Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

PERENCANAAN TEBAL LAPIS PERKERASAN LENTUR RUAS JALAN PENGHUBUNG DESA LAHA – DESA NEGERI LIMA Paul, Rizky Steven; Betaubun, Renny James; Latar, Sjafrudin
Journal Agregate Vol. 3 No. 1 (2024): Maret
Publisher : Jurusan Teknik Sipil

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/ja.v3i1.2135

Abstract

This research aims to plan the thickness of flexible pavement layers on road segments that have not been coated with pavement on the Laha-Negeri Lima road section, Central Maluku Regency. Through primary data collection, namely data obtained in the field including DCP, LHR survey, road dimensions, and documentation. While secondary data is data obtained from agencies, such as Ambon Island road maps, including field observations, interviews, and literature searches, and analysis using the 2017 Road Pavement Design Manual Method. This research determines the appropriate thickness of flexible pavement layers to facilitate inter-regional connectivity and increase local economic potential. The results of the analysis show that the thickness of the asphalt layer is adjusted to the Road Asphalt Plan Manual No.02/M/BM/2017 and the thickness of the flexible pavement layer on the Laha Village - Negeri Lima Village connecting road section along 3000 m is obtained AC WC 4 cm, AC BC 6 cm, AC BASE 7 m, and LFA Class A 30 cm. While the cumulative value of the standard load with a planning length of 3000 m and a width of 6 m is obtained in total 3,252,548 and an average CBR value of 8.17%.
PERENCANAAN DINDING PENAHAN TANAH PADA AREA LONGSOR DI JALAN SYARANAMUAL DESA POKA KOTA AMBON Rahantoknam, Wirda; Kumbangsila, Ruben; Betaubun, Renny James
Journal Agregate Vol. 3 No. 2 (2024): September
Publisher : Jurusan Teknik Sipil

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/ja.v3i2.2217

Abstract

Syaranamual street is situated in Poka Village, Ambon . It is one of the provincial roads affected by landslides due to its location near a fairly high slope/cliff, precisely at Batu Koneng  Fruit Market, Poka Village. The landslide disaster that occurred was due to the influence of bad weather in the form of high-intensity rain accompanied by strong winds that hit Ambon city, so a solution was needed in the form of planning the construction of a retaining wall. The research aims to plan the dimensions of the retaining wall and analyze and determine the safety factor for the stability of the retaining wall in the landslide area on Jl. Syaranamual, Poka Village, Ambon . The method used in this study is by using theory and also empirical formulas according to Rankine about active earth pressure and passive earth pressure on retaining walls and the Terzaghi method regarding soil bearing capacity. The study results show that the planned retaining wall is a gravity retaining wall with height (H) = 4 m, bottom width (B) = 2.4 m, top width (T) = 0.3 m, and Df = 0.5 m. The safety factor obtained from the calculation results is that the wall is stable against the shear force with a value of 2.2 > 1.5 (Safe), the wall is stable against the overturning force with a value of 2.03 > 1.5 (Safe), and the safety factor for the stability of the retaining wall obtained is 3 (Safe).
Analisis Debit Limpasan Pada Ruas Jalan Nasional Sultan Hasanuddin – Kapten Piere Tendean Negeri Hative Kecil, Kota Ambon Madi, La; Betaubun, Renny James; Kakaly, Sulastri
Jurnal Penelitian Multidisiplin Bangsa Vol. 2 No. 6 (2025): November
Publisher : Amirul Bangun Bangsa Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59837/jpnmb.v2i6.624

Abstract

Jalan Sultan Hasanuddin – Jalan Kapten Piere Tendean adalah Ruas jalan Nasional yang berada di Negeri Hative Kecil. Pada saluran drainase yang berada di dalam Gang pemukiman masyrakat terdapat sedimen yang mengurangi kapasitas saluran drainase. Ketika terjadi hujan, volume air yang mengalir ke sistem drainase meningkat sehingga terjadinya genangan air akibat limpasan. Genangan di ruas jalan sultan hasanuddin terjadi di Apotek Krisna sampai belakang MCM akibat limpasan permukaan air dari Gang KPU.Selain itu, terdapat genangan di ruas jalan kapten piere tendean, yang berada di Alfamidi Hative Kecil sampai Pertokoan disebabkan limpasan permukaan air dari Gang Smp 3 sehingga menggangu pengguna jalan. Debit saluran dalam Gang KPU Jalan Sultan Hasanuddin diperoleh sebesar 0,100 m³/detik dan dalam Gang SMP 3 Jalan Kapten Piere Tendean sebesar 0,104 m³/detik. Dimensi saluran drainase pada Gang KPU Jalan Sultan Hasanuddin memiliki tinggi 50 cm, lebar atas 45 cm, dan lebar bawah 35 cm, sedangkan pada Gang SMP 3 Jalan Kapten Piere Tendean memiliki tinggi 52 cm, lebar atas 45 cm, dan lebar bawah 35 cm. Debit limpasan di Gang KPU Jalan Sultan Hasanuddin adalah 0,063 m³/detik dan di Gang SMP 3 Jalan Kapten Piere Tendean sebesar 0,066 m³/detik. Selain itu, debit buangan air pada batas kota untuk 10 tahun dengan laju pertumbuhan penduduk 0,31% adalah 0,023 m³/detik per orang.
Perencanaan Saluran Drainase di Ruas Jalan Blok M Desa Hitu Kecamatan Lehitu Kabupaten Maluku Tengah Songge, Maria; Betaubun, Renny James; Talakua, Elisabeth
Jurnal Penelitian Multidisiplin Bangsa Vol. 2 No. 6 (2025): November
Publisher : Amirul Bangun Bangsa Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59837/jpnmb.v2i6.629

Abstract

Desa Hitu, Kecamatan Lehitu, Kabupaten Maluku Tengah mengalami genangan air pada ruas jalan Blok M akibat tidak tersedianya saluran drainase yang memadai, khususnya pada titik STA 00+000 hingga STA 02+000. Kondisi ini mempercepat kerusakan jalan dan mengganggu aktivitas masyarakat, termasuk meningkatkan risiko kecelakaan lalu lintas. Penelitian ini bertujuan merencanakan saluran drainase yang mampu menampung debit air hujan dan limbah rumah tangga melalui perhitungan hidrologis dan hidraulika, menggunakan analisis frekuensi hujan 10 tahun (2015–2024) dengan metode Normal, Log Normal, Gumbel, dan Log Pearson Type III, serta proyeksi air kotor berdasarkan pertumbuhan penduduk. Hasil penelitian menunjukkan bahwa distribusi Log Pearson Type III paling sesuai untuk menentukan curah hujan rencana dengan intensitas tertinggi 306,196 mm pada kala ulang 10 tahun, menghasilkan debit air hujan rencana sebesar 0,197 m³/detik. Saluran yang direncanakan berbentuk trapezium dengan lebar puncak 47 cm, lebar dasar 33 cm, dan tinggi 33 cm, yang dirancang lebih besar dari debit limpasan agar mampu menampung aliran secara efektif. Hasil ini diharapkan menjadi dasar perencanaan teknis drainase guna meningkatkan kenyamanan, keselamatan pengguna jalan, serta mendukung aktivitas sosial dan budaya masyarakat Desa Hitu. Proyeksi jumlah penduduk 10 tahun ke depan diperkirakan mencapai 24.325 jiwa.