Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

PELATIHAN SISWA (i) DALAM PENGENALAN KONSEP LAMBANG BILANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE MONTESSORI TEMA GO GREEN PADA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DI ALAM ISLAMIC RAINBOW SCHOOL LUWU TIMUR Juwita Crestiani; Opik Dwi Indah; Hermini Hermini
Jurnal Abdimas Indonesia Vol. 1 No. 1 (2021): Mei 2021
Publisher : Perkumpulan Dosen Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53769/jai.v1i1.43

Abstract

Kegiatan pengabdian ini di adakan pada bulan awal bulan November 2020. Kegiatan ini sangat bermanfaat bagi anak usia dini karena mereka dapat mengasah kemampuan memahami makna konsep bilangan dengan indikator mencocokkan angka dengan media real object yaitu buah melalui kegiatan mencocokkan jumlah buah dengan lambang bilangan. Sehingga dapat melatih anak berhitung dengan menyebutkan angka satu, dua tiga dan seterusnya sekaligus mengenal lambang bilangan atau angkanya. Selain itu, semakin mengasah potensi dari aspek kognitif, bahasa dan social. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini khususnya pada pendidikan anak usia dini di Alam Islamic Rainbow School di Wonorejo Timur Kab. Luwu Timur berupa pengenalan dan pengajaran lambang bilangan dengan mencocokkan dengan jumlah buahnya. konsep lambang bilanganKegiatan pengabdian ini dilaksanakan selama 1 Minggu, dimana dalam pelaksanaannya terbagi dalam beberapa tahap yaitu: (1) tahap perencanaan (plan), (2) tahap pelaksanaan (do) dan (3) tahap evaluasi (see). Hasil dari kegiatan ini, siswa yang ikut dalam kegiatan ini merasa sangat senang dan antusias. Ini terlihat dari sikap yang mereka nampakkan dengan mengikuti kegiatan ini dari awal hingga akhir yaitu pada saat guru bertanya, siswa yang tahu jawabannya sangat antusias menjawab dan berulang kali mengangkat tangannya saat sesi pertanyaan secara massal atau menyeluruh. Salah satu media yang digunakan adalah real object yang ramah lingkungan dengan tema go green berupa buah-buahan. Hasil akhirnya adalah, seluruh anak usia dini dapat menepis rasa malu, ragu-ragu mereka dengan berani menjawab pertanyaan dalam bentuk ujaran maupun ungkapan-ungkapan. Setelah kegiatan ini berakhir, diharapkan agar mereka dapat mengaplikasikan ilmu pengetahuan yang mereka dapatkan di dalam kehidupan sehari-hari.
PENDAMPINGAN DAN PRAKTEK PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI MAHASISWA PGSD UNIVERSITAS COKROAMINOTO PALOPO Opik Dwi Indah; Suhardi Suhardi; Muhammad Affan Ramadhana
Jurnal Abdimas Indonesia Vol. 1 No. 1 (2021): Mei 2021
Publisher : Perkumpulan Dosen Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53769/jai.v1i1.45

