Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

Maaghak suwek: Tradisi Syukuran Panen Padi Masyarakat Pulau Birandang, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau Prayoga, Aidil Aldian; Septriani, Septriani
Ekspresi Vol 14, No 1 (2025)
Publisher : Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24821/ekspresi.v14i1.16898

Abstract

AbstrakPenelitian ini mengkaji Tradisi Maaghak Suwek yang dilaksanakan oleh masyarakat Desa Pulau Birandang, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Prosesi yang dilangsungkan sarat simbolisme, seperti arak-arakan, makan bajambau, doa bersama, serta penggunaan Ubek Padi—ramuan berbahan dasar dedaunan sebagai obat tradisional untuk tanaman padi. Urgensi penelitian ini terletak pada upaya pelestarian budaya dan kearifan lokal yang mengandung nilai-nilai spiritual, sosial, dan ekologis yang semakin dilupakan oleh generasi muda. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teori Tradisi dari C.A. Van Peursen dan teori interpretasi simbolik dari Clifford Geertz. Data dikumpulkan melalui observasi partisipatif, wawancara mendalam, dokumentasi, serta studi literatur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tradisi Maaghak Suwek berakar dari nasihat para alim ulama terdahulu sebagai bentuk ikhtiar masyarakat untuk menjaga keseimbangan antara manusia, alam, dan Tuhan. Tradisi ini tidak hanya bermakna sebagai warisan budaya, namun juga sebagai bentuk adaptasi ekologis dan spiritual masyarakat terhadap lingkungan. Penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran akan nilai-nilai luhur budaya lokal dan menjadi dasar perumusan program pelestarian budaya berbasis komunitas. Penelitian ini juga diharapkan dapat memperkaya studi antropologi budaya dengan memberikan contoh konkret tentang sinergi antara tradisi lokal, agama, dan lingkungan dalam satu sistem sosial yang utuh.Kata kunci: Tradisi, Maaghak Suwek, Pulau Birandang AbstractMaaghak Suwek: A Rice Harvest Thanksgiving Ritual in Birandang Island, Riau, Indonesia. This research examines the Maaghak Suwek tradition practiced by the community of Pulau Birandang Village, Kampar Regency, Riau Province. The ceremonial procession is rich in symbolism, featuring elements such as a ritual parade, a bajambau communal feast, collective prayers, and the use of Ubek Padi—a traditional herbal concoction made from leaves used to treat rice plants. The urgency of this study lies in the endeavor to preserve a cultural and local wisdom containing spiritual, social, and ecological values that are increasingly fading from the awareness of the younger generation. Employing a qualitative approach, this study utilizes C.A. Van Peursen's theory of Tradition and Clifford Geertz's theory of symbolic interpretation. Data were collected through participatory observation, in-depth interviews, documentation, and literature study. The findings indicate that the Maaghak Suwek tradition is rooted in the counsel of past religious scholars, representing the community's earnest effort to maintain balance between humans, nature, and God. This tradition holds significance not merely as a cultural heritage but also as a form of the community's ecological and spiritual adaptation to their environment. The implications of this research contribute directly to the community by raising awareness of the values embedded in their local culture, while also providing a foundation for formulating community-based cultural preservation programs. This study enriches the field of cultural anthropology by providing a concrete example of the synergy between local tradition, religion, and the environment within a cohesive social system.Keywords: Tradition, Maaghak Suwek, Birandang Island
Dampak Perekonomian Penjual Bekuang di Nagari Duku Padang Pariaman Rizki Pratama Adi Fahmi; Fasandra, Fernando; Septriani, Septriani
Literasi Bahasa dan Sastra Jurnal Vol. 2 No. 2 (2025): LIBAS Vol. 2 No.2 September 2025
Publisher : Yayasan Tri Edukasi Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63462/7xazmk46

