui berbagai inisiatif yang melibatkan masyarakat, sehingga berdampak positif pada peningkatan kualitas hidup warga desa.
Pengaruh Model Realistic Mathematics Education Terhadap Literasi Matematis Pada Materi Penjumlahan Dan Pengurangan di Kelas V Putri, Charina; Landong, Ahmad
Cybernetics: Journal Educational Research and Social Studies Volume 5 Nomor 3 Juli 2024
Publisher : Pusdikra Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/cjerss.v5i3.2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran dengan menggunakan model Realistic Mathematics Education dapat meningkatkan kemampuan literasi matematika pada materi penjumlahan dan pengurangan siswa kelas V SDN 105356 Lubuk Pakam. Penelitian ini merupakan penelitian Quisi Eksperimen, pengambilan sampel menggunakan satu kelas yang dibagi dua yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. kelas eksperimen dengan jumlah sebanyak 15 siswa dan sebagai kelas kontrol dengan jumlah sebanyak 15 siswa. Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil belajar siswa yang disajikan menggunakan Model Pembelajaran Realistic Mathematics Education (RME) Terhadap literasi matematis pada materi penjumlahan dan pengurangan. Berdasarkan penelitian yang dilakukan pada kelas V SDN 105356 Lubuk Pakam, menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan dari penerapan model pembelajaran Realistic Mathematics Education (RME) hasil belajar siswa terhadap literasi matematis. Hal ini dapat dilihat berdasarkan rata-rata dari hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Realistic Mathematics Education (RME) dengan rata-rata 84,6. Sedangkan rata-rata hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Konvensional adalah 73,6. Berdasarkan hasil uji t dimana diperoleh 10,656 >2,660.
Pengembangan Bahan Ajar Matematika Kelas V Sd Menggunakan Model Rme Terhadap Motivasi Belajar Siswa landong, Ahmad; supriyono, supriyono; angraini br purba, widia; alisha mrp, Fanny; ihza lazuardi, yuri
Journal of Comprehensive Science Vol. 2 No. 6 (2023): Journal of Comprehensive Science (JCS)
Publisher : Green Publisher Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59188/jcs.v2i6.380

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keefektifan dan kevalidan bahan ajar berbasis Realistic Mathematis Education (RME) terhadap motivasi belajar siswa kelas V di salah satu sekolah dasar di kota Medan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pendekatan Realistic Mathematic Education (RME) terhadap hasil belajar matematika ditinjau dari motivasi belajar matematika peserta didik. Jenis penelitian adalah penelitian Metode penelitian yang digunakan merupakan model 4D meliputi: Define/analisis (2) perancangan (design), (3) pengembangan (development), Subjek penelitian yaitu peserta didik kelas V SD di Medan. Praktisnya bahan ajar dilihat dari isi dan tujuan yang jelas, mudah dibaca, tampilan menarik dan dapat meningkatkan daya tarik/minat peserta didik untuk belajar. Validitas dan Keefektifan bahan ajar dilihat dari meningkatnya hasil belajar peserta didik dengan tingkat ketuntasan belajar 96%. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahan ajar kecepatan menggunakan pendekatan realistic mathematic education (RME) dapatdikembangkan untuk Peserta didik kelas V Sekolah Dasar dinyatakan valid, praktis, dan efektif.
Pengembangan Media Ajar Berbasis Budaya Jawa Menggunakan Model Pembelajaran RME untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Sdn 101956 Sukaramai: Penelitian Landong, Ahmad; Anggreni, Dewi Rezeki; Astria, Niken Dea; Tazmi , Ayustia
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 3 No. 4 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 3 Nomor 4 (April 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v3i4.778

Abstract

This study aims to develop Javanese culture-based teaching media using the Realistic Mathematics Education (RME) learning model to improve students' interest and understanding of flat geometry material in grade V of SDN 101956 Sukaramai. This study uses the Research and Development (R&D) method with the ADDIE model which includes the stages of Analyze, Design, Development, Implementation, and Evaluation. The developed teaching media was validated by material experts, media experts, and teachers, and was declared very feasible with an average validation score above 4.5. The responses of teachers and students were also very positive, with the majority of students stating that the media was easy to use and interesting. The results of the effectiveness test showed an increase in the average student score from 58.3 (pretest) to 83.7 (posttest), with an N-Gain value of 0.61. These findings indicate that local culture-based teaching media is effective in improving students' interest and learning outcomes in mathematics. This media is also considered contextual, meaningful, and in accordance with the characteristics of elementary school students.