Abstract

Media pembelajaran sangat menunjang keberhasilan sebuah proses belajar mengajar karena dapat membantu serta memudahkan siswa menangkap materi pembelajaran. Oleh sebab itu, selain materi pembelajaran, guru juga perlu dan di tuntut untuk harus mempersiapkan sebuah media sebelum mengajar. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan manfaat bagi mahasiswa sebagai calon pendidik dengan membakali diri mereka dari sekarang khususnya dalam mendesain dan membuat sebuah media pembelajaran yang tepat digunakan saat mengajar. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan selama 1 bulan, dimana dalam pelaksanaannya terbagi dalam beberapa tahap yaitu: (1) tahap perencanaan, (2) tahap pelaksanaan dan (3) tahap evaluasi. Target kegiatan ini adalah mahasiswa PGSD semester V pada program studi PGSD Universitas Cokroaminoto Palopo khususnya yang telah mengikuti perkuliahan pada mata kuliah Media Pembelajaran. Jumlah mahasiswa yang mengikuti kegiatan ini sebanyak 47 orang. Adapun manfaat dari kegiatan ini adalah dapat membentuk pribadi calon pendidik yang memiliki keterampilan dan sikap serta cakap dalam menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran di sekolah maupun di luar sekolah dengan menguasai keterampilan tentang bagaiamana mendesain dan membuat media pembelajaran yang tepat, yang disesuaikan dengan keadaan dan kebutuhan peserta didik, Sehingga, melalui kegiatan ini dapat meningkatkan mutu pendidikan yang ada di Indonesia khususnya di kota Palopo. Selain itu bagi mahasiswa, diharapkan dapat meningkatkan mutu profesi sebagai calon pendidik. Oleh sebab itu, mahasiswa PGSD khususnya semester V sebagai seorang calon guru yang telah belajar Media Pembelajaran harus mampu mengaplikasikan teori yang ada dengan mewujudkannya secara langsung berupa praktek membuat media pembelajaran.
Peningkatan Kemampuan Pemahaman Bacaan Kelas VII pada Pembelajaran Bahasa Inggris Menggunakan Model SQ3R Rahmawati Upa; Paldy Paldy; Opik Dwi Indah; Hafirah Patang; Masnah
DEIKTIS: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Vol. 4 No. 4 (2024)
Publisher : Perkumpulan Dosen Muslim Indonesia - Sulawesi Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53769/deiktis.v4i4.1175

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pemahaman bacaan siswa kelas VII pada pembelajaran bahasa Inggris melalui penerapan model pembelajaran SQ3R (Survey, Question, Read, Recite, Review). Kemampuan pemahaman bacaan merupakan salah satu keterampilan penting dalam pembelajaran bahasa Inggris, yang seringkali menjadi tantangan bagi siswa SMP, terutama dalam memahami teks yang lebih kompleks. Model SQ3R dipilih karena telah terbukti efektif dalam membantu siswa mengorganisir dan memahami informasi dari teks dengan cara yang sistematis dan terstruktur. Penelitian ini menggunakan desain Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes pemahaman bacaan dan observasi kelas untuk menilai keterlibatan siswa selama proses pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan signifikan dalam kemampuan pemahaman bacaan siswa setelah penerapan model SQ3R. Pada siklus pertama, skor rata-rata pemahaman bacaan siswa meningkat dari Post test 62.27 menjadi 70.09 pada siklusi I, meskipun masih terdapat beberapa siswa yang membutuhkan perhatian lebih. Pada siklus kedua, setelah dilakukan refleksi dan perbaikan strategi pembelajaran, sebagian besar siswa menunjukkan peningkatan yang lebih baik dalam memahami teks yang diberikan dengan nilai rata-rata 82.36. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan model SQ3R dapat meningkatkan pemahaman bacaan siswa kelas VII dalam pembelajaran bahasa Inggris, serta dapat menjadi alternatif strategi yang efektif untuk diterapkan di kelas.
The Students' Confession toward Common English Classroom Expressions Hasby, Muhammad; Supraba, Ardhy; Indah, Opik Dwi
Jambura Journal of English Teaching and Literature Vol 5, No 1 (2024): Jambura Journal of English Teaching and Literature
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/jetl.v5i1.24603

Abstract

This research aims to find out the students' confession toward common English classroom expressions. The population of this research is the third-year students of Senior High School 10 Luwu in academic year 2022/2023. The sample of this research is selected through purposive sampling technique. One class represented as the sample that is class XII Exact 1. Questionnaire was used as the instrument of this research. The result of this research shows that the students' confession toward common English classroom expressions gained very positive confession. It revealed most students stated that the material about common English classroom expressions is very effective for the improvement of their English. In other words, most of them confessed that common English classroom expression could improve and develop their English. Finally, the researcher concluded that common English classroom expressions are good material especially for improving the students' English competence.
Students Error Analysis in Descriptive Text of UNCP M, Juwita Crestiani; Indah, Opik Dwi; Hermini, Hermini; Hasby, Muhammad
IDEAS: Journal on English Language Teaching and Learning, Linguistics and Literature Vol. 12 No. 1 (2024): IDEAS: Journal on English Language Teaching and Learning, Linguistics and Lite
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24256/ideas.v12i1.4352

