cover
Contact Name
Candra Mecca Sufyana
Contact Email
candra.mecca.sufyana@piksi.ac.id
Phone
+6285624415347
Journal Mail Official
candra.mecca.sufyana@piksi.ac.id
Editorial Address
Jl. Holis Cibuntu Barat No. 87 Bandung
Location
Kab. kebumen,
Jawa tengah
INDONESIA
Padma: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : 27976394     EISSN : 27973905     DOI : https://doi.org/10.56689/padma.v2i2
Padma Publication (Journal of Community Service) is a source of information that aims to disseminate conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the field of community service. Padma (Journal of Community Service) specifically focuses on the main problems in the scientific development of community service as follows: Community Service, Community, Local Food Security; Education for Sustainable Development; Community Empowerment, Social Access; Border Areas, Less Developed Areas; Student Community Services; Training, Marketing, Appropriate Technology, Design.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 130 Documents
Sosialisasi dan Identifikasi Tingkat Kepedulian Siswa SMA terhadap Bahaya Paparan Radiasi menggunakan Analisis Rasch Ulya, Naily; Kusumadewi Kuncoro, Alvina; Hadiana Aminudin, Adam; Nur Syamsiah, Endah; Aningsih, Sri; Zikriani Ramdhani, Saumi; Nurhanivah, Devi; Bilqis, Ayesha; Rizka Taufani, Muhammad
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1319

Abstract

To raise awareness among high school students about the risks associated with radiation exposure and gauge their level of worry, the Physics Study Program at Universitas Kebangsaan Republik Indonesia is organizing this event as a community service. 48 high school students from one of Majalaya's high schools—35 in science and 13 in social studies—participated in this activity. Five positive and five negative items were included in the Likert scale questionnaire that was utilized as the instrument. The Rasch analysis was used to find any potential biases and changes in the degree of concern for the risks of radiation exposure following socialization, and the N-gain analysis was used to find changes in that level of concern. Although the results are still low (N-gain = 0.23) and include remarks, they do indicate a shift in students' concerns over the risks of radiation exposure. First, according to the Rasch analysis, 17% of students are able to accurately respond to every statement. For the pretest and posttest, 50% and 70%, respectively, of the students can respond to every statement. Following their participation in socialization, it may be concluded that every student is aware of the risks associated with radiation exposure. Second, except from item number 10 and the suggestion that it should be revised, none of the assertions are biased against any of the groups
Pelatihan Manajemen Organisasi dan Motivasi Kewirausahaan Bagi Pengurus Paskibra Periode 2023/2024 Kota Bandung Dudi Darmawan, Eki; Sudrartono, Tiris; Legistari, Kartika; Triswastika, Arimbi; Insani, Siti; Karyadi; Paryanti, Dini
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1320

Abstract

Organisational Management Training and Entrepreneurial Motivation to the management of the Bandung City Paskibra aims to improve skills in managing organisations and increasing entrepreneurial motivation for young people, especially for the management of the Bandung city paskibra who are also high school students in class XI in the Bandung City area. The training method is in the form of lectures delivering material and question and answer discussions this aims to make the training more effective and efficient in receiving the participants, After the training was carried out on organisational management and entrepreneurial motivation, there was an increase in insight and motivation from the participants as seen from the evaluation results before the training was carried out as many as 20 participants obtained score scores below 80 and after the training increased as many as 15 participants obtained score scores above 90 and 5 participants obtained scores between 80 to 89. This training is very useful and needs to be re-conducted in the future for the younger generation
Optimalisasi Potensi Keterampilan Usaha Kecil melalui Literasi Keuangan: Inisiatif Pengabdian Masyarakat oleh Spesialis Area Daya BTPN Syariah di Kabupaten Jombang Octavia Angelita, Debry; Ika Kusuma Wardhani, Nuruni
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1321

Abstract

This research aims to increase the potential skills of small businesses through financial literacy. This research develops and applies a financial education model based on basic financial technology. This model is designed to help small businesses understand and manage their finances effectively. This research was carried out by holding financial material training and implementation for small business actors. This training covers basic financial material, financial management, and the use of financial technology to increase financial literacy. The research results show that small business actors who take part in financial training have a significant increase in financial skills. They can better manage their finances, and have the ability to deal with financial crises. In synthesis, this research shows that the development and application of a financial education model based on financial technology can help increase the potential skills of small businesses. The results of this research can be used as a reference for organizations and individuals who want to improve their small business skills
Pemberdayaan UMKM Melalui Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) Sebagai Langkah Awal Legalitas Usaha Azzahra, Afitra; Handayani, Wiwik
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1322