Abstract

This study examines the impact of jicama (bengkuang) sales on the community in Padang Pariaman. The purpose of this research is to understand the effects of jicama trading on the community’s economic, social, and environmental aspects. This study employs a qualitative method by collecting data through interviews, observations, and documentation. The theory used in this research is the phenomenological theory proposed by Alfred Schutz. The results of the study reveal how jicama sellers manage to sustain their businesses with the same products, the relationships among the jicama traders, and explain the phenomena occurring within the jicama trading complex.
Analysis Of The Effect Of Inftrastructure And Polulation On The Economy Of Java Island Septriani, Septriani
Econetica: Jurnal Sosial, Ekonomi, dan Bisnis Vol 6 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Program Studi Ekonomi Islam Fakultas Ekonomi Universitas Nahdlatul UlamaNusa Tenggara Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69503/econetica.v6i2.394

Abstract

This study aims to analyze the influence of road infrastructure, electricity infrastructure and population on provincial GRDP in Java. The type of data used in this study is secondary data from the Ministry of Finance and the Statistics Center Agency during the 2016-2021 time period. The method used in this study is panel data regression. Based on the regression result, the best model was obtained, namely the Random Effect Model. Furthermore, the results of this study show that partially the variables of road infrastructure, as well as electricity infrastructure have a positive and significant effect on the Provincial GRDP in Java Island at α=5%, while simultaneously the variables of roads infrastructure, electricity infrastructure, and population have a positive and significant effect on GRDP at α=5%. As for the results of the coefficient of determination (R2) test, the Adjusted R-Square value is 0.8414. This result shows that the variables of road infrastructure, electricity infrastructure and population can explain GDP by 84.14 percent while 15.86 percent is explained by other variables outside the model. Keywords: GRDP, Road infrastructure, Electrical Infrastructure, Population
Analysis Of The Effect Of Inftrastructure And Polulation On The Economy Of Java Island Septriani, Septriani
Econetica: Jurnal Sosial, Ekonomi, dan Bisnis Vol 6 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Program Studi Ekonomi Islam Fakultas Ekonomi Universitas Nahdlatul UlamaNusa Tenggara Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69503/econetica.v6i2.396

Abstract

This study aims to analyze the influence of road infrastructure, electricity infrastructure and population on provincial GRDP in Java. The type of data used in this study is secondary data from the Ministry of Finance and the Statistics Center Agency during the 2016-2021 time period. The method used in this study is panel data regression. Based on the regression result, the best model was obtained, namely the Random Effect Model. Furthermore, the results of this study show that partially the variables of road infrastructure, as well as electricity infrastructure have a positive and significant effect on the Provincial GRDP in Java Island at α=5%, while simultaneously the variables of roads infrastructure, electricity infrastructure, and population have a positive and significant effect on GRDP at α=5%. As for the results of the coefficient of determination (R2) test, the Adjusted R-Square value is 0.8414. This result shows that the variables of road infrastructure, electricity infrastructure and population can explain GDP by 84.14 percent while 15.86 percent is explained by other variables outside the model
Analysis Of The Effect Of Inftrastructure And Polulation On The Economy Of Java Island Septriani, Septriani
Econetica: Jurnal Sosial, Ekonomi, dan Bisnis Vol 6 No 1 (2024): Mei 2024
Publisher : Program Studi Ekonomi Islam Fakultas Ekonomi Universitas Nahdlatul UlamaNusa Tenggara Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69503/econetica.v6i1.397