Abstract

This research deals with the the kinds of errors of the first semester students of Elementary School Teacher Education Study Program of Palopo Cokroaminoto University mostly do in their writing. The population of this research is the first semester students of Elementary School Teacher Education Study Program of Palopo Cokroaminoto University in academic year 2023. The total number of population was 200 students. The researcher applied the purposive sampling technique and there are 20 students as sample. Writing test is the instrument of this research. Based on the findings and discussion in the previous chapter, the researcher concludes the kinds of errors of the first semester students of Elementary School Teacher Education Study Program of Palopo Cokroaminoto University mostly do in their writing is selection. It can be proven by the kinds of error made by the students are selection error (21 errors or 53.84%), omission error (9 errors or 23.07%), and addition error (9 errors or 23.07%).
Budidaya Jamur Janggel Jagung dalam Upaya Meningkatkan Ketahanan Pangan Bagi Ibu PKK Kel. Sendana, Kec. Mawa di Masa Pandemi Covid 19 Indah, Opik Dwi; Wardi, Ridha Yulyani; Yuliani, Yuliani; Paldy, Paldy
Jurnal IPMAS Vol. 2 No. 1 (2022): April 2022
Publisher : Pustaka Digital Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54065/ipmas.2.1.2022.107

Abstract

Tujuan dari program Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah untuk memberikan solusi bagi masyarakat khususnya bagi ibu PKK dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan di masa pandemi covid 19 ini dengan mengolah limbah tanaman jagung berupa janggel/tongkolnya menjadi media untuk membudidayakan jamur yang dapat di konsumsi masyarakat. Adapun target dari kegiatan PKM ini adalah masyarakat di kota Palopo tepatnya di kecamatan  Mawa, kelurahan Sendana. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan selama 1 bulan, dimana dalam pelaksanaannya terbagi dalam beberapa tahap yaitu: (1) tahap perencanaan, (2) tahap pelaksanaan dan (3) tahap evaluasi. Adapun manfaat yang dicapai dari kegiatan ini adalah hasil budidaya jamur janggel jagung ini dapat meningkatkan ketahanan pangan masyarakat di situasi sekarang ini.
Improving Children’s Ability in Knowing Vocabulary through the Experiential Learning Model Approach Rini, Ratu Yustika; Indah, Opik Dwi
Jurnal Dieksis ID Vol. 3 No. 1 (2023): Januari - Juni 2023
Publisher : Pustaka Digital Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54065/dieksis.3.1.2023.233

Abstract

Developing the vocabulary comprehension skills require a complete understanding to be obtained by the children. This study aims to improve the children’s ability recognize vocabulary through the Experiential Learning Approach for children aged 4-5 years in group A of Ulil Albab Kindergarten. This research used group action research method. The subjects of this study were 12 people. The method of data collection in this study used observation, interviews, and documentation while the data analysis technique used mix method. The results of this study indicate that there is an increase of ability to recognize the concept of numbers for children, in the pre cycle there is 49.7%. Experiencing an increase in cycle 1 of action 1 of 61.1% and increased again in cycle 2 of action 2 of 91.1%. It is concluded that the Experiential Learning approach was very low possibility applied to improve children's skills in writing numbers and connecting vocabulary symbols with objects, because there is no significant change in its application. The Experiential Learning approach is very suitable to be applied in object comparisons. As for recommendations for teachers: the Experiential Learning approach can be used as an alternative approach in improving the ability to recognize vocabulary for children in group A of Ulil Albab Kindergarten. The findings in this study are that the use of the Experiential Learning approach is still not fully experienced directly because it adapts to the achievement indicator which still has to use paper pencil. But, so far the approach taken is appropriate because it doesn't really change the pattern of learning that has been done in Kindergarten which is more to the direct learning.