Claim Missing Document
Check
Articles

Found 38 Documents
Search

The Role of Marketing Mix in Increasing Consumer Satisfaction with King Queen Fruit Salad Wibowo, Ageng Tresno; Ariningsih, Endah Pri
JSSH (Jurnal Sains Sosial dan Humaniora) JSSH (Jurnal Sains Sosial dan Humaniora) Vol. 9 No.1 Maret 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30595/jssh.v9i1.25420

Abstract

The 4P marketing strategy is an approach that can enhance customer satisfaction. While it has been widely used in various food businesses, research on its implementation specifically for fruit salad products remains limited. This study aims to analyze the impact of the 4P strategy—Product, Price, Place, and Promotion—on customer satisfaction at King Queen Fruit Salad. The research employed a quantitative method, surveying 200 respondents selected through purposive sampling. Data analysis was performed using multiple linear regression. The results indicate that the 4P strategy influences customer satisfaction by 69.8%, with the Product variable contributing the most at 49.9%. The remaining 30.2% of customer satisfaction is influenced by other factors.
PENGARUH VISUAL MERCHANDISING TERHADAP IMPULSE BUYING MELALUI POSITIVE EMOTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Konsumen Miniso Store Lippo Plaza Yogyakarta) Handini, Firdha Noviadisti; Ariningsih, Endah Pri; Prasaja, Mahendra Galih
Volatilitas Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 7 No. 2 (2025): VOLATILITAS - Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37729/volatilitas.v7i2.6217

Abstract

Perkembangan bisnis pada era globalisasi berlangsung sangat pesat. Masuknya pengaruh globalturut mempengaruhi perkembangan bisnis di Indonesia salah satunya bisnis ritel. Peningkatan tersebutyang kemudian diimbangi dengan perkembangan dalam bidang teknologi, informasi, dan komunikasiyang ikut mempengaruhi pertumbuhan bisnis ritel modern saat ini dengan ditandai semakinmeningkatnya bisnis ritel tradisional yang mulai bergeser untuk membenahi diri menjadi ritel modern.Hal ini juga menyebabkan perubahan pada perilaku konsumen dalam berbelanja yang dapat menjadipengaruh pada kebutuhan konsumen yang semakin bertambah kompleks dalam memenuhi gaya hidupmasyarakat yang terus meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk menguji 1) pengaruh VisualMerchandising terhadap Impulse Buying, 2) pengaruh Visual Merchandising terhadap Positive Emotion,3) pengaruh Positive Emotion terhadap Impulse Buying, 4) peran mediasi Positive Emotion pada VisualMerchandising terhadap Impulse Buying.Populasi dalam penelitian ini adalah semua konsumen yang pernah berkunjung di Miniso StoreLippo Plaza Yogyakarta. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik judgement sampling denganmemilih sampel sebanyak 120 responden konsumen. Pengumpulan data pada penelitian inimenggunakan kuesioner, pengukuran menggunakan skala Likert. Kuesioner telah diuji coba dan telahmemenuhi syarat validitas dan reliabilitas. Untuk membuktikan hipotesis penelitian digunakanhierarchical regression analysis.Berdasarkan hasil analisis data disimpulkan bahwa: 1) Visual Merchandising berpengaruhpositif dan signifikan terhadap Impulse Buying; 2) Visual Merchandising berpengaruh positif dansigniifikan terhadap Positive Emotion; 3) Positive Emotion berpengaruh positif dan signifikan terhadapImpulse Buying; 4) Visual Merchandising berpengaruh positif dan signifikan terhadap Impulse Buyingpada Miniso Store Lippo Plaza Yogyakarta yang dimediasi oleh Positive Emotion, dalam hal ini berupamediasi sebagian (partially mediated).Kata kunci : Visual Merchandising, Positive Emotion, Impulse Buying
PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING DAN DESTINATION IMAGE TERHADAP VISIT DECISION DENGAN VISIT INTENTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Pengunjung Sagara View) Farhan, Rizqi Dwinur; Ariningsih, Endah Pri; Prasaja, Mahendra Galih
Volatilitas Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 7 No. 2 (2025): VOLATILITAS - Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37729/volatilitas.v7i2.6232