Abstract

MSMEs are the backbone of economic growth in Indonesia. However, the greater the potential of MSMEs, the more challenges business actors must face, one of it is regarding business legality. One important step in obtaining business legality is to create a Business Identification Number (NIB). The reality is that there are many business actors who do not have a NIB due to many factors. BTPN Syariah invites students to participate in empowering MSMEs by providing regular assistance to their customer to strengthen their knowledge and skills in entrepreneurship. The methods used in this empowerment program are observation, interviews, material teaching, and practice. The results of this empowerment is assistance in making NIB. By creating an NIB, business actors are expected to be able to maximize the benefits to optimize the business they are running, such as getting ease in financing, wider market access, and ease in processing other licensing documents
Peningkatan Daya Saing UMKM Bumbu Rujak Cak Mimin Untuk Menguasai Jangkauan Pasar Melalui Strategi Pemasaran Amelia, Siska; Handayani, Wiwik
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1323

Abstract

MSME Bumbu Rujak Cak Mimin faces challenges in increasing competitiveness and controlling a wider market reach. The preparation of marketing strategies is carried out to be able to excel in competition. The research was conducted with the aim of identifying an effective marketing strategy in increasing the competitiveness of MSME Bumbu Rujak Cak Mimin. Through a qualitative approach, data is collected through interviews with business owners, observation and direct analysis of business activities. The results of the research show that the implementation of marketing strategies can significantly increase the competitiveness and market reach of MSME Bumbu Rujak Cak Mimin. Thus, MSME Bumbu Rujak Cak Mimin can optimize market potential and strengthen its position in the traditional food industry through an integrated and innovative marketing strategy
Menciptakan Merek dan Logo Produk Untuk Meningkatkan Daya Saing UMKM Nasabah BTPN Syariah di Kecamatan Cepu Yunieq Prakusya, Diva; Yuniningsih
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1337

Abstract

Pengembangan merek dan identitas visual produk adalah aspek penting dalam meningkatkan daya saing Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di era globalisasi saat ini. Fokus pada keunikan merek dan logo produk tidak hanya menciptakan identitas yang kuat untuk produk atau layanan, tetapi juga menjadi kunci untuk membangun kesetiaan konsumen, meningkatkan penjualan, dan memperluas pangsa pasar. Namun kendala yang banyak di hadapi oleh nasabah UMKM BTPN Syariah adalah kurangnya pengetahuan dan keterampilan dalam hal kewirausahaan. Oleh karena itu, pihak BTPN Syariah membuat program pemberdayaan untuk nasabah-nasabah mereka yang memiliki usaha. Program pemberdayaan ini biasa disebut dengan program Bestee. Program Bestee adalah salah satu usaha BTPN Syariah untuk meningkatkan kemampuan sumber daya manusia, kapasitas, dan kualitas nasabahnya secara berkelanjutan dengan memberikan wadah atau program berupa Aplikasi Bestee yang mencakup berbagai macam materi kewirausahaan untuk mengasah kemampuan nasabah dalam mengembangkan usahanya. Program Bestee ini dijalankan oleh Fasilitator Pendamping yang mana akan terjun ke lapang secara langsung untuk memberikan pemberdayaan kepada nasabah BTPN Syariah yang merupakan pelaku usaha.
Optimalisasi Efisiensi Administrasi Kependudukan: Penerapan Klampid New Generation Dalam Mewujudkan Program KALIMASADA di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya Vagantree Virginia, Savira; Handayani, Wiwik
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1338

Abstract

Optimalisasi efisiensi administrasi kependudukan menjadi sangat penting dalam mewujudkan pelayanan publik yang prima. Topik ini diilih karena aplikasi Klampid New Generation (KNG) merupakan inovasi terbaru dalam sistem administrasi kependudukan yang diterapkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya. Melalui program Kawasan Lingkungan Masyarakat Sadar Administrasi Kependudukan (KALIMASADA), KNG diharapkan mampu meningkatkan kualitas layanan dan akurasi data kependudukan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskrptif karena data yang dikumpulkan berupa kata-kata tertulis dan lisan. Kegiatan meliputi sosialisasi, pelatihan penggunaan aplikasi KNG, serta pendampingan secara langsung dalam proses administrasi. Hasil pengabdian menunjukkan peningkatan pemahaman masyarakat terhadap pentingnya administrasi kependudukan, peningkatan efisiensi layanan, serta peningkatan akurasi data kependudukan. Penggunaan aplikasi KNG dinilai berhasil mengurangi waktu dan biaya yang dibutuhkan untuk pengurusan dokumen kependudukan, serta meningkatkan transparansi dan akuntabilitas layanan publik di Kelurahan Gading.
Sosialisasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) dan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) pada Sektor Informal di Sumbawa Rafi’ah; Lestari, Ana; Maliga, Iga; Reni Handayani, Asri; Adekayanti, Putri
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1339

