p-Index From 2021 - 2026
6.357
P-Index
Claim Missing Document
Check
Articles

PENGUATAN KOMPETENSI DALAM PEMBELAJARAN PHP DAN MYSQL BAGI SISWA JURUSAN MULTIMEDIA SMK NEGERI 1 SIANTAR Damanik, Abdi Rahim; Hartama, Dedy; Saputra, Widodo; Tata Hardinata, Jaya
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 2 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v5i2.802-807

Abstract

Pengembangan ilmi serta teknologi sekarang semakin kedepan akan semakin maju karena sangat dibutuhkannya pengetahuan berbasis website. Pelatihan pembuatan website dengan PHP dan MySQL yang dilakukan pada SMK Negeri 1 Siantar dikarenakan pada SMK Negeri 1 tersebut dirasa belum maksimal dalam pengetahuan teknologi informasi yang telah diajarkan dikarenakan kondisi pandemi dan belajar daring, maka sebab itu pengabdian ini dilakukan. Adapun peserta dalam pengabdian ini adalah Siswa SMK Negeri 1 Siantar . Dalam kegiatan pengabdian ini  yaitu memberikan suatu pelatihan dan pendampingan untuk pembuatan Website dengan menggunakan PHP dan MySQL kepada para siswa dan siswi di SMK Negeri 1 Siantar. Adapun manfaat dari pelatihan ini adalah diharapkan dapat meningkatkan kemampuan para siswa-siswi SMK Negeri 1 Siantar dalam membuat website perpustakaan berbasis database mysql. Pentingnya pelatihan ini bagi SMK Negeri 1 Siantar karena dengan melihat perkembangan zaman tentang teknologi yang canggih oleh sebab itu siswa-siswi SMK Negeri 1 Santar juga dituntut untuk dapat menggunakan teknologi tersebut agar dalam proses ujian kompetensi keahlian nantinya mendapatkan nilai yang baik
Co-Authors Abdi Rahim Damanik Adeita A. Ndraha Agus Perdana Windarto Andini, Yulia Andri Nata Arminarahmah, Nur Astri Veranita Sinaga Aulia Ichwanda Ramadhan Azarya N J Siahaan Batubara, Lokot Ridwan Chairani, Yulia Chintya Carolina Situmorang Damanik, Abdi Rahim Debby Febriani R. Saragih Deddy Wahyudin Purba Dedi Handoko Dedi Handoko Dedi Suhendro Dedy Hartama Dedy Hartama Dewi, Rafiqa Dinda Zefanya Simanjuntak Dudes Manalu Efendi, Elfin Eka Desriani Aritonang Eka Irawan Eka Irawan Eka Irawan Ema Deloris Silaban Exaudi Sirait, Debora Fadillah Alwi Pambudi Ferri Ojak Immanuel Pardede Ferri Ojak Immanuel Pardede Gayus Simarmata GS , Achmad Daengs Hartama, Dedy Hendry Qurniawan Hendry Qurniawan Heru Satria Tambunan Heru Satria Tambunan Heru Satria Tambunan Heru Satria Tambunan, Heru Satria I Irawan Ilham Syahputra Saragih Irfan Sudahri Damanik Juli Antasari Br Sinaga Kiki Aidi Saputra M Safii M. Fauzan Marina Rajagukguk Muhammad Arifullah Muhammad Azri Muhammad Fauzan Muhammad Ridwan Lubis Muhammad Ridwan Lubis Muhammad Safii Nur Arminarahmah Ojak Immanuel Pardede, Ferri Okprana, Harly Peniel Sam Putra Sitorus Purba, Yuegilion Pranayama Purnama Nuraini Putri Mai Sarah Tarigan Putri Mai Sarah Tarigan Putriyani Matondang Qurniawan, Hendry Rektor Sianturi, Rektor Riama Ester Angelina Sihombing Rick Hunter Simanungkalit, Rick Hunter Riska Oktavia Safii, M Safruddin, S Saifullah Saifullah Saifullah Saifullah Sam Putra Sitorus, Peniel Samuel Alex Lubis Saragih, Reagan Surbakti Simbolon, Maria Etty Simorangkir, Marhite Sinaga, Christa Voni Roulina Sinta Maria Sinaga Siti Hadija Sitorus, Peniel Sam Putra Situmorang, Eduward Suhada Suhada, Suhada Sundari Retno Andani Surbakti Saragih, Reagan Tarigan, Putri Mai Sarah Vina Merina Br Sianipar Vivi Auladina Voni Roulina Sinaga, Christa Wanto, Anjar Widodo Saputra Winanjaya, Riki Yuegilion Pranavarna Purba Yuegilion Pranayama Purba Yuegilion Pranayama Purba Yulia Andini Yuni Arista Saragih Zulaini Masruro Nasution