Abstract

Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu indikator ekonomi yang menjadi perhatian bagisuatu negara. Pertumbuhan ekonomi Indonesia terus mengalami perkembangan dan menunjukkanperbaikan dalam peningkatan devisa negara. Industri pariwisata merupakan salah satu industri yangmemberikan kontribusi dalam peningkatan devisa negara. Hal tersebut ditandai dengan semakinberkembangnya sektor industri pariwisata di Indonesia. Pengelola objek wisata harus memiliki tujuan danstrategi promosi yang tepat, terutama pengelola Sagara View. Hal ini dilakukan untuk memperkenalkansuatu destinasi wisata kepada wisatawan yang diharapkan dapat meningkatkan minat berkunjung dankeputusan berkunjung wisatawan.Penelitian ini bertujuan untuk menguji 1) pengaruh social media marketing terhadap visit decision,2) pengaruh destination image terhadap visit decision, 3) pengaruh social media marketing terhadap visitintention, 4) pengaruh destination image terhadap visit intention, 5) pengaruh visit decision terhadap visitintention, 6) peran visit intention dalam memediasi pengaruh social media marketing terhadap visitdecision, 7) peran visit intention dalam memediasi pengaruh destination image terhadap visit decision.Penelitian ini menggunakan metode survei dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian iniadalah semua pengunjung Sagara View. Sampel penelitian ini berjumlah 125 responden yang diambildengan menggunakan non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Instrumenpengumpulan data menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala likert yang masing-masing sudahdiuji coba dan memenuhi syarat validitas dan reabilitas. Analisis data menggunakan metode Partial LeastSquare (PLS).Hasil penelitian menunjukkan bahwa social media marketing dan destination image berpengaruhpositif dan signifikan terhadap visit decision, social media marketing dan destination image berpengaruhpositif dan signifikan terhadap visit intention, visit intention berpengaruh positif dan signifikan terhadapvisit decision, social media marketing dan destination image berpengaruh positif dan signifikan terhadapvisit decision pengunjung Sagara View yang dimediasi oleh visit intention, dalam hal ini berupa mediasikomplementer.Kata Kunci: Social Media Marketing, Destination Image, Visit Intention, Visit Decision.
PENGARUH FOOD QUALITY DAN PERCEIVED VALUE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION DENGAN CUSTOMER SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi pada Konsumen Mixue Ice Cream & Tea di Purworejo) Lestari, Sri; Ariningsih, Endah Pri
Volatilitas Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 7 No. 2 (2025): VOLATILITAS - Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37729/volatilitas.v7i2.6253

Abstract

Bisnis waralaba saat ini telah menjadi fenomena yang mengilhami banyak individu yang inginmemulai kewirausahaan. Salah satu bidang bisnis waralaba yang berkembang pesat adalah industri food &baverage. Pada industri F&B setiap tahunnya selalu ada minuman baru yang menjadi perhatian dankeinginan dari berbagai kalangan masyarakat. Penelitian ini menggunakan objek Mixue Ice Cream & Tea.Adanya persaingan yang ketat serta konsumen yang kritis dalam memilih suatu produk menuntutperusahaan yang bergerak di bidang makanan dan minuman (F&B) untuk memperhatikan kualitas produkmakanan yang dijual, serta pengalaman pelanggan yang pernah menikmati produk mereka agar konsumenbisa datang kembali dan mengajak rekan, relasi dan keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk menguji 1)pengaruh food quality terhadap behavioral intention, 2) pengaruh perceived value terhadap behavioralintention, 3) pengaruh food quality terhadap customer satisfaction, 4) pengaruh perceived value terhadapcustomer satisfaction, 5) pengaruh customer satisfaction terhadap behavioral intention, 6) peran customersatisfaction dalam memediasi pengaruh food quality terhadap behavioral intention, 7) peran customersatisfaction dalam memediasi pengaruh perceived value terhadap behavioral intentionPenelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survei. Populasi pada penelitianini adalah responden yang pernah berkunjung dan membeli produk Mixue Ice Cream & Tea. Sampel yangdigunakan dalam penelitian ini sebanyak 150 responden. Pengambilan sampel menggunakan teknikpurposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala likert. Alatanalisis data yang digunakan adalah SmartPls 3.0 dengan metode analisis SEM (Structural EquationModeling).Hasil penelitian menunjukkan bahwa food quality dan perceived value berpengaruh positif dansignifikan terhadap behavioral intention, food quality dan perceived value berpengaruh positif dansignifikan terhadap customer satisfaction, customer satisfaction berpengaruh positif dan signifikanterhadap behavioral intention, food quality dan perceived value berpengaruh positif dan signifikanterhadap behavioral intention pada Mixue Ice Cream & Tea yang di mediasi oleh customer satisfaction,dalam hal ini berupa mediasi komplementerKata Kunci: Food Quality, Perceived Value, Customer Satisfaction, Behavioral Intention
Building an adaptive selling capability model to improve MSMEs marketing performance Saputra, Murry Harmawan; Ariningsih, Endah Pri
Diponegoro International Journal of Business Vol 8, No 1 (2025)
Publisher : Department of Management | Faculty of Economics and Business | Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/dijb.8.1.2025.76-92