Abstract

Sektor informal memiliki peran penting dalam ekonomi global dengan melibatkan jutaan pekerja di seluruh dunia. Namun, meskipun kontribusinya signifikan, pekerja di sektor formal masih kurang mendapatkan perlindungan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3). Alat Pelindung Diri (APD) yang memiliki fungsi melindungi individu dari bahaya di tempat kerja tidak disediakan oleh pemilik usaha dan sering kali tidak digunakan dengan aman oleh pekerja di sektor informal. Program pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman pemilik usaha dan pekerja mengenai K3 dan pentingnya penggunaan APD di tempat kerja. Program ini melibatkan pemilik usaha dan pekerja sektor informal di bidang pertanian, kayu bangunan/mebel, dan pabrik padi di Sumbawa, kegiatan telah dilaksanakan pada Juli 2024. Pengabdian ini mencakup persiapan hingga evaluasi, dengan metode sosialisasi dan penerapan langsung di lapangan. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pengetahuan pada pemilik usaha dan pekerja tentang K3 dan penggunaan APD. Adapun tanggapan pemilik usaha dan pekerja mengenai kegiatan ini sangat positif dan diharapkan untuk dilanjutkan lagi.
Optimalisasi Strategi Digital Marketing PT Vascomm Solusi Teknologi B2B di era Digital Angelita Nugraini, Rosaria; Kustini
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1340

Abstract

PT Vascomm Solusi Teknologi, perusahaan yang bergerak di bidang layanan IT dan software di Kecamatan Waru, Kabupaten Sidoarjo, menghadapi permasalahan dalam memaksimalkan pemasaran produknya. Hal ini dikarenakan fokus perusahaan pada penjualan B2B dan proyek, sehingga branding produk belum optimal. Ditambah lagi, kurangnya pemanfaatan media sosial untuk branding produk baru. Penelitian ini bertujuan untuk membantu PT Vascomm Solusi Teknologi dalam meningkatkan branding produk melalui pemasaran digital. Metode yang digunakan adalah studi lapangan, diskusi, dan wawancara dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemasaran digital dapat membantu meningkatkan branding produk dengan cara membangun citra merek yang kuat melalui konten yang menarik dan informatif di media sosial, meningkatkan jangkauan produk dengan menargetkan audiens yang tepatdan eningkatkan konversi penjualan dengan mengarahkan traffic dari media sosial ke website perusahaan. Pemasaran digital merupakan strategi yang efektif untuk meningkatkan branding produk PT Vascomm Solusi Teknologi. Dengan menerapkan strategi ini, diharapkan perusahaan dapat meningkatkan penjualan
Memberdayakan Masyarakat Melalui Rebranding UMKM Milik Warga Desa Sany, Fairuz; Imam Mawardi, Alfiandi
PADMA Vol 4 No 1 (2024): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)
Publisher : LPPM Politeknik Piksi Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56689/padma.v4i1.1341

Abstract

NK Soya, UMKM yang dimiliki Ibu Sriyati di Desa Setren, Kecamatan Rejoso, Kabupaten Nganjuk, merupakan contoh nyata upaya pemberdayaan perempuan melalui sektor perdagangan susu kedelai. Usaha ini didirikan dengan tujuan untuk membangun lingkungan bisnis yang solid dan kompetitif, dengan fokus pada mempertahankan pelanggan, meningkatkan nilai produk, memperkuat kesadaran merek, dan memfasilitasi pemasaran yang efektif. Pekerjaan yang dilakukan untuk mendukung NK Soya meliputi rebranding, penyediaan informasi produk yang lebih detail, dan pembuatan spanduk. Langkah-langkah ini diambil berdasarkan keputusan Ibu Sriyati sebagai pemilik usaha, mencerminkan komitmennya untuk mengembangkan NK Soya dan meningkatkan daya saingnya di pasar susu kedelai.

Page 7 of 13 | Total Record : 130