Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : ARembeN

Pelatihan Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka pada Komunitas Belajar Guru Kelas III Sekolah Dasar di Kota Blitar Mohamad Fatih; Cindya Alfi; Fernadiksa Rastra Putra P
ARembeN : Jurnal Pengabdian Multidisiplin Vol. 2 No. 1 (2024): ARemBeN Edisi Juni
Publisher : CV. Ro Bema

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69688/aremben.v2i1.70

Abstract

Pelatihan penyusunan perangkat kurikulum merdeka berdasar pada permasalahan yang dihadapi komunitas guru kelas III yakni belum menguasai konsep implementasi kurikulum merdeka secara menyeluruh. Berdasar permasalahan tersebut maka diperlukan pelatihan penyusunan perangkat ajar yang bertujuan meningkatkan kemampuan pengetahuan dan keterampilan dalam Menyusun dan mengimpelementasikan kurikulum merdeka. Pelatihan tersebut diikuti oleh 63 peserta.  Pelaksanaan pelatihan ini meliputi beberapa kegiatan 1) penjelasan konsep  kurikulum merdeka meliputi Capaian pembelajaran (CP), tujuan Pembelajaran (TP ) dan Alur tujuan pembelajaran (ATP) 2) pelatihan penyusunan modul ajar berdiferensiasi, dan 3) pelatihan menyusun Lembar kerja siswa (LKPD). Hasil dari pelatihan yakni penguasaan dan peningkatan pengetahuan tentang implementasi kurikulum merdeka serta keterampilan dalam menyusun perangkat pembelajaran