Abstract

This study aims to develop a conceptual model of Adaptive Selling Capability (ASC) to improve marketing performance in Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) in Central Java, Indonesia. MSMEs have a very important role in the national economy, but there are still many obstacles in sales strategies to meet diverse customer needs and dynamic market conditions. Grounded in the Dynamic Capability Theory, this study explores how ASC affects Value-Based Selling (VBS) and Sales Interaction Quality which in turn impacts the marketing performance of MSMEs. Using a survey method with 242 MSME respondents from various sectors, the data was analyzed using Structural Equation Modeling (SEM-AMOS). The results show that ASC has a positive effect on VBS and SIQ, both of which significantly improve the marketing performance of MSMEs. This study fills a gap in the literature that shows mixed results regarding the influence of ASC. The practical implications of this research underscore the importance of improving adaptive selling capabilities and value-based communication from MSME actors to customers. MSMEs also need to be encouraged to adopt technology in their sales strategies to improve their competitiveness. This research contributes to the marketing and management literature by expanding the application of Dynamic Capability Theory in the context of MSMEs.
Menciptakan Inovasi Produk Melalui Pendampingan Rintisan Bisnis Kue Sagon Jagung di Purworejo Utami, Esti Margiyanti; Ariningsih, Endah Pri; Rahmawati, Fitri; Titin Ekowati, Titin Ekowati
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 5 No. 4 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desembe
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v5i4.4569

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan dalam bentuk pendampingan rintisan bisnis. Pendampingan dilaksanakan dalam hal proses produksi dan inovasi, pemasaran yang meliputi pemilihan media promosi, pengemasan dan penjualan, pembuatan laporan keuangan bisnis, pengelolaan sumber daya manusia dan pembentukan jaringan bisnis. Dengan pendampingan usaha ini, pelaku usaha pemula diharapkan dapat lebih mengembangkan usaha yang telah dirintis bersama kelompoknya. Sehingga tujuan pelaksanaan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pendampingan usaha bagi kelompok pelaku bisnis pemula (rintisan bisnis) pengolahan jagung menjadi Kue Sagon Jagung guna mengembangkan potensi lokal yang ada di Purworejo. Hasilnya kelompok rintisan bisnis ini sudah dapat membuat perencanaan bisnis dengan baik, melakukan praktek bisnis dengan hasil yang cukup memuaskan, membuat berbagai sarana iklan dan promosi, serta menjalin kerjasama dengan baik dengan pemasok, peyalur dan konsumen. Dengan kegiatan pendampingan ini, kelompok rintisan bisnis dapat memiliki pemahaman tentang penyusunan rencana bisnis sampai ke praktek bisnis. Selanjutnya rintisan bisnis dapat mengembangkan diri menjadi bisnis yang lebih besar di masa mendatang. Kegiatan pendampingan ini juga dapat dilakukan pada kelompok rintisan bisnis dengan produk yang berbeda.
Membangun Inovasi Produk Melalui Pendampingan Rintisan Bisnis Kue Semprong Biji Nangka dan Durian di Purworejo Ekowati, Titin; Utami, Esti Margiyanti; Ariningsih, Endah Pri; Rahmawati, Fitri
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 6 No. 4 (2025): Edisi Oktober - Desember
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v6i4.6412

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan dalam bentuk pendampingan rintisan bisnis. Metode pendampingan dilaksanakan dengan menggunakan motivasi bisnis, konsultasi bisnis, praktek bisnis, dan monitoring bisnis. Dengan pendampingan usaha ini, pelaku bisnis pemula diharapkan dapat lebih mengembangkan usaha yang telah dirintis bersama kelompoknya. Tujuan pelaksanaan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pendampingan usaha bagi kelompok rintisan bisnis pengolahan biji Nangka dan Durian menjadi Kue Semprong guna mengembangkan potensi lokal yang ada di Purworejo. Hasil menunjukkan bahwa kelompok rintisan bisnis ini sudah dapat membuat perencanaan bisnis dengan baik, melakukan praktek bisnis dengan hasil yang cukup memuaskan, membuat berbagai sarana iklan dan promosi, serta menjalin kerjasama dengan baik dengan pemasok, penyalur dan konsumen, serta dapat memiliki pemahaman tentang penyusunan rencana bisnis sampai ke praktek bisnis. Pentingnya pengabdian ini, rintisan bisnis dapat meningkatkan pengetahuan, pengalaman, dan ketrampilan tentang bisnis, serta metode pendampingan ini juga dapat diterapkan pada kelompok rintisan bisnis dengan produk yang berbeda.
PERAN COUNTRY OF ORIGIN PADA PEMBENTUKAN BRAND EQUITY Ariningsih, Endah Pri; Ekowati, Titin; Budiyanto, Budiyanto
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 17 No 1 (2019)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bisnisekonomi.v17i1.2739

Abstract

Various variations mobile phone brands that enter the Indonesian market, consumers provides many alternatives to choose the products that best suit their needs. But on the other hand it can make consumers experience difficulties in making choices on the products they will buy. Marketers must be observant to see exactly what makes consumers interested in making purchases on handphone products. At present there are many mobile brands from China that have entered Indonesia and are in great demand by consumers in our country. Even though many years ago many considered Chinese-made products to be of poor quality In this study the researcher wanted to know how the role of the country of origin to be treated using three different countries using the COM difference was seen as the impact on the brand equity of the product. Research will be conducted using experimental design using 6 factors. The analysis tool that will be used in this study is different testing using One Ways ANOVA. The results showed that there were only one of the six groups which proved to be significantly different between before and after the treatment. While the results of testing the impact of providing information proved that COO had an effect on brand equity for two products.