Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Cemara Education and Science

Pembelajaran yang Inovatif Guna Menciptakan Pembelajaran yang Kreatif di Tingkat Sekolah Dasar safitri, fina; Nasution, Abdul Fattah; Ramadina, Rifda
Cemara Education and Science Vol. 1 No. 4 (2023): Vol I. Edisi IV Tahun 2023
Publisher : Cendekia Madani Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62145/ces.v1i4.41

Abstract

Pembelajaran kreatif diperlukan agar siswa tidak jenuh dalam belajar. Pembelajaan yang inovatif mendorong siswa dan pendidik untuk dapat mengembangkan kemampuan di era digital untuk menghadapi kemajuan zaman. Banyak pengembangan pembelajaran inovatif yang memanfaatkan media- media digital yang mudah digunakan, perencanaan pembelajaran tidak hanya memperhatikan kebuutuhan siswa namun juga kebutuhan guru sebagai pendidik. Pembelajaran yang kreatif pada siswa tingkat sekolah dasar dibutuhkan untuk pengembangan kreatifitas siswa dan menumbuhkan motivasi belajar siswa. Adapun jurnal ini membahas upaya perencanaan yang dilakukan sekolah dalam mewujudkan pembelajaran inovatif guna menciptakan pembelajaran yang kreatif di tingkat sekolah dasar, serta penggunaan media yang inovatif dan kreatif dalam poses pembelajaran. Yang mana jurnal ini menggunakan pendekatan penelitian studi literatur. Penelitian dengan studi literature adalah penelitian dengan menganalisis sejumlah jurnal maupun artikel dari penelitian terdahulu yang relevan. Pengumpulan data dilakukan melalui jejak online dengan mencari jurnal dan artikel melalui google scholar. Kemudan disusun kembali menjadi satu kesatuan jurnal yang lengkap yang membahas topik yang dipilih untuk dikembangkan