Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa

Analisis Kesulitan Siswa dalam Pembelajaran Bahasa Inggris di Sekolah Dasar Mai Sri Lena; Sartono Sartono; Tiara Emilia; Sania Khairanis
Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa Vol. 1 No. 3 (2023): Bhinneka
Publisher : Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/bhinneka.v1i3.175

Abstract

This study aims to find out the difficulties experienced by students in learning English in elementary schools. Analysis of student difficulties was taken from the perspective of observing the teacher when students were learning English in elementary schools. Data collection techniques were carried out through questionnaires via the G-Form, which were distributed via social media with a target of 150 teacher respondents. From the questionnaire carried out by elementary school teachers, it can be concluded that the difficulties experienced by students in learning English at elementary school are inferred. achievement is the unachievedness of students who are not in accordance with the desired target. The difficulty factor in learning English is influenced by internal and external factors. From the results of this study a solution can be found that can be carried out by education in the future. Because English in this globalization era has an important role in various aspects.
KONTRIBUSI ORANG TUA DALAM PENDAMPINGAN BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR Mai Sri Lena; Sartono Sartono; Devi Elia; Nia Indah Susanti
Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa Vol. 1 No. 3 (2023): Bhinneka
Publisher : Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/bhinneka.v1i3.182

Abstract

Kegiatan pembelajaran yang dilakukan menggerakkan pertisipasi orang tua dalam proses kegiatan pembelajaran siswa. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kontribusi orang tua dalam pendampingan belajar siswa sekolah dasar. Macam-macam kegiatan yang dilakukan adalah kuantitatif dengan responden 150 orang tua kelas 1 sampai kelas 6 SD. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah pengisian angket dan melalui google from. Data yang diperoleh kemudian dicek dan di analisis bagaimana peran orang tua dalam mendampingi siswa selama pembelajaran dirumah ataupun disekolah. Kemudian, kendala yang dihadapi orang tua dalam mendampingi belajar siswa adalah waktu dan biaya serta pemahaman materi oleh orang tua.