Abstract

This study aims to analyze the influence of road infrastructure, electricity infrastructure and population on provincial GRDP in Java. The type of data used in this study is secondary data from the Ministry of Finance and the Statistics Center Agency during the 2016-2021 time period. The method used in this study is panel data regression. Based on the regression result, the best model was obtained, namely the Random Effect Model. Furthermore, the results of this study show that partially the variables of road infrastructure, as well as electricity infrastructure have a positive and significant effect on the Provincial GRDP in Java Island at α=5%, while simultaneously the variables of roads infrastructure, electricity infrastructure, and population have a positive and significant effect on GRDP at α=5%. As for the results of the coefficient of determination (R2) test, the Adjusted R-Square value is 0.8414. This result shows that the variables of road infrastructure, electricity infrastructure and population can explain GDP by 84.14 percent while 15.86 percent is explained by other variables outside the model
Pelatihan Pembuatan Label Produk Ikan Bilih Sebagai Strategi Pemasaran Kuliner Etnik Minang Di Jorong Kampung Tangah Kabupaten Solok Khairunnisa, Khairunnisa; Septriani, Septriani; Girsang, Nitasri Murawaty; Satria, Edi; Prakarti DB, Vicia Dwi
Batoboh Vol 10, No 1 (2025): BATOBOH: JURNAL PENGABDIAN PADA MASYARAKAT
Publisher : Institut Seni Indonesia Padangpanjang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26887/bt.v10i1.3801

Abstract

Ikan Bilih adalah salah satu endemik Danau Singkarak yang banyak diolah dan dijual oleh masyarakat setempat, seperti yang dilakukan oleh kelompok ibu rumah tangga dalam paguyuban Bundo Kanduang di Jorong Kampung Tangah. Ada berbagai macam olahan Ikan Bilih yang dijual, yaitu Bilih goreng, Bilih rebus dan Bilih Kering. Pada tahun 2024 kelompok ibu rumah tangga ini meluncurkan produk baru yang diinovasikan dengan kuliner khas etnis Minang, yaitu Rendang Bilih dan Bilih Lado Hijau. Inovasi produk ini diharapkan dapat meningkatkan penjualan dan juga sebagai bentuk revitalisasi kuliner etnik Minang. Namun permasalahannya mereka belum mempunyai label penjualan. Oleh karena itu, tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah memberikan pelatihan pembuatan label kepada kelompok ibu rumah tangga yang mengolah Ikan Bilih di Jorong Kampung Tangah. Label sangat penting karena didalamnya terdapat informasi yang berguna untuk konsumen, seperti komposisi bahan, tanggal kadaluarsa, ijin BPOM dan sertifikat halal. Pelatihan ini menggandeng mitra kelompok ibu rumah tangga pengolah Ikan Bilih di Jorong Kampung Tangah. Kegiatan dilakukan dengan metode sosialisasi dan praktik pelatihan secara langsung. Hasilnya saat ini kelompok ibu rumah tangga di Jorong Kampung Tangah sudah mempunyai label sendiri dengan tagline BKT (Bilih Kampung Tangah). Selain informatif, label ini juga menunjukan kekhasan Bilih Kampung Tangah
Tradisi Ratik Tolak Bala dan Ketahanan Pangan Masyarakat Koto Gadang VI Koto Septriani, Septriani; Gani, Maulid Hariri; Aziz, Basyarul; Arianto, Tomi
Aceh Anthropological Journal Vol. 9 No. 2 (2025)
Publisher : Department of Anthropology

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/aaj.v9i2.23811

Abstract

The food security of the Koto Gadang VI Koto community in Agam Regency, West Sumatra, is frequently threatened by crop failures caused by pests such as rats and planthoppers. This study aims to describe how the ratik tolak bala tradition functions as a cultural strategy for maintaining local food security. Employing a qualitative descriptive-analytical approach, the research collected data through participant observation, in-depth interviews with traditional and religious leaders, farmers, and field documentation. Data analysis used the interactive model of Miles and Huberman (reduction, display, conclusion drawing) and was interpreted through C.A. Van Peursen’s framework of tradition (mystical, ontological, and functional stages). The findings reveal that ratik tolak bala originated as a communal response to pest attacks threatening rice crops—the main food source. The ritual consists of two stages: ratik duduak (collective chanting in the mosque) and ratik tagak (processional chanting around the village), accompanied by the application of paureh, a herbal mixture of local plants, and field sanitation activities. Led by a mursyid (religious teacher), the ritual effectively reduced pest infestations, restored harvest yields, and ensured stable household rice stocks. Theoretically, the practice reflects a transition from mystical belief to functional rationality consistent with FAO’s four food security pillars: availability, access, utilization, and stability. Abstrak: Ketahanan pangan masyarakat Nagari Koto Gadang VI Koto di Kabupaten Agam, Sumatera Barat, kerap terancam akibat gagal panen yang disebabkan oleh serangan hama seperti tikus dan wereng. Penelitian ini bertujuan menjelaskan bagaimana tradisi ratik tolak bala berfungsi sebagai strategi budaya masyarakat dalam menjaga ketahanan pangan lokal. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif analitis. Data dikumpulkan melalui observasi partisipan, wawancara mendalam dengan tokoh adat, tokoh agama, petani, serta dokumentasi lapangan. Analisis data dilakukan menggunakan model interaktif Miles dan Huberman yang meliputi reduksi, penyajian, dan penarikan kesimpulan, serta ditafsirkan melalui kerangka teori C.A. Van Peursen (mistis, ontologis, dan fungsional). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ratik tolak bala berawal dari upaya masyarakat menghadapi serangan hama yang mengancam sumber pangan. Tradisi ini dilaksanakan melalui dua tahapan utama, yaitu ratik duduak (dzikir di masjid) dan ratik tagak (dzikir keliling kampung), diikuti dengan penggunaan ramuan paureh dari dedaunan lokal dan pembersihan lahan pertanian. Pelaksanaan ritual yang dipimpin mursyid ini terbukti mampu menekan serangan hama, memulihkan hasil panen, dan menjaga keberlanjutan stok pangan rumah tangga. Secara teoritis, tradisi ini menunjukkan peralihan dari keyakinan mistis menuju fungsi rasional yang selaras dengan prinsip ketahanan pangan FAO: ketersediaan, akses, pemanfaatan, dan stabilitas.
Implementasi Kebijakan Pengelolaan Alokasi Dana Desa Untuk Mewujudkan Good Governance (Studi Kasus di Desa Taba Tembilang Kecamatan Arga Makmur Kabupaten Bengkulu Utara) Mutiara, Selva Reonah; Septriani, Septriani
Journal of Economic, Management, Accounting and Technology (JEMATech) Vol 7 No 2 (2024): Agustus
Publisher : Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Sains Al-Qur'an (UNSIQ) Wonosobo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32500/jematech.v7i2.7496

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui implementasi kebijakan alokasi dana desa (ADD) di Kabupaten Bengkulu Utara yang belum berjalan dengan baik dan sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan serta untuk mengetahui transparansi dan akuntabilitas perencanaan, pelaksanaan, akuntabilitas dan pengawasan pengelolaan keuangan ADD. Variabel yang diteliti adalah transparansi dan akuntabilitas yang dirasakan oleh peremerintah tingkat desa, pengelola dana desa dan masyarakat desa. Data dikumpulkan dari 93 responden dari 5 dusun di desa Taba Tembilang. Halsil menunjukkan balhwal::;: (1). Persepsi responden terhadap indikator transparansi menunjukkan sudah pada kategori sangat baik dengan rata-rata total skor 4.34. (2). persepsi indikator akuntabilitas menunjukkan sudah pada kategori sangat baik dengan rata-rata total skor 4.44 dalam mewujudkan pengelolaan alokasi dana desa di Desa Taba Tembilang. Berdasarkan hasil tersebut dapat dilihat bahwa pengelolaan dana desa di Desa Taba Tembilang telah disusun dan dilaksankan dengan baik atau telah menjalankan prinsip good governance (partisipasi dan akuntabilitas). Meskipun demikian, pemerintah Desa Taba Tembilang harus senantiasa meningkatkan kinerja dalam pengelolaan dana desa yang berpegang teguh pada prinsip-prinsip good governance, sehingga dana desa yang diberikan oleh pemerintah pusat mampu memberikan manfaat bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat.
Konflik Komunal Pemuda Nagari Sumpur Kudus Selatan dengan Nagari Sumpur Kudus dan Unggan Kecamatan Sumpur Kudus Kabupaten Sijunjung Weski, Leo Prima; Endrizal, Endrizal; Septriani, Septriani
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini membahas persoalan Konflik Komunal Pemuda Nagari Sumpur Kudus Selatan Dengan Nagari Sumpur Kudus Dan Unggan Kecamatan Sumpur Kudus, Kabupaten Sijunjung. Permasalahan yang diteliti adalah latar belakang yang menyebabkan terjadinya konflik dan peran pemerintahan nagari beserta niniak mamak sebagai pemerintahan adat dan politik tertinggi di nagari dalam upaya pencegahan konflik. Penelitian ini menggunakan teori Lewis A.Coser tentang konflik. Metode yang digunakan yaitu penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data adalah dengan observasi lapangan, wawancara dan dokumentasi. Subjek penelitian terdiri dari, niniak mamak, pemerintahan nagari, ketua karangtaruna dan pemuda. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan ditemukan bahwa konflik komunal pemuda dilatar belakangi oleh beberapa faktor diantaranya adalah memperjuangkan status sosial ekonomi, komunikasi yang kurang baik, adanya solidaritas kedaerahan yang tinggi, serta mabuk-mabukan. Kemudian adapun peran serta upaya yang dilakukan oleh pemerintahan nagari dan niniak mamak untuk pencegahan terjadinya konflik adalah dengan melakukan koordinasi dengan polsek Sumpur Kudus, membuat peraturan dan Melakukan pendekatan.
Analisis Fenomena Flypaper Effect Pada Kinerja Keuangan Pemerintah Provinsi Di Indonesia Septriani, Septriani
Widya Balina Vol. 8 No. 2 (2023): Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ekonomi
Publisher : widya balina

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53958/wb.v8i2.393

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi fenomena flypaper effect terhadap kinerja keuangan pemerintah provinsi di Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang bersumber Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan, Kementerian Keuangan Republik Indonesia dan laporan pendukung lainnya. Adapun yang menjadi objek penelitian adalah 33 provinsi di Indonesia dengan periode penelitian 2018-2022. Penelitian ini dianalisis menggunakan analisis regresi data panel. Berdasarkan hasil regresi data panel, diperoleh hasil Berdasarkan hasil regresi data panel, diperoleh hasil yang secara parsial masing-masing variabel Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU) berpengaruh positif secara signifikan terhadap tingkat belanja daerah Pemerintah Provinsi di Indonesia. Begitupun secara simultan Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU) berpangaruh positif secara signifikan terhadap belanja daerah Pemerintah Provinsi di Indonesia dengan besaran Adjusted R-squared adalah sebesar 97,07 persen. Sementara jika dilihat dari masing-masing koefisien variabel DAU dan PAD terhadap belanja daerah dapat disimpulkan bahwa terjadi flypaper effect pada kinerja keuangan pemerintah provinsi di Indonesia. Hal ini menunjukkan bahwa tingka kemandirian pemerintah Provinsi di Indonesia masih belum mandiri dalam memenuhi belanja daerahnya. Oleh karena itu, berdasarkan hasil penelitian ini, maka sebaiknya masing-masing pemerintah provinsi di Indonesia meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) untuk dijadikan sebagai sumber utama belanja daerah, kemudian pemerintah daerah juga harus memperioritaskan penggunaan belanja daerah untuk hal-hal yang produktif, sehingga adanya dana transfer pemerintah pusat mampu meningkatkan kemandirian kinerja keuangan pemerintah dan pada akhirnya bisa meminimalisir ketergantungan dengan pemerintah pusat. Kata kunci: Flpaper Effect, Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah (PAD).